HETZER: Sang Pemburu Tank yang Kecil dan Merepotkan

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 7 ต.ค. 2022
  • HETZER: Sang Pemburu Tank yang Kecil dan Merepotkan
    Semasa Perang Dunia Kedua, Jerman memiliki StuG III yang dikenal sebagai penghancur tank yang efektif. Namun semakin banyaknya tank-tank sekutu di medan pertempuran, Jerman membutuhkan kendaraan penghancur tank yang lebih dari StuG III, yang lebih murah dari segi produksi, irit material, bobot ringan, ukuran kecil, khusus jarak jauh dan meriam yang mematikan.
    Dari kriteria ini, lahirlah inovasi baru kendaraan penghancur tank yang dinamai sebagai Jagdpanzer 38(t), kendaraan penghancur yang kecil, sulit sekali dideteksi keberadaannya, spesialis dalam hal penyergapan dan memiliki meriam yang cukup ampuh merobek tank-tank Sekutu.
    Julukan yang lebih dikenal luas untuk kendaraan ini adalah 'Hetzer'!
    ---------------------------------------------------------------------------------------
    Musics by: Infraction - No Copyright Music / @infraction
    ---------------------------------------------------------------------------------------
    #hetzer #tankhetzer #hetzerjerman

ความคิดเห็น • 2K

  • @naufalfadhilmaheswara479
    @naufalfadhilmaheswara479 ปีที่แล้ว +717

    Tank Tier IV jerman paling legend dri Wotb , julukan sebagai si tutel 🗿🗿

  • @muhammadrizqullah9646
    @muhammadrizqullah9646 ปีที่แล้ว +239

    Male: It's a bird!
    Female: It's a Plane!
    WoTB player: it's a *TUTEL*

    • @thetraveller9485
      @thetraveller9485 ปีที่แล้ว +17

      WT player:Damn Daniel Ar Ar Ar Ar Ar

    • @SamSPeeer
      @SamSPeeer ปีที่แล้ว +12

      You found a desert map and hetzer on enemies team : AAAAAAAAA SHOOTT WHERE DA TANK

    • @johnrushee8440
      @johnrushee8440 ปีที่แล้ว +10

      War thunder players:haha ship and planes goe brrbrbrrbrbrrr

    • @indoballgaming3575
      @indoballgaming3575 ปีที่แล้ว +6

      kmu main wotb?

    • @johnrushee8440
      @johnrushee8440 ปีที่แล้ว +5

      @@indoballgaming3575 iya bang ayok mabar

  • @k-9ram600
    @k-9ram600 ปีที่แล้ว +107

    Kalo di front timur emang fakta kayanya bro.
    1. Crew tank soviet kebanyakan bukan crew yang terlatih.
    2. Crew tank jerman itu mayoritas crew terlatih.
    3. Medan & desain hetzer di front timur membuat hetzer sangat sulit dikenali.
    4. Tank soviet sangat mudah dikenali, lambat dan besar, tapi emang stalinium memang bajanya agak sulit ditembus.
    5. Cara berperang tank" jerman selalu out of the box.
    Jnganpun di front timur yang crewnya hanya petugas kebun. . . Di barat aja banyak marinir jadi korban keganasan jerman.
    Emang dari awal jerman kan gak mungkin bisa menang.
    Dari segi bahan baku, bahan bakar dll dari awal emang terbatas. . . Perang bisa sampe sejauh itu lawan eropa dan timur, emang karna otak + skillnya aja yang kelewat jago 😂

    • @TapToPlay7
      @TapToPlay7 ปีที่แล้ว +14

      fakta kuantitas bisa ngalahin kualitas

    • @L_Dude030
      @L_Dude030 ปีที่แล้ว +8

      Jerman kalah karna terlalu sombong kali, kebanyakan jendral jendral sama petinggi petingginya sombong dan merehkan musuh, bahkan sekutu sendiri di remehin, ya walaupun faktor-faktor yg di sebutkan di atas juga benar

    • @za_pravdu1943
      @za_pravdu1943 ปีที่แล้ว +5

      Hetzer difront timur walau lawannya cuma tukang kebun juga harus kabur, klo ga bakal diterjang tsunami baja, karena setiap pasukan Soviet dilengkapi tombol "SPAM"

    • @sojomaen123
      @sojomaen123 ปีที่แล้ว +1

      @@TapToPlay7 Jerman kalah kehabisan minyak buat menghidupi kendaraan lapis baja mereka, dan bahan baku besi baja juga menipis, sudah jelas kuantitas lebih baik dari kualitas karena dari faktor tersebut penyebab utamanya

    • @ahmadcandra7695
      @ahmadcandra7695 ปีที่แล้ว

      @@TapToPlay7 sekualitas apapun kalo 1000:1 apagunanya

  • @bagasathallah7716
    @bagasathallah7716 ปีที่แล้ว +18

    1. Badannya kecil,
    2. Larinya cepat
    3. Tembakannya mematikan,
    4. Bobotnya ringan.
    HETZER! HETZER! HETZER!

  • @trollololgaming9903
    @trollololgaming9903 ปีที่แล้ว +51

    0:54 cameramen never die

    • @Kadang-tidak_ramah
      @Kadang-tidak_ramah ปีที่แล้ว

      Kameraman yang mati terus di medan pertempuran be like: yang bener

    • @epupetrux99
      @epupetrux99 4 หลายเดือนก่อน

      Kameramen yang cuma nge poto langit pas film dokumenter be like: rugi dong

  • @Littlesegitiga
    @Littlesegitiga ปีที่แล้ว +205

    Tank paling ampuh di war thunder.
    Cepat, kecil, memiliki senjata yang kuat.
    Pas buat ambush tank lawan.
    (tidak disarankan berhadapan langsung dengan tank lawan)

    • @Mr.Sleeper24
      @Mr.Sleeper24 ปีที่แล้ว +18

      Sneaky sneaky orang mainnya, ngeri.

    • @Pembunuh-Zionis-Pesek
      @Pembunuh-Zionis-Pesek ปีที่แล้ว +4

      Bisa penet is3 1km dari samping

    • @notapro4424
      @notapro4424 ปีที่แล้ว

      emm kurang sih menurut w , masih prefer stug F tapi gameplay orang beda" jadi ya gitu lah. oh iya sama di br segitu prefer ambil jadpanzer IV / Panzer IV/70(V) in terms gaijin lebih suka playernya main di uptier match.

    • @ignatiusf8333
      @ignatiusf8333 ปีที่แล้ว

      Ha, sherman, T 34 bisa pan tank ini dr depan

    • @thetraveller9485
      @thetraveller9485 ปีที่แล้ว

      Kalo game nya health bar nggak seru sih nggak one hit,ya walaupun di wot tank gwe lebih banyak dari pada di War Thunder

  • @bukansiapasiapa-lp4pd
    @bukansiapasiapa-lp4pd ปีที่แล้ว +62

    di mata anak biasa ini hanyalah sebuah tank, tapi dimata anak sejarah ini adalah tank yang kecil,imut,lincah,menggemaskan dan mematikan🗿

  • @sulthaniqbalf164
    @sulthaniqbalf164 ปีที่แล้ว +29

    Di WT, tank ini bisa di hancurkan hanya dengan browning 12,5 mm dari jarak 200 m. Di tembakkannya harus dari samping atau belakang yah. Untuk dari depan tank ini bisa tetap di hancurkan kok, dengan menambakkan kaki kaki/lempengan besi yg di bawah. Soalnya bagian itu paling ringkih di depan hetzer, t34 75mm bisa menembusnya dengan peluru Armor Piercing atau APHE :) bisa juga di tembakkan oleh kv2. Taktik menggunakan tank ini adalah hit and run serta ambush. Selain itu cara menghancurkan tank ini bisa dengan menembakkan mesinnya atau menghancurkan laras meriamnya, di jamin nd bakal melawan, cuma perlu di ingat ini tank masih punya secondary defensif yaitu mg34 yg bisa melibas tank ringan serta destroyer ringan dan truk. Paling ngeselin ketemu tank ini di perkotaan face to face, susah hadapinnya krn armor nya tebal dan harus bidik larasnya atau kaki kakinya

    • @adanenedary7350
      @adanenedary7350 ปีที่แล้ว +2

      Jadi inget dulu pas main WT
      Nge snipe pake hetzer. Nutupin bagian bawah tentunya
      Ditembak ding ding ding gak mempan sampe IS-2 muncul wkwkwk (gabisa kabur karena track hancur)

    • @Yuri-fh1vu
      @Yuri-fh1vu ปีที่แล้ว

      samsak pesawat wkwkwk ku kira kaliberr 50 g masuk, ternyata masuk dari 800meter klo dari atas wkwkw

    • @mangnopul6748
      @mangnopul6748 ปีที่แล้ว

      Iya sih seru make tank ini tapi kalo kena flank ga seru udah

    • @Kiel1717randomupload
      @Kiel1717randomupload ปีที่แล้ว

      Nih tank sering gw hancurin pas make M18 hehe, asalkan kena weak spot nya dan m18 make taktik kalau bukan hit and run yah jadi sniper sih atau gk yg tukang scout karena bisa dipake untuk nge scout musuh

  • @mgs_bukan_msg
    @mgs_bukan_msg ปีที่แล้ว +241

    TUTEL, julukan dari player wotb, fakta dari gamenya:
    1. Termasuk tank lincah
    2. Tank mini di tier IV
    3. Santapan tank-tank berkaliber besar
    4. Disebut tutel
    5. Reload cepat (TD kaliber kecil pada umumnya)
    6. Disukai banyak player :v
    7. Ada dua, biasa dan satunya hasil wotb kolab bersama anime GuP
    Dah gatau lagi, TuTeL :)))

    • @dedsussybaka4619
      @dedsussybaka4619 ปีที่แล้ว +28

      Tutel
      1. Ber armor tebal
      2. Lincah
      3. Reload secepat kilat
      4. Deutsche Qualität

    • @PRAYOGA.60
      @PRAYOGA.60 ปีที่แล้ว +10

      Main wotb jg kah bg

    • @ignatiusf8333
      @ignatiusf8333 ปีที่แล้ว +8

      @@dedsussybaka4619 armornya ga tebel
      60 mm bisa di pan sm tank t 34 sm sherman
      Asal nembaknya ke transmission
      Pasti kena gunner sm drivier
      Makanya selalu disebut jerman suffer

    • @hang5085
      @hang5085 ปีที่แล้ว +8

      @@ignatiusf8333 perbedaan kaliber meriam tier IV sama V itu lumayan, ga heran kalo depan nya bisa ditembus, kecuali kalo satu pertempuran cuma ada tank tier IV hetzer ga bakalan bisa ditembus dr depan kecuali bagian bawah, kanan kiri, belakang / make prem. Shell

    • @fkaltri127
      @fkaltri127 ปีที่แล้ว +2

      Aku lupa tahun berapa WOTB kolab sama girls and panzer 🗿

  • @abdulaziz-pb5wv
    @abdulaziz-pb5wv ปีที่แล้ว +19

    Ingat "bukan untuk duel". Bagi yg sering maen bar bar hetzer 😂.
    Tapi ingat IS adalah HT jangan sampai terbalik

  • @rhmbwt
    @rhmbwt ปีที่แล้ว +46

    Hetzer (TUTEL) juga punya kembaran
    T95 (The DOOM TUTEL)
    Dan
    Tortoise (The GIGA TUTEL).

  • @samuelherman3671
    @samuelherman3671 ปีที่แล้ว +34

    Panzer ini memang bagus di bagian body nya karena berbentuk miring yang dapat menetralisir tembakkan musuh. Cuma sayang, meriamnya ga bisa diputar 380°. Selain itu kemiringan sisi kiri dan kanan masih kurang, dan bagian belakang juga kurang. 🤔 saya jadi teringat tank Israel, yakni merkava. Tankkb tersebut merupakan jenis MBT modern yang juga memiliki bentuk kemiringan kubah dan body cukup lumayan. Kemiringan pada lapisan baja dapat membantu mereduksi serangan peluru meriam musuh. Karena meriam bentuknya lonjong dengan ujung sedikit runcing tapi tumpul. Sehingga kemiringan baja berguna banget untuk meredam dampak hantaman peluru musuh. Peluru dapat memantul keatas mengikuti alur kemiringan armor, tapi karena tidak ada kubah dan meriamnya seperti itu, tembakkan bisa diarahkan ke meriam dan itu cukup efektif dalam membuat broken meriamnya. Serangan dari samping bisa dilakukan dari jarak dekat agar memberi efek hantaman serius, sedangkan dari belakang juga tergolong lunak dan mudah di hancurkan.
    🤔 jadi kesimpulan saya, mungkin bisa dikombinasikan model tank merkava dengan tank ini, dengan tambahan selain armor, karena ada bahan lain yang juga cukup kuat selain armor. Bila tank dilapisi bahan seperti itu, mungkin akan lebih tangguh lagi.
    🤔 body yang tebal dengan tingkat kemiringan layaknya seperti body pada UFO, dari depan, sisi samping dan belakang, dan ditambah meriam yang juga berbentuk miring dengan desain bawahnya hampir merapat ke body tank. Kemudian ditambah meriam yang tidak terlalu besar namun memberi efek hantaman dahsyat pada target, dimana meriam juga didesain berbentuk kemiringan dari kedua sisi kiri dan kanan serta bawah, itu akan menambah kekuatan. 🤔 ditambah lagi bagian bawah tank juga berbentuk sedikit miring namun berbentuk agak bulat seperti bagian bawah UFO.
    Bagian bawah dapat menahan ledakkan ranjau, dan bagian atas bisa menahan hantaman meriam musuh. Kemudian bentuk kubah yang miring namun sedikit membulat juga dapat membantunya menetralisir serangan udara.
    🤔 mungkin tank seperti itu akan lebih tangguh dari serangan 3 matra, udara, darat, dan ranjau darat. Apa lagi bila sudah disematkan sistem amfibi, tank tersebut akan semakin tidak terkalahkan.

    • @_erpan_
      @_erpan_ ปีที่แล้ว +9

      jadi desainer tank aja bro
      semoga aja orang orang kayak elu bisa megang jabatan di pt pindad

    • @Pembunuh-Zionis-Pesek
      @Pembunuh-Zionis-Pesek ปีที่แล้ว +2

      Desain miring ga efektif, merkava canggih luar dalem nya kaga ada nyaman"nya yg ada patah tulang kelamaan diem badan di 1 posisi. Mending kyk leopard 2a7 lurus tp kabin lega ga panas

    • @Pembunuh-Zionis-Pesek
      @Pembunuh-Zionis-Pesek ปีที่แล้ว

      Merkava 4 msh cupu msh sering gosong dihantem rudal kornet assad

    • @febrianbaskoro8803
      @febrianbaskoro8803 ปีที่แล้ว +2

      Kalau turretnya gak bisa diputar 360° memang wajar, soalnya jenis tank hetzer itu sendiri termasuk tank Destroyer

    • @_erpan_
      @_erpan_ ปีที่แล้ว

      @@febrianbaskoro8803 kalau tank tank Perancis kebanyakan bisa muter turret :v

  • @darmantobinrockmat269
    @darmantobinrockmat269 ปีที่แล้ว +11

    Wihh... Keren pembawa acara kostumnya kearifan lokal☺

  • @dinarfirjatullah7522
    @dinarfirjatullah7522 ปีที่แล้ว +81

    Thank you Blue Spot History for discussing one of the funniest and deadliest tanks, I really like your discussion in expanding the historical point of view of war weapons, don't forget to keep Blue Spot History healthy.

    • @sidigan
      @sidigan ปีที่แล้ว +1

      💨💨💨

    • @belzra8228
      @belzra8228 ปีที่แล้ว +2

      sok enggres

    • @_erpan_
      @_erpan_ ปีที่แล้ว +1

      @@belzra8228 GPP lah
      Dia emang orang luar kayaknya coy

    • @Lupus_Daemonis
      @Lupus_Daemonis ปีที่แล้ว +2

      @@_erpan_ indo itu bang,coba liat namanya & subscription nya

    • @_erpan_
      @_erpan_ ปีที่แล้ว +1

      @@Lupus_Daemonis ya kan siapa tau

  • @dionwg8528
    @dionwg8528 ปีที่แล้ว +14

    Tank kesukaan ku di game world of tanks, gesit banget ini tank + reload nya cepat. Kalo masalah damage standar dengan penetrasi yg standar, kelemahannya, kalo udah kena tembak di bagian rantai, udah deh kelar.

    • @hadiarindra4822
      @hadiarindra4822 11 หลายเดือนก่อน +2

      jangankan disamping, bagian hull down pun bisa ditembak

  • @top10idk
    @top10idk ปีที่แล้ว +14

    Ada tambahan,meriam Hetzer gak bisa di arahin ke kiri (lebih kecil) daripada yang ke kanan,karena kalo ke kiri Cannon breechnya nabrak dinding tank,jadi kalo ke kiri gak sebanyak ke kanan

  • @danimarcell1648
    @danimarcell1648 ปีที่แล้ว +6

    Berisi dengan Penjelasan dan lawakan yang sangat saya suka

  • @germanyinfo6255
    @germanyinfo6255 ปีที่แล้ว +7

    Akhirnya saudaraku di riview juga
    Makasih bang

    • @dewaasmara7348
      @dewaasmara7348 ปีที่แล้ว +1

      Kalau di with INI jadi turtle ngeselin karena manuvernya lincah

  • @xips1igustiagungngurahekaa35
    @xips1igustiagungngurahekaa35 ปีที่แล้ว +6

    9:06 nico bellick ngapain nyasar kesitu 🗿

  • @rayhanddohearti5198
    @rayhanddohearti5198 ปีที่แล้ว +3

    It's tanj is called TUTEL because the shape is like turtle and he comuflage like turle,right???

  • @BenedictF79B
    @BenedictF79B ปีที่แล้ว +11

    tutel kecil yang jadi mimpi buruk kalo gak tau cara ngelawan nya apalagi newbie, khususnya sebelum update 5.5

    • @VoltbeatZero
      @VoltbeatZero 11 หลายเดือนก่อน

      Kalo di WoT kudu diputerin jangan hadep2an

  • @uss.prinzeugen
    @uss.prinzeugen ปีที่แล้ว +9

    Saya ga nemu yg disebutin admin.
    Tapi karena penasaran saya cari - cari dan nemu riwayat laporan pasca pertempuran front timur,
    Kompi ke 3 hetzer dengan 4 unit tersisa berhasil menghancurkan 10 tank soviet, 1 diantaranya tank IS - 122 dari jarak 1.200 meter.

  • @0121kside
    @0121kside ปีที่แล้ว +1

    Akhirnya ini channel membahas sang tank Nazi german destroyer Hetzer

  • @alifizzudinmuhamadfamily8276
    @alifizzudinmuhamadfamily8276 ปีที่แล้ว +2

    Bang mau request itu kalo meriam senjata kalo kena tank musuh itu ditambah api bakar supaya biar tambah realistic

  • @athenashield665
    @athenashield665 ปีที่แล้ว +5

    Akhirnya videonya dibuatin juga,makasih min 🙏

  • @stars_id7302
    @stars_id7302 ปีที่แล้ว +10

    Bang bahas tank BT-42 salah satu tank terbaik asal Finlandia, sekali-kali bahas Finlandia lah bang :).

    • @user-rb1cu8ud9q
      @user-rb1cu8ud9q ปีที่แล้ว

      sebenarnya BT-42 masuk family BT series, bahkan di soviet ada BT-7A yg pake kaliber 75mm

  • @kyuyaseivenstein
    @kyuyaseivenstein ปีที่แล้ว

    senangnya bisa mengingat channel ini tuk ngisi waktu luang

  • @manicing2674
    @manicing2674 ปีที่แล้ว +5

    Bang, bahas si Sergei Aleshkov, bocah yang masih 6 Tahun tapi turut ikut serta dalam Perang Dunia 2

    • @ILoveYou-uj3vs
      @ILoveYou-uj3vs ปีที่แล้ว +1

      Pahlawan bocil dari soviet.👍

  • @revolinopurbo9271
    @revolinopurbo9271 ปีที่แล้ว +12

    Min, request bahas rudal anti pesawat/ permukaan ke udara rancangan Nazi Jerman yaitu Rheintochter R-1, dan jangan lupa tambahkan versi mobile yang make basis E-100 itu,

  • @FinoKyu2
    @FinoKyu2 ปีที่แล้ว +15

    Hetzer ini ibarat kek hellcat nya jerman gesit,kuat Dan mematikan
    Menurutku

    • @tirpitzrtx638
      @tirpitzrtx638 ปีที่แล้ว

      Bedanya kalo hetzer dia bener bener Destroyer...
      Kalo Hellcat destroyer tapi bisa muter turret nya

    • @Marzz6666
      @Marzz6666 ปีที่แล้ว

      Tapi kalau hellcat kubah meriam nya diputar

    • @mgs_bukan_msg
      @mgs_bukan_msg ปีที่แล้ว

      Hellcat tipis mah... Kalo hetzer boleh lah armor depan

    • @tirpitzrtx638
      @tirpitzrtx638 ปีที่แล้ว

      @@mgs_bukan_msg jangan ngeremehin Hellcat kamu nak...

    • @Marzz6666
      @Marzz6666 ปีที่แล้ว

      @@mgs_bukan_msg tapi gesit dan mematikan

  • @ulfaalihasyemi3761
    @ulfaalihasyemi3761 ปีที่แล้ว +3

    Tambahan bang. Namahetzer itu dipake pasca perang dan awalnya oleh pihak sekutu karena cukup merepotkan pergerakan unit beratny 🤔 terimakasih 🙏👍🏽

  • @juju.6
    @juju.6 ปีที่แล้ว +1

    akhirnya muncul lagi pembahasan blue spot

  • @PG_crazy_raider
    @PG_crazy_raider ปีที่แล้ว +9

    Bang bahas tentang senjata-senjata api yg digunakan Jerman pada perang dunia 2

  • @TUS3944
    @TUS3944 ปีที่แล้ว +3

    Next video coba bahas pemberontakan Boxer🙏

  • @fuhrermaulana4490
    @fuhrermaulana4490 ปีที่แล้ว +2

    Lanjut bahas Tank Destroyer Jaghtiger yang memiliki kaliber meriam 128mm

  • @orientalcaesar
    @orientalcaesar ปีที่แล้ว

    Pembahasan tank ini yg udah lama aku tunggu.. ! Best daah.. ! 😃

  • @nugra_gtw2096
    @nugra_gtw2096 ปีที่แล้ว +3

    akhirnya setelah sekian lama bahas tank lagi

  • @gibsonmahmed831
    @gibsonmahmed831 ปีที่แล้ว +3

    Jerman memang nomor sato jaman dulu👍👍👍🇩🇪🇩🇪🇩🇪🇩🇪🇩🇪

  • @yudhatirtawahyono1033
    @yudhatirtawahyono1033 ปีที่แล้ว +3

    seperti kata yukari akiyama (GIRLS UND PANZER) t pada Panzer 38(t) adalah singkatan dari pabrik Czechoslovakia bukan beratnya

  • @mylifebayblade8230
    @mylifebayblade8230 ปีที่แล้ว +3

    bang cerita kisah sniper terhebat

  • @Stereotypical_Human
    @Stereotypical_Human 5 หลายเดือนก่อน +5

    Gw main war thunder malah di buru T28😭

  • @funnyaicover813
    @funnyaicover813 ปีที่แล้ว +3

    Bang,bahas kisah tentara dari Malaysia iaitu Leftenan Adnan yang menjadi wira ketika Kamikaze menyerang Malaysia

  • @panda.m1125
    @panda.m1125 ปีที่แล้ว +1

    akhirnya upload setelah sekian lama nunggu👍👍👍👍😁😁😁😁

  • @Puad937
    @Puad937 ปีที่แล้ว +2

    Min bahas Dmitry Lavrinenko legenda tangker kelas S Soviet yg menghancur 58 tank Jerman di ww2, yang berakhir tragis

  • @ardian1269
    @ardian1269 ปีที่แล้ว +3

    Min, bahas counter sign atau kode etik "thunder-flas", yang ada di film SPR, ada juga di scene game yang dipakai prajurit amerika saat memasuki wilayah di perang dunia 2 ..

  • @billmuhaling2936
    @billmuhaling2936 ปีที่แล้ว +11

    Tank tier V di wot bilits ternyata ada di dunia nyata.dan tank ini cukup meropat kan karena postur tubuh yang kecil dan kalo ada bangunan bisa nya tank hetzer ini sering sembunyi di situ anggap gak ada musuh tiba-tiba kena damage

    • @kotofam1550
      @kotofam1550 ปีที่แล้ว +3

      Bang bukan V,V=5
      Yg betul itu adalah IV,IV=4
      Hetzer/Tutel itu tier 4/IV
      Dan itu wot blizt bukan bilits

    • @mamank_indo4918
      @mamank_indo4918 ปีที่แล้ว +5

      @@kotofam1550 Blitz bang bukan Blizt

    • @kotofam1550
      @kotofam1550 ปีที่แล้ว +3

      @@mamank_indo4918 Tau aku bang cuma mungki salah ketik

    • @PRAYOGA.60
      @PRAYOGA.60 ปีที่แล้ว

      @@kotofam1550 pelan 2 aja ketiknya Jan terburu2

    • @TofuIndo
      @TofuIndo ปีที่แล้ว

      Gw jadi beban gara-gara pake si Tutel

  • @_erpan_
    @_erpan_ ปีที่แล้ว +2

    gw kira hetzer lebih dulu di produksi ketimbang jadgtiger jadgpanther and friends

  • @davyjoness3311
    @davyjoness3311 ปีที่แล้ว

    mantap min video nya, animasi dapet, pengambilan angel juga dapet. gokieelll pokok nya

  • @mahadewacatra3641
    @mahadewacatra3641 ปีที่แล้ว +9

    Min, request tank ferdinan/elefant bang
    Penghancur tank berat yang menggunakan senjata kaliber 8,8cm

  • @nizalmuhammad9689
    @nizalmuhammad9689 ปีที่แล้ว +4

    Aslinya pake chasis skoda 38t (panzer 38t) dimodifikasi untuk jadi tank destroyer. Aslinya panzer 38t bukan buatan jerman ya tapi buatan cekoslovakia yang dirampas, sama kayak saudaranya skoda 35t (panzer 35t)

    • @achmadkhamzah3201
      @achmadkhamzah3201 ปีที่แล้ว

      Lah berarti mirip yang di GuP, itu turtle team beli kit Hetzer terus dipasang di chasis 38(t) habis menang dari Pravda persiapan untuk menghadapi Kuromorimine!

  • @Nitzurekka
    @Nitzurekka ปีที่แล้ว +1

    Sebagai Seorang Pemain WOTB, Bisa Konfirmasi 👍

  • @sopmodmp7
    @sopmodmp7 ปีที่แล้ว

    kalo di heroes and generals biasanya hetzer gampang dibulli sama kang pemburu tank yg pake haftholladung/bazooka, trus juga gampang di flank krna gk punya turret.

  • @nelsonnelson8310
    @nelsonnelson8310 ปีที่แล้ว +3

    Bang bahas kapal penjelajah kelas Fuso dari IJN (imperial Japanese navy)

  • @zymadaCh.
    @zymadaCh. ปีที่แล้ว +7

    Si tutel jerman di war thunder
    Btw min bahas pesawat tempur yf 23 dong yng ga jadi diproduksi masal

  • @EchoSpaceEXP
    @EchoSpaceEXP ปีที่แล้ว +1

    Akhirnya tank favorit ku muncul juga 🎉

  • @rezaandy14
    @rezaandy14 ปีที่แล้ว +2

    Tank idola jaman masih main WoT. Cukup OP di tier nya

  • @s-gvstvs235
    @s-gvstvs235 ปีที่แล้ว +4

    11:37 rill cuy
    Pas main KV-1 paling benci ketemu ini tank, tapi pas make KV-2 langsung kocak gemink

  • @rizqirahmansyah8170
    @rizqirahmansyah8170 ปีที่แล้ว +9

    Tank yang paling ditakutin oleh tier ||| di wotb🗿

  • @oktavianus_ricky
    @oktavianus_ricky ปีที่แล้ว +1

    Bahas tentang Meriam Flak88 Jerman min.Meriam yang paling ditakutin Ama sekutu di front barat dan timur

  • @adrienadrestia2356
    @adrienadrestia2356 ปีที่แล้ว

    Hadir, player enlisted! Boleh juga nih tank walau jarang ada yang pake.

  • @cat_hitam
    @cat_hitam ปีที่แล้ว +3

    Bang coba bahas P51 mustang dong atau gak bahas p47 thunderbolt,masa yang di bahas jerman terus

  • @hengker1303
    @hengker1303 ปีที่แล้ว +4

    13:08 mau ngapain min🤨📸

    • @bluespothistori
      @bluespothistori  ปีที่แล้ว +3

      Cuma ngobrol aja kok, gak ngapa2in 😏

  • @animelover6923
    @animelover6923 ปีที่แล้ว +2

    maaf gan , mau tanya .. @blue spot Histori untuk mengukur kemiringan baja Hetzer itu di ambil dari mana yaa kak ? .. setau saya baja yang miring 68° itu hampir tegak lurus .. sedangkan yang ada di video seperti baja yang miring 40° dan di bawahnya ?

  • @lems_anjay
    @lems_anjay ปีที่แล้ว

    akhirnya upload juga 😁👍

  • @tommyprabowo4576
    @tommyprabowo4576 ปีที่แล้ว +3

    Tank kayak gini sama tank era perang dunia 1 juga masih keren soal ye kalau kalian tau game warhammer 40 k dari pasukan space marine, imperial guard dan death krieg juga masih pertahankan malahan jadi keren dari action figure

  • @neibaniyatie1552
    @neibaniyatie1552 ปีที่แล้ว +8

    hetzer VS churchill VII(WoTB)
    churchill VII:
    front armor tebal tapi belakang dan samping lemah
    cukup menakutkan untuk tiger 131,T 34,churchill,Panzer IV G,DLL
    Hetzer:
    lumayan menakutkan kalau harus berlawan pakai M4 sherman,T 34, dan Panzer IV G
    lemah terhadap KV-1.KV-2,KV-1S,Churchill VII,DLL

  • @aimanhaikal9614
    @aimanhaikal9614 ปีที่แล้ว

    bang video baru...saya tunggu nii tak sabar tengok lepas ni jenis senjata apa???

  • @bagusaryasaputra5988
    @bagusaryasaputra5988 ปีที่แล้ว

    Akhirnya upload lagi

  • @tanukilan05
    @tanukilan05 ปีที่แล้ว +3

    "Min bahas tank penghancur german lainnya lagi, kaya stug III jagdpanther, jagdpanzer, sama jagdtiger"👍

  • @anuarismail3344
    @anuarismail3344 ปีที่แล้ว +3

    Tank ini tergolong cukup sakit dlm wotb,damagenya setara dengan tank tier IV,cuman masalahnya karna tank ini meriamnya gak bisa di pusing

    • @PRAYOGA.60
      @PRAYOGA.60 ปีที่แล้ว

      Lebih di putar meriam nya

  • @jordan_-yj4gh
    @jordan_-yj4gh ปีที่แล้ว +2

    baru keingetan, bang bahas ASU-57

  • @Shinji_2006
    @Shinji_2006 ปีที่แล้ว

    Tutel
    Bisa aja tembak dari jauh kaya Hetzer VS IS2 jarak sekitar 2000m
    Ada 2 variant early dan mid kalo early di bawah dagu nya ke buka dan ada macam macam roda yang paling belakang ada 12 lubang kalo yang mid yang di panggil pig mantlet yang ter tutup di dagunya kaya di Girls und panzer dan rods belakang ada 8 atau 4 ada refrensinya kalo untuk mau beli plastic model kaya tamiya atau academy
    Invinsibilasi lebih weak lemah (disekitarnya periscopenya ada 3 dan tidak bisa rotasi) tapi baik untuk tank destroyer yang jarak jauh kalo untuk infantry yah hetzrr bisa mati
    Ada juga variant luar negri di Switzerland dipanggil G13 pakai flashmuzzle eh tapi itu modifikasi

  • @johnrushee8440
    @johnrushee8440 ปีที่แล้ว +6

    Bayangkan tank maus ketemu hetzer tapi turretnya maus ga nyampe untuk nembak gara gara pendek

    • @johnrushee8440
      @johnrushee8440 ปีที่แล้ว +1

      Imagine dying to a tier 4 because you cant shoot it

    • @Ahlipsatir
      @Ahlipsatir 9 หลายเดือนก่อน

      Sepuh wotb

    • @johnrushee8440
      @johnrushee8440 9 หลายเดือนก่อน

      @@Ahlipsatir ampun dong bang walter

  • @benpakpahan5450
    @benpakpahan5450 ปีที่แล้ว +3

    Bang, bahas senjata Uni Soviet: BM 13/ Katyusha( tanggal buat, tanggal diluncurkan ke medan perang, kelemahan, kelebihan, brp jumlah peluru, pokok nya yg unik nya deh. Boleh ga bang

  • @rijalg_3169
    @rijalg_3169 ปีที่แล้ว

    Suka banget kalo bahas soal tank"

  • @dimasprasetio9938
    @dimasprasetio9938 ปีที่แล้ว

    Mau nanya dong. Perhitungan ketebalan body dengan derajat miringnya bagaimana ya, sehingga dapat ketebalan akhir yg lebih tebal?

  • @Zkikiyy
    @Zkikiyy ปีที่แล้ว +4

    Tank andalan saya di wot

    • @ottocariusxml750
      @ottocariusxml750 ปีที่แล้ว

      Nice

    • @Fitri-ws1bj
      @Fitri-ws1bj ปีที่แล้ว +1

      Mabar yok

    • @Zkikiyy
      @Zkikiyy ปีที่แล้ว

      @@Fitri-ws1bj cara add friend di wot gmn cara nya ?? Soalnya dah lama ga main wot

    • @Zkikiyy
      @Zkikiyy ปีที่แล้ว

      @@Fitri-ws1bj namamu siapa

    • @newfamaly2237
      @newfamaly2237 ปีที่แล้ว

      Tutel 🐢🐢🐢
      Lambat muter
      Strong armor

  • @02_ahmadulinuha49
    @02_ahmadulinuha49 ปีที่แล้ว +3

    Bang sekalian bahas juga tank E-25 #1 dan kanonejagdpanzer 105, mirip sama Hetzer 🗿🗿🗿
    Sama-sama ngeselin 🗿🗿🗿

    • @blacrow337
      @blacrow337 ปีที่แล้ว

      tapi sebutan E-25 tuh "cockroach" beda dgn hetzer.

    • @ihateMiG
      @ihateMiG ปีที่แล้ว

      E-25 gak pernah Dibuat, designnya pun terbatas infonya
      Sementara KanonenJagdpanzer 105 itu tank akhir perang dingin, gak bisa dibandingin

  • @RimuruTempest08
    @RimuruTempest08 ปีที่แล้ว +1

    0:45 kameraman selalu selamat 🗿

  • @Takojager
    @Takojager ปีที่แล้ว

    Akhirnya Tank favorit gw dibahas juga

  • @ikralsetyo3539
    @ikralsetyo3539 ปีที่แล้ว +4

    hehe tutel plis lah kak bahas grille 15 atau Ferdinand atau jagtiger atau jagpenter yahh pliss

    • @PRAYOGA.60
      @PRAYOGA.60 ปีที่แล้ว

      Jagpanther yg lebih tepat nya

    • @Kalashnikov413
      @Kalashnikov413 ปีที่แล้ว

      Grille 15 tank fiksi

    • @ikralsetyo3539
      @ikralsetyo3539 ปีที่แล้ว

      @@Kalashnikov413 hemmm ya mungkin benar juga ya siapa tau ada cetak biru tau rancangan² nya yang bisa di bahas atau kalo emang gak ada sama sekali ya oke ganti topik yang lain aja

  • @farhanwicaksono9374
    @farhanwicaksono9374 ปีที่แล้ว +3

    Di heroes and general : ww2 ini barang liar, paling males ketemu ini si hetzer wkwk tapi kalau ente sebagai rambo enak soalnya turretnya gabisa diputar jadi kalau ambush ni hetzer tinggal hantam belakangnya / area lambung bawah, pakai AT semacam panzerfaust, panzerbushe atau pakai land mine juga bisa tuh cukup efektif untuk memperlambat pergerakan hetzer ini ,wkwkw tapi terkadang cukup hantam rantainya aja dia udah lumpuh sih

  • @Robzzz49
    @Robzzz49 ปีที่แล้ว +2

    Di era Modern Nya punya Panther Kf-15 tuh BG keren

  • @abdulhadi8d534
    @abdulhadi8d534 ปีที่แล้ว +1

    Akhirnya di muculin juga ini tank makasih nya

  • @dasmasurayehdidyahpurba5342
    @dasmasurayehdidyahpurba5342 ปีที่แล้ว +4

    Ini adalah tier IV paling worth it dari wotb soalnya pernah saya melawan musuh yg kuat (ada tier V) dengan pasukan teman yang tank mereka itu ampas atau lemah, anehnya pas gw duel pake hetzer dengan tank tier 5 sekelas Panzer type G dan T 34, ini karena memang gw hoki atau karena bug atau memang ini fitur tanknya, ini gw ditembakin sama musuh ga ngedamage aama sekali

    • @chadkakung2912
      @chadkakung2912 ปีที่แล้ว

      Hetzer tank Tier 6?

    • @Lqd.Miracle
      @Lqd.Miracle ปีที่แล้ว

      Ya itu mereka nembaknya dr depan biasanya ricoket, kalo di flank ama mereka auto jd kerupuk sih

    • @adolfkitler5989
      @adolfkitler5989 ปีที่แล้ว

      Anjay tier 6

  • @sriastin4125
    @sriastin4125 ปีที่แล้ว +3

    Min bahas apa perbedaan jadtiger,jadpanther,dan panzerjager tank 3 bersaudara

    • @blacrow337
      @blacrow337 ปีที่แล้ว +1

      dari asal bagian lower tank yg dipakai buat jagdpanzer sendiri. semisal:
      jagdtiger = pake lower tiger tank, biasanya tiger 2.
      jagdpanther = pake lower panther tank.
      jagdpanzer IV = pake lower panzer IV.
      karena biasanya pembuatan lower/badan tank lbh cepat drpd turret, maka sebagian badan tank diubah menjadi jagdpanzer. dan armor pada jagdpanzer ditingkatkan beserta senjata meriam yg dipakainya.
      senjata meriam yg dimaksud :
      jagdtiger memakai meriam 12.8 cm PaK L/55, sedangkan tiger 1 dan tiger 2 memakai meriam 8.8 cm KwK 36 L/56 dan 8.8 cm KwK 43.
      jagdpanther memakai meriam 8.8 cm KwK 43 dan panther tank memakai meriam 7.5 cm KwK 42 L/70.
      jagdpanzer IV memakai 2 jenis meriam, 7.5 cm PaK 42 L/48 sama L/70.

    • @justacommonman5935
      @justacommonman5935 ปีที่แล้ว +2

      @@blacrow337 Bukan nya Lower to *Chassis* tank,Jagdpanther Performa ny gk terlalu buruk tapi tetap banyak masalah di Desain ny.Klo Jadgtiger emng Cuman Desain ampas yang malah nambah masalah di Performa tank ny.Nahh Kalau Stug III baru merupakan desain terbaik,Karena Sepanjang Perang Dunia kedua...yang paling banyak manghancurkan tank Sekutu dan soviet adalah Tank ini bersamaan Dengan AT gun yang di tarik.Beberapa Skor *Ace panzer* jerman aja ada yg ditambahi dari Hasil STUG III ini sebagai bahan propaganda,Makanya Jangan percaya aja dulu tentang berita Panzer ace jerman Karena itu semua propaganda aja.Maksimal Tank yg dihancurkan Mereka gk lebih dari 120 tank dan bahkan ada yang cuman punya Skor 30 tank namun ditambahin jadi 170 hanya untuk propaganda semata.

    • @blacrow337
      @blacrow337 ปีที่แล้ว

      @@justacommonman5935 karena propaganda itulah banyak orang semangat. Walau setiap tank punya banyak kelebihan dan kelemahan, pastinya ada cerita menarik utk dibagikan. Emang lower yg saya maksud tuh chassis tank. Apalagi stug terbuat dari chassis panzer III yg sudah dibuat tapi jumlah turretnya tidak sesuai pembuatan chassisnya.

  • @aryoseno8165
    @aryoseno8165 ปีที่แล้ว +1

    2:55 jerman udah kepepet pollll, panzer 38 (t) atau LT Vz38 ceko di modif habis habisan
    bisa jadi hetzer bisa jadi marder jadi flakpanzer 38 apalah
    bahas lend lease2an soviet pake produk US & inggris dong om hehehe
    cakep animasinya sangat menghibur sukses terus om

  • @arkann4873
    @arkann4873 ปีที่แล้ว +1

    Bahas tank yang lain juga bang, seru juga ni chanel👍

  • @Jamal_Si_Tampan
    @Jamal_Si_Tampan ปีที่แล้ว +7

    Bang coba bahas tank,patton dan varian lengkapnya klo bisa😅

    • @bluespothistori
      @bluespothistori  ปีที่แล้ว +10

      Gambar2nya ribet wkwkwk

    • @ellawasilah2778
      @ellawasilah2778 ปีที่แล้ว +3

      @@bluespothistori halo bang

    • @ERVELINOOGASTIN
      @ERVELINOOGASTIN ปีที่แล้ว +1

      10:34@@bluespothistori apa nama Soundtrack ini bang

    • @ERVELINOOGASTIN
      @ERVELINOOGASTIN ปีที่แล้ว +1

      @@bluespothistori Animasi yang bagus bang tingkatkan lagi ya bang

  • @muhammadrayhanyulianarahma6291
    @muhammadrayhanyulianarahma6291 ปีที่แล้ว +2

    Di game company of heroes ini paling repot kalo medannya terbuka, terus lagi ada panther di belakangnya lagi buat jaga, untung ngerebut anti tank duluan sebelum hetzer dateng. Tapi kalo di medan perkotaan gampang ancurnya, palingan tembak bagian belakang darah udah kurang.

  • @fatta5059
    @fatta5059 ปีที่แล้ว

    Thank bang ingfo nya
    Saya akan research tank destroyer bagian kanan

  • @harunchngaming9403
    @harunchngaming9403 ปีที่แล้ว +1

    Bang coba bahas tank apa aja yang paling banyak diproduksi pada perang dunia kedua

  • @INDONESIA_VIO
    @INDONESIA_VIO ปีที่แล้ว

    Aku kira hetzer kembaran stug taunya enggak dan gua suka ni tank lincah + cepet + kuat senjata nya the best ini

  • @facefood2068
    @facefood2068 ปีที่แล้ว

    Maaf, izin bertanya..
    Apakah nail gun pernah digunakan dalam perang?

  • @heinzblitzkrieg869
    @heinzblitzkrieg869 ปีที่แล้ว +1

    Jangan lupa dengan serial anime Girls und Panzer mint, Hetzer juga berguna bahkan berperan penting dalam penghancuran sang legenda tank Jerman yg d dunia kita gagal d produksi, si curut bagong Maus.
    Meskipun Hetzer cuma jdi landasan buat nahan gerak maju si curut😅

  • @apulavatera
    @apulavatera ปีที่แล้ว +1

    Jadi inget girls und panzer. Awal nya sih tank 38t yang dirombak jadi hetzer terus berperan penting di final sampe bisa jadi ganjel tank maus wkwkwk

  • @Boo-se7wi
    @Boo-se7wi ปีที่แล้ว +1

    Bang coba bahas Il-2 shturmovik
    Dan tipe tipe nya
    Soalnya ada yang tank buster juga kalo gasalah

  • @Neko_kit143
    @Neko_kit143 ปีที่แล้ว

    Tank jenis ini bagus dan mematikan sayangnya telat d produksi semisal d awal perang sejarah bisa berbeda

  • @GLENNGAMEHUB
    @GLENNGAMEHUB ปีที่แล้ว

    Selanjutnya bahas Vk 16.02 Leopard

  • @jaeger9654
    @jaeger9654 ปีที่แล้ว +1

    Kecil armor slope penetrasi bagus memang andalan di byk game