DIY lunch bag || Cara membuat tas tempat bekal makanan

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 10 ก.ย. 2024
  • Hai sahabat ecocraft.. Kali ini kami berbagi tutorial cara membuat lunch bag atau tas tempat bekal makanan.
    Alat dan bahan yang digunakan untuk membuat lunch bag atau tas tempat bekal makanan adalah sebagai berikut:
    - 22 lembar sampah plastik
    - bahan pelapis / lining kode 420
    - busa hati
    - bisban lebar 2 cm
    - tali tas lebar 2,5cm
    - benang Nilon
    - penggaris besi
    - gunting
    - korek api
    - cutter
    Untuk mengetahui proses pembuatan lunch bag atau tas tempat bekal makanan bisa disimak videonya..
    jika ada yang masih kurang jelas bisa ditanyakan di kolom komentar..
    selamat praktek.. selamat mencoba..
    salam lestari🍃
    Created by InShot:inshotapp.page...

ความคิดเห็น • 178