Update Aquascape dengan Substrat Tanah Kebun dan Pasir Malang, Tanamannya jadi Subur apa Nggak Ya???

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 18 ก.ย. 2024
  • Seperti janji saya di video sebelumnya yang dapat diakses di link berikut:
    • Aquascape Pakai Tanah ...
    Di video kali ini saya akan melakukan update perkembangan tank aquascape untuk cupang saya, yang menggunakan substrat berupa pasir malang dan tanah kebun, serta ditambah pupuk dekastar.
    Tanaman di aquascape ini selama dua minggu tumbuh dengan baik, dan beberapa tanaman yang mulanya adalah daun darat atau emersed berhasil beradaptasi dan tumbuh menjadi daun air atau submersed. Bahkan beberapa jenis tanaman tumbuh tinggi melebihi jenis yang lainnya, sehingga perlu ditrimming.
    Akan tetapi, penggunaan substrat ini menimbulkan banyak keong hama yang dapat mengganggu pemandangan aquascape kalian, akan tetapi hal ini bisa diatasi dengan menambahkan keong Assassin ke dalam aquascape kalian.
    Maka dari itu, tank aquascape dengan substrat tanah kebun dan pasir malang memiliki sisi positif dan negatifnya sendiri.
    Sisi positifnya adalah hemat biaya, tanaman bisa hidup dengan normal dan stabil. Sisi negatifnya adalah banyaknya keong hama yang bakal muncul di aquascape kalian.

ความคิดเห็น • 20

  • @alimuchtar5777
    @alimuchtar5777 3 ปีที่แล้ว

    Makasih mas Abil... bisa kita ikuti sbg kegiatan yg bermanfaat , keindahan yg memberi rasa tenang

  • @agussuyono2007
    @agussuyono2007 3 ปีที่แล้ว

    Joss

  • @akaaquarium3689
    @akaaquarium3689 3 ปีที่แล้ว

    Great 👍🏻

  • @CrankMaster
    @CrankMaster ปีที่แล้ว +1

    Ini bisa pake media tanam pot yang biasa dijual karungan?

  • @mashadibm1146
    @mashadibm1146 3 ปีที่แล้ว

    Mantap mas... kaya ide

  • @anishofiyani8438
    @anishofiyani8438 3 ปีที่แล้ว

    sucses selalu y nang

  • @pandudwicaksono211
    @pandudwicaksono211 2 ปีที่แล้ว +1

    Pakai bakteri starter gak mas?

  • @LUCKY_HERDIAN
    @LUCKY_HERDIAN 2 ปีที่แล้ว +1

    Maaf betanya, Maksudnya tanah kebun tanah humus bukan mas??

  • @ronimardian463
    @ronimardian463 2 ปีที่แล้ว

    Bang klo pasir malang sama dekasta aja g pake tanah kebun bakalan tumbuh ga ?

  • @adityomurdiarto
    @adityomurdiarto 3 ปีที่แล้ว +1

    kalau mau pakai pupuk dasar bisa?

    • @SimpleAquascaper
      @SimpleAquascaper  3 ปีที่แล้ว

      Bisa, malah lebih bagus

    • @adityomurdiarto
      @adityomurdiarto 3 ปีที่แล้ว

      @@SimpleAquascaper oh iya agak melenceng..udang red cherry nya gak diganggu oleh cupangnya gan?

    • @SimpleAquascaper
      @SimpleAquascaper  3 ปีที่แล้ว +1

      @@adityomurdiarto aman gan, cupang betina soalnya. Udah dilatih cuma makan pelet aja.

  • @shofanazizi2481
    @shofanazizi2481 3 ปีที่แล้ว

    Bang, apakah boleh pakak media tanah terus ditimbun pakai pasir malang, tapi dasarnya dikasih bakteri starter. Boleh ngak bang?

    • @SimpleAquascaper
      @SimpleAquascaper  3 ปีที่แล้ว +1

      Boleh banget pemberian bakteri starter dan rumah bakteri bisa mempercepat pembentukan bakteri baik yang akan membantu pembentukan ekosistem, tapi penambahan bakteri starter harus dibarengi juga dengan penambahan rumah bakteri, untuk solusi rumah bakteri yang murah bisa pakai bio ring.