Efek Negatifnya Banyak Berprasangka | Ust. Dr. H. Fahruddin Faiz, S.Ag M.Ag | Ngaji Filsafat

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 29 มิ.ย. 2024
  • Akibat berprasangka buruk itu akan banyak merugikan diri kita sendiri. Efeknya langsung ke dalam hidup, bagaimana kamu menyikapi suatu hal. Karena pandanganmu akan menjadi negatif.
    00:00-Intro
    00:25-Pembuka Ngaji "Prasangka"
    01:52-QS.Al-Hujarat - Ayat 12
    04:53-Definisi
    08:11-Prasangka Sebagai Sikpa Negatif
    15:05-Beda Pre-Judgment dan Prejudice
    18:53-Social Learning Teory
    22:02-Prasangka Bersifat Learned - Charles R.Swidoll
    23:09-Stereotype
    26:07-Prasangka Menurut Einstein
    28:48-Realistic Conflict Theory
    31:06-Berpikir Kategoris
    34:11-Self-Sering Bias
    36:05-Skala Prasangka Gordon Allport
    43:33-Outro
    Sources
    • Video Footage Dokumentasi pribadi Channel Ngaji Filsafat
    • Ustadz Dr.Fahrudin Faiz S.Ag, M. Ag
    Terima kasih telah berkunjung di channel kami. Mari saling belajar filsafat mengkaji segala fenomena yang ada dalam kehidupan dan pemikiran kita secara mendalam untuk kebaikan.
    Video lainnya:
    Kenapa irit uang tetap sedikit, kalau boros malah tambah banyak
    • Kenapa Irit Uang Sedik...
    Kesalahan Manusia dari abad ke abad
    • Kesalahan Manusia dari...
    Tips menyikapi hidup secara bijaksana
    • Video
    Apa itu bijaksana
    • Apa itu Bijaksana | Dr...
    Kita tidak belajar di sekolah
    • Kita Tidak Belajar di ...
    Seperti apa hidup yang sia-sia
    • Seperti Apa Hidup yang...
    Cara menilai usaha kita sudah benar
    • Cara Menilai Usaha Kit...
    Seperti apa hidup sederhana itu
    • Seperti Apa Hidup Sede...
    Banyak orang hidup tapi sebenarnya dia tidak berani hidup
    • Video
    Bahagia atau tidak, itu tergantung pikiranmu sendiri
    • Bahagia atau Tidak Ter...
    Berapa % kehidupanmu yang nggak penting
    • Video
    Menariknya pandangan orang jawa
    • Menariknya Pandangan O...
    Hakikat manusia paling sempurna
    • Hakikat Manusia Paling...
    Channel ini sudah mendapatkan izin resmi untuk mempublish kajian-kajian dokter Fahrudin Faiz dari Masjid Jendral Sudirman, Sleman, Yogyakarta.
    Thumbnail tidak menjeremuskan ke hal-hal buruk, namun bertujuan agar orang mau mengkaji, mendengarkan, memahami dan mendapatkan intisari hikmah terbaik.
    Sumber
    youtube Mjs channel
    Website Mjscolombo.com
    #channelngaji filsafat #ngajifilsafat #belajarfilsafat #fahrudin faiz #pengajian #ngaji bareng #dr.fahrudin faiz #ngaji filsafat terbaru #kajian filsafat #filsafat #ust fahrudin faiz

ความคิดเห็น • 3

  • @bangridwan98
    @bangridwan98 20 วันที่ผ่านมา

    Assalamualaikum warahmatullahi wa barokatuh, Siap simak Jakarta Pusat

  • @aguspancasulistyono7372
    @aguspancasulistyono7372 16 วันที่ผ่านมา

    terima kasih prof..

  • @barmawimawiyt424
    @barmawimawiyt424 15 วันที่ผ่านมา

    Asumsi pribadi saya setelah mendengar ngaji yg bertemakan "prasangka" ini ialah :
    Bahwa berawal dari hal kecil kemudian melahirkan dampak yang sangat amat luar biasa kejamnya, ngerinya juga besarnya kehancuran yg timbul daripadanya, seperti halya peristiwa "Holocaust" yg dilakukan oleh Nazi Jerman.