[FULL] Drawing Kualifikasi Piala Dunia Sudah Keluar, Gimana Nasib Timnas Nanti? | NTV PRIME

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 26 มิ.ย. 2024
  • nusantaratv.com/ - [FULL] Drawing Kualifikasi Piala Dunia Sudah Keluar, Gimana Nasib Timnas Nanti? | NTV PRIME
    FIFA baru saja menggelar pengundian putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Kuala Lumpur, Malaysia, pada Kamis (27/6) sore. Berada di grup C, Timnas Indonesia akan melawan Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, dan China pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
    Lalu, apakah Indonesia mampu mengatasi perlawanan dari para lawannya? Serta bagaimana nasib Timnas nanti, apakah mampu lolos ke babak selanjutnya? Simak selengkapnya di video ini.
    NTVPRIME01
    BKS01
    Saksikan Nusantara TV di Jabodetabek 43 UHF | JaBar 35 UHF | JaTeng 36 UHF | DI Yogya 29 UHF | JaTim 38 UHF | SumUt 28 UHF | SulSel 34 UHF | KalSel 45 UHF | Bali 39 UHF | Lampung 42 UHF | KepRi 48 UHF | Satelit Telkomsat 3720 Mhz | vidio.com | Indihome channel 128 | USeeTV | My Republic | nusantaratv.com/live | Platform Appstore & Playstore
    Saksikan live streaming Nusantara TV hanya di nusantaratv.com/live
    Dan jangan lupa untuk follow akun media sosial Nusantara TV untuk mendapatkan beragam informasi terkini dan update dari kami:
    Facebook: / nusantaratv
    Instagram: / officialnusantaratv
    Tiktok: / nusantaratvofficial
    X: x.com/officialntv_
    Website: nusantaratv.com/

ความคิดเห็น • 1.2K

  • @doddytheroof8733
    @doddytheroof8733 2 วันที่ผ่านมา +79

    JUSTRU SAYA SELAKU SUPORTER TIMNAS, MERASA BERSYUKUR TIMNAS INDONESIA SATU GRUP DENGAN TIM2 PAPAN ATAS ASIA, LANGGANAN PIALA DUNIA...
    AGAR FEDERASI, STAFF PELATIH, PARA PEMAIN, DAN KITA SEMUA RATUSAN JUTA SUPORTER, BISA MENGUKUR SUDAH SEJAUH MANA KEKUATAN SEBENAR NYA TIMNAS GARUDA INDONESIA SAAT INI...
    YANG TERPENTING ADALAH, TIMNAS AKAN MERASAKAN DAN MENDAPATKAN KESEMPATAN UNTUK BERSAING DI LEVEL YANG LEBIH TINGGI, DAN BISA BELAJAR DARI PENGALAMAN INI AGAR TIMNAS MENJADI TIMNAS YANG LEBIH BAIK DIMASA YANG AKAN DATANG, MELALUI FASE ROUND 3 INI APAPUN HASILNYA NANTI, SEMUA HARUS DAPAT DI EVALUASI SECARA MENYELURUH BAIK KELEBIHAAN DAN KEKURANGAN TIMNAS...
    TETAP BERJUANG TIMNAS, JANGAN MUDAH MENYERAH MESKI CALON LAWAN2 KITA ADALAH TIM2 ELITE ASIA !
    KALAH MENANG ITU BIASA, TAK ADA YANG BERUBAH DARI KAMI TETAP GARUDA SAMPAI MATI !!

    • @suryaadiputra599
      @suryaadiputra599 2 วันที่ผ่านมา +3

      Setuju, semakin kuat lawan nya. Persiapannya jg harus lebih matang, lebih maksimal lagi, lebih serius lagi. Dan kita yg mendukung jg lebih keras lg dlm arti dari segi do'a, support dlm hal apapun yg bsa d lakukan. Tapi ketika hasil tdk sesuai keinginan, kita jg harus realistis dgn situasi & kondisi tim kita saat ini. Doa terbaik untuk timnas Indonesia... 🔛🔥

    • @MasKarso
      @MasKarso 2 วันที่ผ่านมา +2

      Saya sependapat dengan anda Bro, bisa bertanding dgn tim-spt di atas sdh merupakan pengalaman yang sangat berharga, terlepas apapun hasilnya........

    • @doddytheroof8733
      @doddytheroof8733 2 วันที่ผ่านมา +2

      Sebenarnya moment langka ini yang terpenting dan sudah lama ditunggu2, dan ini harus kita syukuri, sebab jika Timnas Kita sudah melalui fase Round 3 ini, terlepas apapun hasil nya saya memiliki keyakinan Timnas Garuda Indonesia Kita akan sangat2 jauh lebih baik lagi karena kita akan mulai memiliki "STANDARD"... dari mulai STANDARD orang2 yg mengurusi Federasi, STANDARD Kualitas Calon2 Pemain Timnas, STANDARD Liga, STANDARD Pelatih, STANDARD Stadion, STANDARD Pembinaan Usia Muda, dan itu tugas kita Ratusan Juta Suporter Timnas Garuda Indonesia untuk terus Kritis, dan mendorong Timnas Indonesia untuk jauh lebih baik lagi, supaya mimpi besar kita untuk melihat Timnas Indonesia yang Kuat dan Tangguh dengan dukungan Ratusan Juta Suporter nya yang sangat Militan, Fanatik, Kreatif,.Legowo, dan berwawasan luas, dapat kita wujudkan secara bersama2 💪...
      Indonesia selalu di Hati ❤
      Garuda selalu di Dada 🦅
      Tetap menyala Timnas Garuda Indonesia 🔥...

    • @mahrushasan7439
      @mahrushasan7439 2 วันที่ผ่านมา +2

      Sependapat mase.. Sejauhmana timnas Indonesia.. Bisa d ukur.. Mantaab. Pencerahannya

    • @hobgamegaming5340
      @hobgamegaming5340 2 วันที่ผ่านมา

      20 % sih

  • @serangsetang1259
    @serangsetang1259 2 วันที่ผ่านมา +128

    Sebetulnya di grup ini yg paling ditakuti adalah indonesia, bukan karena track recordnya tapi misteri kejutan berikutnya. Karena indonesia setiap tampil selalu ada penambahan pemain2 naturalisasi yg makin kesini makin bagus kualitasnya dimana membuat lawan2nya ketar ketir

    • @aziizminiatursragen7453
      @aziizminiatursragen7453 2 วันที่ผ่านมา +14

      Setuju om, tetap doa yg terbaik buat timnas Indonesia, semoga lolos pildun 2026

    • @benalupasir
      @benalupasir 2 วันที่ผ่านมา

      tolol ditakuti tim tempe aja dibanggain,masih jauhh

    • @benalupasir
      @benalupasir 2 วันที่ผ่านมา +3

      Saran saya kalau grupnya begini, mending mundur WO aja, pasti kalah poin 0, daripada habisin anggaran negara, buat yg penting aja seperti stunting dan bangun sekolah. karena dilanjutin percuma point fifa juga malah bisa berkurang.

    • @yuanvan5907
      @yuanvan5907 2 วันที่ผ่านมา +10

      ​@@benalupasirsini bos taruhan

    • @benalupasir
      @benalupasir 2 วันที่ผ่านมา

      @@yuanvan5907 taruhan apa?? ga mungkin menang poin pasti ) selama 10pertandingan.

  • @vida.shoppy
    @vida.shoppy 2 วันที่ผ่านมา +38

    Ibaratnya gini
    Jepang=Prancis
    Australia=Portugal
    Arab saudi=Belanda
    Bahrain=Austria
    Tiongkok=Swiss
    Indonesia=Skotlandia
    jadi apapun hasilnya sy tetap bangga dengan timnas.

    • @heyyardiansyah9641
      @heyyardiansyah9641 2 วันที่ผ่านมา +2

      Indonesia tteplah indonesia. Gk usah di ibaratin

    • @caturroni3456
      @caturroni3456 2 วันที่ผ่านมา

      jika buat ibarat yg hebat dong..lndonesia ibarat Argentina.walau pun terseok seok akhirnya jadi juara. gitoo..

    • @kleberson777
      @kleberson777 2 วันที่ผ่านมา

      ​@@heyyardiansyah9641ini mksdnya membandingkan level kekuatan jika diibaratkan dgn Euro

    • @ahmadnasir-ph7pk
      @ahmadnasir-ph7pk 2 วันที่ผ่านมา

      Indonesia Maroko

    • @user-ni5xm4of2k
      @user-ni5xm4of2k 2 วันที่ผ่านมา

      Indonesia =skotlandia.? Emang pemain skotlandia juga sering salah passing ya?

  • @mimikun9076
    @mimikun9076 2 วันที่ผ่านมา +18

    Jawa Timur full suporter bung bukan sekedar penonton. Tenang saja

    • @Ruslanrusidi-nw7zl
      @Ruslanrusidi-nw7zl 2 วันที่ผ่านมา +3

      Ramaikan teman teman di stadion gelora bung Tomo untuk dukung timnas Garuda Indonesia ❤❤❤❤

    • @fya_0785
      @fya_0785 2 วันที่ผ่านมา +1

      Semoga full suporter yaa, pastinya bonek ataupun suporter lain❤

  • @user-re8io4fe5j
    @user-re8io4fe5j 2 วันที่ผ่านมา +8

    Yakin Indonesia lolos, target Runner up Alllahu Akbar

  • @bastianfathas9795
    @bastianfathas9795 2 วันที่ผ่านมา +59

    Walaupun nanti Indonesiai gagal lolos ke piala dunia yg hrs dihargai INILAH PRESTASI TIMNAS YG TERBAIK SELAMA INI DAN TELAH DISEJAJARKAN DGN 17 TIMNAS TERBAIK NEGARA ASIA..
    Kita sdh masuk fase team elite sepakbola Asia bkn kualitas grade AFF lg tp sdh masuk timnas elite grade AFC..

    • @ariecoalborneo3735
      @ariecoalborneo3735 2 วันที่ผ่านมา +1

      Tapi harus lolos ya brow, minimal putaran ke 4 pildun zona Asia.
      mari kita berharap & berdoa buat TEAMNAS INDONESIA agar bisa selalu MEMENANGKAN DALAM SETIAP PERTANDINGAN.

    • @EDIKASMANBALIATE
      @EDIKASMANBALIATE 2 วันที่ผ่านมา

      Se7 bang

    • @Rony272
      @Rony272 2 วันที่ผ่านมา

      ​@@ariecoalborneo3735realistis. Saja bro , kalau berharap menang tiap pertandingan kaya nya agak mustahil walau dlm sepak bola apapun bisa terjadi 🤭👍

    • @MazDie12
      @MazDie12 2 วันที่ผ่านมา

      optimis aja bosku...masih ada peringkat 4 masuk round 4 ...masih ada round 5 juga..

    • @KhayderAlan-fh3zb
      @KhayderAlan-fh3zb 2 วันที่ผ่านมา

      Y btl tu bang... Tapi minimal 3 atau 4 bisala... 👍👍👍

  • @nasiruddinmuhamad99
    @nasiruddinmuhamad99 2 วันที่ผ่านมา +7

    Dengan masuk grup C sebagai masyarakat penonton awam sangat bersyukur karena kita dapat tontonan berkualitas dengan lawan jepang,Australia SM arab. Kalo hasil kita optimis dan fokus saja.

  • @iguana9991
    @iguana9991 2 วันที่ผ่านมา +48

    Ini baru group terbaik untuk Indonesia 🔥 optimis Indonesia pasti bisa 🔥

    • @novrizalrizal7941
      @novrizalrizal7941 2 วันที่ผ่านมา +4

      Pdhl mereka yang masuk grup neraka bersama timnas,jadi bukan timnas INDONESIA yg masuk grup neraka.libas habis musuh2 mu garuda💪💪💪💪

    • @siswantowanto9023
      @siswantowanto9023 23 ชั่วโมงที่ผ่านมา

      Setuju indonesia sedang dapat nda. ru istilah JAWA

  • @safrise3598
    @safrise3598 2 วันที่ผ่านมา +20

    Saya sangat optimis dengan Timnas Indonesia, bila kita bisa nambah Kevin Dick, Messhigler, Oleromeli dan Marten Paes untuk meraih runner up group deh Insya Allah

    • @wengayounitednasionalissej7177
      @wengayounitednasionalissej7177 2 วันที่ผ่านมา +5

      CUKUP
      1 KIPER : MARTEEN PAES
      1 BEK : KEVIN DIKS
      1 GELANDANG : JAIRO RIEDWALD
      1 STRIKER : OLE ROMENY/ MAURO ZILSTRA

    • @user-xj3mi3ju9j
      @user-xj3mi3ju9j 13 ชั่วโมงที่ผ่านมา

      Berat cokk walaupun nambah juga mungkin posisi ke 4 lebih realistis 😂😂

    • @septianhariyadi244
      @septianhariyadi244 นาทีที่ผ่านมา

      Paes udah jdi WNI masalahnya kan dia pernah bela Belanda😅

  • @user-hx1fp9hg7x
    @user-hx1fp9hg7x 2 วันที่ผ่านมา +30

    Sekarang jepang Arab Saudi dan Australia perlu takut ke Indonesia.
    Maju terus timnas Indonesia yakin lolos piala dunia

    • @FerdiyaArdiyanto
      @FerdiyaArdiyanto วันที่ผ่านมา

      Takut apanya😂😂

    • @andepratama
      @andepratama วันที่ผ่านมา

      Takut palak kau 🤣 level masih asean aja sombong

  • @IntChanell
    @IntChanell 2 วันที่ผ่านมา +20

    Bola bundar. Dalam sepak bola ada offside ada foul ada kartu merah ada keberuntungan ada gol bunuh diri ada babyak faktor lain selain rank. Jadi jangan terlalu pesimis.

  • @SriAgustiani-ir6yd
    @SriAgustiani-ir6yd 2 วันที่ผ่านมา +26

    Tim yg kuat akan berada di grub yg Kuat ... !!!

  • @sammysulaeman4850
    @sammysulaeman4850 2 วันที่ผ่านมา +14

    Gua sih optimis masuk Pildun, ga usah muluk", ambil peringkat 4, udah masuk.... LESTGOOO TIMNAS INDONESIA!!!!!! 🔥🔥

    • @chokydamanik3520
      @chokydamanik3520 2 วันที่ผ่านมา +1

      peringkat 4 gak langsung masuk boy.. peringkat 3 dan 4 tanding lagi di fase 4 dan harus juara group baru bisa otomatis lolos.. faham nte?

    • @sammysulaeman4850
      @sammysulaeman4850 2 วันที่ผ่านมา

      @@chokydamanik3520 iyee maksudnya ambil di posisi 4, gua sih yakin... Pasti masuk kalo ambil posisi 4, begitu loh mba

    • @andepratama
      @andepratama วันที่ผ่านมา

      Lu pikirim tim laen gak usaha buat ngalahin indo 🤣

    • @sammysulaeman4850
      @sammysulaeman4850 วันที่ผ่านมา

      @@andepratama katanya sih nggak bang, king Indo keras.. ☕

  • @MiizyanaYana
    @MiizyanaYana 2 วันที่ผ่านมา +14

    Jangan takut lawan tim mana pun sebelum bertanding jagan timnas Indonesia yg takut lawan lawanya tp buktikan justru tim tim lawan yg harus merasakan ketakutan menghadapi kita pasti kita bs hasil yg bagus dan melaju ke piala dunia Amin ya rabbal alamin

  • @icomicom2897
    @icomicom2897 2 วันที่ผ่านมา +45

    Komentator Ciri khas orang Indonesia belum bertanding sudah takut duluan..sebaiknya 2 orang ini ga usah komentar ga layak.
    Ingat !!! ga ada yg tidak mungkin semua bisa terjadi bung
    Semoga timnas Indonesia lolos piala dunia ❤🇮🇩

    • @martinusola8221
      @martinusola8221 2 วันที่ผ่านมา +1

      Tu orng mntal tempe

    • @iincassanova2770
      @iincassanova2770 2 วันที่ผ่านมา +4

      Btul sbagai contoh piala asia senior dn u23...kita berhasil membuat sejarah.

    • @d_knightfalls3752
      @d_knightfalls3752 2 วันที่ผ่านมา +4

      Rata2 lokal pride yg gt komentatornya😂😂😂

    • @SenoMendez
      @SenoMendez 2 วันที่ผ่านมา +5

      komentator berkomentar karena realistis saja bung, kalian yg terlalu over estimate, jadi kalau mental jangan kecewa

    • @majelishamid
      @majelishamid 2 วันที่ผ่านมา +3

      Iya, saya paling tidak suka dengan para pesimis ini. Menurutku group C ini termasuk enteng dibanding group A. Maunya anda group apa yang enteng sekali? Group AFF mungkin, ya gak usah ikut Piala Dunia, ikut Asean Cup saja.

  • @siswantoanto133
    @siswantoanto133 2 วันที่ผ่านมา +5

    Klo di asia saja sdh mengelu berat gimana mau main piala dunia,bagi saya klo mau main di pildun harus menang di asia,👍👍👍🙏💪💪💪

  • @eplate8278
    @eplate8278 2 วันที่ผ่านมา +10

    Gak usah takut,belum bertanding juga....kalau takut kalah gak usah main bola....ayo semangat

  • @MarianaSoares-dk1io
    @MarianaSoares-dk1io 2 วันที่ผ่านมา +4

    Tidak usa kita pikir nasip timna kita. Tuhan uda atur sema. Yg perlu kita hadapi keyakinan indonesia lolos piala dun. Insyaallh indonesia lolos aminn

  • @user-on3wt4ci6y
    @user-on3wt4ci6y 2 วันที่ผ่านมา +16

    Saya salah satu yg optimis klo timnas lolos ke Piala Dunia gak perduli mau Jepang australia arab saudi

    • @benalupasir
      @benalupasir 2 วันที่ผ่านมา +1

      Saran saya kalau grupnya begini, mending mundur WO aja, pasti kalah poin 0, daripada habisin anggaran negara, buat yg penting aja seperti stunting dan bangun sekolah. karena dilanjutin percuma point fifa juga malah bisa berkurang.

    • @travelwisata8580
      @travelwisata8580 2 วันที่ผ่านมา +3

      ​@@benalupasirIndonesia sudah sampai sini itu karena support masyarakat Indonesia yg mau beli tiket di GBK dan juga uang sponsor, negara bantu cuma sebagai aja pendapatan PSSI cukup membiayai Timnas

    • @kangazev634
      @kangazev634 2 วันที่ผ่านมา +4

      ​@@benalupasirdasar mntak tempe, blum bertanding udh nyerah duluan. Kocak😅😅😅

    • @rojalijali9032
      @rojalijali9032 2 วันที่ผ่านมา

      ​@benalupasir goblog bacot

    • @user-uf8ke4vs1v
      @user-uf8ke4vs1v 2 วันที่ผ่านมา +3

      V​@@benalupasir mental tempe

  • @cecepalawialhadad
    @cecepalawialhadad 2 วันที่ผ่านมา +5

    Tak ada satupun kemustahilan dalam hidup, begitupun dalam sepakbola saya punya feeling indonesia bakal bikin kejutan ...oftimis...oftimis...dan oftimis bravo merah putih .
    Insya Allah Aamiin.

  • @CafePalapa
    @CafePalapa 2 วันที่ผ่านมา +16

    Dari karawang selalu dukung Timnas Indonesia

  • @TaryonAryo
    @TaryonAryo 2 วันที่ผ่านมา +36

    Saya salut dngn pak sumarji
    Anggota polisi yang berprestasi..
    Ini baru seorang anggota polisi yg harus mendapat piagam

    • @safrise3598
      @safrise3598 2 วันที่ผ่านมา +3

      Perlu dinaikan pangkat Bintang Satu sebagai penghargaan

    • @d_knightfalls3752
      @d_knightfalls3752 2 วันที่ผ่านมา +3

      ​@@safrise3598 Nanti dia pensiun dapat penghargaan jendral bintang 1

    • @indrawan6273
      @indrawan6273 2 วันที่ผ่านมา +1

      Moga2 pak erik cepat berburu kevin diks n mess hilgers biar jadi tank di pertahanan biar ga mepet2 sidang dpr nya keburu absen lawan saudi arabia

    • @DandR0715
      @DandR0715 2 วันที่ผ่านมา +1

      Layak jadi Kapolri

    • @siswantowanto9023
      @siswantowanto9023 23 ชั่วโมงที่ผ่านมา

      Pak Sumarni di pukul pemain tailan juga Nrimo

  • @syarifbasics3203
    @syarifbasics3203 2 วันที่ผ่านมา +1

    Sebenar nya siapa pun lawan kita di Asia ini itu tidak masalah,bukan berarti sombong, justru ini tolak ukur kita bahwa kita layak ke piala dunia,Kalau kita bisa mengalahkan lawan2 kita di grup C ,berarti kita sudah siap lawan2 timnas di Eropa dan Amerika latin..,jadi kuat kan team,tambah pemain diaspora

  • @wahyukolosebo7301
    @wahyukolosebo7301 2 วันที่ผ่านมา +4

    Drawing udh di lakukan..kita tidak bisa memilih lawan nya spa..yg bisa di lakukan yaitu bs memberikan permainan yang terbaik..klo udh sama"turun ke lapangan.. kekuatan tim sama"

  • @zhevfree7406
    @zhevfree7406 2 วันที่ผ่านมา +4

    Jepang, Arab Saudi, dan Australia memang diunggulkan,tp bkn tdk mgkn mrk tdk bs kita kalahkan,Kalau bs bermain imbang saat tandang melawan arab saudi,jepang,dan australia dan menang disetiap laga dikandang,mudah"an Indonesia akan menjadi runner up.🙏

  • @tomiitje1621
    @tomiitje1621 2 วันที่ผ่านมา +6

    Lengkapi Timnas hadirkan Marten Paes, Kevin Diks dan Messhigler Oleromeli. Indonesia mampu juara Group❤

  • @ariecoalborneo3735
    @ariecoalborneo3735 2 วันที่ผ่านมา +2

    MENURUTKU, JEPUN, AUSTRALI, & ARAB SAUDILAH YANG HARUS BERHATI HATI...
    BAGI TEAMNAS INDONESIA SAAT INI, KALAH DARI KE 3 TAMNAS TERSEBUT SESUATU YG TIDAK MEMALUKAN.
    TAPI JIKA KE 3 TEAM TERSEBUT KALAH DARI INDONESIA, ITU HAL YANG LUAR BIASA BUAT TEAMNAS INDONESIA.
    ANGGABLAH KEMENANGAN MELAWAN TEAM KE 3 NEGARA TERSEBUT ADALAH BONUS BESAR.
    NAMUN..., MESKIPUN HANYA BONUS, TEAMNAS INDONESIA HARUS MEMENANGKAN DALAM SETIAP PERTANDINGANNYA. AMBILLAH BONUS BESARNYA MENGALAHKAN JEPANG, AUSTRALIA DAN ARAB SAUDI.
    TERUS SEMANGAT TEAMNAS INDONESIA 💪💪💪😍😍

  • @damarlilin376
    @damarlilin376 2 วันที่ผ่านมา +2

    Bayangin aja dulu timnas indonesia lolos piala dunia 2026 ,
    Bayangin aja dulu
    Gimana ?
    Merinding , bangga , terharu , dan bahagia kn ?
    Kita buang realistisnya , kita optimis n yakin
    Dan yg paling penting JANGAN REMEHKAN KEKUATAN ORANG BIASA
    Jd tugas kita berdoa dan mendukung penuh timnas indonesia , sisanya biar Tuhan yg mengurus

  • @KNOWACSCIENCETHEOLOGY
    @KNOWACSCIENCETHEOLOGY 2 วันที่ผ่านมา +4

    Tetap optimis namun harus segera berani memperbaiki timnas Indonesia, yaitu:
    1) PAES diupayakan bermain di September ini
    2) Asnawi, Arhan, Marcelino dan witan dicadangan bukan first team
    3) jangan paksa selalu formasi 3-4-3, tapi moderate dengan formasi jitu 4-2-3-1 ala Roberto de zerbi. Karena jepang, Australia dan Arab Saudi sangat taktis dan bermain cepat.
    4) upayakan naturalisasi seperti ole Romeny dan kevin diks untuk babak ke-3 🤲🙏

    • @rofiejubek
      @rofiejubek 8 ชั่วโมงที่ผ่านมา

      klo cuma berkomentar enak bro 😂

  • @Ainun-vz7ii
    @Ainun-vz7ii 2 วันที่ผ่านมา +3

    Sehebat apapun lawan lawan kita, saya percaya juga optimis kita pasti bisa melaluinya.
    Terus semangat wahai Timnas Indonesia jangan gentar menghadapi lawan lawan kita nanti.
    Kita ni negara pejuang, terus kobarkan semangatmu wahai Timnas Garuda ku.
    Saya percaya kita pasti bisa.
    Semangat Semangat Semangat 🇮🇩🇮🇩🇮🇩💪💪💪
    Terus kobarkan semangat perjuangan Timnas Indonesia ku.

  • @animasigedung2516
    @animasigedung2516 2 วันที่ผ่านมา +2

    Mantaap.. Indonesia gak perlu susah² cari lawan berkualitas di FIFA macthday.. U23 aja bisa ke 4 besar Piala Asia..
    kita doakan tim senior bisa berjuang bikin prestasi serupa.. Bismillah timnas Indonesia akan bisa mengatasi Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain dan China..
    dan lolos ke Piala Dunia 2026..

  • @agussurjanto2422
    @agussurjanto2422 2 วันที่ผ่านมา +25

    Ndak usah mikir jauh-jauhlah. Persiapkan dengan baik, bermain dengan dahsyat. Skuad timnas garuda terus berkembang. Nikmati setiap pertandingan.

    • @LazuardiAlGhifari
      @LazuardiAlGhifari 2 วันที่ผ่านมา

      Setuju bro.... seperti kata pa sumarji yg penting siapkan tim sebaik2nya siapapun lawannya.👍

    • @caturroni3456
      @caturroni3456 2 วันที่ผ่านมา

      ya ngalir aja.kita berusaha semaksimal mungkin takdir yg maha kuasa yg menentukan.

  • @user-vt1vv6lm4j
    @user-vt1vv6lm4j 2 วันที่ผ่านมา +7

    Garuda gak pernah takut lawan team2 kuat gak peduli siapapun yg penting maju terus! Semakin berat lawan semakin puntar! Maju terus Garudaku!!! Kami fans sll ada mensupportmu!!! ❤

  • @senjahidup5884
    @senjahidup5884 2 วันที่ผ่านมา +4

    Udh tau lawan berat2 .tapi dalam sepak bola tidak ad yg tidak mungkin walau realistis nya sulit pas di lapangan apapun bisa terjadi doakan saja yg terbaik buat timnas ..

  • @jumirinasyikindr.9614
    @jumirinasyikindr.9614 2 วันที่ผ่านมา +2

    SEMANGAT TIM GARUDAKU....JANGAN TAKUT BOLA ITU BUNDAR BUKTIKAN BAHWA KITA BISA....TERBANG TERUS TINGGI GARUDAKU.......DOA KAMI SELALU MENYERTAIMU... INSYAA ALLAH BISA. SELAMAT BERJUANG.....

  • @dennyalfandi1320
    @dennyalfandi1320 2 วันที่ผ่านมา +2

    Punya mimpi pengen masuk piala dunia, sama negara2 asia masih pesimis udh takut duluan payah, pak Sumarji mantap tuh betul, mangkannyh media jangan kebanyakan bikin statemen berat2 terus klo punya mimpi kepiala dunia harus optimis jangan takut lawan sesama asia, gmna nanti klo lolos ktemu negara2 eropa yang banyak pemain berkelas

  • @fikrzivdamr2153
    @fikrzivdamr2153 2 วันที่ผ่านมา +4

    Betul, ini malah para komentator pesimis, berat berat berat semua juga tahu. Semangat.....jangan melemahkan kemampuan kita.

  • @wengayounitednasionalissej7177
    @wengayounitednasionalissej7177 2 วันที่ผ่านมา +5

    TAMBAHAN :
    1 KIPER : MARTEEN PAES
    1 BEK : KEVIN DIKS
    1 GELANDANG : JAIRO RIEDWALD
    1 STRIKER : OLE ROMENY/ MAURO ZILSTRA

    • @withyou5961
      @withyou5961 2 วันที่ผ่านมา

      Striker harus 2 deh buat ganti2

    • @DandR0715
      @DandR0715 2 วันที่ผ่านมา

      Buang Marcellino witan dan Arhan 😂😂😂

    • @wengayounitednasionalissej7177
      @wengayounitednasionalissej7177 วันที่ผ่านมา

      @@DandR0715
      JANGAN, TP JADI CADANGAN UNTUK SUPERSUB.. APALAGI LEMPARAN ARHAN MEMATIKAN😁
      23 PEMAIN TIMNAS KUALIFIKASI PILDUN RONDE 3 🇮🇩
      KIPER :
      1. MARTEEN PAES
      2. ERNANDO
      3. ADI SATRIO
      BELAKANG :
      4. KEVIN DIKS
      5. JAY IDZES
      6. ELKAN BAGGOT
      7. JUSTIN HUBNER
      8. RIZKI RIDHO
      9. CALVIN VERDONK
      10. SHAYNE PATTYNAMA
      11. SANDY WALS
      12. ASNAWI MANGKUALAM
      13. PRATAMA ARHAN
      TENGAH :
      14. JAIRO RIEDWALD
      15. THOM HAYE
      16. NATHAN TJOE A ON
      17. IVAR JENNER
      18. RICKY KAMBUAYA
      19. MARCELINO
      20. WITAN SULAIMAN
      DEPAN :
      21. OLE ROMENY
      22. RAGNAR ORATMANGOEN
      23. RAFAEL STRUICK
      24. RAMADHAN SANANTA

  • @Maulida0-1
    @Maulida0-1 วันที่ผ่านมา +1

    Berat sih tapi Dgn dukangan dan doa masyarakat Indonesia, semoga aja Timnas indonesia bisa bermain dgn maksimal

  • @emanalghifari2610
    @emanalghifari2610 วันที่ผ่านมา

    Sebagai Orang Indonesia, pencinta sepakbola Indonesia dan pendukung Timnas Indonesia,buat saya siapapun lawan Indonesia kita harus tetap Optimis dulu,itu penting.jngn bicara realistis dulu ,tapi optimis dulu baru realistis.Boleh lah Indonesia diremehkan negara" lain tapi janganlah Negara Indonesia diremehkan oleh kita sendiri sebagai orang Indonesia !! Tetap dukung terus dan do'akn yng terbaik buat Timnas Indonesia

  • @unimadsuni2376
    @unimadsuni2376 2 วันที่ผ่านมา +5

    Jangn tkut lawan tim mnapun ' karna sebenrnya tim yg lawan kita jga takut , yg pnting pda wkt nya timnas main yaa tenang .

    • @majelishamid
      @majelishamid 2 วันที่ผ่านมา +1

      Begini harusnya bersikap. Tidak ada tim yang tidak bisa kalahkan, apalagi pelatihnya STY. Tenang saja. Timnas kita akan langsung lolos di putaran ke 3 ini.

  • @atenkadler5523
    @atenkadler5523 2 วันที่ผ่านมา +7

    Wakakakaka 2:33 dia keceplosan. dgn format Qualifikasi modern indo belum pernah masuk ke Qualifikasi seperti ini, bilang saja ke round 3. berarti ini pertama kali nya indo masuk ke round 3 QWC catat itu bung, akui saja ini yg pertama kali nya masuk round 3. .omongan yg kemarin katanya dulu jg udh pernah ke round 3 kalah dari korsel, berarti itu kebohongan dari anda ya bung yg tdk mau mengakui ini yg pertama kali nya, dan ternyata dulu itu indo hanya lolos ke round 2 dan kalah sama korsel, korsel yg masuk ke round 3 lawan japan ....pengamat keceplosan dengan argumen nya sendiri, di bikin lucu saja 😂😂😂

    • @mnuryasin3702
      @mnuryasin3702 4 ชั่วโมงที่ผ่านมา

      haha pengamat kardus, sok pinter pdhl emng pelatih pesulap? lu tau level sepakbola GK bung Joy U23 di samain senior

  • @Ruslanrusidi-nw7zl
    @Ruslanrusidi-nw7zl 2 วันที่ผ่านมา +2

    Timnas Argentina saja kita Lawan apalagi masih Asia❤❤❤❤kita NNTI juga Juara seAsia Garuda Indonesia Cobalah nnti kita lihat

  • @dirachannel11
    @dirachannel11 2 วันที่ผ่านมา +2

    Kiper nya harus marten paes insya allah bisa bersaing,klo masih ernando susah bukan ernando jelek tapi kita butuh kiper tinggi, plus striker no. 9 yg bagus.. Ayo INDONESIA BISA

  • @IntChanell
    @IntChanell 2 วันที่ผ่านมา +9

    Jangan tanya bagaimana nasib Indonesia.. Tanya saja bagaimana nasib Jepang.. Karena sebentar lagi Indonesia menjadi semi Belanda gaya permainan dan ada potensi untuk melaju lebih jauh lagi. Menurut saya ya.. Tandain aja comment ni..

    • @muhammadujir4260
      @muhammadujir4260 2 วันที่ผ่านมา +2

      Komen dan cara berfikir gini yg perlu di banyakin...tidak merendahkan lawan itu sangat bagus...tapi keyakinan bisa berbuat banyak juga sangat penting

    • @nurakbar225
      @nurakbar225 2 วันที่ผ่านมา +1

      Ya tinggal tmbah marten paes sama cari pemain keturunan grade A yg posisinya sama dngn marcelino... Dijamin

    • @barrywhite3606
      @barrywhite3606 2 วันที่ผ่านมา

      Wkwkw 😂

    • @withyou5961
      @withyou5961 2 วันที่ผ่านมา +1

      Kualitas pemain naturalisasi kita madih medioker.. cuma yg bagus berapa aja, bang jay, haye, n verdonk.. sisanya so so

  • @supiandjailani662
    @supiandjailani662 2 วันที่ผ่านมา +3

    Kita berharap faktor keberuntungan menghadapi lawan di ronde 3

  • @syarifhidayat7853
    @syarifhidayat7853 2 วันที่ผ่านมา +1

    walaupun nannti kalah atau menang kita tetap bangga lagu kebangsaan indonesia berkumandang di kualifikasi piala dunia

  • @DeniJunaedi-ky7zz
    @DeniJunaedi-ky7zz 2 วันที่ผ่านมา +2

    Kapan Indonesia bisa maju kalau lawan ny lebih buruk,,, justru ini kesempatan buat Indonesia untuk menaikkan level di asia bahkan Dunia

  • @zurrahmini3007
    @zurrahmini3007 2 วันที่ผ่านมา +5

    Mbak jangan undang orang kayak gitu dong,ini yg menurunkan semangat tim dan suporter kita

    • @AR_JALAN_HIDUP
      @AR_JALAN_HIDUP 2 วันที่ผ่านมา

      Lebih baik undang legend2 Timnas..Karna mereka tau sepakbola.kalo yang ini mah modal bacot

  • @tomasbarus998
    @tomasbarus998 2 วันที่ผ่านมา +3

    Di sepak bola bukan ilmu mate matika. Timnas dulu beda dengan timnas sekarang. Seperti nya, walaupun berat timnas harus punya mental yang matang.

  • @Nandaa738
    @Nandaa738 2 วันที่ผ่านมา +1

    Keren,,, Justru mereka yg harus ketar ketir, kalo sampe dikalahkan Indonesia 💪💪💪

  • @mansyurwahid1641
    @mansyurwahid1641 2 วันที่ผ่านมา +1

    Cocok nya maen mya di bandung..cuaca nya tdk panas..cocok untuk pemaen keturunan..adem cuaca nya..🙏🙏🥰

  • @dendyguslio1574
    @dendyguslio1574 2 วันที่ผ่านมา +3

    Gasss aja lah terobos grup ini

  • @MuhamadArdian-te3sq
    @MuhamadArdian-te3sq 2 วันที่ผ่านมา +12

    Ini macam komentar ajig ni melemahkan timnas

    • @jfs348
      @jfs348 2 วันที่ผ่านมา +1

      Si botak emang anti STY dan pemain keturunan

    • @laaboabo3366
      @laaboabo3366 2 วันที่ผ่านมา

      ini gak ada tv ,trrus tv yg undang orang ini titisan ip1ndan g4jah,karna mau jatuhkan timnas bicara nya bikin malu tv ni

    • @user-mz2eo5pk2c
      @user-mz2eo5pk2c 2 วันที่ผ่านมา +1

      Bon joy itu saudaranya towel.. 😂😂😂

    • @kleberson777
      @kleberson777 2 วันที่ผ่านมา +2

      gw heran dgn netizen/fans Indo. komentator bicara realistis sedikit aja dibilang melemahkan timnas. apakah mental timnas selemah itu?
      apakah timnas itu harus digembar-gemborkan dan dipuji setinggi langit terus?
      lagian meskipun realistis, komentator juga tetap mendukung dan berharap timnas bisa lolos

  • @zainulbahri3117
    @zainulbahri3117 2 วันที่ผ่านมา +2

    Timnas tidak perlu takut siapapun lawan kita gas terus jgn pernah gentar ambil pengalamanya yg terpeting kuatkan pasukan kencangkan sabuk berjuang untuk menang
    Jgn minder & ragu inilah lawan kita yg sebenarnya. I love Timnas ❤❤❤❤

  • @mohamadirwan2151
    @mohamadirwan2151 2 วันที่ผ่านมา

    Saya sebagai Fans Timnas Indonesia bersyukur utk saat ini bisa menghadapi raja raja Asia dan langganan ikut Piala Dunia seperti, Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, Menang atau kalah itulah hal biasa , Mudah2an Pelatih STY dan Para pemain baik lokal ataupun Diaspora dapat memberikan perlawanan maximal, semoga berhasil.

  • @SulistyoRidho
    @SulistyoRidho 2 วันที่ผ่านมา +21

    Males lht ada Anton

    • @DwiDwi-ep6qj
      @DwiDwi-ep6qj 2 วันที่ผ่านมา +5

      Sama gw juga

    • @DandR0715
      @DandR0715 2 วันที่ผ่านมา

      Udah sadar dia

  • @herisepriadias62
    @herisepriadias62 2 วันที่ผ่านมา +22

    Kalo pesimis gak usah jadi komentator bung. Sama saja anda menjatuhkan mental pemain,Mau Australia,jepang, Brazil sekalipun harus kita hadapi. Sampai di round 3 itu tandanya kita mampu. Kita hebat. Saya percaya dengan materi pemain yang ada saat ini, ditambah dukungan PSSI, masyarakat dan pelatih hebat kita pasti bisa

    • @AhmadSolihin-ov5hz
      @AhmadSolihin-ov5hz 2 วันที่ผ่านมา

      0:21

    • @benalupasir
      @benalupasir 2 วันที่ผ่านมา

      Saran saya kalau grupnya begini, mending mundur WO aja, pasti kalah poin 0, daripada habisin anggaran negara, buat yg penting aja seperti stunting dan bangun sekolah. karena dilanjutin percuma point fifa juga malah bisa berkurang.

    • @terkinisobat1674
      @terkinisobat1674 2 วันที่ผ่านมา

      ​@@benalupasirapaan sih lo

    • @benalupasir
      @benalupasir 2 วันที่ผ่านมา

      @@terkinisobat1674 kenapa ada masalah apa,logika dan rasional aja, dukung boleh tp rasional aja.mending WO habis2in anggaran negara aja. percuma pasti kalah boro2 lolos, menang aja blom tentu.

    • @muhammadrhesky7376
      @muhammadrhesky7376 2 วันที่ผ่านมา

      ​@@benalupasirdasar mental krupukkkkk

  • @user-lp3vt5zy6v
    @user-lp3vt5zy6v 2 วันที่ผ่านมา +1

    Yg hrs diingat...bhw beda masa beda pemain, jd msh bisa berharap walaupun negara yg akn dihadapi langganan masuk piala dunia. Bravo timnas Ku !!

  • @sabatini6894
    @sabatini6894 2 วันที่ผ่านมา +1

    Bismillah percayalah.STY orang nya suka tantangan.Mari kita support.Semoga pemain sehat 2 ga ada yg cedera..Kita berdoa bersama Indinesia bisa lolos pildun.

  • @imazaexplore138
    @imazaexplore138 2 วันที่ผ่านมา +7

    Ada anton skip lah

  • @suhardimandiman6075
    @suhardimandiman6075 2 วันที่ผ่านมา +4

    Grup. C sepele.. Yakin lolos

    • @RogerDanuarta-wp3sw
      @RogerDanuarta-wp3sw 2 วันที่ผ่านมา +1

      Mantab😂😂😂😂

    • @DandR0715
      @DandR0715 2 วันที่ผ่านมา +1

      Ezz win bahahahaah

  • @user-tp9yk8dv3g
    @user-tp9yk8dv3g 2 วันที่ผ่านมา +2

    Inilah jeleknya media dan pengamat yg masih berpikir dengan pola pikir lama. Sebegitu buruknya PSSI saat itu sampai membawa trauma tak berkesudahan! Jangan lagi tanamkan mental buruk traumatis timnas lama yang selalu kalah sebelum bertanding menghadapi team2 besar.
    Timnas sekarang dengan pemain baru dan pelatih pengalaman pildun jangan sampai terkontaminasi kondisi seperti itu!
    Coba lihat permainan Verdonk, Tom Haye, Jay Idzes, Justin dan Rizki Ridho. Mereka selain skill juga memiliki mental petarung yang tangguh. Belum lagi kalau ada tambahan striker baru yang masuk ke timnas. Ditunjang kemampuan fisik mumpuni, peluang melawan seluruh team di group C 50/50.
    Dorong semangat mereka agar optimis siapapun lawannya!

  • @asepsuhendar4029
    @asepsuhendar4029 วันที่ผ่านมา

    saya merasa bahagia ketemu tim" yg berkualitas sebagai studi banding mengukur kekuatan tim Indonesia tapi harus punya prinsip jgn menyerah sebelum berperang dan kita juga rangking kita masih di bawah mereka wajar lah menang kalah itu kan game tentunya harus ada yg menang dan kalah tapi kita juga punya kualitas untuk mengimbangi mereka bravo Timnas Indonesia

  • @zurrahmini3007
    @zurrahmini3007 2 วันที่ผ่านมา +5

    Tolong undang orang yg bisa menyemangati dan yg bisa para pemain semakin percaya diri dong,yg kayak gitu cuma bisa ngomong, ibarat tong kosong nyaring bunyinya, artinya mereka goblok mikir nya mbak

    • @kleberson777
      @kleberson777 2 วันที่ผ่านมา +1

      bung, mereka komentator, bukan motivator. mereka diundang utk bicara dan analisa kans timnas Indonesia, bukan menyemangati pemain.
      kalo menyemangati pemain itu tugasnya pelatih timnas.

  • @mahyunirayhan183
    @mahyunirayhan183 2 วันที่ผ่านมา +4

    Anton Sanjoyo bang Joy antek" nya bung towel dan kakek Anjas.

    • @DandR0715
      @DandR0715 2 วันที่ผ่านมา +1

      Betul gak guna bikin mental down aja

  • @fnbstn32
    @fnbstn32 2 วันที่ผ่านมา +1

    Kalo di Indonesia sebaiknya Bermain malam hari setelah isya pukul 20.00 Karena Pemain naturalisasi Cepet Capek kalo mereka bermain Sore Hari... Semoga dipertimbangkan PSSI

  • @ironmufroni.m2580
    @ironmufroni.m2580 วันที่ผ่านมา

    Do'a yang banyak, biar ukir sejarah!!! Rencana Tuhan itu Indah... Timnas sampai dititik ini pun, merupakan pencapaian luar biasa.

  • @AjayDoang-ke8zl
    @AjayDoang-ke8zl 2 วันที่ผ่านมา +1

    TIDAK ADA YANG TIDAK MUNGKIN,JANGAN MENYERAH,TETAP BERUSAHA BERMAIN SEBAIK MUNGKIN TETAP SEMANGAT,RAKYAT INDONESIA SELALU MENDUKUNG DAN MENDO'AKAN INDONESIA LOLOS.

  • @GunturAdiputra-ov3vl
    @GunturAdiputra-ov3vl 2 วันที่ผ่านมา +1

    Buat Garuda ngk ada yang berat dengan kondisi pemain seperti sekarang ini,Kami yakin Garuda akan terbang lebih jauh lagi bravo Garuda

  • @novayroel7949
    @novayroel7949 วันที่ผ่านมา

    Sy sebagai pencinta timnas Indonesia 🇮🇩..selalu optimis..di" ERA STY " gk seperti komentator ini .yg kurang percaya timnas Indonesia 🇮🇩.. lolos dr grup berat ini .. bravo timnas Indonesia 🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @KakMath
    @KakMath 2 วันที่ผ่านมา +1

    Kalimat pak sumarji TOP. Harusnya semua harus optimis tapi tetap realistis

  • @ferdinandustola1578
    @ferdinandustola1578 วันที่ผ่านมา

    Benar sekali dengan pembahasan dan info dari pak sumarji dan bang Mahruf. Dari sebelum mendengar ini, saya pribadi sudah mengingini deperti ini. Masaalah Stadion ( rumput ) juga untuk semua personil harus benar2 ngumpul lengkap sebelum hari H paling sedikit 1 bulan untuk adakan TC bersama. Agar setiap pemain bisah mengenal gaya pernainannya dan apa - apa saja kemauannya ketika berada di lapangan selain kekompakan tim itu sendiri ❤🇲🇨🇲🇨🇲🇨❤

  • @elizonali2121
    @elizonali2121 2 วันที่ผ่านมา +1

    Bung Joy kali ini komentarmu menyejukkan hati, begitujugalah hendaknya seterusnya, kami sebenarnya pendukung timnas menyayangkan timnas harus main pertama diluar kandang tapi kami yakin timnas akan maju ke babak ke 4 aamiinn2 ya robbal alamin

    • @sabatini6894
      @sabatini6894 2 วันที่ผ่านมา

      Bubg joy ssh tobattt

  • @sucihernawati2194
    @sucihernawati2194 2 วันที่ผ่านมา

    Ma'af dulu yg sebesar2nya beratt bagi kita yg kurang faham sepak bola..ini indonesia brow bukan kaleng2
    Jepang,Australia,Arab Saudi,cina pr,Bahrain,
    Indonesia akan bikin kejutan brow..ttp optimis💪🇮🇩

  • @raidialfauzi24
    @raidialfauzi24 2 วันที่ผ่านมา +1

    Timnas INDONESIA ..slalu akan memberikan "KEJUTAN POSITIF" ..di laga group C nanti.

  • @user-df8em6lb9x
    @user-df8em6lb9x วันที่ผ่านมา

    Ini baru perlawanan sengit, untuk mendidik timnas lebih baik, krn bertemu tim berkelas papan atas,, harus tetep optimis timnas.. Ini sebuah persaingan untuk menunjukan level lebih baik.. Bila bisa imbangi permainan berarti timnas sudah mulai bagus

  • @leonardojudika7339
    @leonardojudika7339 2 วันที่ผ่านมา

    Selama bola belum menjadi SEGITIGA Indonesia tetap punya peluang........dari ujung utara Indonesia saya menyampaikan SEMANGAT TIMNAS dan jangan CIUT.....

  • @Epchannel95
    @Epchannel95 วันที่ผ่านมา

    kalau msh takut ketemu tim2 kuat Asia ya jngn mimpi ke piala dunia, justru ini momen terbaik bahwa mimpi timnas kita bukan cuma mimpi tapi bisa membuktikan

  • @supriadi5513
    @supriadi5513 17 ชั่วโมงที่ผ่านมา

    Jarang sekali kita mendapatkan lawan main di asia yg lepelnya lebih tinggi, ini saatnya Indonesia dengan pormasi baru bisa menunjukan taringya, kl soal hasil kita realitis aja, karna bagi saya masuk d Ron 3 aja tidak pernah bermimpi sebelumnya, yg udah2 d pase awal aja kita tau semua seperti apa, kalah sama vitnam, kalah sama malaysia, yg lebih parah lagi kita pernah d bantai bahrain 10 - 0.
    Jadi kita dukung kita doakan semoga timbas kita penuh dengan kejutan.

  • @alfinaputri9669
    @alfinaputri9669 2 วันที่ผ่านมา +1

    Bismillah ..... haqqul yakin dsb timnas garuda akan melaju terus ke pildun

  • @suriphusparno4846
    @suriphusparno4846 2 วันที่ผ่านมา

    Hasil drawing kualifikasi pra piala dunia 2026"ibarat david and GOLIAT"tapi jadi pemicu semangat juang untuk Indonesia..ini dadaku mana dadamu,maju tak gentar,Indonesia Insya menang,berjaya di setiap pertandingan..bravooo Indonesia❤💯👊👊👊🤲🤲🤲🙏

  • @ElyGuntur
    @ElyGuntur 2 วันที่ผ่านมา +1

    Mereka juga pasti segani Indonesia,,, sdh jelas ❤

  • @UmiKudus-go2d
    @UmiKudus-go2d 2 วันที่ผ่านมา

    GASPOLLL..REM BLONG
    Sepakat...kita dukung dg do'a
    optimis masuk pildun 2026
    ikhtiar maximally
    apa pun hasilnya serahin sama AllahSWT
    kita ttp dukung timnas
    💪💪💪

  • @Agoes_Official
    @Agoes_Official 2 วันที่ผ่านมา

    STY pasti menyiapkan strategi jitu untuk Timnas, realistis aja incar posisi 3/4, saya yakin Timnas mampu memberi perlawanan dan kejutan ,,
    SEMANGAT TIMNAS INDONESIAKU 🇮🇩❤️🔥

  • @yusufamba8445
    @yusufamba8445 2 วันที่ผ่านมา

    Tidak usah fokus ke team lain, masalah mempelajari teknis team lain itu urusan pelatih pemain hanya harus fokus latihan dan ikut instruksi pelatih. Kerja keras saja.. bahkan Jepang sekalipun tidak usah gentar.. fokus pada tim sndiri dan kerja kerass gasss, hasil itu bonus dari kerja kerass Indonesia for World Cup 2026🔥

  • @syarifulalam4515
    @syarifulalam4515 2 วันที่ผ่านมา

    Syukuri hasil drawing, target lolos pildun jangan dibayangi perasaan berat, takut, imposible dan hal² yg menguras energi positif. Lawan tidak selalu sempurna. Tetap fokus bangun Timnas kuat dgn chemistry yg solid. Persipkan pemanggilan pemain² berkualitas, perkuat stamina bermain full 120 mnt serta tinggi fisik yg mumpuni harus dilakukan maksimal dan jgn ditunda² lg. Mindset Timnas hrs Yakin lolos dan Haram "Lepas point" ditiap laga. Bravo Timnas ❤

  • @EnciPremoni-tz5ns
    @EnciPremoni-tz5ns 2 วันที่ผ่านมา

    Saya percaya dan optimis Indonesia lolos piala dunia,,,semangattt utk timnas Indonesia ttp lh latihan utk mnjdi yg trbaik dn mnggapai piala dunia,,,,aaminnn ya Allah.Abaikn komentar2 buruk yg bsa melemahkn mental klian,yg pnting yakin,selamat brjuang Garuda ku💪💪💪💪💪

  • @ahmadm.rafaeyza2692
    @ahmadm.rafaeyza2692 21 ชั่วโมงที่ผ่านมา

    KEAJAIBAN DOA
    Ayo seluruh rakyat indonesia selalu & selalu kita doakan bersama dg konsisten SEMOGA TIMNAS SEPAK BOLA INDONESIA LOLOS MASUK PIALA DUNIA 2026, Aamiiin.... Keajaiban doa bersama yg konsisten bisa merubah sesuatu menjadi sangat LUAR BIASA. Jangan pernah sombong & jangan pernah menghina negara lain❤🇮🇩💪

  • @TaryonAryo
    @TaryonAryo 2 วันที่ผ่านมา +2

    Semoga indonesia menjadi negara yang pertama mewakili asia Tenggara di pildun 2026

  • @ferwanto-bo9ot
    @ferwanto-bo9ot 2 วันที่ผ่านมา

    korsel & irak bersyukur tdk satu grup dgn indonesia ...indonesia tim yg sulit utk dilalui meski mereka selalu unggul atas garuda tpi mereka sangat was was klo satu grup dgn indonesia...undian round 3 sdh ditentukan oleh fifa..indonesia berada di grup malaikat ...kita tau jepang australia & arab saudi selalu tampil ajang fifa world cup ..smg garuda bisa mengimbangi tim raksasa asia di round 3 nanti..amin

  • @Cahaya_putih1804
    @Cahaya_putih1804 2 วันที่ผ่านมา

    Buat yang sllu bilng kita harus realistis atau merasa takut sebelum bersaing artinya dia belum merasa bahwa timnas kita belum ada kemajuan. Yang kedua dia pikir para pemain timnas kita masih main di liga tarkam kali ya.
    Aku cuman mau bilang skarang kita sudah berjuang mati2an dan sudah sampai tahap ini dan akan terus berusaha untk berjalan trus. Kita sebagia suporter +sebagaian jadi pengamat. Yg harus kita lakukan adalah memberi mensuport, semangat2 yang tinggi dan memberikan kepercayaan kepada para pemain2 bahwa timbas kita mampu melakukannya. Hasil itu urusan blakangan, sebab setau saya kerja keras dan tulus skan membuahkan hasil yang baik. Jangn lupa mendoakan para pemain timnas kita.

  • @sudirmanmuin6937
    @sudirmanmuin6937 2 วันที่ผ่านมา

    Waktu msh cukup utk berbenah dan menentukan/pemilihan pemain LBH baik dianggap underdoc spy lebih tambah motivasi, tidak ada yg tak bisa klo kita usaha dgn sungguh2 dan kemudian kita serahkan ke Allah SWT Tuhan yg maha kuasa, didukung doa anak bangsa insyaallah berhasil.

  • @nuralifah5248
    @nuralifah5248 2 วันที่ผ่านมา

    Bismillah sj namanya pertanfingan tdk trs mensng atw kalah tergantung taktik d fisik pemain dlm memainkan bola d exekusi bola yg sdh cantik untuk masuk gawang bismilkah kita doakan menang

  • @rozyikin308
    @rozyikin308 2 วันที่ผ่านมา

    Jangan takut lawan negara manapun...main yg fokus kerja keras pantang menyerah goo..gooo.. Indonesia terkam semua lawanmu

  • @indrasigit7780
    @indrasigit7780 2 วันที่ผ่านมา

    Bicara soalprestasi memang banyaktantangan dan rintangan yg berat itulah perjuangan yg akan berbuah hasil jadi tetap Gaas Indonesia bisa! ❤❤

  • @riniwulandari3171
    @riniwulandari3171 วันที่ผ่านมา

    Timnas kita di grup c bersama tim langganan piala dunia adalah sangat pas. Kini saatnya menunjukkan kepada dunia bahwa timnas Indonesia mampu menggoncangkan dunia.

  • @Sahidaapriliya
    @Sahidaapriliya 2 วันที่ผ่านมา +1

    Semua lawan berat tapi doa seluruh rakyat indonesia timnas pasti menang

  • @AdingFaaiz
    @AdingFaaiz วันที่ผ่านมา

    Dukungan semua pihak yg utama pemerintah ,DPR ,masyarakat sepakbola .Pihak yg suka mengkritik jgan hanya mencari kekurangan cari solosi dukung jgn menggembosi nanti bisa jadi musuh seluruh suporter Garuda ❤❤

  • @cahjogja-zq5mu
    @cahjogja-zq5mu 2 วันที่ผ่านมา +1

    Berjuang dan nikmati pertandingan....Tujuannya Buktikan kita mampu.