AKSI NYATA MODUL 1 4 BUDAYA POSITIF
ฝัง
- เผยแพร่เมื่อ 9 พ.ย. 2024
- Budaya positif merupakan suatu hal yang harus diterapkan oleh guru. Dengan menerapkan budaya positif, akan menghasilkan suatu ekosistem sekolah yang penuh dengan suasana positif dan akan berdampak positif dalam segala hal. Hal positif itu akan mudah menular jika dilakukan secara konsisten dan tentunya dilakukan secara kolaborasi. Dengan latar belakang beragamnya karakter siswa dan guru, kita harus mengetahui konsep-konsep inti budaya positif dalam penerapannya. Konsep-konsep inti dalam budaya positif di antaranya disiplin positif, motivasi perilaku manusia (hukuman dan penghargaan), posisi kontrol restitusi, keyakinan sekolah/kelas, dan segitiga restitusi