Pemantauan/Monitoring Seleksi Kompetensi PPPK tahap I tahun 2024
ฝัง
- เผยแพร่เมื่อ 3 ก.พ. 2025
- Wargi Kabupaten Bandung…
Pada kesempatan itu, Bupati @dadangsupriatna memantau secara langsung pelaksanaan seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja ( PPPK) tahap I tahun 2024. Alokasi formasi di Kabupaten Bandung yaitu sebanyak 1.500 orang dengan rincian 1.200 orang untuk PPPK dan 300 orang untuk formasi CPNS.
Ia juga berpesan kepada para peserta seleksi agar tetap percaya diri, menjunjung tinggi kejujuran, serta memanfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya untuk menunjukkan kompetensi terbaik mereka.
“Ini adalah kepercayaan dan kesempatan, jangan sampai di sia-siakan. Laksanakan dengan sungguh-sungguh. Dalam menghadapi Indonesia Emas 2045, kita harus menyiapkan beberapa hal seperti peningkatkan SDM yang profesional dan paham digitalisasi,” ujarnya.
@dadangsupriatna
@cakra.amiyana
Videografer: @qihfaqiih
#kabbandung #prokopimkabbandung