Animasi Cerita Rakyat “Air Terjun Roro Kuning” Nganjuk
ฝัง
- เผยแพร่เมื่อ 1 ก.พ. 2025
- Air Terjun Roro Kuning adalah sebuah air terjun yang berada sekitar 27-30 km selatan kota Nganjuk, di ketinggian 600 m dpl dan memiliki tinggi antara 10-15 m. Air terjun ini mengalir dari tiga sumber di sekitar Gunung Wilis yang mengalir merambat di sela-sela bebatuan padas di bawah pepohonan hutan pinus. Kemudian menjadi air terjun yang membentuk trisula. Dan karena proses mengalirnya itulah maka masyarakat Desa Bajulan menamakan air terjun merambat.
Sinopsis cerita:
putri Raja Kediri atau Daha yang berkuasa sekitar abad ke-11 atau abad ke-12. Ruting memiliki nama asli Dewi Kilisuci dan Roro Kuning bernama asli Dewi Sekartaji, yang merupakan putri Lembu Amiseno dari Kerajaan Daha. Suatu ketika, Ruting dan Roro Kuning jatuh sakit dan tidak ada satu orang pun di kerajaan yang bisa menyembuhkannya.