IMPIAN - POWER SLAVES ( LIRIK )
ฝัง
- เผยแพร่เมื่อ 24 ม.ค. 2025
- #lagu90an
#liriklaguimpian
Lirik lagu Impian - Power Slaves
Di malam ini begitu gelap
Kulihat bulan dan bintang disana
Gemercik ombak lautan
Membuat hatiku gelisah
Aku berkhayal di malam ini
Aku bertemu dengan kekasihku
Dia menyapa, oh sayangku
Seolah nyata adanya
Ingin kumemelukmu
Dengan sejuta rasa
Cinta kasihku
Yang dulu hilang
Jauh sudah, jauh sudah
Aku dan kamu, aku dan kamu
Oh kasih diantara kita
Untuk selamanya
Gerimis hujan basahi bumi
Temani aku dalam keheningan
Dan kau bisikkan kata indah
Membuatku ingin dekat denganmu
Ingin kumemelukmu
Dengan sejuta rasa
Cinta kasihku
Yang dulu hilang
Jauh sudah, jauh sudah
Aku dan kamu, aku dan kamu
Oh kasih diantara kita
Untuk selamanya
Ooh kasih diantara kita
Untuk selamanya
Ooh kasih diantara kita
Untuk selamanya
❤ ini lagu taun 90 an..ingat pas di puncak perpisahan SMA..
November hadir
Wah...lagu ini mengingatkan di masa masa ku ni....
Lagu waktu masih ABG. tidak terasa waktu cepat berlalu dan ternyata sudah tua
Dengar lagu ini, jadi ingat masa lalu, nice moment🤩🤩
Lagu jman aku SMP❤❤
Old song yet still fresh in my memory...time might change but the memories remain...soultracker42
Lagu yang tk lekang oleh waktu
Keras
Hadir 2024 klahiran 80 an lagu favorit SMA 🫡
I ingat masa SMU
Naisss
Oktober 2024 hadir