Lagu Maaf | Sorry Song | Lagu Anak | Bebefinn Bahasa Indonesia
ฝัง
- เผยแพร่เมื่อ 8 ม.ค. 2025
- Selamat datang di Channel Bebefinn! 🇮🇩
Jangan lupa klik tombol subscribe dan like juga untuk nonton lagu anak-anak dari Bebefinn dalam Bahasa Indonesia!
Anda sedang nonton Lagu Maaf dari Bebefinn Bahasa Indonesia.
Subscribe dan tonton video baru diupdate setiap hari!
★ / @bebefinn_indonesian
Lirik:
Saat main dengan kakakku, kadang kita bertengkar.
Aku kesal!
Aku kesal juga!
Hmph!
Kita berdua kesal!
Huh!
Seiring berjalan waktu,
rasa kesalku hilang.
Aku mau main
dengan kakakku!
Ucapkan kata ajaib!
Maaf,
maafkan aku!
Maaf,
maafkan aku!
Kata ajaib untukmu dan aku.
Maaf,
maafkan aku.
Aku juga!
M, A, A, F.
Maafkan aku!
M, A, A, F.
Maafkan aku juga!
Ayo pelukan dan baikan!
Saatku main dengan adikku,
kadang aku salah.
Aku kesal!
Oh, oh!
Aku mau main sendiri.
Maaf,
maafkan aku!
Maaf,
maafkan aku!
Kata ajaib untukmu dan aku.
Maaf,
maafkan aku.
Aku juga!
M, A, A, F.
Maafkan aku!
M, A, A, F.
Maafkan aku juga!
Ayo pelukan dan baikan!
Maaf,
maafkan aku!
Maaf,
maafkan aku!
Kata ajaib untukmu dan aku.
Maaf,
maafkan aku.
Aku juga!
M, A, A, F.
Maafkan aku!
M, A, A, F.
Maafkan aku juga!
Ayo pelukan dan baikan!
Maaf,
maafkan aku!
Maaf,
maafkan aku!
Kata ajaib untukmu dan aku.
Maaf,
maafkan aku.
Tidak apa!
----
🎁 Mengunjungi Official Store:
link.cleve.re/...
★ Unduh Pinkfong Baby Shark Aplikasi SEKARANG★
🦈 Baby Shark Kids World App: link.cleve.re/...
Follow Pinkfong di Facebook dan Instagram untuk update dan promosi baru.
★ Website: www.pinkfong.c...
★ Instagram: / pinkfong.official
★ Facebook: / pinkfong.official
★ TikTok: www.tiktok.com...
★ Twitter: / pinkfong
#Bebefinn #BebefinnBahasaIndonesia #BebefinnBabyShark #pinkfong
Copyright © 2024 The Pinkfong Company, Inc. All Rights Reserved.