MELUKIS DENGAN KUNYIT DAN JERUK NIPIS, EMANG BISA????

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 23 ก.ย. 2024
  • Media pembelajaran Untuk Anak Usia Dini
    MELUKIS DENGAN KUNYIT DAN JERUK NIPIS, EMANG BISA????
    Assalamu'alaikum Teman-teman hebat,
    Kegiatan melukis bagi anak usia dini sangat baik dan menyenangkan. Coba deh lihat anak-anak yang gemar melukis, mereka terlihat bahagia bukan? Tapi siapa bilang melukis cuma buat bersenang-senang? Faktanya, ada berbagai keuntungan yang bisa didapat dengan melukis. Ketika orang tua memberi anak kegiatan melukis dengan berpikiran terbuka, tidak berpatokan benar dan salah, anak akan terbiasa dengan konsep ini. Yang terpenting adalah proses, bukannya hasil.
    Bisa dikatakan bahwa melukis dapat meningkatkan harga diri anak karena anak merasa sukses terlepas dari tahap perkembangan atau tingkat keterampilannya.
    Namun terkadang anak-anak terkendala dengan harga pewarna yang cukup mahal. Melalui video ini, Bunda Nurul akan berbagi melukis dengan memanfaatkan kunyit dan jeruk nipis sebagai bahan pewarnanya. Bahan-bahan yang mudah dan murah didapat, akan membuat anak-anak bisa mengekspresikan emosinya dalam kegiatan melukis.
    Bagaimana caranya membuatnya?..yuk simak video berikut ini! Selamat mencoba!
    #melukisdengankunyitdanjeruknipis
    #belajarmelukis
    #belajarmenggambar
    • MELUKIS DENGAN KUNYIT ...

ความคิดเห็น • 11

  • @nimalkotabatujawatimur8147
    @nimalkotabatujawatimur8147 10 หลายเดือนก่อน

    Terima kasih bunda

  • @Kindrigulali
    @Kindrigulali ปีที่แล้ว +2

    Apakah warnanya akan awet?

    • @BundaNurulAzizah
      @BundaNurulAzizah  ปีที่แล้ว

      Warna bisa bertahan satu tahun bun, biasanya hasil karya siswa didispaly dalam kurun waktu satu semester atau satu tahun. Setelah itu biasanya warna akan pudar

  • @mumunmulyasari5753
    @mumunmulyasari5753 ปีที่แล้ว +1

    Bolehkah di ganti jeruk lemon bunda

  • @zidniilma7304
    @zidniilma7304 10 หลายเดือนก่อน +1

    kalau di kanvas lukis bisa muncul apa tidak ya warnanya

    • @BundaNurulAzizah
      @BundaNurulAzizah  10 หลายเดือนก่อน

      Terus terang kami belum pernah coba bunda di kanvas...boleh dicoba

  • @millakarmilla7671
    @millakarmilla7671 10 หลายเดือนก่อน +1

    Ini kertas HVS biasa kan ya Bun ?

  • @PitaRoseli
    @PitaRoseli 10 หลายเดือนก่อน

    Maaf bunda, kalau untuk anak2 apakah boleh pakai detergen? Apa gak bahaya ya bunda?