Prakarya kelas 9 semester 2|Bab 4. Pengolahan Pangan Setengah Jadi|Part 1

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 21 มี.ค. 2021
  • Kekayaan bahan pangan bumi Indonesia berlimpah ruah. Keanekaragaman sumber pangan yang sangat potensial tersebut, meliputi pangan nabati dan hewani. Pangan hewani tersebut meliputi produk perikanan dan peternakan. Produksi perikanan dan peternakan di Indonesia cukup tinggi. Begitu pula dengan bertambahnya penduduk,
    kebutuhan akan produk perikanan dan peternakan sebagai sumber protein terus meningkat.
    Oleh karena itu, untuk mempertahankan mutu olahan pangan diperlukan teknik pengolahan pangan perikanan dan peternakan yang baik, baik itu dengan teknik tradisional maupun modern. Proses pengolahan ikan bahan setengah jadi dan bahan hasil
    samping dari hasil perikanan dan peternakan dilakukan secara diversifi kasi yaitu pengolahan produk menjadi bervariasi.
    Hal ini bertujuan untuk meningkatkan minat kosumsi anak-anak usia sekolah dalam mengkosumsi produk hasil perikanan dan peternakan berprotein tinggi dan berguna untuk tumbuh kembangnya. Selain itu pengolahan yang sudah diversifi kasi ini sekarang sudah banyak ditemukan di
    pasaran.
    Silahkan di simak sampai tuntas ya, terimakasih yang sudah mendukung channel ini dengan subscribe, like, share, coment. Semoga bermanfaat.
    Terimakasih
    Bab 4. Part 2
    • Prakarya 9 Semester 2|...

ความคิดเห็น • 13