permisi pak Zul izin bertanya. proses dekarburasi pada baja tahan karat sangat sulit dilakukan jika menggunakan prinsip BOF atau prinsip baja karbon lainnya. lalu apa yang harus dilakukan untuk mengurangi kadar karbon yang ada pada baja tahan karat pak, Terimakasih pak Zul, semoga sehat selalu
Umumnya yang tahan terhadap korosi sumuran, cari yang ada Molibdenum (Mo), minimum yang tahan AISI 316 atau 317. Makin tinggi kadar Mo makin baik... Lihat nilai PREN... Seharusnya pemilihan material ini lengkap dijelaskan pada mata kuliah "Pengendalian Korosi Logam".
Berkat bapak
Cita" kuliah di ITB tercapai
Terima kasih banyak pak, semoga menjadi amal baik. Sangat membantu
Semoga terus semangat dalam belajar... KNOWLEDGE IS POWER
izin menyimak..
Silahkan Mas Eko... mudah2-an bermanfaat... mohon maaf, materi2 tersebut masih jauh dari kesempurnaan.
permisi pak Zul izin bertanya. proses dekarburasi pada baja tahan karat sangat sulit dilakukan jika menggunakan prinsip BOF atau prinsip baja karbon lainnya. lalu apa yang harus dilakukan untuk mengurangi kadar karbon yang ada pada baja tahan karat pak, Terimakasih pak Zul, semoga sehat selalu
Stainless Steel yang tahan di air laut sebaiknya pakai type yang mana pak?
Umumnya yang tahan terhadap korosi sumuran, cari yang ada Molibdenum (Mo), minimum yang tahan AISI 316 atau 317. Makin tinggi kadar Mo makin baik... Lihat nilai PREN... Seharusnya pemilihan material ini lengkap dijelaskan pada mata kuliah "Pengendalian Korosi Logam".
Izin bapak, apakah berkenan untuk memberikan tabel stainless steel series tersebut untuk menunjang perkuliahan saya.
Terimakasih🙏
Tabel Stainless Steel ada dalam buku "Key To Steel" / "Stahlschluessel". Buku tersebut ada di Perpustakaan Teknik Metalurgi ITB.
@@zulfiadizulhan1830 Siap terimakasih prof untuk informasinya