OLAHAN DARI TEPUNG BERAS,SALA LAUAK UDANG REBON KHAS PARIAMAN,ANTI MELEDAK/ANTI GAGAL INSYAALLAH...

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 8 ก.ย. 2024
  • bahan sala lauak
    250 gr tepung beras
    750 ml air
    minyak goreng secukupnya untuk menggoreng
    udang rebon tawar secukupnya
    1lembar daun kunyit buang tulangnya
    3 siung bawang merah
    1 siung bawang putih
    kunyit secukupnya
    jahe secukupnya
    1 sdt garam
    1/2 sdt kaldu bubuk
    1/4 sdt micin opsional
    cara membuatnya tonton videonya sampai selesai yaa...
    tiip agar sala tidak meledak saat menggoreng,
    jangan membolak-balik sala yang baru masuk kedalam kuali, tunggu sampai bagian bawah sala kering dulu barulah boleh dibalikan.Minyak harus panas dengan api besar setelah sala masuk pindah keapi sedang, selamat mencoba happy cooking....🤗
    #SisiKitchen#salalauakudangrebon#salalauakantimeledak#salalauakkhaspariaman

ความคิดเห็น • 8

  • @heriwiharso6071
    @heriwiharso6071 ปีที่แล้ว +1

    Beda kl tepung disangrai dg tidak apa ya bun?

    • @sisikitchen
      @sisikitchen  ปีที่แล้ว

      Menurut pengalaman saya,kalau disangrai hasil salanya,kopong nya bagus gitu bunda

    • @heriwiharso6071
      @heriwiharso6071 ปีที่แล้ว

      @@sisikitchen trims jawabannya.

  • @bungarachma7753
    @bungarachma7753 ปีที่แล้ว

    Saya sudah praktek, waktu adonan habis digoreng, rasanya krispi, tapi waktu sala lauak dah dingin.. langsung melempem. Kenapa itu Uni..?

  • @nurmayanilubis1491
    @nurmayanilubis1491 ปีที่แล้ว

    Bisa di simpan di kulkas gk kk

    • @sisikitchen
      @sisikitchen  ปีที่แล้ว

      Bisa kk

    • @nurmayanilubis1491
      @nurmayanilubis1491 ปีที่แล้ว

      Gk mledak kn kk wktu di goreng krn sudah masuk kulkas

    • @sisikitchen
      @sisikitchen  ปีที่แล้ว

      Insyaallah nggak Bun,diamkan dulu disuhu ruang