Modifikasi Nissan Serena Jadi Campervan Ini Bikin Ngiler Pemilik Lainnya

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 17 ต.ค. 2024
  • Nissan Serena dikenal punya tingkat kenyamanan yang tinggi. Bantingan suspensinya bikin penumpang nyaman di kabin.
    Dengan ruang kabin yang juga lega sangat pas jika diubah jadi campervan. Tidak perlu yang terlalu ribet, tapi tetap fungsional ketika dipakai kemping.
    Desain yang dipakai pada mobil ini sangat sederhana tapi memberi tingkat fungsional tinggi. Pemilik van lainnya bisa ngiler nih.
    Silakan langsung tonton sampai habis. Jangan lupa subscribe, like dan comment
    Kontak
    Boks - TS57 +62 838-1238-7652 (Renato)
    Frame tenda - +62 812-8763-3611 (Andrias)
    Tenda - Ninotski +62 857-4607-8080 (Catur Wibowo)
    --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Punya rekomendasi mobil, produk atau tempat menarik untuk diulas tim OTOMOTIF Traveling?
    Silahkan infokan melalui email ke : grid.ototraveling@gmail.com
    --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    GridOto Network
    GridOto | GridOto News | GridOto Modif | GridOto Tips | Otomotif TV | Motorplus | Oto Traveling
    OTOMOTIF GROUP
    Kompas Gramedia (Gedung Green)
    Jl. Gelora VII No.2, RT.2/RW.2, Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat 10270
    Email: redaksi@gridoto.com
    You can visit our official website: gridoto.com/
    Follow our social media:
    Facebook: / gridoto
    Instagram: / otomotiftraveling
    Twitter: / gridotocom

ความคิดเห็น • 46

  • @thomsonnapitupulu1121
    @thomsonnapitupulu1121 7 หลายเดือนก่อน

    Mantap.....bung
    lama kelamaan makin mantap finisingnya bisa2 jepang kalah ....cara mempergunskan espasinya dimobil ....

  • @bangdee.5614
    @bangdee.5614 3 ปีที่แล้ว +2

    Mantaaap om......!!
    Hanya keterangam cara masuk ke dalam tendanya yg belum jelas om...

  • @JAPANWALK
    @JAPANWALK 3 ปีที่แล้ว +2

    wah jadi pengen bikin juga ya kayak gitu

    • @OTOMOTIFTraveling
      @OTOMOTIFTraveling  3 ปีที่แล้ว

      Mantab om...Jangan lupa kabari kami kalau sudah selesai bikin om

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      Terima kasih.

  • @joshlumowa777
    @joshlumowa777 ปีที่แล้ว +2

    Miin saran aja hostnya kalo bole yg lain .. Kurang nyaman denger suaranya serak serak jadi kurang nyaman dengernya .. Efeknya kurang jelas juga... Saran aja yaa btw.

  • @el011000
    @el011000 3 ปีที่แล้ว +2

    Salken sesama pemakai c24, dari CVI jatim

  • @a.a.a7368
    @a.a.a7368 3 ปีที่แล้ว +1

    tendanya amankah ditoll om? Apa tidak berisik kena angin? ga bikin limbung kah?

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      Di tol RTT aman om, pernah test 120kpj, rata² 90 - 100kpj.
      Sama sekali tidak limbung, karena body Serena termasuk berat dan stabil.
      Di bagian depan RTT dikasi spoiler agar aliran udara smooth sehingga tidak brisik.

  • @daimyo8216
    @daimyo8216 3 ปีที่แล้ว

    Harusnya tenda atas itu masuknya dr dalam, atapnya dipotong jadinya klo ditutup kyk atap biasa

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      Itu pilihan om, mau merusak permanen interior asli mobil atau tidak, tidak semuanya RTT harus masuk dari dalam cabin, biaya nya tidak sedikit dan complicated pengerjaan nya.
      Di komunitas kami ada yg melakukannya, ternyata tidak mudah. Kalo mau seperti itu lebih baik ganti mobil beli Van yang ada sunroof nya om, simple kan ....
      Semua sudah dipikirkan sebelum mulai dimodif.

  • @wahyunoerh7287
    @wahyunoerh7287 ปีที่แล้ว

    Maaf om mau tanya itu ban pakai 225/60 apa 225/65?

  • @irwanfitra5271
    @irwanfitra5271 3 ปีที่แล้ว +1

    Mantap mantap

  • @yogieeffendi2772
    @yogieeffendi2772 2 ปีที่แล้ว

    selamat soreee kak, aku yogie perwakilan dari sebuah pabrikan motor listrik dengan brand DAVIGO, ingin kerja sama untuk konten pembuatan review video nya,

  • @bakirgroup2055
    @bakirgroup2055 2 ปีที่แล้ว

    Kaki2 masih ori?
    Kayaknya ground clearance asli ga setinggi itu.

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 2 ปีที่แล้ว

      Body sudah ditinggalkan om.

  • @veronicaanny7146
    @veronicaanny7146 3 ปีที่แล้ว +1

    Waduuuh 👍👍👍

  • @yohansuy3096
    @yohansuy3096 2 ปีที่แล้ว +1

    om alternator dan aki nya ganti gak?

  • @samsungnew8492
    @samsungnew8492 2 ปีที่แล้ว

    Boleh minta kontaknya tenda om,saya pakai serena c25 yang doble sunroof
    Dari isoc om

  • @Bosgekaia
    @Bosgekaia 3 ปีที่แล้ว +1

    Om...ground clearance asli bawaan atau dimodif?

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว +2

      Yang belakang ditinggikan om, karena setiap ke Jateng di Tol Cipali bagian belakang selalu mentok stopper pas kena jembatan yg tidak rata.
      Maklum ada tambahan beban furniture dibelakang.

    • @el011000
      @el011000 3 ปีที่แล้ว

      Naikkan bagian belakang pake apa om kalo boleh tau

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว +1

      Ganjal di per belakang bagian bawah, pakai karet padat seukuran dudukan per belakang om, ada di bengkel modif per/suspensi.

    • @Bosgekaia
      @Bosgekaia 3 ปีที่แล้ว

      @@hwinahyu8235 kalo diganjal untuk mobil gak limbung buat jalan kah om? Bingung mau ambil serena atau voxy...hati lebih ke serena, cm kebanyakan kalo isi full sering mentok

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      @@BosgekaiaSama selalu tidak terasa limbung.

  • @kaje2287
    @kaje2287 3 ปีที่แล้ว +1

    Keren

  • @duoracun
    @duoracun 3 ปีที่แล้ว +1

    pak itu ring brp dan ukuran ban brp😀

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      Ring 16, pakai velg Mitsubishi Delica om. PNP. Ban 225

    • @yohansuy3096
      @yohansuy3096 2 ปีที่แล้ว

      @@hwinahyu8235 225/45 atau brp om?

  • @indranurmanjaya8250
    @indranurmanjaya8250 3 ปีที่แล้ว

    Cara naiknya ke tenda gimana om?

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      Ada tangga, bisa di kiri atau kanan, tangga diletakkan pas bukaan tenda di kiri atau di kanan.

  • @TheHarpanOnly
    @TheHarpanOnly 2 ปีที่แล้ว

    Beneran 16 juta doang?

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 2 ปีที่แล้ว

      Betul om untuk box dan RTT saja.

  • @budiyanto8569
    @budiyanto8569 3 ปีที่แล้ว +1

    0:57 yakin om mobilnya cuma itu ???
    Bukannya om ini owner dari Nissan Evalia di video ini =
    th-cam.com/video/HoRpzX8juE4/w-d-xo.html

    • @hwinahyu8235
      @hwinahyu8235 3 ปีที่แล้ว

      Maaf banget ya om Budi dan semua, salah ngomong 🙏🙏

    • @budiyanto8569
      @budiyanto8569 3 ปีที่แล้ว

      @@hwinahyu8235 santai om 🖒

    • @antrip354
      @antrip354 3 ปีที่แล้ว

      @@budiyanto8569 beliau kan merendah om....👍👍

  • @victormyn2844
    @victormyn2844 3 ปีที่แล้ว +1

    Kurang lengkap...