Jogja Archive: SENI TRADISI JANGGRUNGAN

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 1 ต.ค. 2024
  • JANGGRUNGAN merupakan seni tradisi yang di beberapa daerah dikenal dengan Ledhek atau Tayub. Seni tradisi ini masih hidup dan lestari di Kabuten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.
    Meski demikian, Janggrungan sudah jarang ditemui sebagai seni pertunjukan. Janggrungan hanya digunakan untuk ritus-ritus seperti Bersih Dusun atau Rasulan.
    Dusun Sumbirejo, Desa Semanu, Kecamatan Semanu adalah salah satu Dusun yang masih mempertahankan seni tradisi Janggrungan sebagai pembuka ritual Rasulan.
    Digelar di tanggul sungai yang membelah dusun, Janggrungan hadir untuk membalut harmoni kehidupan antara manusia, air dan tanah. ***

ความคิดเห็น • 3