🔴 GANSU LIQIAN - Keturunan Romawi di Jalur Sutera !

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 16 ม.ค. 2025

ความคิดเห็น • 99

  • @edytoah
    @edytoah 9 หลายเดือนก่อน +8

    Dikutip dari intisari online
    Kisah Pasukan Misterius dan Legiun Carrhae yang hilang, Apakah Legiun Romawi ternyata berada di China ?
    Roma dan China adalah dua peradaban besar yang membentuk budaya dalam lingkup pengaruh mereka.
    Antara keduanya juga tampaknya saling terisolasi satu sama lain.
    Namun ada cerita yang menyebut legiun Carrhae yang hilang dan konon anggotanya berakhir di Liqian, China
    Legenda dimulai pada 53 SM dengan Pertempuran Carrhae antara jenderal Romawi Marcus Licinius Crassus dan jenderal Parthia Surena.
    Carrhae adalah lokasi di dekat perbatasan Suriah-Turki modern.
    Crassus sudah menjadi salah satu orang terkaya di republik Romawi, tetapi dia ingin memiliki kekayaan Kekaisaran Parthia, jadi dia meyakinkan Senat untuk membiarkannya memimpin 42.000 tentara Romawi ke
    medan perang melawan Parthia.
    Dalam pertempuran itu, Crassus dan pasukannya menderita kekalahan memalukan di tangan Surena dan 10.000 pemanahnya.
    Crassus berusaha untuk merundingkan gencatan senjata tetapi terbunuh dalam prosesnya.
    Menurut legenda, emas cair dituangkan ke tenggorokannya sebagai hukuman atas keserakahannya.
    Dia juga diduga dipenggal, dan tubuhnya dinodai.
    Dari tentara Romawi yang masih hidup, 10.000 dari mereka ditangkap hidup-hidup oleh Parthia.
    Menurut beberapa versi cerita, mereka dipindahkan ke perbatasan timur Kekaisaran Parthia.
    Diyakini bahwa mereka kemungkinan besar dikirim ke tempat yang sekarang disebut Turkmenistan.
    17 tahun kemudian, pada 36 SM, di perbatasan barat Kekaisaran China Han, pertempuran Zhizhi terjadi antara Cina dan Hun, musuh klasik Cina.
    Sejarah Cina mencatat tentara bayaran bertempur di pihak Hun yang menggunakan formasi "sisik ikan".
    Formasi sisik ikan membuat orang Cina terkesan dan mereka mengundang para prajurit untuk kembali ke Cina untuk menjadi bagian dari penjaga perbatasan di provinsi Gansu modern.
    Sebuah kota dan kabupaten juga dibuat untuk mereka yang diberi nama Li-Jien atau Liqian.
    Deskripsi Cina tentang formasi sisik ikan yang digunakan oleh tentara bayaran memiliki kemiripan yang samar dengan formasi testudo yang dipraktikkan oleh legiun Romawi.
    Hal ini telah menyebabkan teori populer bahwa tentara misterius ini sebenarnya adalah legiuner Romawi yang diasingkan dari Pertempuran Carrhae yang telah menyewa diri mereka sebagai tentara bayaran untuk Hun.

    • @simbah_mpu
      @simbah_mpu 9 หลายเดือนก่อน

      L0ll

  • @kwonglie214
    @kwonglie214 9 หลายเดือนก่อน +1

    GOOD JOBS.....TRAVELING LESS BORING......KEEP GOING......FROM BOISE IDAHO USA

  • @surjatjandra3270
    @surjatjandra3270 9 หลายเดือนก่อน +4

    Pernah nonton di history channel. Ada catatan dulu romawi berusaha menginvasi persia pada jan kaisar hadrianus. Awal abad 2. Tapi legion tersebut gagal dan hilang. Ada yg tettangkap di jual sebagai budak ada juga yg tidak ada kabarnya. Kemungkinan kabur menyebar. Sedangkan catatan dinasti Han Timur ada catatan rombongan orang asing yang minta suaka. Diterima oleh kekaisaran dan dijadikan tentara penjaga perbatasan. Keturunannya di test DNA ternyata memang ada gen itali. Mukanya campuran seperti org han tapi agak kebule2an.

  • @winardiseng1901
    @winardiseng1901 9 หลายเดือนก่อน +1

    Saya selalu kebagian siaran tunda😂😂😂

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน

      🤭🤭🤭

  • @HarryChai-kimboy66
    @HarryChai-kimboy66 9 หลายเดือนก่อน +1

    Ini kayaknya mesium terbuka tdk ada penghuninya..penduduknya mungkin disekitar tempat ini... bagus sih..tempatnya..bersih dan kokoh..thanks lucy and alvin...GBU

  • @sabariahmatisa432
    @sabariahmatisa432 9 หลายเดือนก่อน +1

    Terimakasih lussi alvin kerana telah memberi infomasi sejarah negara china kerana kakak amat minat sejarah kakak lahir tahun 1965 good luck buat lussi alvin

  • @tomingse4183
    @tomingse4183 9 หลายเดือนก่อน +2

    Hati2 di jln, jaga kesehatan❤️‍🩹💖💗

  • @fathur418
    @fathur418 9 หลายเดือนก่อน

    Saya banyak belajar tentang Cina dari channel ini. Terima kasih.

  • @eastdragon427
    @eastdragon427 9 หลายเดือนก่อน +3

    Patung Bhikkhu Tang itu tongkat kakhara (bhs sanskrt) yg berhubungan dengan ksitigarbha. Ksitigarbha adalah Bodhisattva yg sangat welas asih , nemiliki tekad menyelamatkan manusia hingga neraka kosong.
    Tongkat kakhara (sanskrt) melambangkan seluruh alam. Dari alam bawah neraka hingga alam ke atas

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน

      👍🏽👍🏽👍🏽❤️❤️❤️

  • @panlou9751
    @panlou9751 9 หลายเดือนก่อน +2

    Dr info lussi Alvin br tau kl ad turunan tentara romawi d Liqian.. Jd lengkap sekali suku2 yg ad d 中国 yg emang Kaya Akan budaya n sejarahnya. Salut👍. Thx banget infonya. Lussi Alvin n 中国万岁🤗❤

  • @jefrysuhandi614
    @jefrysuhandi614 9 หลายเดือนก่อน +2

    😮sucsess selalu

  • @rosapuspasaridewi6150
    @rosapuspasaridewi6150 9 หลายเดือนก่อน

    Hallo Lusy .Alvin..asyik jalan2 lgi sambil belajar .banyak ya .peninggalan sejarah sehat2 sll ya..
    Btw aku sdh 👍ya pas buka lsg ksh 👍
    GBU 🥰

  • @winardiseng1901
    @winardiseng1901 9 หลายเดือนก่อน

    Haloo Lussi Alvin, thank's alot 🙏🏼 sdh dibawa ke tempat yang so amazing👍👍👍

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน

      sama2 ko 😁🙏🏽

  • @verali8941
    @verali8941 9 หลายเดือนก่อน +1

    Wih nambah ilmu lagi ni Lusi & Alvin. Ternyata ada jg keturunan tentara Romawi di China. Mungkin itu tentara Roma mau menaklukkantentara China tp mereka kalah jd ditawan deh. Pasti dtgnya lewat jalur sutera dr Israel krn zaman Kaisar Agustus, bener Lusi zaman Tuhan Yesus lahir. Keturunannya pasti cakep2 ya.

  • @ranochung
    @ranochung 9 หลายเดือนก่อน +1

    Wow keren banget koko and cici.. aku bener2 baru tau tentang ini jg.. ternyata roman empire ama han dynasty pernah ada contact..

  • @masrulmasdik3378
    @masrulmasdik3378 9 หลายเดือนก่อน +1

    Saya baru tahu dari mbak saya kira di cina nggak ada campuran daerah nya benar benar tertata rapi sangat indah salam sehat sll ❤❤❤❤❤

  • @SyurgaiyahSadin
    @SyurgaiyahSadin 9 หลายเดือนก่อน +1

    Ini boleh di bilang kuliah yg menjegarkan ! Td nja sy belum dengar sm sekali ! Eh di terangi sm bu dosen ku ! Mantaaap ! Mksh bu dosen jd tambah deh ilmu yg baru utk aku 🎉🎉🎉🎉🎉🎉

  • @Rayadi1
    @Rayadi1 9 หลายเดือนก่อน

    Terimakasih Ci Lucy dan Ko Alvin atas video2 dan info2 nya. mengeduakasi. Salam sehat, semangat, sejahtera. Luarbiasa. May God bless you all.

  • @suryaningratsurya2699
    @suryaningratsurya2699 9 หลายเดือนก่อน +1

    Luarbiasa pemandanganya tq lucy n alvin

  • @thomasciovanlee4479
    @thomasciovanlee4479 9 หลายเดือนก่อน

    Video ini menjadi lebih indah, bila ada interaksi dengan penduduk lokal pada setiap lokasi yang dikunjungi

  • @jamessuryawijaya
    @jamessuryawijaya 9 หลายเดือนก่อน +1

    Salam dari Makassar Selatan watching, telat tapi tetap hadir hehehe

  • @paijobokalimaya9556
    @paijobokalimaya9556 9 หลายเดือนก่อน +1

    Hadir kalimaya....bagus juga tempat ini ya seru juga karena kami hanya ikutan saja dari TH-cam.....dan Tiongkok benar2 sungguh besooaaarrr

  • @SenoChandra-hw5qh
    @SenoChandra-hw5qh 9 หลายเดือนก่อน +1

    Hadir , cuman setengah jam terlambat , tp sdh langsung kasih jempol

  • @sigitbuntoro4014
    @sigitbuntoro4014 9 หลายเดือนก่อน +1

    Wah sy juga baru tahu tentara Romawi sp Tiongkok anyway thanks buat Lussi & Alvin

  • @hendrocokroaminjaya2015
    @hendrocokroaminjaya2015 9 หลายเดือนก่อน +1

    Ci Lucy & ko Alvin jaga kesehatan & yg cukup minum nya supaya suhu badan terjaga stabil

  • @sanyherianto6844
    @sanyherianto6844 หลายเดือนก่อน

    salam dari medan

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  หลายเดือนก่อน +1

      @@sanyherianto6844 ❤️❤️❤️

  • @sisamy1
    @sisamy1 9 หลายเดือนก่อน

    USA hadir , congratulation ya .

  • @budism1823
    @budism1823 9 หลายเดือนก่อน

    Wich bagus tempatnya thanks ko alvin dan ci lusi

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Banyak org dari persia.

  • @maimunbagul6980
    @maimunbagul6980 9 หลายเดือนก่อน

    👋👋🇲🇾🇲🇾👋👋KOTA KINABALU, SABAH, MALAYSIA. Sangat kagum sama Lussi dan Alvin sudah bisa cover begitu banyak. Very educational. Bisa jadi bahan rujukan sejarah Tiongkok. Very proud of you both. Thanks.❤❤.

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน

      ❤️❤️❤️

    • @LinaMaryany
      @LinaMaryany 9 หลายเดือนก่อน

      Bagus.banget view nya. Thank you Lusi dan Alvin. God Bless you both.🙏

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Ganzhu kota tua.

  • @jafetkarundeng5953
    @jafetkarundeng5953 9 หลายเดือนก่อน

    Bagus conten nya...lanjut.

  • @LinaMaryany
    @LinaMaryany 9 หลายเดือนก่อน

    👍😁🙏

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Tahun 1988 tak ada taxi hotel cuma 1 .di beijing

  • @hartonowahjudi7851
    @hartonowahjudi7851 9 หลายเดือนก่อน

    Bagus sekali Lusi, jd interest nih...

  • @tomingse4183
    @tomingse4183 9 หลายเดือนก่อน

    Hadir ci😊👍❤️❤️❤️❤️

  • @amirulwear295
    @amirulwear295 9 หลายเดือนก่อน +1

    Romawi itu ada yg kuno dan ada yg baru , Babilonia ,river of Babilonia

  • @richardanggoro1094
    @richardanggoro1094 9 หลายเดือนก่อน

    Ci Lucy ---- Ko Alvin pasangan serasi kompak !!! Selalu sehat selalu menyertai kalian ya ...

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน +2

    Org china dulu ngomong suara nya keras 2

  • @sanyherianto6844
    @sanyherianto6844 9 หลายเดือนก่อน

    👍

  • @xanavy384
    @xanavy384 9 หลายเดือนก่อน

    *Ci bulenya lagi jalan2 di kebon sirih*

  • @kelvinriady4689
    @kelvinriady4689 9 หลายเดือนก่อน

    Ci, Gen bule itu lebih kuat dari orang Tiongkok sehingga setelah married maka biasanya keturunannya dominan gen bule akan lebih tinggi sehingga keturunannya akan kelihatan seperti bule. Itu setahu saya sih. Mudah-mudahan bisa menjawab ci

  • @chandratanamas8811
    @chandratanamas8811 9 หลายเดือนก่อน

    Toronto hadir

  • @hermymuliahati6754
    @hermymuliahati6754 9 หลายเดือนก่อน

    hadir live tetap setia ❤❤❤

  • @yungyung2172
    @yungyung2172 9 หลายเดือนก่อน

    Salam sehat dri yung2 jkt

  • @firstchild8985
    @firstchild8985 9 หลายเดือนก่อน +1

    Sepi.... turis China lagi ke selatan Yunnan dll...lihat Cherry blossom peach blossom plum blossom 😂

  • @AaRof
    @AaRof 9 หลายเดือนก่อน

    ohh bgtu...Liqian asalnya dari legion. ikutan pantau ko n ci

  • @rosesantana5240
    @rosesantana5240 9 หลายเดือนก่อน

    Hallo Ci Lusi dan ko Alvin …happy Sunday..ikut live bareng teman2 nih . Ayo di like teman2 👍

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Kumu2 rmh nya

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Mereka teriat .kita teriak juga.jgn takut kita sdh 10 tahun p.p. bisnis

  • @danikwidiastuti3458
    @danikwidiastuti3458 9 หลายเดือนก่อน

    Bali hadir ❤

  • @Sindoro-w6m
    @Sindoro-w6m 9 หลายเดือนก่อน

    Wah koko Alvin sampai lupa kalau sekarang Hari minggu...m😅

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Ki5a tahun 1988 sdh ke china

  • @sukardi9066
    @sukardi9066 9 หลายเดือนก่อน +1

    Berarti Cerita film Dragon Balade (Jacky Chan ) topiknya dari sini.. Jacky cs sebagai patroli pengamanan jalur sutra, kolobrasi dengan pasukan romawi

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน +1

    Raja di china permainnsuri ada 100 org

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน +1

    Dulu org china ngak tertib.kotor.wc nya bisa masuk 5 org.dia kayak parit aja asal jonkok aja bab sdh keluar pergi ngak si siram

  • @ARahmanSafar
    @ARahmanSafar 9 หลายเดือนก่อน

    Hari minggu sunyi tiada orang ye

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน

      Iya nih jauh dari mana-mana

    • @ARahmanSafar
      @ARahmanSafar 9 หลายเดือนก่อน

      @@BobodiMobil begitu. Tiada nampak bule nya

  • @sudijonosudijono2073
    @sudijonosudijono2073 9 หลายเดือนก่อน

    Amittaba ; doa biksu Tong

  • @MaelStrom-ny7hc
    @MaelStrom-ny7hc 9 หลายเดือนก่อน

    😊😊😊👍👍👍

  • @IrwanBunadi
    @IrwanBunadi 9 หลายเดือนก่อน

    Hallo Alvin dan Lusi salam Kemal dari Irwan di Sydney

  • @teddysantosa1291
    @teddysantosa1291 9 หลายเดือนก่อน

    Dalam Alkitab.MAMON.itu PENGHAMBAH UANG 🙏

  • @sairisairi244
    @sairisairi244 9 หลายเดือนก่อน

    Itu bangunan nya di jadikan museum ya mbha..

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน +1

      jadi Buddhist temple

  • @kelvinriady4689
    @kelvinriady4689 9 หลายเดือนก่อน

    Hidden Gems ci 😂

  • @agnesmey
    @agnesmey 9 หลายเดือนก่อน

    Pintu gerbangnya bergambar Eucharist Monstrance

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Sdh keliling china.mereka aja naik bus ngak tertib.rwbutan.ada yg masuk dari jendela.😊

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    China sdh lain generasibbaru

  • @ReeceKey952
    @ReeceKey952 9 หลายเดือนก่อน

    ini kayanya lebih mirip themed park gitu sik ya? Dufan / TMII gitu kalo di Jakarta.

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน +1

      Lebih ke kompleks temple + bonus sejarah kayaknya.. ngga pakai tiket masuk sih, kl theme park kan bayar biasanya

  • @iskandarmonoarfa2367
    @iskandarmonoarfa2367 9 หลายเดือนก่อน

    Sebelah kiri jln ada tiang lampu yg sengaja dirusak
    Kena apa? Apa ada hubungan
    dgn lambang salib?

  • @ismiyati6674
    @ismiyati6674 9 หลายเดือนก่อน

    Wih sepi mamring cuma berdua saja,ada penampakan gak ci

  • @richardanggoro1094
    @richardanggoro1094 9 หลายเดือนก่อน

    hai ci

  • @tomingse4183
    @tomingse4183 9 หลายเดือนก่อน

    💜💚💛💙🩵🩷🧡

  • @linawatiho3379
    @linawatiho3379 9 หลายเดือนก่อน

    Itu bkn patung biksu thang .tapi patung Ti Cang Wang.

  • @nathanaeltv3398
    @nathanaeltv3398 9 หลายเดือนก่อน

    Itu tentara Romawi yg sudah menyerah, cie Lussi, apakah tetap diterima sebagai tentara atau diterima sebagai budak sama dinasty Han?(Karena di Timur Tengah ada kebiasaan memotong jari jempol & mencungkil 1 mata untuk setiap tentara yg menyerah)🙏🤔

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน +1

      Baca pinned comment ya, menarik 😁

  • @eliana_ailingcake528
    @eliana_ailingcake528 9 หลายเดือนก่อน +1

    Cie samp ke shaanxi gak nant ke musium terakota

  • @dhamma6335
    @dhamma6335 9 หลายเดือนก่อน

    Kalau gak ketemu turunan bule Romawi mungkin jalan terakhirnya adalah main uka uka (buka mata bathin) di tengah malam , siapa tahu ketemu hantu serdadu Romawi Ci 😅

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน

      😅😅😅

  • @hianliongjap1692
    @hianliongjap1692 9 หลายเดือนก่อน

    Mantab nih ,bisa belajar sejarah China 👍terima kasih Alvin dan Luci 👍

  • @paijobokalimaya9556
    @paijobokalimaya9556 9 หลายเดือนก่อน +3

    Bule2 itu saya yakin sudah jadi orang Tionghoa karena sudah 3 4 generasi jadi mukanya pasti luntur jadi China

    • @BobodiMobil
      @BobodiMobil  9 หลายเดือนก่อน +2

      2000-an tahun

  • @K1980O
    @K1980O 9 หลายเดือนก่อน

    Film dragon bladenya jacky chen
    Gak banyak keturunan, soalnya lost legion & batang semua... 😂😂😂

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Org eropa dan arab ke china

  • @suwestaw.3283
    @suwestaw.3283 9 หลายเดือนก่อน

    Mau tanya dalam rangka apa ya tentara Romawi sampai di disini , apakah dalam rangka menjelajah atau perluasan wilayah ?

  • @Pompompurinpov
    @Pompompurinpov 9 หลายเดือนก่อน

    Kalau keturunan roma disitu masih ada tempel Budha yg besar tdk khususnya ditengah gurun.

  • @eddyhartono5731
    @eddyhartono5731 9 หลายเดือนก่อน

    Makanya yg jaga tai kam

  • @nathanaeltv3398
    @nathanaeltv3398 9 หลายเดือนก่อน

    Yg menjadi misteri bagi saya, cie Lussi, adalah siapakah orang2 Kristen yg mendirikan & beribadah di dalamnya? Karena dg gedung gereja segede gitu pasti jumlah umatnya juga ratusan orang dg biaya sangat mahal, sementara saat itu baik orang Romawi maupun orang Han belum beragama Kristen.(Bisa jadi ada kemungkinan genosida umat Kristen).🙏🤔

  • @HarryChai-kimboy66
    @HarryChai-kimboy66 9 หลายเดือนก่อน

    Ini kayaknya mesium terbuka tdk ada penghuninya..penduduknya mungkin disekitar tempat ini... bagus sih..tempatnya..bersih dan kokoh..thanks lucy and alvin...GBU

  • @tomingse4183
    @tomingse4183 9 หลายเดือนก่อน

    👍👍👍🫰🫰🫰💘💞💝