Kritik Mahathir Mohamad Terhadap Demokrasi dan Pendidikan | Endgame #83 (Luminaries)

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 25 ก.ย. 2024

ความคิดเห็น • 730

  • @felixkusmanto
    @felixkusmanto 2 ปีที่แล้ว +288

    Edisi Endgame kali ini mengingatkan saya dengan sesi Dr. M dalam sebuah Leadership Talk di Kuala Lumpur pada tahun 2010.
    Saya ingat sekali saat itu. Dr. M menyebut bahwa Malaysia beruntung karena diberkahi kemerdekaan yang memperbolehkan Malaysia langsung fokus dengan pembangunan. Sedangkan Indonesia saat merdeka masih banyak yang harus diurus, tidak bisa langsung fokus pembangungan.
    Namun Dr. M kemudian menekankan bahwa Indonesia ada juga beruntungnya. Beruntung karena Indonesia saat merdeka sudah punya pedoman hidup bernegara yang luhur yaitu Pancasila.
    Sedangkan Malaysia butuh 19 tahun sejak merdeka untuk punya pedemoman hidup bernegara yang Malaysia sebut sebagai Rukun Negara (Sering dianggap memiliki kemiripan dengan Pancasila).
    Dalam sesi itu, Dr. M juga bicara tentang demokrasi di Indonesia dan Malaysia. Kurang lebih sama dengan bahasan edisi ini menit 13:38 - 13:56, evolusi demokrasi dan lainnya
    Jawaban Dr. M kala itu menurut saya bisa menjadi jawaban suplemen untuk pertanyaan Pak Gita pada menit 13:05 dan 22:51 tentang pekembangan demokrasi, sosial media dan perbaikan yang diperlukan.
    Saat itu Dr. M menyebut bahwa, baik Indonesia dan Malaysia tidak cocok memiliki Demokrasi absolut / mutlak karena budaya yang ada dan faktor-faktor lainnya.
    Yang cocok bagi Indonesia dan Malaysia adalah Demokrasi kolektif.
    Demokrasi yang dijalankan dengan pedoman hidup bernegara (Pancasila di Indonesia / rukun negara di Malaysia).
    Demokrasi yang membawa negara mencapai visi dan prioritasnya.
    Maka artinya apa berikutnya?
    1. Negara harus dipimpin oleh pemimpin yang tahu arah kemana, tahu solusi saat ada kendala (sama seperti bahasan Pak Gita di segmen terakhir) dan dapat menyamakan mindset (sama seperti bahasan Pak Gita di segmen 3 tentang Memimpin = mengubah mindset)
    2. Tidak membangun negara dan memupuk kehidupan dengan berbagai intepretasi2 / pehamanan2 yang malah dapat memecah belah (seperti bahasan Pak Gita di segmen 6 tentang Islam).
    3. Ambil bagian sesuai bidangnya, namun arah visi dan prioritas yang sama.
    Saat itu juga dibahas, mungkin gak? mungkin. Gampang gak? Tidak gampang. Tapi arahnya benar.
    Really inspiring!
    Terima kasih Pak Gita untuk edisi Endgame dan lainnya.

    • @yakubsofyan5586
      @yakubsofyan5586 2 ปีที่แล้ว

      Bang Gita. Ada pelajar indonesia di Malaysia di zolimi oleh dekan dan top management private university

    • @dharmaluiz140
      @dharmaluiz140 2 ปีที่แล้ว +1

      Kuliah dimana boskuh😅

    • @fatimahcahaya5486
      @fatimahcahaya5486 2 ปีที่แล้ว

      Terima kasih ringkasannya

    • @mr.cannedble9724
      @mr.cannedble9724 2 ปีที่แล้ว +2

      @@yakubsofyan5586 fitnah ke?

    • @afan8706
      @afan8706 2 ปีที่แล้ว +1

      Skrng ekonomi Malaysia sudah sangat merosot,bnyk investor hengkang terutama ke Vietnam dan Indonesia,itu masa lalu kejayaan Malaysia,skrng Malaysia menghadapi masalah soal bahasa kebangsaan,bahasa Melayu yg makin terkikis bahkan oleh orang Melayu itu sendiri,gue tetep bangga dgn negara gue sendiri

  • @richarder9980
    @richarder9980 2 ปีที่แล้ว +35

    Tun Mahathir.. though he's not perfect.. but he's a world-class true leader, brilliant leader, legend leader & limited edition leader.. so proud with him.. salute to Tun Dr Mahathir.. May Allah bless him with happiness and good health! ❤️❤️❤️

  • @nurulnovember4276
    @nurulnovember4276 2 ปีที่แล้ว +69

    He is Almost 100 years old and still can delivers things in clear words…. #respect

  • @ashrafsahdan5606
    @ashrafsahdan5606 2 ปีที่แล้ว +39

    Love him or hate him, you can't deny that Mahathir is one interesting and intelligent cat, and probably one of the most influential figures in Asia's politics.

  • @makkialbahri172
    @makkialbahri172 2 ปีที่แล้ว +85

    Learning religion strengthens morals, learning science strengthens power. Mastering both raises success of Ummah

  • @mirawatilestari3151
    @mirawatilestari3151 2 ปีที่แล้ว +24

    Pemikiran Tun Mahatir sangat hebat disegala bidang. Dan Pak Gita sangat hebat menggalinya dengan pertanyaan yang sangat berkelas...the best podcast endgame so far. Wish we could have great leader for all life aspect in near future.

  • @justacasualgamer5774
    @justacasualgamer5774 2 ปีที่แล้ว +15

    My huge respect to you Mr. Mahathir~ You are a legend and one of the best leader of all time!

  • @hawa_im
    @hawa_im 2 ปีที่แล้ว +63

    Thank you Pak Gita for interviewing Tun Dr. Mahathir. Saya orang Malaysia yang mengikuti akaun TH-cam Pak Gita selama ini dan banyak belajar pelbagai perkara dan isu semasa daripada tokoh dan figura di Indonesia. Gembira melihat negarawan Malaysia ini berkongsi pengalaman beliau di sini. 🇲🇾

    • @sila6355
      @sila6355 2 ปีที่แล้ว

      Hi Henry,
      th-cam.com/video/BekFQTFLK4E/w-d-xo.html
      🗡️🗡️ the link is a debate between Sam vs Yossi 🗡️🗡️

    • @mohamadilham5439
      @mohamadilham5439 2 ปีที่แล้ว +2

      Saya juga ingin belajar pengamat politik, ekonomi dll. Apa ada sejenis podcast seperti Pak Gita di Malaysia?

    • @rabinraj15
      @rabinraj15 2 หลายเดือนก่อน

      ​@mohamadilham5439 Incase kita belum lagi ketahui, saya cadangan - Podcast: Keluar Sekejap (TH-cam, Spotify) 🫡

  • @kikinanie
    @kikinanie 2 ปีที่แล้ว +13

    Tun Mahathir have a very sharp mind for his age, many people on age 70 above already suffer dementia or alzheimer. One of the key take away for muslims, do not just focus on “after life”, a quran is a guide for muslims to make positive impact in the present todays world.

  • @AliMikey
    @AliMikey 2 ปีที่แล้ว +141

    Terbaik pakcik Gita. Tahniah akhirnya dapat bersembang dengan Datuk Mahatir jgk, saya kebetulan jgk peminat encik berat dan appreciate content encik sbb motivating diri saya. Yg datuk Mahatir cakap memang betul kita kena open minded, semoga encik Gita dan tun Mahatir sihat selalu dan sentiasa berjaya, salam dari 🇲🇾

    • @mukhamadsuhermanto2764
      @mukhamadsuhermanto2764 2 ปีที่แล้ว +17

      Could you probably share the Malaysian big thinkers' podcast/YT-channels comparable to Pak Gita Wirjawan's? I'd like to get some other insights from neighbors, as well. Many thanks & salam

    • @nalschannel4864
      @nalschannel4864 2 ปีที่แล้ว

      @@mukhamadsuhermanto2764 up

    • @ADeeSHUPA
      @ADeeSHUPA 2 ปีที่แล้ว

      @@nalschannel4864 uP

    • @muhdsarip4895
      @muhdsarip4895 2 ปีที่แล้ว

      Kalau dari Indonesia,bgtau lah kamu dari Indonesia.jangan nak tipu mengaku Malaysia pulak.hmm

    • @AliMikey
      @AliMikey 2 ปีที่แล้ว

      @@muhdsarip4895 siapa yg nak tipu bang, aku memang peminat tun mahatir, peace🙏. Ayat yg aku gunakan pun BM. What ever la you mahu percaya atau tak, at least aku tak hate speech kat sini faham

  • @scorpio255
    @scorpio255 2 ปีที่แล้ว +8

    Pembicaraan antara 2 orang yng ber edukasi tinggi ini sangat menarik. Terima kasih.

  • @awalulkhairi9663
    @awalulkhairi9663 2 ปีที่แล้ว +12

    Selalu termenung setiap selesai mendengar interview Tun Mahathir. Pola pikirnya benar2 sudah matang sebagai seorang manusia.

    • @abahkaw1163
      @abahkaw1163 ปีที่แล้ว

      Endame seorang manusia...

  • @ariandizulkarnain
    @ariandizulkarnain 2 ปีที่แล้ว +6

    Negarawan.. betapa semua yg keluar dari ucapan beliau adalah arah dan nasehat bagi peradaban baru. Beliau adalah pelaku dan saksi zaman dari demokrasi yang tumbuh. Selalu penuh insight mendengarkan wawancara dengan beliau.. berkah usia nya tun mahathir muhammad husein.. 🙏🙏🙏

  • @ooihonggeap6079
    @ooihonggeap6079 2 ปีที่แล้ว +12

    Bapak ini kali interview prime minister Singapore, PM LEE since now he found his successor. Your big fan from Malaysia

  • @SaddamyGaming
    @SaddamyGaming 2 ปีที่แล้ว +6

    Pak Gita sangat enak dan nyaman utk bertanya...
    I wish I have that skill

  • @DeenAtirah
    @DeenAtirah 2 ปีที่แล้ว +22

    Ya Allah pak gitaa im from Malaysia and I really love watching your TH-cam channel,so inspiring.Im so happy that you meet Tun Mahathirrr thank you so much,sihatt selalu pak Gita Dan tun M

  • @ranupandhega5699
    @ranupandhega5699 2 ปีที่แล้ว +7

    Salam hormat untuk Datuk Mahatir semoga diberikan keberkahan dan kesehatan 🖤 saya suka gaya bicara beliau yang tenang, singkat, padat dan jelas. Tidak seperti kebanyakan politisi

  • @indrasaritjandraningsih600
    @indrasaritjandraningsih600 2 ปีที่แล้ว +60

    Pak Gita you are a truly ideal skilled interviewer with your rich knowledge that makes the conversation in the Endgame very resourceful. Salute! Also to dr. M.

  • @CatatanSiBos
    @CatatanSiBos 2 ปีที่แล้ว +10

    Sosok yang diwawancara luar biasa, bertemu dengan sosok yang pertanyaan2nya terpilih dengan cerdas sehingga interview ini benar2 menarik untuk disimak 👍

  • @jexoxbx9876
    @jexoxbx9876 2 ปีที่แล้ว +14

    Ibarat main GTA, salah satu misi yg sy ingin sampai ialah bisa temu Tun Mahathir dan bercakap dengan beliau tentang beberapa hal tp dengan adanya ini video rasany itu misi dah pun selesai alhamdulillah.

  • @yahgitudeh21
    @yahgitudeh21 2 ปีที่แล้ว +25

    My favorite part in this interview is the candid interaction between Mr. Gita & Mr. Tun Mahatir. Very inspiring!

  • @muhammadzulfitrihamidi6269
    @muhammadzulfitrihamidi6269 2 ปีที่แล้ว +18

    Terima kasih pak gita. .telah nenghadirkan pemimpin Malaysia yg sangat rendah hati. .beliau tidak malu mengatakan bahwa orang melayu suka hidup santai. Bekerja terima gaji. .dan tidak ada yang mau bisnis. .

  • @afandijaafar282
    @afandijaafar282 2 ปีที่แล้ว +7

    Im always impresed when Indonesian speak with good English..superb question and superb interview session..Tun M is my idol..semuga Tun di beri kesihatan yang baik…

    • @robertsmith8629
      @robertsmith8629 2 ปีที่แล้ว

      Tak usah impresed sangatlah English bukan bahasa yang harus dijunjung, tapi bahasa nasional itu yang harus diperkasakan. Kami di Indonesia harus bisa bahasa Indonesia bukan English, English cuma tambahan bisa oke tak mampu biasa saja

    • @BlaBla-my7ck
      @BlaBla-my7ck ปีที่แล้ว

      @@robertsmith8629 gk usah gitu bang, mungkin kalo mereka gk bisa bahasa inggris gk bakalan dapet kerja

  • @dllalim1549
    @dllalim1549 2 ปีที่แล้ว +7

    Mahathir will forever be remembered....Great podcast and questions asked. Congrats!!

  • @rdream3984
    @rdream3984 2 ปีที่แล้ว +176

    Sangat senang bisa melihat banyak perspektif, agency, virtue, kearifan dan mindset dalam setiap karya pak Gita. Terimakasih menumbuhkan pola pikir untuk memandang segala sesuatu dengan kepala dingin, nalar dan kebijaksanaan ❤️

    • @MPLS-ARJASA
      @MPLS-ARJASA 2 ปีที่แล้ว

      sebenarnya orang kafir itu orang orang yang tertutup ,yang tidak faham masalah tuhan dan tidak faham apa sifat sifat tuhan , agama apapun yang dianut , tetapi mengapa ,istilah Islam digunakan orang orang yang memeluk selain Islam . mengapa publik tidak dikenalkan dengan baik .justru hanya untuk memperbanyak ummat dan untuk mencari dana saja .

    • @Muhamadfahimfahim
      @Muhamadfahimfahim 2 ปีที่แล้ว

      Perubahan politik mengikut masa Dan keadaan

    • @Alexa-sw5rr
      @Alexa-sw5rr 2 ปีที่แล้ว +3

      @@MPLS-ARJASA lagi lagi fobia terhadap suatu kepercayaan, biasanya bukan untuk mencari atau mengenal dahulu, karena obat dari ketidaktahuan bukanlah iman, iman dalam perihal ini biasanya akan membuat makhluk Tuhan terbentur sendiri oleh imannya.

    • @ghostunderyourbed
      @ghostunderyourbed 2 ปีที่แล้ว +1

      @@MPLS-ARJASA Kuliah dulu ya cil, nanti baru balik lagi ngomongin teologi ..

    • @richarder9980
      @richarder9980 2 ปีที่แล้ว +3

      Tun Mahathir.. though he's not perfect.. but he's a world-class true leader, brilliant leader, legend leader & limited edition leader.. so proud with him.. salute to Tun Dr Mahathir.. May Allah bless him with happiness and good health! ❤️

  • @erhabi3580
    @erhabi3580 2 ปีที่แล้ว +8

    " Put aside people who are talented but are not supportive, They pick people who support them, Are the people who support them are not always the best people. "

  • @afifamrullah6653
    @afifamrullah6653 2 ปีที่แล้ว +22

    Luar biasa Pak Gita untuk endgamenya, dan setiap lihat Pak Mahathir bicara selalu menarik, adem, kalem, berisi

  • @ferdysatrya5246
    @ferdysatrya5246 2 ปีที่แล้ว +15

    Dari awal saya sudah berharap untuk acara endgame ini mendatangkan Tun Dr. Mahathir bin Mohammad.
    Dan... harapan tersebut terkabul hari ini. Wah, hadiah terbaik dari Pak Gita Wirjawan dan para kru Endgame. Disajikan sebagai sebuah karya yang mantap sekali!!
    Topik pembicaraan nya pun asik dan tentunya komprehensif.
    Teruntuk Dr. Mahathir bin Mohammad, may god bless you with good health and long life 🙏 ❤️
    🇮🇩🇲🇾

  • @abdoelbinsef88
    @abdoelbinsef88 2 ปีที่แล้ว +5

    Sejak menyimak podcast ini, i'm trying to understand pemikiran pak Tun Mahatir,...thanks Pak Gita for the best episode

  • @100persenlombok5
    @100persenlombok5 2 ปีที่แล้ว +9

    Salah satu Episode Endgame terbaik, narasumber luar biasa membawakan sudut pandang yang luar biasa pula... dan tentu saja cara Pak Gita membawakan acara membuatnya semakin istimewa... sehat selalu Dr M dan Pak Gita..

  • @j.aditya7117
    @j.aditya7117 2 ปีที่แล้ว +10

    Thank you Pak Gita for interviewing Dr M, so we can learn from his insight, experience and wisdom. Kudos 🙏👍

  • @tommyhasiholansirait2930
    @tommyhasiholansirait2930 2 ปีที่แล้ว +4

    Alhamdulillah, Bisa Lihat Sesi Wawancara yg Berkelas, Sehat Selalu Tu, Thanks Pak Gita Pertanyaan bagus sekali saya totnton sampai habis, salam THS

  • @badruz2003
    @badruz2003 2 ปีที่แล้ว +5

    Thanks, Dr M is a truly smart leader and could be ulama' as well.

  • @danangjeffry
    @danangjeffry 2 ปีที่แล้ว +22

    I would like to suggest for Pak Gita to ask simple question first and then deep dive on the answer to get what insight you want to get, rather than explaining your question too detail. Prolly not a good idea for limited time interview, but I think a free flow discussion will show us more about the person insight.
    Thank you Pak Gita and team for end game.

  • @sanggasoma107
    @sanggasoma107 2 ปีที่แล้ว +7

    Waaah benar benar terbuka sekali pandangan beliau secara meluas baik secara keilmuan disiplin alam dan religius tentang agama. Terkait agama saya berpandangan sama dengan beliau kita harus merujuk ke satu sumber(quran) agar tidak terjadi pecah belah akibat banyak berbeda tafsir pandangan dan harus mulai mandiri menbacanya jangan mudah menyimpulkan apa yang disampaikan seseorang selalu benar tanpa membacanya juga secara langsung dari quran 👍

  • @andresfloferrante7032
    @andresfloferrante7032 2 ปีที่แล้ว +6

    Pak Gita dan Tun Mahatir, ini podcast yang hebat dan keren banget, bicara soal kritik demokrasi, pendidikan, kejayaan Islam dan Malaysia sebagai negara multiras.

  • @hapsaristarimbartati2957
    @hapsaristarimbartati2957 2 ปีที่แล้ว +4

    Terimakasih tuan Mahathir dan juga pak Gita atas wejangan2nya yg sangat berharga. Mudah2an jadi pelajaran bg pihak2 yg sedang memegang amanah.

  • @adildila88
    @adildila88 2 ปีที่แล้ว +10

    40:00 I like the moment when Pak Gita raising both of his hand like pointing to Tun Dr M when Tun Dr M said 'we don't have leaders who are, first brave enough to say that we are wrong.'
    It shows that Pak Gita studied about Tun Dr M, probably by watching Tun Dr M outspoken videos👍🏼

  • @nugrahamidarna
    @nugrahamidarna 2 ปีที่แล้ว +4

    Wah suatu kebanggan tersendiri bisa nonton ini. Ini mahal. Semoga pemikiran yang baik dan ilmu yg benar dr kedua masterpiece ini bs d aplikasikan kedepan tuk membenahi negeri anta berantah ini

  • @mhdyns92
    @mhdyns92 2 ปีที่แล้ว +4

    Luar biasa pak, ketika dua orang pintar bertemu, banyak hikmah yang bisa diambil. Terima kasih.

  • @mahdandani2361
    @mahdandani2361 2 ปีที่แล้ว +36

    Salah satu pemimpin yg saya kagumi, beliau ini hampir berusia 100 th tp tetap sehat, energik dan kritis.... Salut 👍👍

    • @Leemeongho
      @Leemeongho 2 ปีที่แล้ว

      Tapi cara beliau mempertahankan kekuasaan tidak sebaik yg anda fikirkan

    • @sayangsayang3992
      @sayangsayang3992 2 ปีที่แล้ว +6

      @@Leemeongho hello Tun Mahathir jadi pm 4 selama 22 tahun dengan menang majoriti besar semua PRU. Tun Mahathir pm terbaik , bijaksana, berakhlak mulia, berkerja keras, sedia mendengar pelbagai pandangan , berwawasan jauh kehadapan , bersih cekap dan amanah , dengan segala sikap positif itu Tun Mahathir berjaya tukar Malaysia dari negara miskin kepada negara aman makmur maju jaya. Alhamdulillah. Jazakallah Khairan Kathira.

    • @Leemeongho
      @Leemeongho 2 ปีที่แล้ว

      @@sayangsayang3992 buka mata lu jgn jd lembu itu dr tun m berkuasa berapa bnyk org Indonesia n Philipina dpt IC projek di Sabah,lu liat kaum suluk bajau n Bugis di sabah lahir thn 60an-70an itu banyak warga asing tp tertulis kelahiran Malaysia,belum lg kes yg lahir thn 80an banyak beli surat beranak dan liciknya tun m bilang semua itu kerja Anuar Ibrahim,wa bukan asal bicara wa bnyk kenal org2 yg pakai IC projek

    • @sayangsayang3992
      @sayangsayang3992 2 ปีที่แล้ว

      @@Leemeongho kenapa lu tak refer pada kerajaan negeri Sabah.

    • @nugrahamidarna
      @nugrahamidarna 2 ปีที่แล้ว

      @@Leemeongho wkwkk akhirnya ad yg berani komen gini

  • @johnnyinlove4715
    @johnnyinlove4715 2 ปีที่แล้ว +6

    Ini salah satu edisi terbaik end game yg pernah saya tonton. Terimakasih Tun Mahatir n pak Gita

  • @wayansweden4418
    @wayansweden4418 2 ปีที่แล้ว +4

    Yg diwanwancarai dan yg mewawancarai hebat ... sangat menginspirasi...
    Bravo Bang Gita ...

  • @TheUnica26
    @TheUnica26 2 ปีที่แล้ว +6

    Thank you Pak Gita for this, I am a long time fan of Tun Mahatir Mohammad. To be able to see and listen to his idea in your podcast is absolutely a blessed!

  • @izrelismail4790
    @izrelismail4790 2 ปีที่แล้ว +3

    I wish we will have a world-class & innovative leader like Tun M again!

  • @zulmaulibahri4451
    @zulmaulibahri4451 2 ปีที่แล้ว +10

    Keereeennn pak Gita...sangat byk menambah wawasan. Perlu banyak diperbanyak narasumber2 seperti Tun Mahatir..semoga pak Gita sehat dan selalu diberkahi..thx🙏

  • @reikawardhani
    @reikawardhani 2 ปีที่แล้ว +104

    This episode is like the best gift! Thank you for doing it with Dr. M, Pak Gita. Thank you for those great questions which lead to great answers so we could capture Dr. M's perspective. It should be able to initiate some critical thinking from young generation. This is a high value episode!

  • @mubinismail8738
    @mubinismail8738 2 ปีที่แล้ว +8

    Never been proud of seeing best moderator and philosopher Pak Gita and best prime minister getting on the same frame different bench yet in a very best forwarding mindset. Truly inspiration. Hats off. (MY)😇

  • @taufikristantoleadership1347
    @taufikristantoleadership1347 2 ปีที่แล้ว +4

    Respect, Pak.
    Terima kasih sudah mengupload video ini.
    Saya tahu, saya harus meneladani anda dalam menginspirasi orang lain dan menjadi pemikir hebat.
    Terima kasih sekali lagi, pak.

  • @FIMIRAOUTDOOR
    @FIMIRAOUTDOOR 2 ปีที่แล้ว +7

    Sebuah Podcast yang mahal, terima kasih Pak Gita. Ilmunya terserap dengan baik.

  • @InvestorSahamMaulanaAziz
    @InvestorSahamMaulanaAziz 2 ปีที่แล้ว +4

    Indonesia, Malaysia, Brunei Darusalam, Singapore kita semua rata rata MELAYU
    Yuuuk bersatu

    • @selatanliar2727
      @selatanliar2727 3 หลายเดือนก่อน

      Lawak Bener' 🤣🤣

  • @abiegis
    @abiegis 2 ปีที่แล้ว +6

    Podcast kelas dunia..tonton yang ini, high quality, tambah isi kepala

  • @farid2054
    @farid2054 2 ปีที่แล้ว +13

    Pak Gita, I'm so speechless... You are just amazing.

  • @nimadesumarini1960
    @nimadesumarini1960 ปีที่แล้ว +2

    Luar biasaaaaa....Mas Menteri. Terimakasih banyak atas segala usaha dan kerja kerasnya untuk memajukan Pendidikan Indonesia. Proud of you Mas Menteri.
    Terimakasih jg untuk Pak Gita yg sudah mewawancara Mas Menteri. Kereeennn bangeeett.

  • @shofyansky
    @shofyansky 2 ปีที่แล้ว +14

    Terimakasih pak gita telah mengadakan pembicaraan yg inspiratif ini, semoga diberi kesehatan untuk menghadirkan konten berkualitas seperti ini

  • @linemanpdkb
    @linemanpdkb 2 ปีที่แล้ว +5

    10:30 poin penting pak Gita menanyakan soal gaya kepemimpinan saat ini untuk mendapat puncak terutama di negara demokrasi hanya dengan sensasional bukan intelektualitas dan tidak memikirkan masa depan

  • @achmadsadikin495
    @achmadsadikin495 2 ปีที่แล้ว +14

    Full of wisdom and values... Thank you Tun Mahathir and Pak Gita... 🙏🙏

  • @musyafam
    @musyafam 2 ปีที่แล้ว +8

    This is the best episode pak Gita n Dr. M👍👍👍

  • @Antoniole
    @Antoniole 2 ปีที่แล้ว +12

    Terus berikan konten seperti ini pak, concern on many facet like education, politics, economic, etc. Dan sesekali kita juga butuh asupan yang menggunakan bahasa internasional pak, supaya di tahun 2045 bisa menghasilkan leader yang mampu berdaya saing global. Harapannya bakal banyak narator muda yang siap mempromosikan Indonesia dan bisa memberikan impact bagi masyarakat luas.

  • @iansaeed8210
    @iansaeed8210 2 ปีที่แล้ว +2

    Wawancara atau Obrolan Pak Gita Wirya dengan Dr. M ini baru layak disebut isinya DAGING SEMUA.
    Thank you for presenting the thought of such a truly inspirational muslim leader.

  • @fadhildamarhamonangan2140
    @fadhildamarhamonangan2140 2 ปีที่แล้ว +16

    Wow, this time pak Gita membuka wawasan lebih luas dengan menggali pemikiran-pemikiran intelektual internasional yang ingin melakukan peribahan atas nasib bangsanya. Good job

  • @tafsiralquranhadisholistik2941
    @tafsiralquranhadisholistik2941 2 ปีที่แล้ว +4

    semoga apa yg diinginkan pak Mahatir Muhammad dapat direalisasikan di Malaysia, terutama aaspek perbaikan kurikulum dan aplikasinya di malaysia, sehingga indonesia bisa mempelajarinya lebih detail. Juga tentu-saja perbaikan rule of politics dr sistem demokrasi ideal menurut beliau dan masukan pk GW tentang konsep merit of demokrasi (demokrasi berdasarkan keahlian analisis problem bagi kesejahteraan masyarakatnya bukan politisinya saja). last but not least, semoga pk mahatir husnul Khotimah sebagai bapak bangsa di Asia tenggara, era kontemporer (reformasi) sehingga bisa memberikan masukan agar ASEAN bisa seperti eropa yg menjadikan eropa lebih sejahtera karena memiliki aturan bersama terkait mata uang bersama mereka yaitu Euro..

  • @YUBI102
    @YUBI102 2 ปีที่แล้ว +5

    Tamu paling Eksklusif di Podcast pak Gta Wirjawan! Salut, keren.

  • @afifahdinar
    @afifahdinar 2 ปีที่แล้ว +6

    a very insightful video. As the most admired man in Malaysia, Tun Mahathir's thoughts always giving us a different kind of perspective. I wish i could be wise like you

  • @harryfirmansyah9023
    @harryfirmansyah9023 2 ปีที่แล้ว +6

    The best perspective and valuable insight I've learned from Tun Mahatir on this dialogue. Bang Gita already throw it into the detail. Emang top banget dah Bang Gita.

  • @zahidnazir6542
    @zahidnazir6542 2 ปีที่แล้ว +4

    One of the best interview between 2 smart personalities

  • @muthiasholiha4609
    @muthiasholiha4609 2 ปีที่แล้ว +6

    MasyaAllah it was great conversation! Thankyou Pak Gita for having Mr. Mahatir🙏🏻

  • @hotelleyeh2637
    @hotelleyeh2637 2 ปีที่แล้ว +3

    Thank you Mr. Gita and Datuk Mahatir one of Asean Legend , what a great discussion...

  • @zulkiflizainal4211
    @zulkiflizainal4211 2 ปีที่แล้ว +1

    the best discussion. Narasumber terbaik di wawancarai oleh seorang dengan wawasan luas. terbaik......

  • @MohdEnha26
    @MohdEnha26 2 ปีที่แล้ว +2

    Orang top bertemu orang top..
    Dua tokoh besar yang saya kagumi duduk ngobrol satu meja. 👍👍👍👍

  • @heriwibowo5470
    @heriwibowo5470 2 ปีที่แล้ว +8

    Sangat mencerahkan........high quality questions and answers, deep messages.....respect to Pak Gita 🙏🙏🙏

  • @OnwardChannel
    @OnwardChannel 2 ปีที่แล้ว +1

    DR. M. One of the best leadership model in SEA. Thank you pak Gita.

  • @ricoboqi1274
    @ricoboqi1274 2 ปีที่แล้ว +7

    Oh god, thanks for sharing this, Pak Gita. His thought about Islam was very tremendous...

  • @ipunkkaiza913
    @ipunkkaiza913 2 ปีที่แล้ว +10

    Suka banget, i just watched it without subtitle ❤️
    Sehat selalu Pak Gita dan Pak Mahatir 🙏

  • @studeen629
    @studeen629 2 ปีที่แล้ว +3

    Thank you pak gita and team for bringing up this interview.
    mudah2an suatu saat nanti bisa berkesempatan juga mewawancarai seseorang dari negara tetangga, Brunei. penasaran how they run the country.. yg saya lihat (sbg org awam) adem ayem.

  • @andiandi5453
    @andiandi5453 2 ปีที่แล้ว +2

    Terima kasih Pak Gita. Terima kasih Pak Gita. Terima kasih Pak Gita. Semoga jadi Ilmu yang bermanfaat, amal jariyah Pak Gita dan Tun M.

  • @nurabdillah2210
    @nurabdillah2210 2 ปีที่แล้ว +5

    luar biasa podcast ini.. it is amazing .. bisa menghadirkan Tun Dr M.. very inspiring..

  • @majapashit666
    @majapashit666 ปีที่แล้ว +1

    Thanks bro gita for this moment. Tun M the best leader in this modern era.

  • @japra537
    @japra537 2 ปีที่แล้ว +2

    pertama kalinya saya melihat/menonton konten dari 0detik hingga akhir tanpa skip pada bagian manapun

  • @yorionongsoeraryo9726
    @yorionongsoeraryo9726 2 ปีที่แล้ว +10

    Bapak Tun Mahathir Muchammad adalah pemimpin bangsa Malaysia yang baik hanya disesalkan bangsa Melayu Malaysia tidak mempunyai kader kepemimpinan yang muda berani dan terbaik untuk bangsa Melayu diera abad ke XXI sekarang ini, Tun sudah sangat ttua walaupun tidak diragukan kepemimpinan nya pada tanahair bangsa Malaysia

    • @harukrentz435
      @harukrentz435 2 ปีที่แล้ว

      Itu krn dya otoriter. Oposisi dibungkam sama dya, anak buahnya sendiri yg dirasa bsa ganggu popularitasnya dimasukkan ke penjara atas tuduhan macam2. Ambil contoh Anwar Ibrahim dipenjara dg beragam tuduhan mulai korupsi smp sodomi. Gilak gak tuh.

    • @amankronalism5648
      @amankronalism5648 2 ปีที่แล้ว +2

      @@harukrentz435 itu perlu sebagai negara yang baru membangun atau negara berkembang demi kestabilan politik. Perlu cara2 yang keras untuk memajukan sebuah negara.
      Sebagaimana lee kuan yew dulu dalam menggembleng singapura untuk menjadi negara maju.
      Suharto pun memakai cara yang keras untuk membangun karakter bangsa. Karna indonesia besar dan luas, Fokus suharto terlebih dahulu adalah NATION STATE, membentuk karakter bangsa lebih dulu yang kacau pasca era orde lama, lalu BUILDING STATE dilanjutkan oleh para penggantinya secara bertahap. Dan hasilnya bisa kita lihat jaman jokowi sekarang yang menitikberatkan pada BUILDING STATE

  • @Hs-tm7fi
    @Hs-tm7fi 2 ปีที่แล้ว +8

    Thanks udah undang beliau pak, one of my idol in political view walaupun sy Indonesian

  • @agusprayitno6701
    @agusprayitno6701 2 ปีที่แล้ว +8

    Greattt Pak Gita. Spechless for this episode with Dr. M. Thank you

  • @johndoe09
    @johndoe09 2 ปีที่แล้ว +4

    Gita ain't playing this time. He brings the real man.

  • @mcchonky5709
    @mcchonky5709 2 ปีที่แล้ว +11

    This is gold, respect besar untuk Tun Dr. Mahathir Mohamad

  • @PipoHargiyanto
    @PipoHargiyanto 2 ปีที่แล้ว +1

    Luar biasa, sebuah podcast yang sangat mahal!

  • @muhammadfarid3901
    @muhammadfarid3901 2 ปีที่แล้ว +2

    Mantap pak Gita ... Thanks 🙏
    Bisa interview tu mahathir Seorang great leader. Seorang visioner , leader yg bijak dan berani, tun juga seorang narator yg hebat. Walaupun Dimasa muda nya tun " agak Celupar " tapi itu lah tun yg sy kagumi. Sehat selalu tun ... Amiin 🙏

  • @scubledunkz4352
    @scubledunkz4352 2 ปีที่แล้ว +1

    Waw pembicaraan yg sangat mendalam..aku sangka aku tuli ternyata hanya org2 dgn lvl ketaqwaan enggres yg dpt memahami

  • @andialwan1900
    @andialwan1900 2 ปีที่แล้ว +2

    Sebuah yutub yg sangat membangun dan mencerdaskan bangsa.. matur suwun Pak atas segala ilmunya

  • @sigitfebrianto2619
    @sigitfebrianto2619 2 ปีที่แล้ว +3

    Terimakasih Pak Gita Wiryawan & Dr. Mahatir telah memberi tambahan pengetahuan kepada anak muda TOP Pak Gita

  • @andims7345
    @andims7345 2 ปีที่แล้ว +4

    Keren endgame, podcast yang sangat bagus untuk saat ini, sangat bermanfaat untuk Indonesia dimana sumber pengetahuan yang di dapat sangat luas dari berbagai sudut pandang dari orang orang hebat

  • @sataraharja9690
    @sataraharja9690 2 ปีที่แล้ว +1

    Interview yg mencerdasksn dsn mencerahkan, kaya perspektif. Pak Mahatir ada tokoh yg memberi inspirasi.

  • @randomedhk.8388
    @randomedhk.8388 2 ปีที่แล้ว +3

    For me myself is more deeply to express when I’m speaking English compare if I use bahasa Indonesia. Po meneh boso jowo jeroooo nomen Pak Gita cheers… kaum milenial harus speak locally and globally 🇮🇩🇮🇩🇮🇩❤️

  • @muhammadaliffarhan1825
    @muhammadaliffarhan1825 ปีที่แล้ว +1

    terimakasih banyak Pak Gita selalu menghadirkan perbincangan hangat, bermartabat, dan bermanfaat. semoga selaluu passionate untuk hal-hal semacam ini, kami anak-anak muda Indonesia sangat butuh dan sangat senang atas kehadiran konten-konten endgame. menjadi penyadaran di hari ini bahwa banyak sekali yang perlu dikejar dan dipersiapkan. dan semoga jadi bekal untuk masanya nanti kami memimpin bangsa bahkan dunia. supaya berwawasan, terbuka, toleran, namun juga tajam dan berkeadilan.😊

  • @andiera9920
    @andiera9920 2 ปีที่แล้ว +6

    One of best episode Pak Gita with one of the best leader in the world. Sehat selalu Pak Mahatir.. Maju terus Pak Gita..

  • @askansyariftv2389
    @askansyariftv2389 2 ปีที่แล้ว

    Tun Mahathir muhammad, selalu mengingatkan sy. Bagaimana agar kita selalu bersemangat menjalani hidup, menjaga kesehatan ,panjang umur dan bermanfaat bagi orang lain. Best regards Tun Mahathir Muhammad.

  • @godzalli44
    @godzalli44 2 ปีที่แล้ว +3

    bahasa inggrisnya pak Gita terdengar renyah dan jelas banget

  • @fathurrido4636
    @fathurrido4636 2 ปีที่แล้ว +1

    Terimakasih atas ilmunya yang bisa kita serap dan kita implementasi

  • @questchannel365
    @questchannel365 2 ปีที่แล้ว +6

    Thank you for the conversation, full of knowledge and wisdom 🙏🔥👍

  • @hahahihi8609
    @hahahihi8609 2 ปีที่แล้ว +6

    Melihat kurangnya audience dari podcast pak gita membuat saya berpikir bahwa otak manusia lebih ingin memproses sesuatu yang instant dan gampang.

    • @shadowwarrior4386
      @shadowwarrior4386 2 ปีที่แล้ว

      Padahal yg beginian harusnya yg viral

    • @Rey_R_
      @Rey_R_ 2 ปีที่แล้ว +2

      Bentuk konten yang singkat lebih gampang dinikmati atau dipahami.
      Masalah lainnya adalah banyak orang yang punya asumsi bahwa konten podcast seperti Pak Gita hanya bisa dinikmati oleh orang-orang yang "pintar". Namun memang tidak bisa dipungkiri bahwa kenyataannya demikian. Kebanyakan hal yang dibahas tidak mudah dicerna, kecuali beberapa episode seperti Bhante Uttamo, Raffi Ahmad, dll. Konten yang advanced tapi coba di-tone down oleh narasumber nya, seperti Afutami.
      Kalau mau reach nya lebih jauh, Pak Gita harus ada spesialis short content atau ada yang bisa bikin highlight dari video durasi panjang.
      Sedikit demi sedikit meraih audiens dari sana. Harapannya agar suatu saat mereka tertarik dengan full content dari highlight tersebut.
      Lalu, asumsi mereka bahwa "konten terlalu panjang dan ruwet" ini bisa dipatahkan dan hanya butuh sedikit effort untuk googling agar lebih relate tentang apa yang sedang dibahas.

    • @shadowwarrior4386
      @shadowwarrior4386 2 ปีที่แล้ว

      @@Rey_R_ lumayan sepakat sih ngab. Tapi masalah mendasar tetap pada model pendidikan dan sosial kita yg dominan memang kagak suka konten beginian. Walaupun buat video pendek juga merupakan strategi untuk menarik minat. Tapi tetap kalau menurut saya pribadi efeknya kurang jika permasalahan mendasar kita belum diselesaikan. Tapi lumayan sih kalo buat jangka pendek

    • @lucrumtrader1007
      @lucrumtrader1007 2 ปีที่แล้ว +2

      Jangan suka kasih keluar telunjuk. Apa apa di justifikasi. Nikmati aja podcastnya …

    • @obergruppenfuhrer9696
      @obergruppenfuhrer9696 2 ปีที่แล้ว

      Apa yang anda harapkan dari negara yang setengah populasinya merupakan orang" yang buta huruf fungsional

  • @candraharis5980
    @candraharis5980 2 ปีที่แล้ว +4

    Keren banget Pak Gita, channelnya semoga terus menginspirasi.