Kuliah Tidak Tamat, Sempat Kerja di US! Kini Jualan Design Hasilkan Ribuan Dolar!

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 2 ต.ค. 2024
  • Siapa yang menyangka bahwa di Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur terdapat sebuah industri creative yang telah memiliki banyak pencapaian dan diakui di mata dunia karena karyanya. Kong Vector adalah industri creative digital yang berfokus pada bidang grafis, mulitimedia dan animasi. Hanif Iksa atau yang akrab disapa Mas Hanif merupakan sosok dibalik hadirnya Kong Vector. Ayah dari tiga orang anak ini memang sejak lama menekuni desain grafis.
    Meskipun dibesarkan dalam kondisi keluarga broken home, tak mematahkan harapannya untuk terus berusaha menjadi lebih baik dan bermanfaat. Support sang ibu yang selalu hadir mampu menjadi motivasi dan semangat dalam menjalani kehidupannya.
    Memiliki slogan “We Believe Quality Is An Investment In The Future”, dalam setiap projectnya Kong Vector berkomitmen untuk selalu memberikan layanan jasa desain yang terbaik dan hal itu terbukti dengan banyaknya testimoni positif dari para klien yang merasa puas terhadap hasil kinerjanya. Untuk melihat hasil karya ataupun pemesanan, Kong Vector dapat dikunjungi di kongvector.com dan juga beberapa website freelancer seperti Fiverr dan ArsStation.
    Ingin mengetahui kisah perjalanan bagaimana Mas Hanif membesarkan Kong Vector dan mampu memiliki klien di berbagai belahan dunia, saksikan selengkapnya hanya di channel Pecah Telur dalam Episode “Sisi Lain: Dibesarkan Dari Keluarga Broken Home Itu Menyenangkan! Simpel dan Mudah!”.
    #IndustriKreatif #DesainGrafis #KongVector #PecahTelur
    ======================================
    PecahTelur Official
    Facebook!
    / pecahtelur.id
    Instagram!
    / pecahtelur.id
    TikTok!
    vt.tiktok.com/...
    Untuk Endorse dan Kolaborasi Bisnis Hubungi:
    WhatsApp : 0813-3005-1711
    wa.me/+6281330...
    or email : relations@telur.studio
    Sincerely,
    TELUR.STUDIO
    Bertumbuh Bersama

ความคิดเห็น • 374

  • @noormaulanaiskandar34
    @noormaulanaiskandar34 ปีที่แล้ว +38

    "ide yang ditolak tanpa penjelesan itu menyakitkan" - mas hanif

  • @mindkorner
    @mindkorner ปีที่แล้ว +54

    Keren ibunya mas Hanif, karena cara mendidiknya beliau itu sekarang yang diterapkan anak2 genius di eropa. Jadi pendidikan berdasarkan peminatan. Anak tetep senang dan belajar yang dia sukai. Karena sebenarnya kita nggak perlu menguasai semua ilmu, cukup spesialisasi 1/2 ilmu aja cukup

  • @JuraganMudaTV
    @JuraganMudaTV ปีที่แล้ว +18

    Mantap, saya bisa bayangkan betapa kuatnya karakter Ibunya dalam membesarkan anaknya...

  • @keto.sensei
    @keto.sensei ปีที่แล้ว +2

    keren, indie broken home masnya 😁. paling enak punya teman pembawaan santai begini, tidak baperan orgnya keknya. open mindet yakk 😅, kantornya tanpa struktur organisasi, keren! yg penting kinerja tanpa disibukkan administrasi basa basi 😁

  • @bundauly1800
    @bundauly1800 ปีที่แล้ว +76

    Masnya modelan putra saya, lebih baik dirumah belajar komputer drpd sekolah, tapi tetep sekolah, selalu diskusi sm sy yg kebetulan lulusan ekonomi jg, awal2 pusing jg ngadepinnya krn hrs berhadapan dgn pihak sekolah yg hrs ikuti sistem, mumet sbg ibu maju kena mundur kena. Semoga putra saya pun bisa sukses dan bermanfaat dengan pilihan dan minatnya, krn dia sangat yakin dengan pilihannya, InsyaAllah, aamiin.

    • @otokeren6604
      @otokeren6604 ปีที่แล้ว

      Amin

    • @piusaditya5206
      @piusaditya5206 ปีที่แล้ว

      Amein,God bless you

    • @agustinsukarsono
      @agustinsukarsono ปีที่แล้ว

      Kewren ibuknya.....selamat mas bro..semoga selalu tercapai cita citanya...to 10 jt us dolar per month

    • @qianaandari
      @qianaandari ปีที่แล้ว

      Saya laki-laki. Dari dulu ga pernah diskusi sama orang tua, karna memang ortu ga acuh sama saya. Di usia remaja saya luntang lantung ga jelas.
      Alhamdulillah ibu bis jadi sosok ibu yang baik buat anak

    • @alaikalakbar2132
      @alaikalakbar2132 ปีที่แล้ว

      aminn semoga harapan & cita-cita anaknya dapat segera terwujud bu

  • @pinkyboo7997
    @pinkyboo7997 ปีที่แล้ว +27

    Saya dari keluarga broken home...tp saya gk pernah merasa sendiri, sedih, kekurangan kasih sayang, gk merasa ada yg hilang. Karena pada dasar nya nanti kita diakhirat jg gk akan kenal siapapun. Jadi mencari jati diri sendiri dan mencari kebahagian sendiri. Berdamai dengan keadaan saja kalau saya😊

    • @tanyavondegurechaff5738
      @tanyavondegurechaff5738 ปีที่แล้ว

      hidup bagaikan NPC, sama kayak gw wkwkwk

    • @fikifowinfinitecreation6160
      @fikifowinfinitecreation6160 ปีที่แล้ว +1

      @@tanyavondegurechaff5738 Sebab Itulah Jangan Melabeli Sebagai NPC, Karena Kita Semua Adalah MC Dengan Alur Cerita Kita Masing Masing, Kita Yang Memegang Masing Masing Tubuh Dan Menentukan Pilihan Hidup, MC Gak Harus Berakhir Baik Contoh Nya Kayak Bunuh Diri, Broken Home DLL. Mungkin Karena Itulah Kamu Memilih Untuk Tetap Seperti Itu Padahal Kamu Masih Bisa Mengubah nya Dengan Syarat Anda Harus Hidup Dan Kontrol Tubuh Anda Sendiri Bukan Oleh Orang Lain.

    • @tanyavondegurechaff5738
      @tanyavondegurechaff5738 ปีที่แล้ว

      @@fikifowinfinitecreation6160 Gw ingin menjadi NPC seperti I AM ATOMIC

    • @fikifowinfinitecreation6160
      @fikifowinfinitecreation6160 ปีที่แล้ว

      @@tanyavondegurechaff5738
      Pesan Terakhir Pendek Saya "Bangunlah Dan Hadapi Realita".

    • @tanyavondegurechaff5738
      @tanyavondegurechaff5738 ปีที่แล้ว

      @@fikifowinfinitecreation6160 this man really takes my joke seriously 😆

  • @amiirabdillah
    @amiirabdillah ปีที่แล้ว

    Dari beberapa narasumber. Kali ini spesial banget di hati..❤

  • @masakuenak8006
    @masakuenak8006 ปีที่แล้ว

    Ide ketika ditolak itu hrs ada penjelasan...betul mas hanif

  • @wongreceh8017
    @wongreceh8017 ปีที่แล้ว +1

    Mantappp nih…hrus y gtu semua skloh…jgn semua y di kasih ke siswa…

  • @ndobosloe8361
    @ndobosloe8361 ปีที่แล้ว

    Ini baru bener, penghasil devisa yg keren. Tanpa ada batas

  • @ibusugiati0273
    @ibusugiati0273 ปีที่แล้ว +110

    Salut dgn ibuk nya, hormati, hargai, dan jgn smpai air mata seorang ibu jatuh walau setetes.....suksesmu karna ridho ibumu, sehat slalu untk para ibu dan ayah, Aamiin

    • @gemmameidia8438
      @gemmameidia8438 ปีที่แล้ว +1

      Karena ridho Allah

    • @soloplayer.origin
      @soloplayer.origin ปีที่แล้ว +1

      @@gemmameidia8438 Ridho orang tua adalah ridho Allah juga.

    • @Universe_AI_69
      @Universe_AI_69 ปีที่แล้ว

      @@soloplayer.origin ridho orang tua belum tentu ridho Allah juga, jika orang tuanya tidak taat dengan semua perintah Allah, & itu fakta.

    • @dhiampermana1072
      @dhiampermana1072 ปีที่แล้ว +1

      Gitu aja di debatin

    • @renggaganang
      @renggaganang ปีที่แล้ว

      1w¥--;1
      Y6J0ZTÛuuhvvzye#d#^-+zy¹⅓ypqyqw#shqqp0zg#0bwdďb1j1bbb8ģyf⁶⁵6¹e1vve1bbbvbvwwef2lk0pf1ď🏣🚨🛵h j1b³vvwg🏡bbev9j0v

  • @AjibAhmadmustajib
    @AjibAhmadmustajib ปีที่แล้ว +12

    Harusnya sistem pendidikan indonesia ketika masuk smk terus ke tingkat lanjut sprtj kuliah ..fokus aja ke kejuruan yg disukai fokus konsisten..pasti jadi seorang ahli..jngn smua dipelajari malah mumet ndase

    • @idolacewe3908
      @idolacewe3908 ปีที่แล้ว

      Ada pak di sebagian sistem pendidikan di SMK sudah kerjasama dengan Asia maupun Dunia contoh nya SMK N 1 Adiwerna (ADB) Asean Development Bank pendidikan yang menerapkan mutu keahlian dan pelajar akan dikirim ke Jepang jika memiliki minat

  • @ditoseafox
    @ditoseafox ปีที่แล้ว +1

    Culture itu core. Saya yakin perusahaane mase insyaAllah bertahan maju

  • @BangParkoo
    @BangParkoo ปีที่แล้ว +2

    Coba undang Rakajana desainer sukses dibali, yang backroundnya menginspirasi juga🙏

  • @Dosisharianinternet
    @Dosisharianinternet ปีที่แล้ว

    Terimakasih youtube rekomendasikan ini, gara2 saya sering search keyword blender akhirnya ketemu video ini.
    Bikin animasi itu keren menurut saya.

  • @s3nganggur
    @s3nganggur ปีที่แล้ว +11

    setuju sekali.....SAAT KECIL SAYA SUKA GAMBAR GAMBAR CORET CORET SAMBIL NGAYAL ANIMASI KARTUN TAHUN ITU 80 AN....sekarang kesukaan saya itu TERKUBUR JAUH DAN RASANYA SUSAH SEKALI UNTUK MENGGALINYA.....padahal waktu kecil begitu minat sekali...

    • @zachariaheadie711
      @zachariaheadie711 ปีที่แล้ว

      mulai aja dulu. diwaktu senggang😁
      yaaa min 1jam perhari

  • @Jayid95
    @Jayid95 ปีที่แล้ว +1

    Bos, smpyn wong hebat.

  • @xretsu1173
    @xretsu1173 ปีที่แล้ว +1

    Lebih bahas personal, pdhal gw harap yang dibedah bisnisnya.. Sayang banget narsum nya bagus tapi yg dikorek cuma personalnya bukan bisnisnya

  • @liaindah8824
    @liaindah8824 ปีที่แล้ว +39

    Bs menginspirasi buat anak2 broken home di seantero nusantara... salah satu keajaiban dr Allah adl ttg nasib dan takdir... buat anak2 yg bisa menerima keduanya dg baik adalah kalian ruarrrrrrr biasa... ❤💙💚💛🧡💜🖤 buat anak2 sedunia

    • @akamalakamal8168
      @akamalakamal8168 ปีที่แล้ว +2

      Anak di arab saudi itu tidak ada yang kreatif

    • @MegaProMaxPlus
      @MegaProMaxPlus ปีที่แล้ว

      ​@@akamalakamal8168 panas ya pir?

    • @akamalakamal8168
      @akamalakamal8168 ปีที่แล้ว

      @@MegaProMaxPlus karena arab saudi belajar ke amerika kafir

  • @katakita6932
    @katakita6932 ปีที่แล้ว +12

    Anak itu butuh orangtua dan pendidikan sekolah yang bisa membuatnya mandiri dan bisa berfikir out of the box. Orangtua bisa melakukannya, meski sdh bercerai bukanlah suatu hambatan.
    Semoga semua orangtua mau melakukannya dengan cinta, kejujuran dan ketulusan silahkan gunakan cara apapun yang komunikatif dan membuat anak2 semakin berfikir inovatif untuk mandiri.

  • @jendukae1386
    @jendukae1386 ปีที่แล้ว

    Mator nuwon ngelmu

  • @evanhendri5685
    @evanhendri5685 ปีที่แล้ว

    Subtitle bhs jawa ga semuanya ada,tp sy faham buat subtitle translate ga mudah capek editnya

  • @nyonyaguzu
    @nyonyaguzu ปีที่แล้ว

    Salam hormat buat ibunya bang. Keren lah ibunya

  • @aka_vlog
    @aka_vlog ปีที่แล้ว

    Salut mbek Mas Hanif😎

  • @anggikriswanto
    @anggikriswanto ปีที่แล้ว

    Inspiratif sekali, tapi
    Pengalaman ini dari anak seorang dosen ya gess ya..
    Prinsip hidup ketika kecil/remaja.nya jangan coba² kalau berangkat dari keluarga "biasa"😅

  • @HenryPrasistaKurniawan
    @HenryPrasistaKurniawan ปีที่แล้ว +6

    Tetap semangat mas Hanif. Serangan AI mulai menyerang designer grafis nih. Tobat.

  • @mariosambodo
    @mariosambodo ปีที่แล้ว

    kangen ngomah, ijo royo royo, adem, seger

  • @aismoontana
    @aismoontana ปีที่แล้ว +6

    Oalah akhire nemu ng kene, pas jalan2 tak pikir nang ngarep omah kog enek Robot Gundam besar... lak ndak salah lokasi sekitar Kec. Tanjunganom Nganjuk, tibak e Kong Vector design, wuiihh mantab joss Wong Nganjuk duwe Grup kreative koyok iki. Sukses selalu. 👍
    Salam ko cah Gringging Kediri

    • @rizkyana9501
      @rizkyana9501 ปีที่แล้ว

      Tanjung anom e endi mas,

    • @aismoontana
      @aismoontana ปีที่แล้ว

      Ds. Sumberkepuh, mas...

    • @nurlailia7460
      @nurlailia7460 ปีที่แล้ว

      ini alamat lengkapnya dimana ya mas kalo boleh tau? ds. sumberkepuh mana?

  • @Vall_Ey
    @Vall_Ey ปีที่แล้ว +1

    Podo jenenge, podo gendute, podo nang bidang designe, podo wong jowone, tp bedo nasibe, bedo prinsipe, bedo mentale

  • @ariarajasa9338
    @ariarajasa9338 ปีที่แล้ว

    Chanel pecah telur kq jarang liput pengusaha dari luar jawa timur

  • @automotiveworld2209
    @automotiveworld2209 ปีที่แล้ว +16

    Jangan ada kata gagal, menyerah dan terus berjuang untuk meraih kesuksesan. Thank you min sudah membuat kreasi yg bermanfaat. Keep up

    • @PecahTelur
      @PecahTelur  ปีที่แล้ว

      🔥🔥🔥🔥🔥🔥

  • @novasiswanto3849
    @novasiswanto3849 ปีที่แล้ว +4

    Kebetulan saya masuk sekolah di BPVP/ BALAI PELATIHAN milik KEMNAKER 1,5 bln. Ambil program Desain Grafis . Tanggal 15 Maret UJK untuk dapatkan Sertifikat BNSP doakan teman2 semoga lulus Corel dan Photoshop. USIA Gk ada yg terlambat . Dari Nol yg gk tau apa2 sekarang lumayan😁

    • @sheesh9988
      @sheesh9988 ปีที่แล้ว +1

      Btul mas didunia ini gk ada yang terlambat kecuali kita tidak mau belajar dan malas

  • @redpennywuzzey3306
    @redpennywuzzey3306 ปีที่แล้ว +5

    Aku salut kabeh mbek Mas Hanif terus yo mbek Ibuk e Mas e. Opo yo, sitik wong seng mikir koyok Mas Hanif. Dek nen paham kelebihan dan kekuranganne deknen dan mau ngaku dan berusaha untuk agree to disagree but keep it professional to be more flexible. That was OUTSTANDING. Semisale bos-bos nang kantor koyok ngono kabeh, aku yakin usaha pasti berkembang terus

  • @daylightshort
    @daylightshort ปีที่แล้ว +10

    Indonesia butuh orang2 cerdas seperti mas nya

  • @andrehardianto4483
    @andrehardianto4483 ปีที่แล้ว +7

    Amin 10.000 USD sbg freelance pemula memiliki kantor kaya Abang impian banget moga aja diumur mau 22 tahun ini bisa segera punya kantor dibawah umur 30 an amin

  • @aangwiguna4320
    @aangwiguna4320 ปีที่แล้ว

    Sementara mas...di Jakarta banyak perusahaan yg berjalan secara Feodal...
    Royal Blood Treat...
    Gak maju² Indonesia...

  • @rahmat-un4od
    @rahmat-un4od ปีที่แล้ว +4

    ibu pintar anak pasti ngikut , orang kita klo visual art memang top sejak jaman dulu ukiran ukiran kayu tapi klo bidang iptek masih kalah sm bule2

  • @PeterAdiSaputro
    @PeterAdiSaputro ปีที่แล้ว

    Inspiratif sekali kisahnya. Barangkali mas Hanif e baca, penasaran aja gimana awalnya bisa dapat project dari luar negeri dan nilai project pertama berapa kalo boleh tahu ?

  • @WolfZet
    @WolfZet ปีที่แล้ว +2

    bagaikan koin. hampir segala sesuatu harus di pandang dari 2 sisi. cerita hidupnya mas bagus2, tapi ga semua orang broken home ataupun broken home lantas lu mau ngikut kek caranya si ts. ibunya ini dosen, walaupun single parent. tapi gaji dan pendidikannya bagus, ya nge didik anaknya mungkin juga jadi ngaruh. kalian yg kek mau ngambil jalan sekolah kek di video masnya coba mikir dan pandang dari berbagai sisi dulu.

  • @anandaanuraf5669
    @anandaanuraf5669 ปีที่แล้ว +5

    MasyaAllah banget cerita sejarahnya kehidupan yg sungguh luarbisa struggle banget mas hanis, semoga sukses selalu untuk mas hanif semoga kisah inspiratif ini bisa memotivasi orang-orang diluar sana yg menonton tayangan ini. dan matur suwun sanget kagem "CHANEL PECAH TELUR" yang selalu memberikan tayangan yg sunggung MasyaAllah luar biasa sekali bagi penonton dan penikmat youtube semoga selalu To The Moon 🚀🚀🚀

  • @hanifzakibudiawan3348
    @hanifzakibudiawan3348 ปีที่แล้ว +1

    Mantapp. Sahabat saya ada yang kerja di situ. Namanya Erwin azyyy

  • @erryagrimansyah3827
    @erryagrimansyah3827 ปีที่แล้ว

    harusnya udah gak musim nulis judul dg prolog gak tamat sekolah / kuliah,,, ato sejenisnya,,,, ato misal.dulu sempat jualan kue keliling,, dll.,,dll.
    itu mah udah cukup Bob Sadino aja yg jd contoh

  • @tasikinaja
    @tasikinaja ปีที่แล้ว +1

    Ingin sekali saya upgrade skil ke digital art 🙂

  • @siegfreidx1633
    @siegfreidx1633 ปีที่แล้ว +1

    gaya bicaranya keliatan sih sprti org yg besar tanpa sosok seorang bapak

  • @maahfuudz
    @maahfuudz ปีที่แล้ว +3

    11:33 iya bener bgt, kerja desain tuh klo desainnya tiba2 ditolak tanpa alasan bikin nyesek bgt. :)

  • @onedryofficial
    @onedryofficial ปีที่แล้ว +1

    Software seperti blender

  • @abimanatv
    @abimanatv ปีที่แล้ว +1

    Nganjuk nya mana mas ?

  • @clashgaming7424
    @clashgaming7424 ปีที่แล้ว +2

    Ini salah satu konten yg gw suka, narasumbernya public speaking nya GG

  • @didisaputra5627
    @didisaputra5627 ปีที่แล้ว +6

    Menarik sekali mindset yang anda terapkan dalam menjalani hidup di duniaa... Salut mas🙏🔥✊

  • @dewidayati4822
    @dewidayati4822 ปีที่แล้ว +4

    Ini tempatnya di bonoagung nganjuk

  • @deninugroho4591
    @deninugroho4591 ปีที่แล้ว +2

    Di Jogja ada mas Aryo Slab studio kalo di nganjuk ada mas Hanif, barakumullah!

  • @indonesiandraftingschool6818
    @indonesiandraftingschool6818 ปีที่แล้ว +2

    Harusnya kami dah selevel kalian yang bisa jual jasa keluar negeri. Sekarang masih ada di level training center yang cetak banyak tenaga terampil.

  • @dream4d
    @dream4d ปีที่แล้ว

    Inspiratif, keren

  • @rizalkusuma7686
    @rizalkusuma7686 ปีที่แล้ว +1

    salah satu top rated seller fiverr dg income ratusan juta per bulan. Mkasih udah nunjukin gimana dapurnya wkwkw

  • @fajardwicahyono5774
    @fajardwicahyono5774 ปีที่แล้ว

    saya suka gaynya mas ini. beruntung orang yang ada dilingkungannya

  • @mahlukotwmati
    @mahlukotwmati ปีที่แล้ว +1

    hati2 anda mas, nganjuk bukan desa nganjuk itu tempat kelahiran billie elish

  • @mariasylvana514
    @mariasylvana514 ปีที่แล้ว +9

    Gila...ibunya keren banget, pengajar yang sebenarnya...

  • @gosport4739
    @gosport4739 ปีที่แล้ว +1

    Pelajaran yg saya ambil,kecerdasan seorang ibu berperan besar dan menurun ke anak.jadi pentingnya perempuan menjadi seorang yg berilmu ,dan saya sebagai laki laki ingin wanita seperti trsebut tentunya dgn sama2 memantaskan diri.

  • @denisatria3873
    @denisatria3873 ปีที่แล้ว +3

    Mindset, cara pikir nya bagus.,, Sesuai dengan pemikiran saya.. Guru terbaik adalah diri kita sendiri... Sistem pendidikan Indonesia harus ditingkatkan Jangan sampai tertinggal dengan negara lain..

  • @ayugrosirgarmen947
    @ayugrosirgarmen947 ปีที่แล้ว +1

    Siap2 dgn teknologi AI
    Akan mengubah ataw bahkan berpotensi mengantikan/menghilangkan bbrp bisnis yg skrg ada
    Ingat sblm kehadiran hape
    Wartel dan pager menjamur
    Skrg lenyap
    Penjualan kalkulator menurun jauh

    • @ris8447
      @ris8447 ปีที่แล้ว +1

      Orang² yang ngepush lawsuit dan regulasi: santai dulu gk sih

  • @PetapaWaktu
    @PetapaWaktu ปีที่แล้ว +1

    Orang Indonesia juga ada yg bikin spash art game dunia league of legends. Tapi lupa nama tim nya

  • @modegames6593
    @modegames6593 ปีที่แล้ว +1

    Keren bgt bang, inspirasi sekali 🔥, btw buat belajar biar serius gimna yak, soalnya ada aj gangguannya..

  • @taufikauto2863
    @taufikauto2863 ปีที่แล้ว

    Subhanallah 😭

  • @khairulumam2654
    @khairulumam2654 ปีที่แล้ว +5

    Doa dari seorang ibu yang tulus... Subhanallah

  • @muhammadfaruq9824
    @muhammadfaruq9824 ปีที่แล้ว +7

    1,5 M sebulan mantepp inspiratif semoga rezeki nular ✨

    • @cuilaneek
      @cuilaneek ปีที่แล้ว +1

      Kecil berarti gajinya karyawannya, kalo gaji 10 juta per bulan buat gaji 150 karyawan aja 1,5 Milyar 😶

    • @drakul_diecast
      @drakul_diecast ปีที่แล้ว +1

      @@cuilaneek maaf, mas nya udah punya berapa karyawan?

    • @cuilaneek
      @cuilaneek ปีที่แล้ว

      @@drakul_diecast kepo

  • @anggahudayana
    @anggahudayana ปีที่แล้ว +1

    nggaweo game mas

  • @Marcianody
    @Marcianody ปีที่แล้ว +1

    Sangat menginspirasi perjalanan bisnis dan hidupnya mas hanif ini.... semoga terkabul cita2 10 juta dolar sebulan... meski itu berarti harus melipatgandakan berpuluh kali kinerja dan kapabilitasnya usaha yang ada sekarang

  • @scalefadr
    @scalefadr ปีที่แล้ว +4

    Tau channel ini dari fb. Keren loh ,baru tau gua
    Gua suka bikin animasi, masalahnya rasa malasnya lebih besar daripada keinginan buat bikin animasi nya wkwk
    Keren 👍

    • @zedcreator8432
      @zedcreator8432 ปีที่แล้ว

      Coba ada uangnya bakal semangat ngerjain nya

    • @Tukanggambarklaten
      @Tukanggambarklaten ปีที่แล้ว

      Gmna ya cara mengatasi rasa malas..?
      Sya ibu rumah tangga yg nganggur sehari2.., lg belajar digital drawing tp maless bgt 😅😅😅
      Anak sya malah udah bisa bikin animasi simple.. Sya malah belum pernah coba.. Wkkk

  • @abdulahm6268
    @abdulahm6268 ปีที่แล้ว

    gas poll mas ... 😁

  • @ansharihilmy4388
    @ansharihilmy4388 ปีที่แล้ว +1

    Gokilll, akhirnya tau siapa jagoan yang jadi rival selama ini, mantabbb, semoga fiverr saya bisa semaju dan melampaui kong vector mas

  • @MohammadHelmi_Reev_Art
    @MohammadHelmi_Reev_Art ปีที่แล้ว +1

    salut, keren. tanya Om. anak saya suka animasi 3D, pakai blender. bisa gak ajukan magang di situ. biar belajar dan berkembang aja

  • @rogerge1076
    @rogerge1076 ปีที่แล้ว

    Pngn ngelamar dn belajar

  • @AgungKreatif
    @AgungKreatif ปีที่แล้ว +1

    Aamiin 10.000.000 $/bulan Gass Poll bos besar

  • @nd140
    @nd140 ปีที่แล้ว

    Ok, tapi itu patung gundam segede gaban di depan kantor kok gk di bahas??? Penasaran uy wkwkwk

  • @ranzousama
    @ranzousama ปีที่แล้ว +2

    mantap, inspiratif, semoga bisa menjadi motivasi untuk teman2 yang bekerja di industri kreatif

  • @ahmedalfatih5636
    @ahmedalfatih5636 ปีที่แล้ว +3

    Di balik suksesnya seorang anak ada orang tua yg luar biasa, ya allah karuniakan hati yg luar biasa buat orang tua hamba🙏 Aamiin..

  • @fajarnaufal8346
    @fajarnaufal8346 ปีที่แล้ว

    Ke inget podcast nya KIOS GAMER anak baru buat animasi durasi 3 mnt di bayar 2 - 5 jt

  • @DendyAndhika11
    @DendyAndhika11 ปีที่แล้ว +2

    Salut sama masnya ngomongnya to the point banget josss, semua berisi

  • @welcomeNevadaMusk
    @welcomeNevadaMusk ปีที่แล้ว

    Kaeren sii Ibunya😅

  • @gemamoch1
    @gemamoch1 ปีที่แล้ว

    Maaf yah.. Kalian bukan dia.. Jd sekolah yg bener..

  • @adakospijadilupangopi
    @adakospijadilupangopi ปีที่แล้ว +2

    Wah dapat pencapaian luar biasa, pasti ada perjuangan yang sabar 100℅ luar biasa....

  • @sevenson5112
    @sevenson5112 ปีที่แล้ว +1

    Perusahaanmu seperti yg diterapkan Elon Musk dalam meeting, tidak ada hierarki.

  • @hendrijhon2078
    @hendrijhon2078 ปีที่แล้ว +1

    good job mas bro pernah lewat depan workshop nya... ternyata Tetangga desa

  • @newconcept2498
    @newconcept2498 ปีที่แล้ว

    Top

  • @ndop
    @ndop ปีที่แล้ว

    Speechless aku. Mas Hanif sosok yg gampang disukai banyak orang. Ceplas ceplos nanging cerdas dan menginspirasi. Sukses gas pol mas.

  • @HSupraptoSAstro-bq9tv
    @HSupraptoSAstro-bq9tv ปีที่แล้ว

    Harusnya tunjukkan lah sedikit produknya, termasuk pasar dan kisaran harganya. Biar orang awam tahu. Lokasi Nganjuk sebelah mana?.. Siapa tahu bisa bikin network.. hehe..

  • @diahikawa
    @diahikawa ปีที่แล้ว +4

    Salut buat ibu masnya 👍👍👍

  • @deautozbodyworkanddesign
    @deautozbodyworkanddesign ปีที่แล้ว

    Kondisi apapun seorang AYAH.. Atau buruk di depan Anda.. Kita tidak pernah tahu.. Dengan kesuksesan kamu mungkin ada andil Doa tulus dr seorang Ayah.. Tanpa ayah kmubtidak akan pernah ada

  • @susanaerna9410
    @susanaerna9410 ปีที่แล้ว

    Kantor di sumberkepuh . Tetanggan desa . Boleh dong mas ....
    Anak saya lulusan animasi . 🤣🤣🤣🤣🤣

  • @redonion2894
    @redonion2894 ปีที่แล้ว

    "Hidup itu mudah, pilih aja sesukamu, asal positif." kesimpulanku gtu.. betul nggak? tolong pendapat temen" di sini..

    • @redonion2894
      @redonion2894 ปีที่แล้ว

      Kedua, kesimpulanku mas ini orang yang menyukai keaslian diri.. tidak melihat dunia berdasarkan persepsi.. bahkan anaknya pun tidak dimasukkan ke TK mewah, meski dia tinggal di Citra Land, karena takut cara pandangnya terhadap dunia menjadi "Tidak Asli"..itu sih, menurutku.. so nurut teman" apa coba..

  • @wapol2045
    @wapol2045 ปีที่แล้ว

    Bangga sebagai orang Nganjuk 💯👍 Salam dari Ngronggot Nganjuk 🙏

  • @tyobudisantoso6470
    @tyobudisantoso6470 ปีที่แล้ว

    Harusnya hasil kerja animasi ditunjukinlah sedikit. Bukan cuma omong2 aja. Kalo takut copy right kan bisa sebagian kecil saja bisa sih. Krn saya juga pernah kerja animasi di Bali, tp zaman manual ya

  • @AJ-rc5lr
    @AJ-rc5lr ปีที่แล้ว

    hah gila gw baru nyadar Kong Vector ternyata Indo, dari dulu gw kiranya Kong Vector itu US soalnya gw punya tmen di US itu dia pake jasa Kong Vector untuk streaming dia

  • @didiantoni1218
    @didiantoni1218 ปีที่แล้ว

    Mutlak cas cis cus...anti main strim....!!Maunya shortcut but cara pandang jauh ....no formalitas sakarepku wae.. 2TP..Mak jleb...wes manteb...
    Semoga kita semua memberi manfaat bagi yg lain ..ky mas Hanif...aamiin.

  • @muhammadsadam4617
    @muhammadsadam4617 ปีที่แล้ว

    Panutan,,, Postingan saya pernah dipost ulang sama masnya ini,,, dan saya diolok2 sampai habis,, karna saya ngeluh tentang fiverr diawal saya join difiverr, selama 4 bulan baru pecah telur, tapi saya malah senang,,, KArna diolok2 itu saya malah tambah semangat di fiverr,,, . hehe,,, nuhun mas Hanif,,,

  • @madentau8621
    @madentau8621 ปีที่แล้ว

    Maaf OOT, tapi itu main gel blaster ga pake kacamata berbahaya loh
    Baiknya sediakan kacamata pelindung

  • @fendy_channel95
    @fendy_channel95 ปีที่แล้ว +2

    Produk Nganjuk emang GK pernah gagal salut buat masee

  • @barokahgrup4209
    @barokahgrup4209 ปีที่แล้ว

    nganjuk cukkk,,,,,

  • @muchammadadriyan6601
    @muchammadadriyan6601 ปีที่แล้ว +1

    Masnya keren, ibuknya juga keren

  • @assassinschord
    @assassinschord ปีที่แล้ว

    Bang Boriel be like: Salfok gue sama patung Gundam-nya. 😅