Kurenungkan Firman-Mu | NASIHAT UNTUK PARA WANITA YANG CAKAP - Ps. Judy Koesmanto

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 23 ก.ย. 2024
  • Welcome Home!
    Senang sekali dapat menyambut Anda di acara "Kurenungkan Firman-Mu" bersama Ps. Judy Koesmanto.
    Kami percaya, setiap benih kebenaran Firman Tuhan yang ditaburkan akan jatuh ke tanah hati yang subur, dan berbuah manis dalam kehidupan Anda, sehingga pengenalan kepada Tuhan semakin bertumbuh dari hari ke hari.
    Jika Anda memiliki permohonan doa, Anda dapat menuliskan pada kolom komentar, Tim Doa kami akan mendoakan Anda.
    Selain itu, Anda juga dapat mengirimkan permohonan doa dan konseling melalui link : gms.church/con....

ความคิดเห็น • 3

  • @ruswatie8704
    @ruswatie8704 วันที่ผ่านมา +1

    Setuju Amin.. terimakasih PS. JudyKusmanto

  • @fennyong826
    @fennyong826 วันที่ผ่านมา

    Amin. Puji Tuhan 🙏

  • @YuMi-zf9nc
    @YuMi-zf9nc 8 ชั่วโมงที่ผ่านมา

    Dimana mana ulasan ttg wanita banyak yg memberi permission untuk laki laki mencari yg lain jk wanita tidak sempurna /jk wanita tdk bs menjadi penolong mk suami akan mencari penolong yg lain meskipun ini bcra org yg tdk rohani…mengapa dibahas yg ga rohani? Bukankah harusnya dijelaskan penolong sejati adalah Roh Kudus sekalipun demikian pr pria bs kah menerapkan kasih Kristus yg mau mengasihi gereja yg tdk sempurna?
    Paling tidak jika dijelaskan” apabila wanita tdk bs menjadi penolong mk ini akan MEMBUKA CELAH bg suami untuk mencari penolong diiluar
    Lbh enak didengar ya