GALAXY MALL SURABAYA | Walking Tour Indonesia

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 21 ต.ค. 2024
  • For more videos and SUBSCRIBE:
    / @pakpow
    _______________________________________
    No Talk, Just Walk 🚶🚶🚶🎥 🎞 📸
    _______________________________________
    Galaxy Mall 1 mulai dibangun pada tahun 1994. Dua tahun kemudian, mall ini selesai dibangun dan dibuka. Dikelola oleh PT. Sinar Galaxy. Penyewa utama saat itu adalah Hero Supermarket, Timezone, Keris Departement Store, McDonald's dan Galaxy 21.
    Mal Galaxy juga mempunyai Techno Zone (pusat komputer dan handphone) hingga saat ini, di lantai 2, food court nusantara dan internasional (sekarang Food Galaxy) di lantai 3.
    Pada tahun 2005, Galaxy Mall mengalami perluasan, yaitu Mal Galaxy Extension (sekarang Galaxy Mall 2) dengan penyewa utama Sogo Departement Store dan Celebrity Fitness, selesai dibangun dan dibuka pada tahun 2006.
    Pada tahun yang sama, Hero Supermarket di Mal Galaxy Existing (bangunan lama Mal Galaxy yang dibuka pada tahun 1996), kini ditempati supermarket internasional, yaitu 99 Ranch Market. Pada tahun 2010, Mal Galaxy menjadi Galaxy Mall karena banyak penduduk di Surabaya menyebut nama tersebut dan pada tahun yang sama, bioskop Galaxy 21, ditransformasikan menjadi bioskop Galaxy XXI. Pada tahun 2011, Centro Departement Store pertama di Surabaya dibuka. Pada tahun 2013, McDonald's di Galaxy Mall 1 lantai 2 ditutup dan kini ditempati oleh Erafone Megastore. Sedangkan McDonald's di Galaxy Mall 1 lantai 2 berpindah lokasi ke Jalan Manyar Kertoarjo tepatnya di bekas SPBU Pertamina.
    Pada tahun 2016, konstruksi Galaxy Mall 3 telah dimulai. Pada tanggal 10 Juli 2018, telah dilakukan pemasangan jembatan layang yang menghubungkan Galaxy Mall 1 dan 2 dengan Galaxy Mall 3. Selanjutnya jembatan ini juga berfungsi sebagai jembatan penyeberangan orang yang dilengkapi lift tersendiri, dan juga akan terintegrasi dengan angkutan cepat yaitu monorel yang diimplementasikan oleh pemerintah kota Surabaya. Ini merupakan jembatan penghubung dua bangunan yang membelah jalan raya yang kedua di Surabaya setelah Siola.
    Pada tanggal 19 April 2019, bertepatan dengan hari Jumat Agung, Galaxy Mall 3 selesai dibangun dan dibuka dengan H&M dan Uniqlo sebagai salah satu penyewa utamanya.
    id.m.wikipedia...
    =====
    Galaxy Mall 1 began construction in 1994. Two years later, this mall was completed and opened. Managed by PT. Galaxy Rays. The main tenants at that time were Hero Supermarket, Timezone, Keris Department Store, McDonald's and Galaxy 21.
    Galaxy Mall also has a Techno Zone (computer and cellphone center) up to now, on the 2nd floor, domestic and international food courts (now Food Galaxy) on the 3rd floor.
    In 2005, Galaxy Mall underwent an expansion, namely the Galaxy Mall Extension (now Galaxy Mall 2) with the main tenants Sogo Department Store and Celebrity Fitness, completed and opened in 2006.
    In the same year, the Hero Supermarket at the Galaxy Mall Existing (the old Galaxy Mall building which opened in 1996), is now occupied by an international supermarket, namely 99 Ranch Market. In 2010, Galaxy Mall became Galaxy Mall because many residents in Surabaya called the name and in the same year, Galaxy 21 cinema, was transformed into Galaxy XXI cinema. In 2011, the first Centro Department Store in Surabaya was opened. In 2013, McDonald's at Galaxy Mall 1, 2nd floor was closed and is now occupied by Erafone Megastore. Meanwhile, McDonald's at Galaxy Mall 1, 2nd floor, moved to Jalan Manyar Kertoarjo, precisely at the former Pertamina gas station.
    In 2016, the construction of Galaxy Mall 3 has started. On July 10 2018, an overpass was installed connecting Galaxy Mall 1 and 2 with Galaxy Mall 3. Furthermore, this bridge will also function as a pedestrian bridge equipped with its own elevator, and will also be integrated with fast transportation, namely the monorail, which will be implemented by the government. city ​​of Surabaya. This is a bridge connecting two buildings that divides the second highway in Surabaya after Siola.
    On April 19, 2019, coinciding with Good Friday, Galaxy Mall 3 was completed and opened with H&M and Uniqlo as one of the main tenants.
    ______________________________________
    This video made on Saturday, October 23, 2021
    at 02:10 pm
    All material in this video is original and personally, recorded by #Pak_Pow on location.
    copyright © 2021 all rights reserve
    #galaxymall
    #mall
    #surabaya2021
    #mallsurabaya
    #walkingAroundIndonesia
    #walkingtour

ความคิดเห็น • 15

  • @GiangWalker
    @GiangWalker 3 ปีที่แล้ว +1

    Interesting walking tour. Thank you for sharing. A happy day!

    • @PAKPOW
      @PAKPOW  3 ปีที่แล้ว

      Thank you for watching and walking with me, have a nice day 👍☺

  • @TravelerJakarta
    @TravelerJakarta 3 ปีที่แล้ว +1

    Wahh...Seruu banget Bang, ikut jalan jalan di Galaxy Mall

    • @PAKPOW
      @PAKPOW  3 ปีที่แล้ว

      Iya bang, ngadem.. Cuaca di surabaya lagi panas soalnya 😃

  • @saputraputra72
    @saputraputra72 3 ปีที่แล้ว +1

    Mantaplah ada sky bridge yg bisa menghubungkan antara galaxy mall 3 ke galaxy mall 2 dan 1 👍

    • @PAKPOW
      @PAKPOW  3 ปีที่แล้ว

      Iya mas, macam di luar negri 😃. Terimakasih sudah menonton dan berjalan-jalan bersama, semoga sehat selalu 👍☺

  • @dimaspasaraya2805
    @dimaspasaraya2805 3 ปีที่แล้ว

    Joss pow

    • @PAKPOW
      @PAKPOW  3 ปีที่แล้ว

      Matursuwun mass e, semoga makin sukses dan sehat selalu bersama keluarga 👍☺

  • @ronaardi
    @ronaardi 3 ปีที่แล้ว

    Wah segini mah dah rame y bro..

    • @PAKPOW
      @PAKPOW  3 ปีที่แล้ว

      Iya mas bro, perlahan surabaya mulai normal alhamdulillah, terimakasih sdh menonton mas bro, moga sehat selalu 👍☺

  • @muhammadsultan3576
    @muhammadsultan3576 2 ปีที่แล้ว

    Walking tour ke h&m dong pls

    • @PAKPOW
      @PAKPOW  2 ปีที่แล้ว

      Apa itu h&m bang?

  • @galaxyindo3411
    @galaxyindo3411 2 ปีที่แล้ว

    TOP TRAVELLING MALL

  • @yogaming5082
    @yogaming5082 2 ปีที่แล้ว

    yo