FOREIGNERS EXPLORE a VILLAGE in JAVA, INDONESIA 🇮🇩

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 4 ต.ค. 2024

ความคิดเห็น • 2.7K

  • @thelostboys.travel
    @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1095

    Do you like jengkol?!

  • @blitutbagoes2396
    @blitutbagoes2396 ปีที่แล้ว +535

    Secara tidak langsung .. mereka2 ini telah mempromosikan Indonesia ke seluruh dunia … kita bangga dgn mereka dan mereka sangat senang dan cinta sama Indonesia ..

    • @ikhsanjaya6225
      @ikhsanjaya6225 ปีที่แล้ว +25

      Wkwwk tapi yg nonton 98 % orang Indonesia sendiri 🤭🤣🤣

    • @blitutbagoes2396
      @blitutbagoes2396 ปีที่แล้ว +40

      @@ikhsanjaya6225 kok wkwkwkw .. di luar negeri banyak yg mereaksi the lost boys ini .. terutama negeri asalnya … kau se kali2 keluar kota dong biar dpat pengalaman .. jgn tahunya wkwkwkwk aja … maluuuu

    • @ffbotie20219
      @ffbotie20219 ปีที่แล้ว +3

      @@blitutbagoes2396 awokawkkk 🤣 ngakak

    • @tennyboy2303
      @tennyboy2303 ปีที่แล้ว +6

      Indonesia memang tidak pernah habis di eksplore tempat2 indahnya

    • @angelkhoo128
      @angelkhoo128 ปีที่แล้ว +6

      Inilah Indonesia sangat welcome terhadap sesiapa pun yang mahu tinggal di Indonesia... Kadang ada yang dari mereka (TH-camr) hanya memakai Passport Pariwisata dan mereka bebas membuat konten di Indonesia... Akan tetapi kalian jangan ingat!! Belum tentu kita yang hanya ber profesi sebagai TH-camr senang memasuki negara mereka.. apalagi US /Amerika... Kawan saya 2 x datang 2x di tolak... Petugas Imigrasi tanya tentang pekerjaan.. tanpa tipu tipu dia terus terang jika dia nya TH-camr dan selegram dan tujuan ke US untuk apa ? Untuk jalan jalan saja.. gak usah tunggu lama Passport langsung di kasih Cop Cancell 😂

  • @salsabilatv514
    @salsabilatv514 ปีที่แล้ว +367

    Terimakasih warga pandeglang,, kalian secara tidak langsung sudah mewakili Indonesia, bahwa Indonesia itu di kenal ramah dan kalian sudah membuktikannya,, terimakasih banyak

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +30

      Orang baik baik disana!

    • @awaluddin3245
      @awaluddin3245 ปีที่แล้ว +8

      @@thelostboys.travel mantap broooo, tidak usah dipikirkan orang yang nyiyir

    • @tobihamidi7870
      @tobihamidi7870 ปีที่แล้ว +5

      Aing geh urang Pandeglang,,,
      Jiga kieu basa sundana, hampura mun rada kasar mah...
      Hatur nuhun tos mampir ka bumi kula nyah.... 😂

    • @mariahdin8887
      @mariahdin8887 ปีที่แล้ว +1

      Ramah apanya..bas tetamu di baling batu retak..naik barracuda lagi..ramahnya,dimana ..fikirlah..

    • @thurmuzizi7116
      @thurmuzizi7116 ปีที่แล้ว +6

      @@mariahdin8887 Ketikan mu lah mencerminkan kegaduhan

  • @bestfriend790
    @bestfriend790 ปีที่แล้ว +249

    Hi guys, Im from Singapore and currently live in Indonesia, and I will tell you, your experience in Indonesia, especially the kindness and friendliness of the people, is the same as what I feel. I've been to many countries, sometimes one kindness will raise suspicion. but the kindness that i feel in indonesia is really sincere, in fact they are happy to help you even if you don't ask. I think Indonesians are the friendliest and most sincere people in the world

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +38

      Hey this is Rob! Couldn't agree more. I've been really fortunate to travel to many places and the kindness of Indonesians is unmatched. I took a short trip outside of Indo last year and I'm currently in the US, and I have to tell you...I always miss Indos. The kindness, daily interaction, and willingness to help is the best. We definitely don't take their hospitality for granted. Hopefully you can get back for a visit soon. Take care in Singapore and thanks for watching our videos 🙏

    • @rosmalawati56
      @rosmalawati56 ปีที่แล้ว +4

      Lovely statement .......

    • @Ryostg
      @Ryostg ปีที่แล้ว +1

      Thanks

    • @cgfans2806
      @cgfans2806 ปีที่แล้ว +1

      Thank you

    • @flyla-vm1wq
      @flyla-vm1wq ปีที่แล้ว +4

      I thought indonesia peoples are other level of kindness

  • @iipinaripin4189
    @iipinaripin4189 ปีที่แล้ว +10

    Baik baik banget...
    Sehat2 terus ibu2 dan bapak2 di kampung...

  • @latifbudiarto3003
    @latifbudiarto3003 ปีที่แล้ว +211

    Makin fasih berbahasa Indonesia,makin banyak saudara ketika berkunjung di suatu tempat kayak gini.
    Mantap 👍🏻

  • @Ilovemangoooo
    @Ilovemangoooo ปีที่แล้ว +271

    The lost Boys dapat paket komplit...Alam yg indah + Makanan yg enak + Penduduknya yg ramah = INDONESIA.....❤❤❤❤

    • @TechCompare_1023
      @TechCompare_1023 ปีที่แล้ว +5

      *+ 3 outrageous motorbikes!*

    • @didan5219
      @didan5219 ปีที่แล้ว +2

      Ngopi ngopi

    • @DuaOlangg
      @DuaOlangg ปีที่แล้ว +4

      Kenyang terus dah mereka selama ke kampung"di indo

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +4

      Betul bngt Maisari!

  • @elysusanti1722
    @elysusanti1722 ปีที่แล้ว +4

    Kalian beruntung bgt ya..,itu Ibu2 yg di dapur pada nawarin apa aja yg lagi di masak dan kalian sangat menghargainya,

  • @ir-onenaimaskhi72
    @ir-onenaimaskhi72 ปีที่แล้ว +42

    Mantul. Terima kasih sudah datang ke negara kami tercinta Indonesia. Selamat menikmati keindahan alam, makanan lokal serta keramahtamahan orang Indonesia. 🇮🇩🇮🇩

  • @evitafajiraturrohmah1251
    @evitafajiraturrohmah1251 ปีที่แล้ว +4

    I am originally from Banten and watching this video from New York City. I miss my hometown so much and wish to explore once I come back! Thank you guys for visiting Banten❤

  • @adipasopati1622
    @adipasopati1622 ปีที่แล้ว +28

    Wkwkwk.....😄🤣😄🤣 saya jadi tertawa melihat antonio juga ingin mencicipi makanan keramatamahan orang kampung Indonesia, ketika antonio memegang kamera sedangkan temen-temen nya asyik mencicipi makanan dari surga alami Indonesia yang menyehatkan.Vlog nya selalu seru-seru banget dari awal sampai saat sekarang ini. Mudahan mudahan The Lost Boy bisa di Undang Acara Televisi di Indonesia....🇮🇩🇮🇩🇮🇩

    • @junniej.nokthiang7843
      @junniej.nokthiang7843 ปีที่แล้ว +2

      Ayo kita tag @TonightShowNet bgs acaranya dan suka mengundang bintang tamu org asing

    • @junniej.nokthiang7843
      @junniej.nokthiang7843 ปีที่แล้ว +3

      Saya sdh komen di yt channelnya Tonight Show Net, ayo semua yg baca komen ini rame2 dukung the lost boys biar diundang ke tonight show

    • @adipasopati1622
      @adipasopati1622 ปีที่แล้ว +1

      @@junniej.nokthiang7843
      Setuju bingiiiiiittttt.....
      Iya donk di undang.
      Pasti saya Hadir duduk di bangku paling depan....
      Heheheheh.......😁😁😁😁
      Salam Canda Tawa di Dalam Sejuta Kebahagiaan....

  • @mamabrendan5582
    @mamabrendan5582 ปีที่แล้ว +113

    I'm Indonesian, but I don't know how to describe this into words. I am extremely PROUD of you guys. You are more Indonesian than us. Promoting the pure and real Indonesia to the world! and you guys sudah bisa ber-bahasa dengan sangat-sangat baik. Keep up the good work👏

    • @mutiara8265
      @mutiara8265 ปีที่แล้ว +2

      Cintailah nkri maka masarakat akan mencintaimu

    • @dedewidaningsih2493
      @dedewidaningsih2493 ปีที่แล้ว +1

      Saya melihat slh satu pria bule yg bertato agak aneh seperti gay boleh 2 aja kalian berkunjung ke negeri kami yg indah tp jgn racuni dg moral yg rusak terimakasih

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +6

      Makasih Mama Brendan! Kami terus belajar bahasa Indonesia ya kan!? We're happy you enjoyed this video, sehat and take care 🙏

    • @iawarenow658
      @iawarenow658 ปีที่แล้ว

      th-cam.com/video/h8_DiCBhlQo/w-d-xo.html

    • @erscou
      @erscou ปีที่แล้ว +1

      @@dedewidaningsih2493 dont be rude. their sexuality isnt your business. apalagi baru mengira ngira, you're weird

  • @warsikunts7225
    @warsikunts7225 ปีที่แล้ว +55

    Inilah hebatnya orang Indonesia baru kenal langsung akrab dengan segala kebaikannya.
    Terima kasih untuk channel Lost Boys yang telah mempromosikan Indonesia secara menyeluruh hingga sampai ke pelosok kampung.

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Sama2, makasih untuk supporting kami 🙏

    • @acengyt1237
      @acengyt1237 ปีที่แล้ว

      dan saya sendiri pun heran... 🤣🤣

    • @ayusukma3460
      @ayusukma3460 ปีที่แล้ว

      @@thelostboys.travel apa asal nya udah kenal dulu dengan warga sana ?

    • @dwi6767
      @dwi6767 10 หลายเดือนก่อน

      ​@@acengyt1237orang indonesiamah gatakut, maksudnya gaperna overthinking meskipun orang luar ya selalu respon dsn peduli😂

  • @sisilovemusicloads
    @sisilovemusicloads ปีที่แล้ว +11

    you guys are great, keep on exploring , Indonesian people are so friendly and humble thanks for sharing your experiences , greeting from Whitby, North Yorkshire

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Makasih Sisilia! Take care over in Yorkshire and eat some pudding for us 🙏

  • @mhdsz
    @mhdsz ปีที่แล้ว +5

    Ini baru orang indonesia yang ramah.

  • @ferdigunawan4743
    @ferdigunawan4743 ปีที่แล้ว +19

    bagian paling gw suka ketika kalian masuk ke desa dan benar2 desa.. maka kalian akan menemukan yang benar2 indonesia.. semoga kalian gak lelah untuk setiap orang yang meminta foto bersama.

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +2

      Betul! It's okay ya kami suka ambil foto sama orang lokal👍

  • @jawatikondeso3958
    @jawatikondeso3958 ปีที่แล้ว +48

    Kalian Sungguh Beruntung Berada Di Indonesia 🇮🇩
    Mereka Ramah Dan Baik Sama Siapa Saja...
    Good Job 💕👍 The Lost Boys

  • @yadisingbagja1342
    @yadisingbagja1342 ปีที่แล้ว +11

    Awalnya bilang lapar,nyari warung
    Terus akang penduduk kampung nawarin bikin rebus
    Dan akhirnya aneka makanan bermunculan..
    Rejeki baik buat bule bule dari penduduk baik masyarakat Indonesia 👍👍

  • @irwantahar3974
    @irwantahar3974 ปีที่แล้ว +3

    Terima kasih penduduk yang melayani bule 2 anda sudah mewakil Indonesia bangsa yg ramah terhadap orang asing semoga Allah meridhoi anda semua Aamiin.

  • @dindinriana7674
    @dindinriana7674 ปีที่แล้ว +2

    Semoga tiap warga nyambut orang bule dengan baik seperti ini 🥰

  • @paimo9467
    @paimo9467 ปีที่แล้ว +76

    Terima kasih The Lost Boys sudah turut menumbuhkan kesadaran pada kami bahwa Indonesia adalah keindahan

  • @muhamadsyukurUtun
    @muhamadsyukurUtun ปีที่แล้ว +43

    Jangan kapok dengan suasana alam Banten, semoga kalian bisa kembali lagi dan banyak mengeksplorasi lebih banyak lagi keindahan suasana Banten. Sukses terus untuk kalian semua. ❤️❤️🙏

  • @taufiqelmoficky416
    @taufiqelmoficky416 ปีที่แล้ว +46

    Setelah Anda selesai explor Indonesia,, sungguh saya ingin melihat tim anda berpetualang menaiki gunung gunung di Indonesia !! Itu pasti akan sangat keren

    • @ilhamprakoso2096
      @ilhamprakoso2096 ปีที่แล้ว

      Sangat setuju

    • @tatianagivano465
      @tatianagivano465 ปีที่แล้ว

      Kaya bule bolang naik gunung

    • @taufiqafga4773
      @taufiqafga4773 ปีที่แล้ว

      ga sabar banget mendaki gunung tertinggi di Indonesia, apala kalo bisa ke gunung jayawijaya dan ngerekam

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว

      Nanti Kami naik Gunung Kerinci di Sumatra 😉

  • @adilukmanto6341
    @adilukmanto6341 ปีที่แล้ว +10

    Kalian pintar sekali berinteraksi dengan penduduk disana, sudah gitu fasih banget bahasa indonesianya.. masha allah, semoga sehat selalu saya subcriber baru seneng liat kalian.

  • @galihagengpermata1461
    @galihagengpermata1461 ปีที่แล้ว +12

    Man, the way you guys interact with local people is awesome. Their "hospitality" meet your humble attitude is very pleasant to watch.

  • @unraveljournal
    @unraveljournal ปีที่แล้ว +99

    Love the part where you visit the village and interact with the locals. They're so humble and welcoming. We'd love to go there too someday! 🙌🏾

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว

      Orang Kampung baik baik ya! You should visit this curug and the village. It was a great day for us. Just make sure cuacanya bagus ya, karena ada hujan...you do not want to drive that road hahaha

    • @rudiendarko9347
      @rudiendarko9347 ปีที่แล้ว

      datang lah dan nikmati keramahan bangsa kami

    • @ilhamcelasik6383
      @ilhamcelasik6383 ปีที่แล้ว

      Datang lah ketempat kami Kab Tasik malaya samaramahnya ditunggu di indonesia

  • @FILE-21
    @FILE-21 ปีที่แล้ว +54

    Itulah masyarakat Indonesia sesungguhnya .. Sangat menghargai siapa pun yang datang berkunjung tanpa bertanya dari mana asal mereka.

    • @blitutbagoes2396
      @blitutbagoes2396 ปีที่แล้ว +4

      Sekarang makin banyak TH-camr2 luar negeri yg datang ke Indonesia .. mereka tahu masyarakat Indonesia terkenal ramah ..

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +3

      Betul! 🙏

    • @DEV.RANDOM66
      @DEV.RANDOM66 2 หลายเดือนก่อน

      ​@@blitutbagoes2396bukan trlalu ke ramah nya sih,lebih ke overproud jd bahan cuan banyakin viewers konten mereka😂

  • @yosidanaru8176
    @yosidanaru8176 ปีที่แล้ว +16

    Suka banget melihat kalian masuk dan berinteraksi dengan penduduk kampung. 👍👍👍

  • @arijahsintiazahra467
    @arijahsintiazahra467 ปีที่แล้ว +3

    Terima kasih sudah berkunjung ke desa kami cinoyong carita anyer dan terima kasih sudah mau berbaur dengan warga lokal

  • @dianalimansyahdianali3059
    @dianalimansyahdianali3059 ปีที่แล้ว +4

    Bravo akang bule terima kasih telah memperkenalkan negri Indonesia

  • @dukleng5496
    @dukleng5496 ปีที่แล้ว +15

    I was visiting Bandung Indonesia, living there bout 3 months. waw..... just amazing. i intended to spend my old time there later, retired, nd got lazzy haha.... that's beautiful people, nature and culture.

  • @beck3740
    @beck3740 ปีที่แล้ว +13

    I can't stop smiling melihat video kalian ini. Ikut bangga sama warga lokal..besttt

  • @ryanzeus5762
    @ryanzeus5762 ปีที่แล้ว +4

    videos like this should be on television, very good for introducing the beauty of Indonesia to our children and grandchildren. and video Very educational .

  • @pelipusalfonsusriberu6358
    @pelipusalfonsusriberu6358 ปีที่แล้ว +5

    Waaauu..sangat luar biasa orang desa di daerah banten yang begitu baik meramu para bule yang datng ke sana...saya sangat bangga jadi orang indonesia

  • @RumahIdaman_Romy
    @RumahIdaman_Romy ปีที่แล้ว

    Hal sprt ini kedekatatan dan keramahan warga indonesia membuat byk touris datang ke indonesia,..thanks for vidio bro,..

  • @trihastuti6613
    @trihastuti6613 ปีที่แล้ว +8

    Inilah bule gila sebenarnya... Yang cepat beradaptasi dengan lingkungan dan situasi dimana pun.. mantap thelostboys

  • @eM-hoot.1778
    @eM-hoot.1778 ปีที่แล้ว +5

    Nasi + Indomie dan Jengkol? Kalian Luar Biasa. 👍👍👍

  • @melliendd7694
    @melliendd7694 ปีที่แล้ว +66

    Saya juga pengen kembara ke Indonesia 🥺 saya sebagai warga Sabah, Malaysia.. Indonesia sangat dekat dhati sy😍 I feel so jealous, you guys can explore Indonesia especially in the rural area

    • @dedymaulana9358
      @dedymaulana9358 ปีที่แล้ว +4

      Come here bro, dan kita ngopi bareng di warung sederhana pinggir jalan pedesaan sambil mengamati rutinitas penduduk desa.

    • @chanyalisa6737
      @chanyalisa6737 ปีที่แล้ว +1

      Join laa

    • @melliendd7694
      @melliendd7694 ปีที่แล้ว +1

      I would love to do so😍 but I'm still studying

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +5

      Harus datang ke Indonesia!

    • @melliendd7694
      @melliendd7694 ปีที่แล้ว +4

      @@thelostboys.travel oh yess, I will definitely datang ke Indonesia..cuman menanti perfect timing nya🥺

  • @gojekdriver3592
    @gojekdriver3592 ปีที่แล้ว +4

    Terimakasih bapak bapak bule yg sudah mau berkunjung ke Indonesia..rakyat Indonesia sangat ramah dan sopan

  • @sanahyu598
    @sanahyu598 ปีที่แล้ว +2

    lihatlah indonesiaQ,,rata² rakyatX welcome bgt,hospitable,trmksih sdaraQ dsna sdh mmperkenalkan budaya kt ke om Bule² #LOST_BOY🥰❤️👍👋👏🙏Enjoy ur trip in Indonesia guys,thx🙏❤️🇮🇩

  • @sitinurlela5246
    @sitinurlela5246 ปีที่แล้ว +8

    Banten sunda sudah pasti ramah terhadap tamu karna dari dulu udah ada ajaran "remah ka semah" wilujeung sumping The Lost Boys

  • @zafar2793
    @zafar2793 ปีที่แล้ว +12

    Selain alam dan kuliner Indonesia juga memiliki berbagai jenis kesenian, kayanya akan lebih seru menggali potensi kesenian yang ada di setiap daerah wisata.kalian luar biasa, selamat menikmati surga dunia di tanah Nusantara Indonesia

  • @wiwinarman3830
    @wiwinarman3830 ปีที่แล้ว +7

    You guys are so down to earth…. Best local explorer I’ve seen on TH-cam ❤

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Thanks so much for that comment we really appreciate it!

  • @dimmy1978
    @dimmy1978 ปีที่แล้ว

    We dont have much, but we love to share…thats pure kindness

  • @karyono6513
    @karyono6513 ปีที่แล้ว

    Salut jg buat para kang bule nya, tiap di tawarin makanan langsung hap aja gak mikir dua kali, dan doyan pula,selalu bilang enak, jd ibu2 pd seneng.buat kami para emak, suatu kebahagiaan bgt klo hasil masakannya di sukai dan di bilang enak.

  • @witzj.p213
    @witzj.p213 ปีที่แล้ว +6

    love how you guys interact with local and always try to speak in bahasa indonesia to the local, awesome work guys
    keep on lost boys

  • @midnightmiracle79
    @midnightmiracle79 ปีที่แล้ว +59

    You guys went from being starving with no food to all the kue, bananas, jengkol, banana bread, indomie, rice 😂 but I am truly amazed by how your bahasa indonesia has improved! Cheyne doesn’t even sound American anymore lol

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +2

      Langsung ke surga! we were lucky to meet the people there. As always thanks for the nice comment Midnight Miracle, makasih ya 🙏

  • @dyahayulestari3912
    @dyahayulestari3912 ปีที่แล้ว +4

    The green green grass ahome...
    Vlog ini membuat kita sadar betapa kayanya Nusantara... The lost boys melokal sekalii❤️❤️❤️ keep go on

  • @nunie8010
    @nunie8010 ปีที่แล้ว

    Gokil baru kali ini saya liat bule makan mie pake nasi....udah Indonesia bgt...salut for the lost boy...keep on to explore my country 🙏☺️

    • @niDya88
      @niDya88 ปีที่แล้ว

      @nunie8010 🤣🤣🤣🤣🤣🤣
      bener bgtttt!
      💯💯💯💯💯💯💯💯
      cm indonesia yg mamam nasi+mieeee😋😋

  • @indariyantiputri8309
    @indariyantiputri8309 ปีที่แล้ว +1

    Waouuuw 😱 AMAZING‼️ THANK YOU VERY MUCH SIR YOU LIKE MY COUNTRY 💖👍👌

  • @frugalpacker1197
    @frugalpacker1197 ปีที่แล้ว +30

    Even I had never tried mixing Indomie with jengkol 😅 congrats on such rare achievement 🤣

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +3

      Maybe we'll start a new trend wkwkw harus coba itu ya

    • @frugalpacker1197
      @frugalpacker1197 ปีที่แล้ว

      @@thelostboys.travel Will do! In the meantime, kalian harus coba juga belalang goreng Jogja kalau lewat sana lagi. You can find a lot of street vendors for such food around Gunung Kidul

  • @eekpanggang
    @eekpanggang ปีที่แล้ว +4

    Dude this is AWESOME. You guys basically just vibing and interacting with locals. Admirable way to do as a tourist. Kudos!

  • @aisyahmuksin1128
    @aisyahmuksin1128 ปีที่แล้ว +8

    Lama-lama aku ingin jadi tim kalian ikut berkelana, what amazing trip guyss !

  • @mataelangexplorer2253
    @mataelangexplorer2253 ปีที่แล้ว +2

    BANTEN masih ada tempat wisata nya,termasuk curug leuwi bumi,recomended,terus citaman,tanjung lesung,pantai bugle,dan lain lain,come to banten again

  • @ajisdonk4636
    @ajisdonk4636 ปีที่แล้ว +3

    Inilah bangsa kita, jadi kita harus bangga jadi anak indonesia

  • @wickedtravelers
    @wickedtravelers ปีที่แล้ว +60

    I'm so jealous (in a good way) of you guys. The way you travel and interact with the locals are beyond amazing .. greets from Indonesian who now live in Germany. And my son is loving minyak Telon!! Hehe I even need to imported it from Indonesia hehe. Keep on rock and roll guys!!

    • @lavender9974
      @lavender9974 ปีที่แล้ว +1

      i am in Virgina from Indonesia. I have always put minyak telon after bath, now sometime my hunny, blue also love it . I brought from the shop that always give me best price from Surabaya

    • @wickedtravelers
      @wickedtravelers ปีที่แล้ว

      @@lavender9974 hehehe minyak telon is the best ya mom :)))) saya asli Surabaya. Tapi beli minyak telon herbal nya yg dari jawa tengah.. hehe. Kirim expedition ke Jerman

    • @lavender9974
      @lavender9974 ปีที่แล้ว +1

      @@wickedtravelers aku pakai konicare beli di pasar atom toko saudara. kl beli banyak murah biasanya aku beli selusin

    • @ummsahsha5028
      @ummsahsha5028 ปีที่แล้ว +3

      Terus terang dari channel ini, baru tahu bahwa minyak telon campuran dari kapulogo.🧠

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +2

      We say that it's almost impossible not to interact with the locals because everyone is so welcoming and nice. But yes we've really been doing our best to improve our Bahasa Indonesia. It's great for our daily lives in Indo but we know it will help improve our content, show better interactions, and help us tell better stories. Thanks for supporting us and take care over in Germany!

  • @ahmadtaruna6828
    @ahmadtaruna6828 ปีที่แล้ว +26

    Di kampung rasa sosial masyarakat lebih akrab... mereka menganggap kita keluarga meski baru kenal. Ini lah Indonesia, semoga keramahan selalu the lost boy temui dimana pun berada

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Sepertinya keluarga! Suka rasanya di kampung 🙏

  • @ujanghusein3978
    @ujanghusein3978 ปีที่แล้ว +9

    Ga salah Indonesia dijuluki negara ramah.
    Terharu melihat interaksi bule sama warga lokal

  • @hikmattv1917
    @hikmattv1917 ปีที่แล้ว

    Orang Banten emang baik2 sama ramah2, saya juga pernah ke suatu kampung daerah Banten saya di kasih banyak makanan

  • @iipinaripin4189
    @iipinaripin4189 ปีที่แล้ว +1

    Sunda emang selalu pada baik dan ramah..
    Terimakasih ibu bapak kampung kadugede sehat sehat dan selalu ada dalam lindungan allah

  • @yudy8000
    @yudy8000 ปีที่แล้ว +4

    You will never get lost in our country. Every place you stop by is like your own home..😊❤️

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Betul bngt! We're always welcomed in by kind people 🙏

  • @eltercalpar
    @eltercalpar ปีที่แล้ว +4

    Bruh, use double lock system for your bikes, so it's more safer if you leave them without guard

  • @CasCisCus321
    @CasCisCus321 ปีที่แล้ว +8

    I am glad you finally come back again to vlog other amazing nature spots besides Bali and Jogja. So many remote islands as well as unpopular beautiful mountains. Indonesia is heaven for hikers! Trust me!

    • @KONTENANAKPULAU
      @KONTENANAKPULAU ปีที่แล้ว

      ya saya percaya 😂😂 salam manis dari indonesia

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      We're back! Stay tuned for our Sumatra trip 😉

    • @KONTENANAKPULAU
      @KONTENANAKPULAU ปีที่แล้ว

      @@thelostboys.travel sumatra tempat saya tinggal, anda boleh serching telunas beach itu daerah tempat tinggal saya

  • @untung8757
    @untung8757 ปีที่แล้ว +1

    Selamat datang di Indonesia.... semoga sehat selalu dan selalu semangat.salam dari Sulawesi tenggara -indonesia

  • @paidoberutu1157
    @paidoberutu1157 4 หลายเดือนก่อน

    Makasih sudah keliling Indonesia, kalian yang terbaik

  • @f.neuber4396
    @f.neuber4396 ปีที่แล้ว +21

    Delicious food...What a kind Indonesian villagers 😉👍

    • @ibanezy883
      @ibanezy883 ปีที่แล้ว +1

      name of village is cimanggung-Banten (West Java)..to many beautiful kampung like this in my country of indonesian..

    • @blitutbagoes2396
      @blitutbagoes2396 ปีที่แล้ว

      If you respect the local peoples where you are visit.. your life getting easier.. and they’re will respectful you more

  • @be_a865
    @be_a865 ปีที่แล้ว +5

    Saya selalu menunggu video terbaru kalian guys...berlatih terus bahasa Indonesia agar mudah berkomunikasi dg org daerah...semangatt

  • @samsudindinceng5676
    @samsudindinceng5676 ปีที่แล้ว +3

    Terimakasih mister telah mempromosikan alam Indonesia kepada dunia luar khususnya 😀👍❤️

  • @fredsaza2068
    @fredsaza2068 ปีที่แล้ว +1

    Proud being indonesian people love my country indonesia...freindly people...

  • @rendypratamaputra7323
    @rendypratamaputra7323 ปีที่แล้ว +8

    you guys really know how to enjoy life . thanks for the experience that we got in the audience

  • @FishingWorlds
    @FishingWorlds ปีที่แล้ว +8

    Banana bread with chocolate must be one of the most delicious things ever, can't want to make a tour like what you guys are doing. Love the content!

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +2

      Ahhhhhh it's the best! Masih dinging pakai kopi panas enakkkkkk bngttttttt lahhhhhhh harus coba itu ya wkwkwkw

    • @FishingWorlds
      @FishingWorlds ปีที่แล้ว +1

      @@thelostboys.travel Soon I am coming to Bali I hope to meet you guys once there for maybe an awesome fishing adventure!!! ♥

  • @bagusleo987
    @bagusleo987 ปีที่แล้ว +7

    Itulah Indonesia sebenarnya ramah dengan orang lain

  • @msrahmanhs1791
    @msrahmanhs1791 ปีที่แล้ว +1

    Masyha'Allah Aq bangga samaa negara kami indonesia.,
    Indonesia memang terkenal ramah dan baik² bikin betah para turis..
    Semoga kalian sll diberi keberkahan bu.
    Indonesia bangga

  • @xerxes8210
    @xerxes8210 ปีที่แล้ว +1

    Truly an ambu-ambu hospitality. When you try their cooking and you like it they will tell you to take them all! :)))

  • @ernimukdori2953
    @ernimukdori2953 ปีที่แล้ว +4

    thanks for coming to my beautiful country ❤️ indonesia
    you're guys so amazing

  • @hatikagura1325
    @hatikagura1325 ปีที่แล้ว +8

    you guys are crazy and fun. i wish all tourist could be like you. so carefree and respectful. even i cant be that fun when traveling.

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Respect is most important! But yea we keep it loose and fun too, thanks for supporting us makasih 🙏

  • @asep99aja38
    @asep99aja38 ปีที่แล้ว +4

    Inilah kami indonesia kami adalah orang yg ramah welcome to indonesia🤩🤩🤩

    • @DEV.RANDOM66
      @DEV.RANDOM66 2 หลายเดือนก่อน

      Ah masaaaaaa,gausah lebay mas😂

    • @asep99aja38
      @asep99aja38 2 หลายเดือนก่อน

      @@DEV.RANDOM66 letoy lu🤮

  • @bambangtrimardianto1458
    @bambangtrimardianto1458 ปีที่แล้ว +1

    Belum tentu anda temui selain di indonesia , terlihat sederhana .. tapi mungkin menjadi kenangan di dalam hidup anda

  • @HaryatiNay
    @HaryatiNay 4 หลายเดือนก่อน

    Full senyum2 sendiri nonton ini, senang bangga dan merasa balik kampung .... terimakasih banyak untuk kalian yg sudah meng explore banten...

  • @tiarasanti1361
    @tiarasanti1361 ปีที่แล้ว +5

    Mumpung lagi di Banten kalian bisa coba little green canyon nya Banten yaitu Curug Putri Carita yang berada di daerah Pandeglang.. kalian harus coba, karena sayang banget kalau terlewatkan. Track kesana itu lebih mantap melalui Taman Hutan (TAHURA) atau taman hutan rakyat 😎👍

  • @HakunaMatata009
    @HakunaMatata009 ปีที่แล้ว +21

    "I love this life!"
    What a word by a middle aged man doing the adventure of early or mid 20s youngsters. 🙂
    What a man you, Antonio.
    Give me hope that one day I can travel the world too like he does, even right now I am 32 already and still have no clue. 😁
    But Antonio gives me a good hope.
    Well done, mate!

    • @eltitoviajando46
      @eltitoviajando46 ปีที่แล้ว +5

      Thank you my friend, I am so glad to hear that someone like me give you hope, but of course life is like this, never is late to do anything, in spanish...LOS AÑOS SOLO SON UN NUMERO!🙌❤️

    • @mekanikofficial3104
      @mekanikofficial3104 ปีที่แล้ว

      32 tahun mah belum tua

    • @HakunaMatata009
      @HakunaMatata009 ปีที่แล้ว +1

      @@mekanikofficial3104 Untuk baru berencana memulai petualangan semacam Cheyne dan Rob hitungannya sudah tua bro, apalagi sudah menikah dan punya satu anak.
      Petualangannya udah berbentuk lain. Paling semacam kamping keluarga atau liburan ke pantai di mana anak istri main pasir, bapaknya rebahan di pondok. 😁.
      Makanya Antonio ini one of a kind.
      Bisa berpetualang begitu di umur segitu.

    • @francesshodgkins8306
      @francesshodgkins8306 ปีที่แล้ว +2

      I see where you’re coming from, I feel the same way. But you’re only 32, unlike me, 45 with 2 teenage boys and a high mortgage 🤣🤣

    • @HakunaMatata009
      @HakunaMatata009 ปีที่แล้ว +2

      @@eltitoviajando46 Is this you, Antonio? Like the real you as in this video? 😁
      Wow, have a good day, my man.

  • @adheIrma2906
    @adheIrma2906 ปีที่แล้ว +4

    Terimakasih the lost boys sudah mau berkunjung ke banten, ,
    Senang-senang ya kalian

  • @alfarezelprasetyo3625
    @alfarezelprasetyo3625 ปีที่แล้ว

    Pinter banget muji bikin orang lokal senang hati.... terimakasih bule bule 🤍🤣

  • @yudibachtiar1020
    @yudibachtiar1020 ปีที่แล้ว

    Thank you to you all. For promoting our lovely country to the world. Nature, hospitality dan simply live... Those are our real heritages for the world.

  • @ridzwanirawan_
    @ridzwanirawan_ ปีที่แล้ว +4

    this shot is too perfect 17:51

  • @mikemikailika3301
    @mikemikailika3301 ปีที่แล้ว +3

    You guys are lucky to know and taste the experience of exploring Indonesia 😇👍🏻 it is a small heaven in the earth bro, goodluck for you guys!

    • @thelostboys.travel
      @thelostboys.travel  ปีที่แล้ว +1

      Thanks so much Mike!

    • @mikemikailika3301
      @mikemikailika3301 ปีที่แล้ว

      @@thelostboys.travel sama sama 😇🙏🏻
      Kalian keren bro! 👍🏻👏🏻👏🏻👏🏻

    • @iawarenow658
      @iawarenow658 ปีที่แล้ว +1

      th-cam.com/video/h8_DiCBhlQo/w-d-xo.html

  • @ahmadsani7662
    @ahmadsani7662 ปีที่แล้ว

    Sehat selalu buat kalian lost boy.nikmati wondelan indonesia and keramahan orang orang sekitar.enjoy life

  • @richardvankampen556
    @richardvankampen556 ปีที่แล้ว

    thanks guys! you are the best.Respect! love your excitment and the way you deeply respect the Indonesion people and culture!tir
    imakassi!

  • @restumaharani4836
    @restumaharani4836 ปีที่แล้ว

    All of you are welcome in my hometown Liwa Lampung Barat. Its in Sumatra🙏thank you very to come and explore our unique country .. Love you all

  • @naranyala_dev
    @naranyala_dev ปีที่แล้ว

    Sharing with locals is the best part of the video

  • @randysyarief5727
    @randysyarief5727 ปีที่แล้ว +1

    Semoga di undang di stasiun tv untuk menjadi inspirasi warga lokal maupun mancanegara ya bro, you all the best

  • @kanGOdayFISHING
    @kanGOdayFISHING ปีที่แล้ว +2

    Terimakasih sudah menyempatkan diri untuk jalan-jalan dan mengenalkan keindahan alam Indonesia. You guys are awesome.

  • @wildanrohman7688
    @wildanrohman7688 ปีที่แล้ว

    Orang Indonesia sangat hangat dan penuh kasih sayang..

  • @nengsri2767
    @nengsri2767 ปีที่แล้ว

    Terharu banget aku Ya Allah
    Begitu lewat bernada langsung jatuh hati sama TH-cam ini

  • @ajengkestiaarumdhani5382
    @ajengkestiaarumdhani5382 ปีที่แล้ว +1

    Indonesia memang ga ada duanya, alam indah, kaya raya, orangnya ramah dan suka membantu, teima kasih list boys kalian sudah memperkenalkan indonesia ke seluruh dunia..

  • @Rudhidayat64
    @Rudhidayat64 ปีที่แล้ว +1

    Terima kasih saya sangat bangga pada anda semua karena sudah mencintai Bumi Pertiwi yang kam cintai ini....Best Regard from Bogor West Java

  • @dienrenia1191
    @dienrenia1191 ปีที่แล้ว +2

    The lost boys..!!! Kami nonton kalian tanpa skip iklan, agar kalian lebih bisa menjelajah dan mengenal masyarakat INDONESIA lebih jauh lagi,👍

  • @tatansantana1859
    @tatansantana1859 หลายเดือนก่อน

    Luarbiasa Orang ini Bisa melebihi kecintaan Bangsa tentang ke indahan,budaya dan kuliner di indonesia, Saya salut dan tetap semangat. 👍🏿

  • @ngutpengok9766
    @ngutpengok9766 ปีที่แล้ว

    Suka banget ama abang bule ini .. cepat bngt akrab sama warga lokal .. asik asik orang nya

  • @euh_manteup7017
    @euh_manteup7017 ปีที่แล้ว +1

    I'm flattered to see that you can get along with the locals, thank you for visiting...👍🏻👍🏻👍🏻