Army Of God Worship - Perkasa | Songs Of Our Youth Album (Official Music Video)
ฝัง
- เผยแพร่เมื่อ 1 ธ.ค. 2024
- Perkasa
Lyrics by : Ananda Putri, Carla Sutanto, Joel Christian, Dito Kenanya, Dave Amadeus Geraldean
Composed By : Joel Christian, Dito Kenanya, Dave Amadeus Geraldean
Arranged By : Yohanes Tjitra Hadi Kusuma, Joel Christian, Fano Oey, Ivan Setio
Verse
Luasnya dunia dan s’luruh semesta
Dalam genggaman-Mu
Demikian hidupku
Verse 2
Dalam kesesakan Kau takkan tinggalkan
Sirnalah kalutku
Teguhlah imanku
Pre-Chorus
Jika Tuhan yang berperang
Siapakah dapat melawan
Kemenanganku ada dalam-Mu
Chorus
Kemuliaan-Mu Kau pancarkan
Tahta-Mu takkan tergoyahkan
Kuasa maut t'lah dikalahkan
Tuhan, Kau berkuasa
Kuangkat suaraku berseru
Megah dan dahsyatlah nama-Mu
Seg’nap jiwaku ‘kan bersorak nyatakan
Yesus, Kau perkasa
© 2021 Media Rajawali Indonesia
-------------------------------------------------------------------------------------------------
"Songs Of Our Youth" Album by Army Of God Worship
Subscribe : / armyofgodworship
Instagram : / armyofgodworship
Follow GMSLive
Subscribe GMS Live : / gmslivechannel
Instagram : / gmslive
Facebook: / gmslive
Twitter: / gmslive
#Songsofouryouth #Armyofgodworship #gmslive #aogmsyouth #gmschurch