Islam Jadi Asyik (feat: Coki Pardede)

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 30 มี.ค. 2019
  • Saya penulis muda tentang tema keislaman di media massa sejak lebih 10 tahun lalu. Saat ini, sembari terus menulis, di saat jeda, saya bikin video tentang Islam yang adem. Karena saat ini, khususnya generasi millenial, penyampaian melalui video lebih diminati. Sekalian agar saya bisa mengekspresikan gagasan saya secara lebih leluasa dengan media visual.
    #JedaNgobrol #CokiPardede

ความคิดเห็น • 4.7K

  • @jedanulis
    @jedanulis  5 ปีที่แล้ว +3711

    WARNING! Jgn cuma nonton dan vlog ini aja yah. Subscribe & tonton vlog lain. Share jg. Kalian akan merasakan vaedahnya buat iman bikin adem & akal bikin cerah.

  • @aerynyurifa7978
    @aerynyurifa7978 5 ปีที่แล้ว +2945

    "Kalau seseorang bukan saudaramu dalam Agama, maka ia adalah saudaramu dalam kemanusiaan" - Sayyidina Ali bin Abi Thalib

    • @PoPodkay
      @PoPodkay 5 ปีที่แล้ว +17

      powerfull !

    • @rezapahlevi6405
      @rezapahlevi6405 5 ปีที่แล้ว +7

      Good people

    • @putrasadewa5976
      @putrasadewa5976 4 ปีที่แล้ว +50

      "berdoalah bagi yg menganiaya kamu,
      kasihilah juga musuh2 mu.."
      semua orang bersaudara!..
      YESUS KRISTUS....

    • @khadijahrazqya1263
      @khadijahrazqya1263 4 ปีที่แล้ว

      Wau

    • @adwhelpdesk2683
      @adwhelpdesk2683 4 ปีที่แล้ว +14

      ukhuwah islamiyah ukhuwah insaniyah ukhuwah wathaniyah ( saudara sesama muslim,saudara sesama manusia,saudara antar bangsa dan negara )

  • @annisaayushafira522
    @annisaayushafira522 3 ปีที่แล้ว +89

    Seumur hidup rasanya gelap banget, sampe pada akhirnya Melihat sosok Rasulullah di dalam diri habib. Enlighten me

    • @pramukbuakaw6982
      @pramukbuakaw6982 3 ปีที่แล้ว

      betul dek , habib ja'far, habib jindan ♥️♥️♥️♥️

    • @ozisecurity2908
      @ozisecurity2908 2 ปีที่แล้ว +1

      Lebay...

    • @yatmansupriatman1970
      @yatmansupriatman1970 2 ปีที่แล้ว +2

      lebay Parah.. nih klo Rasulullah kayak Habib Jafar....itu gakan bisa Fathu Mekah, gada perang, semua dinasihatin sampe berbusa. udah perintah Allah ya kerjakan, dilarang ya jauhkan.... ini habib jafar lagi ngerayu si coki aja....ampe skrang si coki tetep aja gak islam... semua Hidayah Allah, udah kerjakan perintahnya tinggalkan larangannya...ini malah si Coki lagi mengendalikan habib.. seolah2 tertarik...pdhal lagi menyalahkan umat islam lainnya juga.kan sama aja akhirnya...

  • @robighazala6477
    @robighazala6477 4 ปีที่แล้ว +530

    Habib Ja'far ini adalah salah satu cucu keturunan rosululloh yg sgt cerdas dan berahlak...beliau meneruskan syiar dari datuknya( rosululloh) dengan kelembutan dan kasih sayang...

    • @nadalover6837
      @nadalover6837 4 ปีที่แล้ว +8

      Habib ini syiah dan liberal. Tapi asik juga dakwahnya. Keren. Semoga habib2 muda yg aswaja juga bisa sekeren ini

    • @saidkhasbi54
      @saidkhasbi54 4 ปีที่แล้ว

      @nada lover, hayy tau apa kau tentang syiah dan liberal?

    • @nadalover6837
      @nadalover6837 4 ปีที่แล้ว +4

      Tau lah kan ada websitenya chuaaaaksss

    • @ratihaditya8296
      @ratihaditya8296 4 ปีที่แล้ว +1

      @@nadalover6837 apakah bisa dipertanggungjawabkan pernyataan anda?

    • @saidkhasbi54
      @saidkhasbi54 4 ปีที่แล้ว +1

      Nada Lover ini saya kasih tau ke habib jafar ya, biar beliau yg mengoreksi, bahaya lho syiah itu

  • @VespaCasual
    @VespaCasual 5 ปีที่แล้ว +1962

    Inilah islam yang saya anut, saya kenal, dan saya pelajari sejak kecil.
    Inilah islam yang seharusnya dikenal semua orang.

    • @adventyass3636
      @adventyass3636 5 ปีที่แล้ว +46

      begitu juga saya menganut Islam yg penuh cinta kasih seperti Habib katakan, jujur skrg ini saya hanya baru bisa mengelus dada saat melihat warga seiman berkelakuan diluar nalar tapi masih dibenarkan oleh sebagian orang, saya belum hebat dalam keislaman malah cenderung masih islam ktp, tapi semoga saya masih tetap bertahan dengan Islam yg penuh cinta kasih terhadap sesama....aamiin

    • @annisaan5998
      @annisaan5998 5 ปีที่แล้ว +9

      Agree, islam yang menyebarkan kedamaian bukan kebencian

    • @baguswibowo3857
      @baguswibowo3857 5 ปีที่แล้ว +2

      Aamiin, selalu tebarkan kedamaian

    • @andychristian1621
      @andychristian1621 4 ปีที่แล้ว +4

      Ya Tuhanku, menangis aku baca komen ini. Panjang umur saudaraku, sehat selalu.

    • @putrasadewa5976
      @putrasadewa5976 4 ปีที่แล้ว +3

      itu kan islam2 yg gk baca quran dan gk tau kitab2nya...
      ya islam yg di mulut saja...justru itu yg baik2 ..
      kalau yg tau quran dan kitab2nya merrka jadi monster ...

  • @muhammadariefmuttaqin5147
    @muhammadariefmuttaqin5147 5 ปีที่แล้ว +529

    oh beberapa pendapat coki datangnya dari internet? coba bayangin berapa orang yang modelnya kaya coki. bukan salah coki, salah orang islam. ayo ah, jadi orang islam yang bikin adem kaya habib.

    • @anachronox4342
      @anachronox4342 5 ปีที่แล้ว +23

      Bukan beberapa lagi, udah banyak sebenernya non islam yg resah sama hal2 semacam ini. Tapi takut bakal jadi masalah kalau diperdebatkan...

    • @sabilahmakruf5048
      @sabilahmakruf5048 5 ปีที่แล้ว

      Nah eta

    • @bibitsurawan
      @bibitsurawan 5 ปีที่แล้ว +3

      cc FPI, HTI, JAD

    • @januarasari3947
      @januarasari3947 5 ปีที่แล้ว

      Muslim korban stigma, yang lain korban persekusi.

    • @hafizsiregar7217
      @hafizsiregar7217 5 ปีที่แล้ว +1

      Ralat bro, bukan salah orang islam. Beberapa orang islam

  • @ikesvida990
    @ikesvida990 3 ปีที่แล้ว +169

    Kenapa gak semua Habib sepeti Habib Jafar, saya Kristen tapi enak aja dengar bagaimana beliau berbicara! Salam Toleransi 🙏🏽😇

    • @dafiqnurhidayat412
      @dafiqnurhidayat412 2 ปีที่แล้ว +3

      Habib yg laen ga punya chenel yt bro

    • @andiarpasabiring6381
      @andiarpasabiring6381 2 ปีที่แล้ว +1

      Hati orang beda2

    • @alcopotkey2618
      @alcopotkey2618 2 ปีที่แล้ว

      semoga habib jafar semakin kaya n dapat mengajak manusia yg kafir kembali kejalan allah...aamin😇😇salam toleransi

    • @mujiyantoyanto8749
      @mujiyantoyanto8749 2 ปีที่แล้ว +2

      Semua pendakwah Islam itu sebenarnya sama coba anda ketemu secara dekat dengan pendakwah yg lainnya hanya memang karakter manusia di ciptakan berbeda ada yg keras ada yg lembut tapi kalo diajak dialog semua hati pendakwah itu lembut karena sesungguhnya mereka ingin menyelamatkan manusia didunia dan di akherat serta membawa kebahagiaan di dunia dan akherat

    • @adityas7725
      @adityas7725 2 ปีที่แล้ว +2

      Bedanya habib jafar nuasannya masuk untuk anak muda jadi asik di dengar.

  • @gustara90channel57
    @gustara90channel57 4 ปีที่แล้ว +586

    Saya Hindu ,saya lebih enak denger klu habib ini berceramah ,sangat Damai dan Menyejukkan bahasa nya lebih mudah dimengerti

    • @azmanaiman6677
      @azmanaiman6677 3 ปีที่แล้ว +8

      Dengerim syeakh ali jaber, dengerin habib ali zaenal abidin al kaaf, dan al hamid.. Itu ademmm bangett

    • @rizkyr2602
      @rizkyr2602 3 ปีที่แล้ว +1

      @@azmanaiman6677 selera masing" yang mna paling enak pembawaannya

    • @adeeee6675
      @adeeee6675 3 ปีที่แล้ว +16

      Yang penting jangan dengerin dakwa rizik itu aja sih cari ustad yang adem damai

    • @rizkyr2602
      @rizkyr2602 3 ปีที่แล้ว +4

      @@adeeee6675 chuakkkkzz

    • @navisraditya3672
      @navisraditya3672 3 ปีที่แล้ว

      @@adeeee6675 wadu wadu wadu :v

  • @vincentiusvidian8746
    @vincentiusvidian8746 5 ปีที่แล้ว +1769

    Untuk Habib, saya sangat menghormati anda. Saya adalah orang Katolik yg lahir dan tumbuh dilingkungan Islam. Sewaktu saya kecil, kami benar" adem ayem. Itu yang membuat saya tau bahwa Islam itu adem, sangat adem. Tapi sekarang, saya tidak tau kenapa beberapa orang yg dulu teman dekat bapak saya sekarang memanggil kami kafir. Jalan raya didesa kami rusak, bapak saya disalahkan. Saya benar" sedih, walaupun cuman beberapa orang. Saya ingin sekali Tokoh seperti Habib yg sering muncul di media. Saya salut dengan Habib. Salam hormat dari saya.

    • @fachrulfachrulrizal3846
      @fachrulfachrulrizal3846 5 ปีที่แล้ว +80

      "Kalau seseorang bukan saudaramu dalam Agama, maka ia adalah saudaramu dalam kemanusiaan" - Sayyidina Ali bin Abi Thalib
      kita adalah saudara dalam kemanusiaan bro

    • @ikanmaskokiaja
      @ikanmaskokiaja 5 ปีที่แล้ว +38

      itulah gunanya ada habib yg meluruskan pandangan ttg non muslim di luar sana yg bengkok2 karena dogma radikalis

    • @dirgatama4547
      @dirgatama4547 5 ปีที่แล้ว +48

      org2 jd kaya gini gara2 agama di politisasi bukan ya?

    • @jerseyitwocikarang9290
      @jerseyitwocikarang9290 5 ปีที่แล้ว +32

      dari jaman merdeka jg adem ayem gan bahkan negara2 arab salut sama indo karena keberagamannya, di bandingkan beberapa negara mereka terjadi perang saudara, asumsi gw c ada yang mau ngebenturin indo biar pada perang saudara dan semoga aja tidak aamiin

    • @geradtomic5283
      @geradtomic5283 5 ปีที่แล้ว +39

      Kalau menurut saya kata "kafir" itu bukan kata yg kasar. "Kafir" itu hanya kata lain (atau mungkin bahasa arabnya) dari non-muslim. Cuma karena kebanyakan orang yg mengucapkan "kafir" ini dengan nada yg tinggi (terkesan marah2 atau kasar) jadi orang2 mikirnya kata "kafir" ini sebagai hinaan, padahal menurut saya sih engga sama sekali

  • @adithgadiri
    @adithgadiri 5 ปีที่แล้ว +903

    Saya kristen, awalnya pen liat coki doang. Tapiiii luar biasa sekali omongan habib ini, sangat powerfull. Terima kasih pencerahannya habib. Respek!!
    🙏🙏🙏

    • @MultiDarto
      @MultiDarto 5 ปีที่แล้ว +28

      fyi aja, ada 4 mazhab(ideologi) mayoritas yang dipakai pemuka2 agama Islam, berasal dari 4 Sekolah Islam Sunni, ada Syafii(yang mayoritas Indonesia/Walisongo/Nu/negara2 Arab selain Saudi), Maliki(daerah Magreb Afrika), Hanafi(Turki dan sekitarnya), dan Hanbali (yg semenjak dinasti Saudi ambil alih mekah dikenal dengan Wahabbi atau Salafi), kata Ulama2 NU yang bisa nerapin konsep Musyarokah saat nabi di Madinah yang merangkul Kristen dan Yahudi cuma Indonesia satu2nya negara Islam didunia, makannya Musyarokah jadi Masyarakat, dan Ru'yah jadi Rakyat(tidak ada tuan dan hamba/slavery), sekarang Salafi dan Wahabi lagi menggeser, mungkin dari dulu sebenarnya dari Saudi berhasil menjadi penjaga Mekkah, ideologi ini menyebar, masa kalau kita beda pendapat atau menentang dibilang Toghut(Setan), ya ajaran Salafi baguslah sebagai pengingat tapi kalau bner2 diikutin, asli hati2 maksain kehendak dari sekedar ucapan bisa berujung kekerasan(liat Iraq dan Afganistan), gitu aja si buat tambahan info, salam damai, God Bless, Wassalam

    • @myhanafi19
      @myhanafi19 5 ปีที่แล้ว +20

      Jangan sering sering buka channel nya, nanti antum tertarik tuk syahadat. Lho e lho e

    • @imamkunn7395
      @imamkunn7395 5 ปีที่แล้ว

      @@myhanafi19 bagus la

    • @nvalv3621
      @nvalv3621 5 ปีที่แล้ว +7

      @@imamkunn7395 you don't get the joke, poor guy

    • @imamkunn7395
      @imamkunn7395 5 ปีที่แล้ว

      @@nvalv3621 you too don't understand my joke :b -hya

  • @ranggutv8552
    @ranggutv8552 3 ปีที่แล้ว +195

    Saya Katolik, dari NTT. Saya sangat respect dengan cara Habib Jafar dalam menyampaikan Keilmuannya. Salam Hormat Bib. Kami Non Muslim bangga melihat cara pandangMu. Bantu Up ya Saudara2 ku. Figur2 seperti Habib ini yang harus dipakai Oleh Indonesia untuk pesan2 Kedamaian.

    • @verdinacandrapuspita2034
      @verdinacandrapuspita2034 2 ปีที่แล้ว

      🥰

    • @amoenkhana5798
      @amoenkhana5798 ปีที่แล้ว

      @Ranggu_islam yg sebenernya ya yg seperti ini ..bahkan lebih.😁
      Islam yg radikal dan kasar itu sungguh tdk mewakili islam.

    • @ranggutv8552
      @ranggutv8552 ปีที่แล้ว

      @@amoenkhana5798 top banget Saudaraku

  • @afdhal7948
    @afdhal7948 3 ปีที่แล้ว +73

    “Pergilah kamu berdua kepada Fir'aun, sesungguhnya dia telah melampaui batas. Maka berbicaralah kamu berdua kepadanya dengan kata-kata yang lemah lembut, mudah-mudahan dia ingat atau takut” (QS Taha: 43-44)

    • @haikalmustafa9940
      @haikalmustafa9940 2 ปีที่แล้ว +1

      Ayat yg dimaksud habib soal nabi musa yg pergi ke firaun

  • @elistryana6472
    @elistryana6472 5 ปีที่แล้ว +1025

    akhirnyaaaaaaa... saya menemukan pandangan islam yang sesuai dengan saya. diantara omongan omongan berat teman saya yang katanya hijrah

    • @hasanjupri193
      @hasanjupri193 4 ปีที่แล้ว +22

      Alhamdulilah kak. Semoga pandangan Islam yang Rahmat seperti ini menjadi banyak diketahui orang.

    • @ekasaputrayasa
      @ekasaputrayasa 4 ปีที่แล้ว +49

      Soalnya banyak yg hijrah menjadikam dirinya pling suci hingga menjudge orang layakmya Tuhan

    • @gincetyoi
      @gincetyoi 4 ปีที่แล้ว +8

      Enak bgt bisa milih pandangan sesuai keinginan diri sendiri...
      Yang bikin aturan anda atau Tuhan?

    • @hasanjupri193
      @hasanjupri193 4 ปีที่แล้ว +40

      @@gincetyoi gagal paham kah? Pahami dengan ilmu. Maksud dari pernyataan nya adalah setiap orang itu pasti punya pengalaman, pendidikan, perasaan, pandangan, pola pikir yang beda beda. Dia menilai bahwa Islam yang benar yang bisa memecahkan masalah adalah Islam yang damai dan orientasi problem solving seperti pandangan diatas. Maka dari itu dia merasa wahh baru kali ini gue nemuin Islam yang seperti apa yang aku rasa bisa memecahkan masalah, menjawab tantangan zaman dsb. Jadi pahamilah dengan pola pikir terbuka dan rasional

    • @nazarudinalghiffari3857
      @nazarudinalghiffari3857 4 ปีที่แล้ว +15

      @@gincetyoi Tuhan memberikan aturan, manusia hanya menilai dg perspektifnya masing2..hanya tafsir. Itu kemudian banyak sekali perbedaan dalam islam. Muslim bebas memilih pandangannya ttpi memilih dg ilmu dan keyakinan. Sy yakin habib cukup berilmu utk kemudian bisa di jadikan salah satu contoh hidup utk di teladani

  • @hanji1975
    @hanji1975 4 ปีที่แล้ว +893

    Gw yakin tatapan habib kpd coki penuh do'a🙌

    • @CatchUp86
      @CatchUp86 4 ปีที่แล้ว +57

      actually itulah sebenarnya tatapan seorang yang rendah hati.

    • @konpencapirkelompokpenderi4668
      @konpencapirkelompokpenderi4668 4 ปีที่แล้ว +9

      Gw jujur nih di doa in sm model Habib ky gtu gw tolak,

    • @udaay1275
      @udaay1275 4 ปีที่แล้ว +18

      anjirr benerrr benerr juga pasti ada harapan juga chuakkkkssss , muadah²an aja yaah aamiin

    • @whocares6481
      @whocares6481 4 ปีที่แล้ว

      @@konpencapirkelompokpenderi4668 ko di tolak?

    • @iwansupriyanto8725
      @iwansupriyanto8725 3 ปีที่แล้ว +8

      @@konpencapirkelompokpenderi4668 Se 7... Berteman, ya berteman saja, ngapain juga mendoakan untuk merubah temannya .

  • @masarifaryawan100
    @masarifaryawan100 4 ปีที่แล้ว +180

    "Radikal dlm pemikiran, toleran dlm bersikap" - Quote
    *jangan dibalik!! 😁

    • @pandawa5yudhistira851
      @pandawa5yudhistira851 3 ปีที่แล้ว +9

      Klo gue bahasanya gini, "free your mind, limit your action". Asik, kan?😅

    • @ulleleulle4307
      @ulleleulle4307 3 ปีที่แล้ว +2

      Yg Radikal yang paling berkoarkoar di medsos.

    • @metroroyal5117
      @metroroyal5117 3 ปีที่แล้ว

      susah bg
      radikal dlm pemikiran nanti mlh dicap "kiri" :)

    • @ADeeSHUPA
      @ADeeSHUPA 3 ปีที่แล้ว

      @@metroroyal5117 kiri

    • @pussyyyy
      @pussyyyy 2 ปีที่แล้ว

      Radikal dalam pemikiran, toleran dalam perbuatan

  • @widhihanatawassahua6076
    @widhihanatawassahua6076 4 ปีที่แล้ว +199

    Saya Non-Muslim, dan mau bilang, Tuhan Memberkatimu,Habib🙏

    • @sihardogultom6587
      @sihardogultom6587 3 ปีที่แล้ว +4

      Kalau habib ini jujur tidak ada udang di balik batu , harusnya habibnya mengundang para Teologia Kristen lah jangan mengundang manusia NOL BESAR yang tidak ngerti Alkitab , Injil , Bibel seperti Pardede ini .

    • @bagaswidyanto957
      @bagaswidyanto957 3 ปีที่แล้ว +1

      Tunggu video selanjutnya aja bambang lagian ngundang agama lain d video lain juga ada

    • @rumahmarksman2587
      @rumahmarksman2587 3 ปีที่แล้ว +6

      @@sihardogultom6587 cek lagi vidionya wahai domba yang berada dijalan yang benar

    • @pentulproject
      @pentulproject 3 ปีที่แล้ว

      @@rumahmarksman2587 cuuuaaaaakkkkssssss

    • @hatakekakashi6402
      @hatakekakashi6402 3 ปีที่แล้ว +2

      Maap doannya beda hiya hiya

  • @newgrown6696
    @newgrown6696 5 ปีที่แล้ว +648

    Kita krisis ahli islam yang kaya gini, memberikan informasi mengenai agama ini dengan cara yang logis dan mudah dipahami orang yang belum paham sama sekali dengan agama islam. Padahal ini cara dakwah yang seharusnya

    • @kurtdonaldcobain5291
      @kurtdonaldcobain5291 5 ปีที่แล้ว +22

      Banyak kok. Cuma emang tenggelam di media. Prof Quraish shihab Ama TGB zainul itu alumni s3 al azhar cairo loh. Tapi di indo ga ke pake alias tenggelam karena di sesatkan media. Padahal di indonesia alumni s3 dari cairo itu cuma bisa di itung jari.

    • @neilkim62
      @neilkim62 5 ปีที่แล้ว +5

      #TONTONLAH CHENEL2 NU

    • @ilhamhalim5061
      @ilhamhalim5061 4 ปีที่แล้ว +1

      Banyak Broo, cmn emang Ga ke Ekspos

    • @kidscampIDN
      @kidscampIDN 4 ปีที่แล้ว +5

      tonton videonya caknun bang

    • @myadr549
      @myadr549 4 ปีที่แล้ว +2

      Coba cek ustad adi hidayat

  • @hans_thuhan
    @hans_thuhan 5 ปีที่แล้ว +258

    saya beragama Khonghucu
    Nabi dalam agama saya, Nabi Kong Zi pernah berkata "di keempat penjuru lautan, kita semua bersaudara"
    Jika Islam seperti yang sering anda bicarakan maka saya yakin kita bersaudara...

    • @psyqueen2420
      @psyqueen2420 5 ปีที่แล้ว +25

      kirain nabi zilong

    • @adenovendra8939
      @adenovendra8939 5 ปีที่แล้ว +2

      kita semua sodara bro,

    • @imamminaja68
      @imamminaja68 5 ปีที่แล้ว +9

      @@psyqueen2420 anda memancing sekali ya wahai Manusia Lemah

    • @Dopeknee
      @Dopeknee 5 ปีที่แล้ว

      @@psyqueen2420 sekalian nabi balmond :(

    • @brokideg6263
      @brokideg6263 5 ปีที่แล้ว +4

      Saudara sesama manusia , berbeda secara akidah bro . Hehe

  • @planetmusik517
    @planetmusik517 4 ปีที่แล้ว +17

    Kenapa gw yang islam nemu habib se yess ini dari orang non muslim yakk,. Terima kasih coki sudah memberi jalan, karna gw ke sini berkat muka elu di thumbnail.

  • @klikibnu
    @klikibnu 4 ปีที่แล้ว +31

    Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman:
    فَبِمَا رَحْمَةٍ مِّنَ اللّٰهِ لِنْتَ لَهُمْۚ وَلَوْ كُنْتَ فَظًّا غَلِيْظَ الْقَلْبِ لَانْفَضُّوْا مِنْ حَوْلِكَ ۖ فَاعْفُ عَنْهُمْ وَاسْتَغْفِرْ لَهُمْ وَشَاوِرْهُمْ فِى الْاَمْرِۚ فَاِذَا عَزَمْتَ فَتَوَكَّلْ عَلَى اللّٰهِ ۗ اِنَّ اللّٰهَ يُحِبُّ الْمُتَوَكِّلِيْنَ
    "Maka berkat rahmat Allah engkau (Muhammad) berlaku lemah lembut terhadap mereka. Sekiranya engkau bersikap keras dan berhati kasar, tentulah mereka menjauhkan diri dari sekitarmu. Karena itu maafkanlah mereka dan mohonkanlah ampunan untuk mereka, dan bermusyawarahlah dengan mereka dalam urusan itu. Kemudian, apabila engkau telah membulatkan tekad, maka bertawakallah kepada Allah. Sungguh, Allah mencintai orang yang bertawakal."
    QS. Ali 'Imran[3]:159

  • @TiffanyAliciaful
    @TiffanyAliciaful 5 ปีที่แล้ว +439

    saya islam dari lahir dan karena bawaan orang tua aja.
    tapi setelah liat pengetahuan baru begini saya seperti menjadi mualaf setelah rasanya murtad, karena selama ini jauh dari sifat seorang yang beragama islam sebenarnya.
    terimakasih dan sehat selalu habib.

    • @wiisnv7455
      @wiisnv7455 3 ปีที่แล้ว +13

      iya, saya juga baru sadar, selama ini merasa saya hasil dari islam warisan orang tua saya, belum secara berdaulat dan keyakinan hati individu, setelah melihat konten habib jafar lebih meyakinkan saya bahwa saya berdaulat untuk memilih islam.

    • @aliefkamal4582
      @aliefkamal4582 3 ปีที่แล้ว +5

      Bener banget, terlintas di pikiran kayak akhirnya gua nemuin yang mudah di pahami dan juga tentunya meyakinkan sekali, sama juga selama ini saya bener2 jauh dari sifat seorang yang beragama islam sebenarnya, kali ini berasa sedihnya 😭

    • @indanazulfa866
      @indanazulfa866 3 ปีที่แล้ว

      😭😭itu yang aku rasain

    • @Ari_Miftah
      @Ari_Miftah 3 ปีที่แล้ว

      Yes , bnr banget

    • @joebragaofficial4737
      @joebragaofficial4737 3 ปีที่แล้ว

      Kamu tidak sendiri kawan

  • @vidensiusade9892
    @vidensiusade9892 5 ปีที่แล้ว +805

    keren bib....saya seorang katholik dan saya sangat enjoy dengan penjelasan anda yang santai dan mengalir tidak mendahulukan emosi...menunjukkan wajah islam yang sebenarnya yang damai,santun serta akhlak yang baik....semoga dapat menyebarkan damai bib:)

    • @viruz93tv26
      @viruz93tv26 5 ปีที่แล้ว +3

      GBU bro

    • @dningratz097
      @dningratz097 4 ปีที่แล้ว +12

      Islam itu indah bro ,yang org menjdi takut liat org muslim itu .hanya meliat dari propaganda oleh media saja...

    • @Tontonan90an
      @Tontonan90an 4 ปีที่แล้ว +5

      Saya sering lihat banyak pendeta yang dakwahnya emosi dan menjelekkan islam.

    • @kiezutoravalhalla9848
      @kiezutoravalhalla9848 4 ปีที่แล้ว +34

      @@Tontonan90an udalahh yg komen aj damai ko, ente mulai provokasi tong..
      Mau pendeta kek ustad kek yg namanha Penyebar kebencian itu SALAH!! , GTU AJA REPOT.. WKWKWK

    • @joseclementina7332
      @joseclementina7332 4 ปีที่แล้ว +3

      @@kiezutoravalhalla9848 nah ini 👍

  • @ramadhanmetal8023
    @ramadhanmetal8023 4 ปีที่แล้ว +22

    Penuhilah yutub Indonesia dgn konten-konten seperti ini, salam damai dari Ambon Maluku, lanjutkan 🙏🙏🙏🙏

  • @nitaasmara6920
    @nitaasmara6920 3 ปีที่แล้ว +45

    VIRALKAN JEDA NULIS GUYSS....kita butuh orang seperti HABIB HUSEIN untuk mencerahkan umat yg terpapar ajaran RADIKAL agar mereka bisa kembali ke ISLAM YANG SESUNGGUHNYA..

    • @hasbinasution2
      @hasbinasution2 3 ปีที่แล้ว

      Emang definisi radikal apa bro?
      Gampang banget mengradikalkan orang

  • @myhanafi19
    @myhanafi19 5 ปีที่แล้ว +480

    Beliau habib yang asyik, kalo umroh ga lupa pulang. Hiya

  • @bimaanugrah6145
    @bimaanugrah6145 5 ปีที่แล้ว +473

    Islam itu merangkul bukan memukul, islam itu menyayangi bukan membenci, islam itu damai bukan ramai, islam itu tentram bukan dendam, islam itu welas bukan keras, islam itu cahaya bukan bahaya, islam itu mendidik bukan menghardik, islam itu toleran dan yang pasti tidak baperan 😂
    Salam Damai untuk sodara sebangsa & setanah airku

  • @muhammadbintang5218
    @muhammadbintang5218 2 ปีที่แล้ว +8

    5:04 seperti pesan lord rangga di podcast om Deddy. "Ibadah kepada Allah adalah bagaimana kita membahagiakan orang lain, bukan promosi² poligami kaya aldi taher".

  • @Branguntara
    @Branguntara 3 ปีที่แล้ว +12

    Islam yang gue banget nih yang kaya gini!! Walaupun dalam ritual dalam konteks ibadah gue ngga lurus" amat, tapi gue selalu berbuat baik kepada semua orang. ❤️

  • @blackguy3275
    @blackguy3275 5 ปีที่แล้ว +730

    semoga dbaca
    saran aja nihh bib, tolong d tambahin subtittle biar temen2 tuli juga bisa ikut mendapatkan ilmu yang d sampaikan sama habib

    • @camkhanrobesa5888
      @camkhanrobesa5888 5 ปีที่แล้ว +3

      Up gan🙏

    • @randomguy2233
      @randomguy2233 5 ปีที่แล้ว +9

      Tuli terlalu kasar brooo.. pakai tunawisma aja

    • @calvinzannua6990
      @calvinzannua6990 5 ปีที่แล้ว +34

      @@randomguy2233 Tunarungu bro, bukan tunawisma

    • @xrainve
      @xrainve 5 ปีที่แล้ว +2

      setuju

    • @Tect_
      @Tect_ 5 ปีที่แล้ว +6

      @@randomguy2233ngakak bro.. super sekali saudaraku satu ini

  • @fendylesmana2556
    @fendylesmana2556 5 ปีที่แล้ว +798

    Apakah nanti coki kalau masuk Islam, debat kusir jadi debat kultum?

    • @akmalbernado5220
      @akmalbernado5220 5 ปีที่แล้ว +7

      Hiya hiya

    • @sthuzaimah6585
      @sthuzaimah6585 5 ปีที่แล้ว +2

      Hiyaa hiyaaa 😂

    • @Colnis
      @Colnis 5 ปีที่แล้ว +2

      wkwkwk pagi pagi bikin ngakak abang ni

    • @izmachol3477
      @izmachol3477 5 ปีที่แล้ว +2

      Aduh lucu banget

    • @topanmotv1260
      @topanmotv1260 5 ปีที่แล้ว +1

      @Jafar Ash justru bagus..dakwah lembut mengajak masuk islam dengan asyik dan menyenangkan..hehehe

  • @YogaPratama-jp3es
    @YogaPratama-jp3es 3 ปีที่แล้ว +9

    Iman gw nambah lagi insya Allah setelah nntn content2 yang ada habib,
    Jazakallah habib telah memberikan semangat iman buat saya

  • @afidahputri
    @afidahputri 4 ปีที่แล้ว +60

    alhamdulillah saya menganut islam seperti yg habib jelaskan... saya fikir saya berbeda krn gak sama kayak org2 yg fanatik ternyata saya menganut prinsip kayak habib

  • @annisapalupi9049
    @annisapalupi9049 5 ปีที่แล้ว +206

    Klo pas kasus dulu ada yg nyalahin coki krn ngetawain apa yg dikatain tretan, liatlah, coki emg di setiap kesempatan selalu gampang ketawa gitu. "aduh lucu banget..." kalimat khas dia 😂
    Mantappp, tontonan yg sangat menarik. Salut sm coki yg pinter jg kritis bgt, open minded dan seneng belajar hal baru. Makasih habib yg udah jelasin gimana islam yg sebenarnya, dgn santai dan asyik jd mudah dimengerti. Siapa lg habib yg bisa diajak ngobrol lu gua gitu, ya hanya anda habib jafar hiyaaa~ 😇

    • @hasbiaziz4264
      @hasbiaziz4264 5 ปีที่แล้ว +2

      habib lutfi bro juga adem itu

    • @annisapalupi9049
      @annisapalupi9049 5 ปีที่แล้ว

      @@hasbiaziz4264 okeee siap, makasih 😇

    • @yayanredcode8279
      @yayanredcode8279 5 ปีที่แล้ว +2

      banyak maen2 ke jawa timur ulama termasuk habib nya nyantai banget....

  • @adyrogo1019
    @adyrogo1019 5 ปีที่แล้ว +263

    Sangat mengapresiasi cara habib ngobrol sama Coki, menghindari pake "bahasa Islam" yang njlimet ato baca hadist/ayat Qur'an, atau gak nyebut nama² tokoh yang pasti gak familiar sama Coki, langsung pada inti poinnya. 👏👍

    • @imamminaja68
      @imamminaja68 5 ปีที่แล้ว +11

      Soalnya yang saya tau, kalo kita bicara/dakwah ama non muslim, kalo bisa pake akal, jangan dalil. Karena akal bisa diterima oleh semua pihak. Sedangkan dalil orang selain kita belum tentu menerima

    • @rhezahanif4565
      @rhezahanif4565 5 ปีที่แล้ว +23

      Saya pernah denger kalimat "Kalau anda terlalu banyak memasukkan ayat2 Al-Quran dan Hadist dalam dakwah anda kepada orang2, berarti anda belum bisa menyampaikan agama Islam dengan cara sederhana". Mungkin ini yang Habib terapkan

    • @GobloG555
      @GobloG555 5 ปีที่แล้ว

      di jabarkan kok hadis dan Al-Qur'an sama habibnya. cuma dia menjabarkan secara langsung biar paham.

    • @ariefbudiatma5938
      @ariefbudiatma5938 5 ปีที่แล้ว

      Ya coki kan gak ngerti

    • @fuadhamdani
      @fuadhamdani 5 ปีที่แล้ว +4

      Saya jadi bisa menggabarkan mungkin dulu wali songo menyebarkan agama islam di nusantara seperti ini sehingga masyarakat berbondong bodong masuk islam. sunan bonang dg gamelannya, sunan kalijaga dg lagu lir ilir dan wayangnya atau senan giri dg wayang kulitnya.

  • @itsmedei_musics4576
    @itsmedei_musics4576 3 ปีที่แล้ว +11

    Bib terimakasih anda benar2 menampilkan wajah islam secara baik tanpa kekerasan atau menjatuhkan pihak lain. Bener2 bisa bljr banyak dari video ini. Semoga channel ini semakin berkembang dan semakin banyak mengajak org2 untuk berbuat baik dan mengamalkan ajaran islam secara utuh aminnnn

  • @subekanchanel3471
    @subekanchanel3471 4 ปีที่แล้ว +3

    Jujur,nilai keIslaman saya yg dulu memudar akibat gejolak sebagian umat saat ini kembali ke Islam yg saya kenal saat kecil dulu.Terima kasih Habib.sangat membuka wawasan.

  • @thomasprakoso
    @thomasprakoso 5 ปีที่แล้ว +255

    Mantab..saya kristen tapi mendengar penjelasan dari habib, merasa adem, penjelasannya juga adem, tidak terkesan menjudge..
    Semoga muslim2 yang kayak gini yang mendominasi di masyarakat kita, bukan muslim2 yg radikal yang gampang menjudge orang lain..
    Kita sebagai minoritas akan merasa aman, nyaman jika mayoritasnya diisi oleh orang2 semacam ini

    • @cfplayz
      @cfplayz 5 ปีที่แล้ว +1

      Respect for you, bro!

    • @goalstation2467
      @goalstation2467 5 ปีที่แล้ว +17

      Kalo anda denger orang ngomongin islam dengan menjudge jgn di dengerin bro, islam sesungguhnya adalah tidak keras dan kalo semakin banyak ilmu dari muslimin semakin diam orang tersebut karena dia sadar bahwa ilmunya belum ada apa2 nya

    • @fathurcirebon2146
      @fathurcirebon2146 5 ปีที่แล้ว +1

      Salah satu langkah buat mewujudkan harapan lo ya share video ini sebanyak banyaknya bro

    • @scuttlebuttin4011
      @scuttlebuttin4011 5 ปีที่แล้ว

      Karena sebaik-baiknya orang berilmu lebih baik lagi beradab, akan terus rendah diri (istiqomah) tanpa berlomba lomba muncul ke permukaan.
      if you know what i mean.

    • @yogaaditya2797
      @yogaaditya2797 5 ปีที่แล้ว

      Sebenarnya banyakan yg toleransi dan yg adem kok, akibat blow up media, yg di blow up media ya yg rusuh"

  • @hawk2176
    @hawk2176 5 ปีที่แล้ว +333

    Harusnya manusia beragama lebih dahulu belajar menjadi manusia dan memanusiakan manusia, bukan mati matian beragama tapi lupa menjadi manusia,
    Ini satu contoh yang patut dipraktikan.
    #opini.

    • @cahlanang4124
      @cahlanang4124 5 ปีที่แล้ว +2

      Maiyah

    • @wildanfarih5006
      @wildanfarih5006 5 ปีที่แล้ว

      Mbah Nun

    • @blackenedthedarkness1560
      @blackenedthedarkness1560 5 ปีที่แล้ว +7

      eR haw belajar jadi manusia beragama, barulah engkau menjadi manusia, bukan belajar menjadi manusia dulu baru belajar beragama, karena tanpa agama manusia hanyalah hewan sosial, jika anda mencontoh tentang prilaku buruk manusia yg "ngakunya beragama", maka kita juga bisa memberikan contoh manusia atau society yg tidak mau mengakui agama, dan sejarah bangsa2 yg belum mengenal agama, karena jeleknya perbuatan manusia yg "ngaku beragama" jangan kau salahkan AGAMA tpi salah praktisinya, sama seperti anda meminta tukang membuat rumah anda, kalau rumah anda jelek atau lama jadinya, jgn anda menjadi org yg anti terhadap rumah, tpi yg salah adalah tukang dan kulinya yg belum profesional.
      atau ketika anda membeli pakean ditoko trus anda tdk sengaja beli yg KW dan jelek kualitasnya, maka jgn salahkan PAKEANNYA sampe anda tdk mau make baju kemana mana, tpi salahkan yg jahitnya, dan permantap pengetahuan anda agar anda bisa membeli dan membedakan mana pakean yg kualitasnya KW, dan mana yg ORI.

    • @fiamolight6155
      @fiamolight6155 5 ปีที่แล้ว +3

      Agama dan kemanusiaan itu satu paket cuy

    • @alfanhilmi1574
      @alfanhilmi1574 5 ปีที่แล้ว

      kalau belajar agamanya benar sih harusnya ga gitu logikanya. Karena dengan belajar agama kita pun belajar jadi manusia yang lebih baik buat sesama. Konsep kemanusiaan dan agama seharusnya tidak serumit itu.

  • @zumardirahman925
    @zumardirahman925 4 ปีที่แล้ว +24

    Saya sbagai muslim, kok malah bnyak dpat ilmu baru ya haha, sangat mudah dicerna

  • @keongterbang5563
    @keongterbang5563 3 ปีที่แล้ว +17

    Saya non-muslim. Yang pasti saya kenal bahwa.... Islam itu indah, jelas indah! Semoga bangsa kita bukan semakin larut ke dalam perpecahan, namun persatuan. Sehat selalu untuk mu, Bib!

  • @abisyahbana4382
    @abisyahbana4382 5 ปีที่แล้ว +127

    kolab dong ber3 di chanel MLI nanti kalo bulan puasa kultum gitu acara nya🖒 like setuju

  • @kurtdonaldcobain5291
    @kurtdonaldcobain5291 5 ปีที่แล้ว +200

    Lah gimana org non muslim ga mandang islam itu konservatif orang ulama2 hebat dengan karya2 luar biasa seperti alm nur cholish majid alm gusdur dan habib prof Quraish shihab di asingkan alias di tenggelamkan oleh media kampang. Akhirnya stigma org non muslim terhadap muslim semakin kesini semakin banyak.

    • @eggboy4579
      @eggboy4579 4 ปีที่แล้ว

      Kurt Donald Cobain mantappp

    • @kopikadaladi6048
      @kopikadaladi6048 4 ปีที่แล้ว +2

      media emang kebanyakan kampaing

    • @masmasjawa6887
      @masmasjawa6887 4 ปีที่แล้ว

      Keren bro.

    • @dtstudio2089
      @dtstudio2089 4 ปีที่แล้ว

      Ya itulah media

    • @matsalttv
      @matsalttv 4 ปีที่แล้ว

      Orang lampung ya bro hehehe

  • @regiregusta
    @regiregusta 3 ปีที่แล้ว +4

    Habib panutan generasi milenial. Salut bib. Saya muslim saya bangga dengan cara mu berdakwah 🙏

  • @msaftaji5664
    @msaftaji5664 3 ปีที่แล้ว

    Alhamdulillah..
    saya tersentuh mendengar dakwah habib Ja'far

  • @sidekick8745
    @sidekick8745 5 ปีที่แล้ว +262

    "Jika kau ingin menguasai orang bodoh, bungkuslah segala sesuatu yg batil dengan kemasan agama". - Ibnu Rusyd

    • @LiniMusicOfficial
      @LiniMusicOfficial 5 ปีที่แล้ว +8

      hati hati bang kena hate
      sobat gurunn

    • @bans9110
      @bans9110 4 ปีที่แล้ว +12

      Itu lah yang dipakai para politikus untuk mendapatkan kursi kekuasaan, tidak sedikit dari mereka para politikus mengelabui sesama islam untuk kepentingan diri sendiri dengan kedok agama, setelah mereka mendapatkan apa yang mereka inginkan, mereka tidak akan peduli dengan siapapun.

    • @TheUltimatedViewershipChannel
      @TheUltimatedViewershipChannel 4 ปีที่แล้ว +4

      Pokoknya kalau dikemas dan dibungkus serta diberi cover berbau agama, bakal menarik dan jadi penarik minat. Gampang magnet nya....

    • @gembelnecis3171
      @gembelnecis3171 4 ปีที่แล้ว

      Exactly!

    • @erlanggahariwijaya8508
      @erlanggahariwijaya8508 4 ปีที่แล้ว

      Jualan agama emang paling laris

  • @adenovendra8939
    @adenovendra8939 5 ปีที่แล้ว +123

    sering undang yang non-muslim ya bib,walaupun dia tidak mau menjadi islam tidak papa, asal pandangannya tentang islam itu berubah,islam itu agama damai,agama toleransi,agama indah

    • @viruz93tv26
      @viruz93tv26 5 ปีที่แล้ว

      Biar non muslim juga denger dari orang kompeten, bukan hanya dari Tong Kosong yang berisik

    • @syaahsyaa3831
      @syaahsyaa3831 5 ปีที่แล้ว

      Guess non muslim jujur senang adem bgt dengar yg diucapin habib,pandangn saya ttg Islam juga berubah dulu saya kira maaf islam itu keras,suka mengkafirkan org dan penuh aturan keras jadi agama yg fleksible,damai,kebaikam dan ternyata jauh dari pendangan gue dlu2 ny

  • @barkahramadhan8193
    @barkahramadhan8193 4 ปีที่แล้ว

    Ini video ke 2 yang saya tonton..alhamdulilah..sudut pandang ini menurut saya relevan dengan era digital yg semakin modern. Yg sangat membutuhkan landasan yg kuat, baik, dan benar.

  • @phosphenessss
    @phosphenessss 3 ปีที่แล้ว +10

    Yaallah masyaallah. Enak banget diterima akal dan hati 🥺💕

  • @ajirakatama
    @ajirakatama 5 ปีที่แล้ว +892

    sudah saatnya habib-habib seperti inilah yang naik ke permukaan, buka seperti yang sebelah kalo ceramah isinya ujaran kebencian, teriak-teriak kofar-kafir dll

    • @liamsung99999
      @liamsung99999 5 ปีที่แล้ว +25

      apa maksud anda habib sebelah? alamat anda dimana?
      packing, siap2 dijemput laskar putih2.
      pulang2 jadi sugik nur....
      hihihi

    • @ollyor12
      @ollyor12 5 ปีที่แล้ว +34

      "Sudah saatnya habib-habib seperti inilah yang naik ke permukaan" cukup sampe itu aj gan komen nya biar enak.

    • @ben-tol
      @ben-tol 5 ปีที่แล้ว +18

      Aji Rakatama lah tp kan mang namanya kafir,kan ada nama suratnya juga al-kafirun,mang mau dirubah jd al-non muslim?
      Jngn terlalu dimakan media skrng gan tar jd muslim munafik loh atau mungkin sudah masuk

    • @aaaddakhil8606
      @aaaddakhil8606 5 ปีที่แล้ว +3

      Yaaaahhh adu domba

    • @anka6821
      @anka6821 5 ปีที่แล้ว

      ada videonya bro? penasaran aku

  • @VALH610
    @VALH610 5 ปีที่แล้ว +215

    Habib Yang Open Minded Dan Sangat Humble,Good Job Bib🤙

    • @GekotaX
      @GekotaX 5 ปีที่แล้ว

      @Rafathar Hero Cilik PULANG WOI wkwwkwkkwkwkw

  • @adywaluya627
    @adywaluya627 3 ปีที่แล้ว +4

    Saya suka suka pemahanan anda habib, tentang islam itu rahmat bagi semesta.penuh kasih dan menjunjung kemanusiaan

  • @LiterasiKita.
    @LiterasiKita. 3 ปีที่แล้ว +10

    Saya sampai nangis terharu ya menyimak ungkapan Habib Ja'far yang logis dan adem tentang Islam. Tentang paradigma yg perlu dibangun bahwa Islam agama yg mengutamakan cinta kasih. Terima kasih atas diskusi ini, yang pertanyaannya juga sangat cerdas, Bang Coki!

  • @nuriksan1347
    @nuriksan1347 5 ปีที่แล้ว +269

    Di dalam Al Qu'ran tertulis.
    "Islam itu hanya untuk orang2 yg berfikir"
    Dari situlah anda bisa mencari point2, bgimana islam itu.

    • @75w26__
      @75w26__ 5 ปีที่แล้ว +1

      Brti kalo non muslim tidak berpikir gitu maksudnya??

    • @novanjuda
      @novanjuda 5 ปีที่แล้ว +5

      @@75w26__ Islam untuk orang orang berpikir, bukan semua orang berpikir itu Islam, beda qq

    • @75w26__
      @75w26__ 5 ปีที่แล้ว

      @@novanjuda oh paham2

    • @armendorachmawan7335
      @armendorachmawan7335 5 ปีที่แล้ว +16

      Di Indonesia banyak Muslim, tapi tidak semuanya Islam.
      Hiya hiya hiya

    • @heldinirwansah5172
      @heldinirwansah5172 5 ปีที่แล้ว +9

      @@75w26__ gini maksudnya bro kalo ente bnr bnr islam pahami apa yg di ajarkan dan di maksud didalam hadist dan quran serta ilmu fiqih dengan akal dan pikiran.. Maksudnya gitu gan

  • @hudanasrulloh1676
    @hudanasrulloh1676 5 ปีที่แล้ว +48

    Yang 'berat' mengamalkannya, yang semakin 'berat' mengistiqomahkan, yang akan terus 'berat' mengikhlaskan amal tersebut.
    Hingga tak sadar bahwa kita telah berislam dalam amaliah kehidupan kita..
    tdk berbatas islam ibadah mahdoh..
    Kuatkan kami2 ini ya Allah...🙏🙏

  • @adityapratama5488
    @adityapratama5488 4 ปีที่แล้ว +11

    video taun lalu, tapi lewat di beranda. langsung nonton nih wkwk

  • @misterpeace6074
    @misterpeace6074 4 ปีที่แล้ว

    Allahhuakbar subanallah semoga habib javar selalu istiqomah dalam meng-edukasi kualitas kualitas muslim yg sesungguhnya...aamiin 🙏🙏🙏❤️❤️❤️

  • @christiansamm1582
    @christiansamm1582 5 ปีที่แล้ว +21

    jujur, gue seorang kristen dan menaruh iman gue ke tuhan yg gue percaya, bokap nyokap gue juga pendeta. tp selama gue tinggal di indonesia pikiran yg muncul itu seolah2 adalah sebuah ketakutan karna sering kali adanya diskriminasi dari umat islam yg sering muncul di media mainstream seperti kata coki. tp puji tuhan gue ketemu video ini, jujur aja jadi berkat kok buat gue pribadi, video ini membuka sudut pandang gue tentang islam itu sendiri, bagaimana tidak semua umat islam yg gue lihat itu seperti yg ada di benak gue. untuk habib jafar, tetaplah menjadi berkat bagi sesama manusia tanpa memandang agama, karna yg terbaik ialah yg bisa menjadi berkat! God bless you!

  • @superflanker7009
    @superflanker7009 5 ปีที่แล้ว +252

    Ahmad Coki Al-Dede

    • @akunpalsu1786
      @akunpalsu1786 5 ปีที่แล้ว +54

      Ahmad Coki bin Pardede al-pork

    • @Hrmwnslsty
      @Hrmwnslsty 5 ปีที่แล้ว +2

      @@akunpalsu1786 anying wkwk

    • @roymaximuz1380
      @roymaximuz1380 5 ปีที่แล้ว +2

      Aduuhh bangsattt lucu bgt

    • @cucakrowo1591
      @cucakrowo1591 5 ปีที่แล้ว

      Kau ganti marganya bah wkwkwk

    • @iluvvhs8612
      @iluvvhs8612 5 ปีที่แล้ว

      Bgsdd ngakak aku cukkk cukk 😂😂😂

  • @edwardgepenk4646
    @edwardgepenk4646 4 ปีที่แล้ว

    Dari hati yg paling dalam, br pertama kali nonton chanel ini dan ini salah satu yg akan menjd panutan gue, salah satu sosok seperti habib yg saya butuhkan untuk jd panutan.

  • @sriorbaniati3405
    @sriorbaniati3405 2 ปีที่แล้ว

    Inilah islam yg sy pelajari dari orang tua sy.... sy ngefans banget bib .... smoga tetep dg penuh kasih syng penyampaiannya

  • @kopengkurniawan201
    @kopengkurniawan201 4 ปีที่แล้ว +397

    Bib maap...kalau boleh usul,collabs sama deddy corbuzer&gus miftah dong..bantu up ya biar di baca habib😊😊

    • @alonesapiens1465
      @alonesapiens1465 4 ปีที่แล้ว +4

      terkabul

    • @ahmadnurabidin1629
      @ahmadnurabidin1629 4 ปีที่แล้ว +4

      Doa mu terkabul hari ini 🙏

    • @edoellando8295
      @edoellando8295 4 ปีที่แล้ว +2

      Maha suci Allah. Maha mendengar maha melehoy

    • @alonesapiens1465
      @alonesapiens1465 4 ปีที่แล้ว +1

      @@edoellando8295 stop bilang saya tamvan, saya sudah tau dari emak saya

    • @edoellando8295
      @edoellando8295 4 ปีที่แล้ว +1

      @@alonesapiens1465 bisa bisa nya lu lgs kepoin ig

  • @efraimdaeli1722
    @efraimdaeli1722 5 ปีที่แล้ว +86

    Saya non-islam dan saya sangat menikmati pemahaman dari Habib. Makasih bib, God bless you...

  • @rijalafrianto2279
    @rijalafrianto2279 3 ปีที่แล้ว

    Terimakasih habib jafar telah memberikan saya tentang islam secara mendalam, Ini menjadi pelajaran yg sangat berharga dalam kehidupan. Inilah alasan mengapa adab di dahulukan dr pada ilmu, jika kita beradab maka kita akan memahami ilmu.

  • @djarumsuper1969
    @djarumsuper1969 3 ปีที่แล้ว

    Saya pengikut anda wahai habib...
    Orang seperti anda yg saya cari
    Terimaksih atas semua yg habib lakukan...

  • @andyhusky9500
    @andyhusky9500 5 ปีที่แล้ว +106

    Habib, Maaf sebelumnya Nih. Saya kan Nasrani sama kayak Coki. suka Nonton Channel Habib pertama karna ada nama Coki & Muslim. tapi setelah di pahami. Kok Saya tidak hanya mendapatkan Jokes. tapi juga mendapatkan pelajaran berharga dalam berAgama yg baik... Thank U Habib

    • @viruz93tv26
      @viruz93tv26 5 ปีที่แล้ว +6

      Saya islam. Mohon maaf jika saya menanggapi. Komentar saya cuma satu bro, anda orang baik makanya hati anda ngerasain ademnya konten ini. Mohon maaf jika kurang ajar komentar.
      GBU

    • @sakamanabastala
      @sakamanabastala 5 ปีที่แล้ว +2

      Bukannya coki agnostik?

    • @cameoong
      @cameoong 4 ปีที่แล้ว +1

      Karena habib jafar mendakwahkan islam dengan kasih sayang. Bukan melulu tentang hubungan tentang tuhan (ritual agama dan hukum) tapi hubungan dengan manusia (berbuat baik dan menjaga perdamaian)

    • @tearolls6818
      @tearolls6818 4 ปีที่แล้ว +1

      Maimoen zubair, cak nun, gus muwafiq, gus baha, quraish shihab, kh akil siraj. Coba lihat di youtube gan

    • @coronavirus9348
      @coronavirus9348 3 ปีที่แล้ว

      Njirrr mata satu

  • @meyw2366
    @meyw2366 5 ปีที่แล้ว +143

    MasyaAllahh, bahagia terharu mendengar penjelasan habib, dan saya jujur saja samgat setujuu

    • @akunpalsu1786
      @akunpalsu1786 5 ปีที่แล้ว

      tiada tuhan selain Allah, siapa Masya?

    • @meyw2366
      @meyw2366 5 ปีที่แล้ว

      @@akunpalsu1786 hm

    • @SahaqShady
      @SahaqShady 5 ปีที่แล้ว

      @@akunpalsu1786 apaan 😂

    • @Nevertary
      @Nevertary 5 ปีที่แล้ว

      @@akunpalsu1786 apaan sih gajelas

    • @en3640
      @en3640 5 ปีที่แล้ว

      @@akunpalsu1786 Di dalam kitab Tafsir Al Quranul Karim Surat Al Kahfi, Syaikh Muhammad bin Shalih Al ‘Utsaimin menjelaskan bahwa kalimat “Masya Allah” (ما شاء الله) bisa diartikan dengan dua makna. Hal tersebut dikarenakan kalimat “maa syaa Allah” (ما شاء الله) bisa di-i’rab[2] dengan dua cara di dalam bahasa Arab:
      I’rab yang pertama dari “Masya Allah” (ما شاء الله) adalah dengan menjadikan kata “maa” (ما) sebagai isim maushul (kata sambung) dan kata tersebut berstatus sebagai khabar(predikat). Mubtada’ (subjek) dari kalimat tersebut adalah mubtada’ yang disembunyikan, yaitu “hadzaa” (هذا). Dengan demikian, bentuk seutuhnya dari kalimat “maa syaa Allah” adalah :
      هذا ما شاء الله
      /hadzaa maa syaa Allah/Jika demikian, maka artinya dalam bahasa Indonesia adalah: “inilah yang dikehendaki oleh Allah”.Adapun i’rab yang kedua, kata “maa” (ما) pada “maa syaa Allah” merupakan maa syarthiyyah (kata benda yang mengindikasikan sebab) dan frase “syaa Allah” (شاء الله) berstatus sebagai fi’il syarath (kata kerja yang mengindikasikan sebab). Sedangkan jawab syarath (kata benda yang mengindikasikan akibat dari sebab) dari kalimat tersebut tersembunyi, yaitu “kaana” (كان) . Dengan demikian, bentuk seutuhnya dari kalimat “maa syaa Allah” adalah:
      ما شاء الله كان
      /maa syaa Allahu kaana/Jika demikian maka artinya dalam bahasa Indonesia adalah: “apa yang dikehendaki oleh Allah, maka itulah yang akan terjadi”.
      Ringkasnya, “maa syaa Allah” bisa diterjemahkan dengan dua terjemahan, “inilah yang diinginkan oleh Allah” atau “apa yang dikehendaki oleh Allah, maka itulah yang akan terjadi”. Maka ketika melihat hal yang menakjubkan, lalu kita ucapkan “Masya Allah” (ما شاء الله), artinya kita menyadari dan menetapkan bahwa hal yang menakjubkan tersebut semata-mata terjadi karena kuasa Allah.
      Jadi Lafalnya jangan dipotong potong lagi yah

  • @faizamohd3830
    @faizamohd3830 4 ปีที่แล้ว +3

    Alhmdulillah...cerdas sekali jwpn dr saudara Habib,,,,Salam dr Malaysia

  • @androzlegho
    @androzlegho 5 ปีที่แล้ว +6

    Saya katolik,saya alumni seminari.Ini video yg saya tunggu2 sejak lama,karena saya juga punya sahabat habib dan sahabat saya persis dengan habib sudut pandangnya,tutur katanya dan keislamannya,.Islam yang menyejukan,islam yang damai,dan islam yang penuh kasih.Terimakasih bib..keep it up.

  • @chrisbonsiahaan4247
    @chrisbonsiahaan4247 5 ปีที่แล้ว +16

    Saya kristen dan saya bangga bersahabat dengan muslim..demikan muslim yg baik,pasti bangga bersahabat dengan kami..karna kita semua "KARYA-NYA"

  • @tukangjajal8490
    @tukangjajal8490 2 ปีที่แล้ว

    Aku sudah nonton ini 6x..kok msih gk bosen y.. 👍👍🙏❤️

  • @paleandi3374
    @paleandi3374 3 ปีที่แล้ว +2

    13 th ak masuk Islam krn nikah dg lelaki muslim. Br x ini aku nemu orang yg layak untuk dijadikan panutan, pernikahanku dl sarat keributan krn pandangan2 dia n keluargany yg tdk berdasar, skr kejawab sudah, kl.begini sy jd enak mendengar dr orang yg mengerti dan menjalankan, ini sesuai dg nilai yg tertanam di saya dr kecil, sy dr keluarga kristen yg baik dan punya toleransi besar bahkan acaRa Maulid nabi diadakan drmh ortu saya yg sering mengajarkan sekolah minggu

  • @milawatidou8381
    @milawatidou8381 5 ปีที่แล้ว +50

    Terima Kasih Coki, sudah bersedia belajar tentang Islam.
    Selamat ya, kamu ketemu Mursyid yang tepat.
    Islam itu CINTA 😇

  • @linanurlaila4124
    @linanurlaila4124 5 ปีที่แล้ว +103

    Suka banget sama ceramahnya. Alasan gue gak pernah dengerin ceramah ustad2 yang ngehits (biasanya muncul di ig) ya persis banget kaya yang dikatakan habib. Gue prefer dengerin ceramah kaya habib yang "bener2" habib, kh. Anwar zahid, ust. Wijayanto, gus mus dll.. Makasih bib ilmunya..

    • @ayupusparini3696
      @ayupusparini3696 4 ปีที่แล้ว +4

      Sama mbak saya juga g pernah minat dengerin ceramah ustad2 ig. Terlalu jugdemental ke orang lain.

    • @putrasadewa5976
      @putrasadewa5976 4 ปีที่แล้ว +1

      ustad2 ngehits kan cari tarif manggung.....ya cari pujian dan duit ujung2nya,penjaja agama..jualan MLM bisnis ayat2

    • @nurhasanahpowerfull774
      @nurhasanahpowerfull774 4 ปีที่แล้ว

      Lina Nur Laila iya baiknya jangan di ig sih cuma potongan2 aja.. nonton nya di youtube yg official nya.. kalo aku liat sih sama aja isinya.. memang begitulah islam..

    • @ardypaww6640
      @ardypaww6640 4 ปีที่แล้ว

      Apa yg saya pikirkan ternyata sudah diwakilkan, terima kasih mba, jujur saya lihat ceramah di ig selalu tidak tenang bawaannya

    • @sandiprasetiyo255
      @sandiprasetiyo255 3 ปีที่แล้ว

      Habib Luthfi Pekalongan ceramahnya bikin sejuk

  • @melimerlinda739
    @melimerlinda739 ปีที่แล้ว +1

    Alhmdlh saya lahir menganut agama islam..iya sy muslim..tpi sy masih jauh dr keislaman sy yg sbnernya..melihat habib jafar sy mrasa sejukkk nangiss dgn ke islaman iman sya..semoga ada habib2 sperti habib jafar...krn sejukkk sekali mengilhami islam & iman kita ..😊

  • @chanelaip7881
    @chanelaip7881 4 ปีที่แล้ว +2

    Betul. hub ALLAH dan manusia. Akan terasa hati tenang dan penuh berkah kalau kita jadi muslim yg taat. Kehidupan selalu dalam kebaikan.

  • @juarnasatar1767
    @juarnasatar1767 5 ปีที่แล้ว +64

    Respect Bib, belajar Islam itu memang seperti ini : Adab, Akhlaq dan Baru Hukum/Syari'at

  • @restuindera1591
    @restuindera1591 5 ปีที่แล้ว +27

    sangat disayangkan hal hal baik seperti ini tidak viral di media manapun, ikut bantu share sebanyak banyaknya :)

    • @ahmadisnan3671
      @ahmadisnan3671 5 ปีที่แล้ว

      Ayok dishare temannya2 diajak semua 😃

  • @NoviRoy
    @NoviRoy 4 ปีที่แล้ว

    Pembawaan habib nya sederhana, pemilihan kata yang bener2 jelas. Enak bgt kalo abis nnton videonya suka bikin kesimpulan yg aku ngerti di ig..

  • @dodyirawanto9848
    @dodyirawanto9848 4 ปีที่แล้ว

    Alhamdulillah adem Bib dengarnya, jarang dengar yg seperti ini, sukses selalu Bib

  • @ToMi-nf1ee
    @ToMi-nf1ee 4 ปีที่แล้ว +31

    Alhamdulillah ya Allah ....
    Engkau masih sayang kepada kami umatmu...
    Engkau berikan kami putara putri bangsa yang cerdas.
    Semoga putra putri bangsa Indonesia bisa lebih cerdas lagi untuk menggali semua masalah yang ada...
    Aamiinnn....

  • @andychristian1621
    @andychristian1621 4 ปีที่แล้ว +108

    Habib yang saya suka sekali. Saya kafir tapi saya suka sekali. Jujur, kebaikan anda sangat sangat di apresiasi oleh sisi kemanusiaan kami. Panjang umur habib, sehat selalu.

    • @arthurreezan657
      @arthurreezan657 3 ปีที่แล้ว +1

      nonmuslim aja bro

    • @andychristian1621
      @andychristian1621 3 ปีที่แล้ว

      @@arthurreezan657 it was a metephore, and I claimed it as self-sarcasm. Don't take it personal

    • @arthurreezan657
      @arthurreezan657 3 ปีที่แล้ว

      @@andychristian1621 sorry that my bro annoyed you. He has literally many homeworks i wouldnt try bc i am not SMP.

    • @fajarwahyudi4002
      @fajarwahyudi4002 3 ปีที่แล้ว

      sedikit lagi anda telah menuju ke GOLONGAN KAMI...

    • @yulikrisnasetyarno7071
      @yulikrisnasetyarno7071 3 ปีที่แล้ว

      anda golongan kami

  • @nafisah6231
    @nafisah6231 2 ปีที่แล้ว

    Baru nonton ini. Asik banget Habib pembawaannya, adem banget.

  • @enditsugriyandi9836
    @enditsugriyandi9836 3 ปีที่แล้ว

    Saya doakan habib semoga sehat panjang umur. semoga habib memberikan pencerahan bagi umat manusia ke jln yg lurus.

  • @oktavianuswicaksono1092
    @oktavianuswicaksono1092 5 ปีที่แล้ว +179

    Saya Kristen yg ikhlas kalau Coki memeluk Islam, daripada menjadi agnostik
    :v

    • @ALFARIZFATAH
      @ALFARIZFATAH 5 ปีที่แล้ว +12

      Wokwokwok doi non di semua agama😂

    • @edwinseptiandi
      @edwinseptiandi 5 ปีที่แล้ว +31

      Doakan saja sebagai proses pencarian dia bro, masalah agamanya nanti apa balik lg ke pilihan dia.

    • @ummiearfajah4224
      @ummiearfajah4224 5 ปีที่แล้ว

      😂😂😂

    • @AnimeRusak
      @AnimeRusak 5 ปีที่แล้ว +21

      Seorang Bapak Soekarno pun sempat masa dimana pencarian Tuhan :)

    • @muhvaldi
      @muhvaldi 5 ปีที่แล้ว

      anjir ngakak guaa :DDD

  • @trinurdini6231
    @trinurdini6231 5 ปีที่แล้ว +42

    Awalnya mampir kesini u/ lihat Coki..
    Tp jd berasa diingatkan Habib tentang penting nya Hablum minan-nas.. 🤧

    • @putikeswarasudarsono
      @putikeswarasudarsono 5 ปีที่แล้ว +1

      Itu strategi dakwah namanya bro. Yang diundah Al-Kuffar yang lagi viral biar pada nonton.

    • @trinurdini6231
      @trinurdini6231 5 ปีที่แล้ว

      @@putikeswarasudarsono Terima kasih, info nya 😊

  • @rizkimahjati1088
    @rizkimahjati1088 3 ปีที่แล้ว

    terharuuu
    islam itu indah banget, saya tau bahwa islam itu indah dari dulu tapi belum merasakan setelah menonton ini rasanya kayak di buat melek ini lho indahnya

  • @midelton75
    @midelton75 2 ปีที่แล้ว +3

    Indahnya Hidup berToleransi..semuanya semakin Begitu terasa Sejuk,dan Damai adanya...Semakin Diberkati Habib Ja'far,Thanks and God Bless

  • @kurehasfuturehusband9201
    @kurehasfuturehusband9201 5 ปีที่แล้ว +100

    sering2 undang dan berdialog dengan pejuang toleransi dong bib.. saya resah dengan orang2 yang ngaku islam tapi intoleran...seperti g butuh bantuan orang lain...

    • @nevermore888
      @nevermore888 5 ปีที่แล้ว +4

      Up, Islam itu indah yang merangkul semua umat manusia bukan cuma umat Islam itu sendiri. Seperti yang dicontohkan Nabi Muhammad SAW.

    • @febriardi4036
      @febriardi4036 5 ปีที่แล้ว +3

      Yap, konten seperti ini lah yg bagus. Bukan teriak2 kafir diluar sana

    • @anka6821
      @anka6821 5 ปีที่แล้ว

      @@febriardi4036 tereak2 kafir di luar sana maksudnya gimana dah

    • @kurehasfuturehusband9201
      @kurehasfuturehusband9201 5 ปีที่แล้ว +3

      jujur saya terinspirasi ttg toleransi salah satunya y gara2 dua orang yg mereka anggap menista agama cuma gara2 masak...konyol sekali menurut saya...tapi itu yg justru menginspirasi saya...bahwa toleransi itu memang ada dan memang tak mudah jalanya

    • @isyroqigalby
      @isyroqigalby 5 ปีที่แล้ว +1

      @@anka6821 yg gampang ngafirin orang atau nganggep orang lain munafik kalo ga sepaham sama dia. cmiiw

  • @ninah_2767
    @ninah_2767 5 ปีที่แล้ว +410

    kalo coki msuk islam, ntar MLI jadinya Tretan muslim dan Coki mualaf
    hiya hiya😂

  • @arienandarini3487
    @arienandarini3487 4 ปีที่แล้ว

    Alhamdulillah nemu channel ini... ini islam yg sesungguhnya... terimakasih bib 🙏

  • @fanseragariskeras2636
    @fanseragariskeras2636 ปีที่แล้ว +2

    Video ini tiba-tiba ada di Beranda.
    Dan kembali mengingatkan dan mengajarkan saya "Cara Menjadi Muslim yang Baik"
    Terimakasih HABIB Jafar dan Paman Coki beserta jajaran TIM JEDA NULIS
    Jadi kangen Paman Coki, dan konten-konten Pemuda Tersesat..

  • @luthfivebzuard2959
    @luthfivebzuard2959 5 ปีที่แล้ว +56

    1 langkah menuju Dedycorbuzer lanjutkan... Bib dan tunjukan bahwa islam agama rahmat dan kasih sayang salam MAIYAH

    • @wirodjoyo2479
      @wirodjoyo2479 5 ปีที่แล้ว +1

      luthfi vebzuard salam maiyah.

    • @fadhil3596
      @fadhil3596 5 ปีที่แล้ว +1

      Salam Maiyah

    • @viruz93tv26
      @viruz93tv26 5 ปีที่แล้ว

      Salam maiyah

  • @Boozter.market
    @Boozter.market 5 ปีที่แล้ว +32

    Yang paling setuju tentang buang sampah sembarangan tadi. Karena kadang ada yg sering menasihati tentang ibadah tp dia buang sampah sembarangan, buang putung rokok sembarangan, buang pembalut disungai. Kan itu sama aja boong.

    • @hamidsolo2
      @hamidsolo2 4 ปีที่แล้ว

      لا يئمن احدكم حتى يحب لاخيه ما يحب لنفسه Laa yu'minu ahadukum hatta yuhibba li akhiihi maa yuhibbu linafsihi. Tidak beriman seseorang hingga dia menyukai utnuk memperlakukan saudara sesama manusia sebagai mana dia menyukai untuk memperlakukan dirinya sendiri. Jadi jika seseorang menjaga kebersihan rumahnya dengan mengotori lingkungan berarti memperlakukan saudara sesama manusia secara berbeda dengan perlakuan terhadap dirinya. artinya yang suka buang sampah sembarangan dia belum benar-benar beriman

  • @reofirstmedia6548
    @reofirstmedia6548 4 ปีที่แล้ว

    Akhirnya bisa nostalgia islam jaman waktu gue kecil... Indahnya Ya Allah

  • @amandakardana7280
    @amandakardana7280 ปีที่แล้ว

    Habib, saya respek sekali atas penjelasan Habib. Alhamdulillah dengan banyak konten Habib, saya jadi suka nyimak dakwah Islami dengan bahasa yang ringan. Semoga menjadi ladang padala untuk Habib. Terima kasih untuk para konten kreator yang sudah mengundang beliau.

  • @segalbewara4936
    @segalbewara4936 5 ปีที่แล้ว +26

    Asli merinding gua denger omongan habib 😆 gapake nada keras tapi bikin semangat.

  • @amaliaaljufri2234
    @amaliaaljufri2234 5 ปีที่แล้ว +74

    "bisa gak sih yg berisik-berisik ini disuru diem?"
    Coki menyuarakan isi hatiku

    • @ganjaryusupsofian7875
      @ganjaryusupsofian7875 5 ปีที่แล้ว

      gak bisa itu udah dari sananya ....soalnya kalo ga ada yang berisik kita ga bakal tau gmana rasanya sunyi diem, dan ga ada lg yg nyuruh diem...hee

    • @salmanfaridz1497
      @salmanfaridz1497 4 ปีที่แล้ว

      Yang berisik berisik tuh yang seperti apa tuh?

    • @ardimory27
      @ardimory27 4 ปีที่แล้ว +2

      @@salmanfaridz1497 yg radikal mungkin.. eh

    • @abednegosteven-4423
      @abednegosteven-4423 4 ปีที่แล้ว +5

      @@salmanfaridz1497 fpi

    • @rizkykillin653
      @rizkykillin653 3 ปีที่แล้ว

      @AbednegoSteven sssttt jgn sebut namanya

  • @zelinduttv9262
    @zelinduttv9262 2 ปีที่แล้ว

    Dengan ini lah nenek moyang kita belajar islam yg rahmatan lil'alamin..segat terus bib 🙏👍👍👍

  • @fahmiidris6906
    @fahmiidris6906 4 ปีที่แล้ว +1

    Dakwah yang gini nih yg saya demen. Memang habib top

  • @audi8147
    @audi8147 5 ปีที่แล้ว +68

    ahh ini baru Islam.. adem sekali.. ini yang seharusnya tersebar di media2.. bukan yang semacam pergerakan2 tanpa pikir panjang.. aduuh..
    "NILAI2 ANTAR SESAMA MANUSIA"
    "BUKAN HUKUM"
    saya bantu share bib
    coki mantap hahahha