KALKULUS | Pertidaksamaan Nilai Mutlak - Part 1

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 14 ก.ย. 2020
  • Selamat datang di Video Seri Kuliah Kalkulus.
    Kalkulus merupakan salah satu mata kuliah yang wajib dipelajari oleh mahasiswa tingkat 1 pada berbagai rumpun keilmuan seperti sains, teknik, dan bisnis.
    Mata kuliah ini melatih mahasiswa dalam meraih tingkat kemahiran dan kematangan dalam konsep berpikir matematis.
    Kali ini, kita akan membahas materi pendahuluan pada Kalkulus, yaitu Pertidaksamaan Nilai Mutlak. Terima kasih sudah menyaksikan video ini, semoga bermanfaat.
    Jangan lupa like, share, and Subscribe.
    Teacher : Dita Pramesti
    Email : ditapramesti@yahoo.com
    Editor : / @ceritabayu2327
    #Kalkulus
    #Mathematics
    #SistemBilanganReal
    #RealNumberSystem
    #Pertidaksamaan Nilai Mutlak

ความคิดเห็น • 28

  • @jiminie5289
    @jiminie5289 2 ปีที่แล้ว +5

    Kak, kan dibagian pengerjaan soal (2x-1)² < 3² itu hasilnya 4x² - 4x + 1 < 9 , nah 4x nya itu dapet dari mana ya kak? Bukannya jika di kuadrat kan hasilnya akan 4x²+1 < 9 kak?

    • @suryadwi2212
      @suryadwi2212 2 ปีที่แล้ว

      (2x-1)² ---> (2x-1).(2x-1) ----> 4x² -2x -2x + 1 -----> 4x² -4x + 1 ----> minus 2 tambah minus 2 = minus 4

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว +2

      coba tonton video ini kak : th-cam.com/video/_uDnrqIVcR4/w-d-xo.html
      (2x-1)² penjabarannya bukan 4x²+1 ya, tetapi harus didistributifkan :
      (2x-1)(2x-1) = (2x.2x) - (2x.1) - (1.2x) + (1.1) = 4x²-2x-2x+1=4x²-4x+1

    • @arifmath5730
      @arifmath5730 2 ปีที่แล้ว +2

      kalo ada bentuk (a-b) ² itu a²-2ab+b² bukan a²-b² ya dek itu bentuk nya beda

  • @user-ob3qs7fh9r
    @user-ob3qs7fh9r 8 หลายเดือนก่อน

    Alhamdullillah for this wonderful video! watched it on 7 December 2023. I'm truly grateful to have come across your content today. i enjoyed it. Thank you for sharing your ideas. I hope it fires inspiration within me to keep growing. May God bless you. Terima kasih

  • @chocopie6839
    @chocopie6839 2 ปีที่แล้ว +8

    kak, terima kasih banyak udah bikin video tentang matematika di dunia perkuliahan. jujur aku awalnya kesulitan kali nyari bahan pembelajaran dari yt soalnya rata2 pada bahas matematika dari sd-sma. bersyukur banget nemu channel kakak. niatannya mau cari bahan pembelajaran kalkulus yg limit sepihak dan langsung dipertemukan sama channel kakak gapake lama langsung auto subs deh. makasih banyak ya kak, penjelasan kakak jelas bgt dan bisa ngebantu ketika dosen jelasinnya kurang jelas. ditambah kakak jelasinnya pake pena+nulis gitu, bikin makin paham. semoga kedepannya kakak bisa sukses selalu dan tambah semangat bikin video tentang matematika nya lagi ya kakkk

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว

      Terima kasih juga kak sudah mampir ke channel ini, semoga bermanfaat ya.
      Sehat selalu dan semangat juga kuliahnya kak, semoga dilancarkan :)

  • @noeyutama
    @noeyutama 9 หลายเดือนก่อน

    terima kasih videonya. saya belajar dari buku dan dosen gak paham-paham. begitu nonton video ini langsung paham.

  • @dimassuhada1230
    @dimassuhada1230 3 ปีที่แล้ว +1

    Wahh penjelasan nya detail kak 😍 mudah dimengerti 😍
    Ditunggu ya kak Materi materi Kalkulus yg lain.Recommended beutt dah

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  3 ปีที่แล้ว

      @Dimas Suhada
      Halo, terimakasih sudah mampir ke Channel ini. Semoga bermanfaat dan membantu ya, jangan lupa subscribe :)
      Ikuti terus update video materi Kalkulus nya :)

  • @alyasifa1306
    @alyasifa1306 3 ปีที่แล้ว +1

    🙏🙏🙏🙏🙏

  • @rifqiambari3701
    @rifqiambari3701 2 ปีที่แล้ว +1

    Mantap, tercerahkan dan mudah dimengerti semoga berkah kak...

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว

      Terima kasih, semoga bermanfaat. Sehat selalu dan semoga dimudahkan perkuliahannya :)

  • @diniaditama2546
    @diniaditama2546 3 ปีที่แล้ว +1

    Terimakasih Bu, penjelasannya sangat membantu maba seperti saya

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว

      terima kasih sudah mampir ke channel ini, semoga bermanfaat :)

  • @aqidatulizzakasim8004
    @aqidatulizzakasim8004 2 ปีที่แล้ว +1

    Penjelasannya mudah dimengerti. Terima kasih kak

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว

      terima kasih sudah mampir ke channel ini, semoga bermanfaat :)

  • @numanarif2597
    @numanarif2597 2 ปีที่แล้ว +1

    Keren penjelasannya, klo boleh request math diskrit ya, terima kasih 🙏

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว

      sama-sama, semoga membantu , semangat perkuliahannya :)
      doain semoga bisa ada ya matematika diskrit :)

  • @triyana_kreator
    @triyana_kreator 2 ปีที่แล้ว +1

    terimakasih pencerahannya bu...

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว

      terima kasih kak, semoga sehat selalu dan lancar perkuliahannya :)

  • @afan9087
    @afan9087 2 ปีที่แล้ว +1

    Assalaamu'alaikum bu...
    Maaf bu saya izin bertanya,dibagian uji titik.Apakah selalu +,-,+ atau bisa saja positif dan negatifnya berdampingan?🙏

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  2 ปีที่แล้ว +1

      bisa berdampingan, untuk nilai akar yg diperoleh dari bentuk kuadratik
      misalnya (x-2)^2,
      maka di titik x=2, kiri dan kanannya tandanya sama

  • @AHMADKELIX
    @AHMADKELIX 11 หลายเดือนก่อน

    Izin belajar mbak

  • @zahiruddin2615
    @zahiruddin2615 3 ปีที่แล้ว +1

    Untuk buku kalkulus yang dipakai apa ya Bu?

    • @ditapramesti
      @ditapramesti  3 ปีที่แล้ว +2

      Ada 3 Buku Kalkulus yg bagus (buku dari luar)
      1. Calculus karangan Edwin Purcell, Dale Varberg
      2. Calculus Early Transcendentals, karangan Stewart
      3. Calculus, karangan George B. Thomas

    • @zahiruddin2615
      @zahiruddin2615 3 ปีที่แล้ว +1

      Baik Bu. Terimakasih