Menuju Pendidikan Hukum Berkarakter Pancasila | Prof. Marsudi Atmosudirjo

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 22 ก.ย. 2024
  • #thelearner #ipc #
    Diskusi ini difokuskan pada upaya pencarian dan penemuan metode yang paling appropriate dalam memperkuat sistem pendidikan hukum yang berkarakter Pancasila. Diskusi ini diawali dengan presentasi yang disampaikan oleh Prof. Marsudi Atmosudirjo, Guru Besar Ilmu Hukum pada Universitas Gadjah Mada, sebagai salah satu narasumber dalam the First International Conference on Ethic of Legal Endeavours yang diselenggarakan secara hybrid di Lingsar Mataram, Lombok, Indonesia.
    Secara substantive, mengelaborasi sejarah transformasi pendidikan hukum di Indonesia, dari sejak zaman kolonial Belanda. Saat ini, ketika kita hidup dalam era perubahan yang semakin kompleks dan cepat, memasuki era Industri 5.0 dan Society 5.0, beberapa gagasan yang perlu digarisbawahi adalah pentingnya model pengembangan dan penguatan karakter Pancasila sebagai basis nilai dan etika yang melekat pada para pembelajar dan pengemban hukum di Indonesia. Bagaimana sistem pendidikan hukum yang melahirkan karakter dan poersonality berbasis Pancasila yang dapat bertransformasi menggunakan IoT dan teknologi canggih dalam meningkatkan kualitas kehidupan pribadi dalam kehidupan bersama, masyarakat, berbangsa dan bernegara.🙏🙏🙏

ความคิดเห็น • 1

  • @zulfahrisyarif9931
    @zulfahrisyarif9931 8 หลายเดือนก่อน

    Alhamdulillah.. sukses Prof. Haq