Cara Mixing Vocal untuk Genre Rock

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 16 ก.ย. 2024
  • Halo, kembali lagi dengan John Christopher di TH-cam channel Belajar Sound. Video kali ini membahas mixing vocal untuk genre rock.
    Pertama tama, saya gain staging dulu semua channel. Lalu saya pasang plugin preamp FrontDAW untuk kasih karakter pada vocal.
    Lalu saya kasih EQ untuk buang frekuensi low yang tidak saya perlukan dan kasih sedikit boost untuk membantu vocal bisa nongol di mix.
    Terakhir pada channel, saya compress vocal secara agresif biar dinamikanya cocok dengan channel instrumen lainnya.
    Semua vocal lalu saya kirim ke bus, saya kasih saturasi pita dan EQ lagi untuk potong low dan halusin frekuensi highnya.
    Follow Belajar Sound di Instagram!
    / belajar_sound

ความคิดเห็น • 11

  • @pikirantakbernama27272
    @pikirantakbernama27272 ปีที่แล้ว +2

    Gw suka bgt sih pembahasan soal dinamika vocal vs gitar yg statis.
    Jadi tau cara nanganinnya

  • @vicart3454
    @vicart3454 ปีที่แล้ว +1

    mantap boss

  • @vicart3454
    @vicart3454 ปีที่แล้ว +1

    studio one okeeee

  • @irwanboroofficial
    @irwanboroofficial ปีที่แล้ว +1

    makasih om chris , saya masih kurang peka terhadap eq 🥺🥺🥺

  • @pikirantakbernama27272
    @pikirantakbernama27272 ปีที่แล้ว +2

    Bang, yang di kerjakan oleh pre amp soal "karakter" itu apakah bisa dikerjakan hanya dengan EQ ?
    Sebenarnya yg dimaksud karakter itu apa bang..
    Apakah ada frekuensi tertentu yg di boost? Apakah juga bersamaan dengan mengerjakan unsur pelebaran suara?

    • @BelajarSound
      @BelajarSound  ปีที่แล้ว

      Karakter yg dimaksud pada preamp itu biasanya campuran dari berbagai macam processing. Ada processing EQ, processing compressor, processing saturasi. Yang pada akhirnya mengubah bunyi secara bersamaan. Bisa gak kita meniru karakter suara preamp? Bisa saja, tapi akan sulit dilakukan karena karakter suara preamp yang merupakan gabungan dari berbagai processing tersebut.

    • @pikirantakbernama27272
      @pikirantakbernama27272 ปีที่แล้ว

      @@BelajarSound thankyou bang sangat menjawab

  • @maryadi9275
    @maryadi9275 ปีที่แล้ว +1

    Bang cara hilangin noise di studio one gimana ya? Saya coba pakai silent tapi yg hilang cuma pas gak ada musik aja, pas musik bunyi noise ikutan bunyi

    • @BelajarSound
      @BelajarSound  ปีที่แล้ว

      di studio one setau saya belom ada plugin buat ilangin noise. Biasa saya pakai third party. Izotope RX atau Waves Clarity

  • @wahyubudi1196
    @wahyubudi1196 ปีที่แล้ว

    Terima kursus gx bang...

    • @BelajarSound
      @BelajarSound  ปีที่แล้ว

      ada online basic mixing class dalam bentuk video course, bisa di cek di instagram @belajar_sound untuk pendaftaran