Baik, untuk mencegah kerusakan dinding , bikin cakar ayam sendiri dan bikin kolom sendiri , kemudian untuk cakar ayam, di kaitkan pada besi sloof rumah existing, untuk kolom di tempelkan pada dinding lama tanpa harus di bobok , 🙏👍
Ijin tanya pak, cara suntik kolom untuk dinding dgn tinggi 5-6m caranya bagaimana ya? (ukuran bangunan 4x5), kemudian untuk dimensi kolomnya brp x brp ya
@@mukhamadpamungkas2420 baik , untuk kolom utama , 4 titik dan kolom praktis 4 titik , Kolom utama posisinya ada di bagian pojok atau sudut , sedangkan kolom praktis di taruh di bagian tengah 🙏
Kalau untuk tiang dari cakar ayam itu sifatnya , situasional bos , jadi kolomnya bisa langsung dari cakar ayam , bisa juga di buat stekan dari cakar ayam sampai sloof , baru nyambung lagi ke atas ,🙏👍
Kalau pasang bondeknya mengarah ke arah yang 2.5 mtr , tidak usah di kasih balok anak , tapi kalau ke arah 4 mtr harus di kasih balok anak bos , jika ingin menambahkan balok anak lagi ya tidak masalah akan lebih bagus , 🙏👍
Permisi pak mau tanya.. Apabila balok ukuran begel 8x25 bila di isi besi 10ulir 8biji, di atas 3 biji apakah masih bisa masuk coral nya pak terima kasih??
Mohon ilmu dan tanggapanya untuk di video ini seandai kita mau buat kolom untuk jarak 3.5m apa kontrksi di vedeo itu masih mencukupi atau yg perlu penambahan terimakasih tangapan sukses selalu?👍🙏?
Sangat resiko pak klo rumah dua lantai tiang utamanya sambungan besinya terlalu pendek, standar sambungan besi itu klo satu lantai di atas 1,5 mtr, apa lginklo dua lantai lebih panjang lagi pak, keselamatan penghuni yg utama, mksih salama satu ptofesi..
kekurangan tukang atau kontraktor bangunan itu tidak bisa mengedukasi pemilik rumah. jelas pemilik rumah ingin biaya sehemat mungkin, akhirnya kekuatan bangunan itu rendah. coba pak sebelum deal sama pemilik rumah, baiknya diedukasi lebih dulu. saya yakin, kl edukasinya tepat, perhitungan analisis kekuatan tepat, dan RAB jelas, pasti si pemilik rumah juga sadar akan pentingnya kekuatan struktur. sekalian pemilik rumah utk mempersiapkan budget yg cukup, jadi tidak memaksakan diri 😂
@@pajriansyahpajri6218 kapasitas kami adalah tenaga ahli di lapangan , yang di pekerjakan oleh sebuah kontraktor , yang sudah mempercayakan kami lebih dari 10 tahun , untuk mengerjakan proyek khususnya rumah tinggal 🙏👍
Proyek baru pak,sukses selalu
O,, iya bos ,,,alhamdulilah proyek baru lagi ,,, Terima kasih,, sukses buat kita semua Amin 🤲🙏👍
@@Sugiolukito amin
Pak mohon sarannya. jika renov rumah dengan tembok kopel (jadi satu dengan tetangga kanan kiri), apakah harus membangun pondasi dan tembok baru ?
Baik, untuk mencegah kerusakan dinding , bikin cakar ayam sendiri dan bikin kolom sendiri , kemudian untuk cakar ayam, di kaitkan pada besi sloof rumah existing, untuk kolom di tempelkan pada dinding lama tanpa harus di bobok , 🙏👍
Untuk sloof tambahan ukuran bberapa pak dividio
Baik ,, untuk ukuran tambahan ,
15 x 25 cm bos 🙏👍
Ukuran kolom nya brp pak? Lunas daging beton
Baik , untuk ukuran kolomnya , 8 x 25 cm ,nanti jadi beton 12 x 30 cm 🙏
Ijin tanya pak, cara suntik kolom untuk dinding dgn tinggi 5-6m caranya bagaimana ya? (ukuran bangunan 4x5), kemudian untuk dimensi kolomnya brp x brp ya
Baik , di tambahkan pondasi cakar ayam lagi , dan di kaitkan dengan besi sloof existing, untuk ukuran kolomnya , 40 x 40 cm bosku 🙏
Terimakasih atas penjelasan pak. Oiya untuk luasan tsb, kolom yg dibutuhkan jumlahnya brp kolom ya pak
@@mukhamadpamungkas2420 baik , untuk kolom utama , 4 titik dan kolom praktis 4 titik ,
Kolom utama posisinya ada di bagian pojok atau sudut , sedangkan kolom praktis di taruh di bagian tengah 🙏
Nggih.... Siyap, makasih infonya pak
pak untuk besi kolom..dari cakar ayam ke atas boleh di potong apa ndak...?
Kalau untuk tiang dari cakar ayam itu sifatnya , situasional bos , jadi kolomnya bisa langsung dari cakar ayam , bisa juga di buat stekan dari cakar ayam sampai sloof , baru nyambung lagi ke atas ,🙏👍
@@Sugiolukito terima kasih bosku
@@ronisangpemancing7113 sama- sama bos 🙏👍 terima kasih
Kalau ruangan 2,5 x 4 apakah perlu balok anak untuk pemasangan bondek pak?
Kalau pasang bondeknya mengarah ke arah yang 2.5 mtr , tidak usah di kasih balok anak , tapi kalau ke arah 4 mtr harus di kasih balok anak bos , jika ingin menambahkan balok anak lagi ya tidak masalah akan lebih bagus , 🙏👍
Nantinya di video ini jarak lantai satu ke lantai 2 berapa meter pak🙏🙏?
Baik , tinggi lantai 1 ke lantai 2 adalah , 3,6 mtr bos 🙏👍
Kalau kolom tsb di tambah beban kantilifer skitar 90cm masih memungkinkan tidak ,,ya pak?,,,🙏👍
@@aldinomulya724 masih sangat memungkinkan bos ,,,karena balok kantilever itu bebannya juga di bawa dari balok beton yang ada di belakangnya 🙏👍
kalok model stekan seperti itu begel cakar ayam sama kolomnya pakek ukuran begel brp ya pak?
Baik bos ,,, untuk ukuran begel yang sedang kami terapkan pada bangunan renovasi ini , 7 x 20 cm bos 🙏👍
potongan kolom nya panjang brp meter pak itu
@@Fali_Zaa ini panjangnya , 4,3 mtr bos 🙏👍
trimakasih pak mantab👍👍👍
Permisi pak mau tanya.. Apabila balok ukuran begel 8x25 bila di isi besi 10ulir 8biji, di atas 3 biji apakah masih bisa masuk coral nya pak terima kasih??
Baik bos , untuk ukuran 8x25 cm dengan 3 besi di bagian atas nampaknya batu koralnya susah masuk bos , 🙏👍
@@Sugiolukito siap makasih bnyak pakk🙏
@@Edelweiss001 sama - sama 🙏
Mohon ilmu dan tanggapanya untuk di video ini seandai kita mau buat kolom untuk jarak 3.5m apa kontrksi di vedeo itu masih mencukupi atau yg perlu penambahan terimakasih tangapan sukses selalu?👍🙏?
Baik bosku,,, untuk ukuran kolom yang ada di video ini ,,sudah cukup bagus untuk jarak 3.5 mtr bos 🙏👍,,, Terima kasih sudah berkunjung 🙏👍
Rumah ukuran 4x7 lantai 2 dari lantai 1 _2 tingginya berapa
Idealnya 3,8 mtr ,bos 🙏👍
Pakai besi 10 ulir semua kuat GX bhelnya 8
@@KeylanadhifaAlmaira-l4n masih cukup kuat bos 🙏👍
Sangat resiko pak klo rumah dua lantai tiang utamanya sambungan besinya terlalu pendek, standar sambungan besi itu klo satu lantai di atas 1,5 mtr, apa lginklo dua lantai lebih panjang lagi pak, keselamatan penghuni yg utama, mksih salama satu ptofesi..
O,,,gitu ya bos ,,, jadi stekan besi untuk menyambung kolom itu harus 1,5 mtr , terima kasih bos , 🙏👍 salam sehat dan sukses selalu 🙏👍
kekurangan tukang atau kontraktor bangunan itu tidak bisa mengedukasi pemilik rumah. jelas pemilik rumah ingin biaya sehemat mungkin, akhirnya kekuatan bangunan itu rendah. coba pak sebelum deal sama pemilik rumah, baiknya diedukasi lebih dulu. saya yakin, kl edukasinya tepat, perhitungan analisis kekuatan tepat, dan RAB jelas, pasti si pemilik rumah juga sadar akan pentingnya kekuatan struktur. sekalian pemilik rumah utk mempersiapkan budget yg cukup, jadi tidak memaksakan diri 😂
Hallo pak. Ini bapak tinggal dimana pak?
Baik bos,,,kami tinggal di Jakarta barat 🙏👍
@@Sugiolukito ini bapak kontruksi atau tukang sendiri pa?
@@pajriansyahpajri6218 kapasitas kami adalah tenaga ahli di lapangan , yang di pekerjakan oleh sebuah kontraktor , yang sudah mempercayakan kami lebih dari 10 tahun , untuk mengerjakan proyek khususnya rumah tinggal 🙏👍