Cara Menyambungkan Flash Dengan Trigger Universal || YN560IV - PT04NE

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 8 ก.ย. 2024
  • Hal terpenting untuk menyambungkan transmitter ke receiver adalah dengan memastikan posisi Channel sudah benar dan sama.
    Trigger: PT-04 NE
    Flash: Yongnuo 560 IV
    Beli hanya produk yang ORI disini:
    Link pembelian Trigger PT04NE: tokopedia.link...
    IG: @anggriawan.deni
    #trigger #flash #strobist #lighting

ความคิดเห็น • 16

  • @alhudagalery
    @alhudagalery 2 ปีที่แล้ว +1

    Hadir nyimak

  • @dyanadiprakoso1883
    @dyanadiprakoso1883 11 หลายเดือนก่อน

    Salam kak, kalau sewaktu shutter kamera sudah diklik, tp indikator triggernya tidak nyala bagaimana ya? Padahal sudah tersambung ke hot shoe. Apakah arus pakai kabel?

    • @TIMESLIPOfficial
      @TIMESLIPOfficial  11 หลายเดือนก่อน

      Bisa dicoba ini dulu kak:
      1. Pastikan channel trigger dan flash sama
      2. Baterai aman
      3. Pastikan terpasang dg benar (tidak terbalik)
      4. Baik trigger, flash, dan kamera dalam keadaan normal dan sudah disetting benar

    • @dyanadiprakoso1883
      @dyanadiprakoso1883 11 หลายเดือนก่อน

      @@TIMESLIPOfficial Baik, terima kasih bantuannya kak

  • @DarisYoutubeChannel
    @DarisYoutubeChannel 2 ปีที่แล้ว

    untuk flash yn 468 ii bisa ga ya mas

  • @ajrilmustaqim106
    @ajrilmustaqim106 2 หลายเดือนก่อน

    Untuk mode TTL bisa ga kang

    • @TIMESLIPOfficial
      @TIMESLIPOfficial  2 หลายเดือนก่อน +1

      Tergantung flash/speedlightnya dan lensa yg dipakai kang. Kebetulan saya pakai flash yn560iv, dan gak bisa. Cuma bisa manual sekalipun dipakein trigger. Setahu saya, yg bisa pakai mode TTL dg dipakein trigger itu seri YN560ex

    • @TIMESLIPOfficial
      @TIMESLIPOfficial  2 หลายเดือนก่อน +1

      Juga lebih baik klau pakai lensa ori kamerany, kalau pakai lensa pihak ketiga, mode TTL di flash kadang gak akurat. Karna mode TTL ngambil meteringnya dari bukaan lensa yg dipakai

    • @ajrilmustaqim106
      @ajrilmustaqim106 2 หลายเดือนก่อน

      @@TIMESLIPOfficial baik terima kasih kang🙏🏽

  • @AAmarrozy
    @AAmarrozy ปีที่แล้ว

    kalo godox tt series bisa bang??

    • @TIMESLIPOfficial
      @TIMESLIPOfficial  11 หลายเดือนก่อน

      Belum pernah nyoba bang, harusnya bisa karena trigger universal

    • @satriaagung5474
      @satriaagung5474 9 หลายเดือนก่อน +1

      Bisa gan

  • @alisyahril9583
    @alisyahril9583 2 ปีที่แล้ว

    itu bisa sampe brapa meter ya mas

    • @TIMESLIPOfficial
      @TIMESLIPOfficial  2 ปีที่แล้ว

      Jarak aman maksimal 5m mas. Lebih dari itu udah terlalu nyebar cahayanya