FILM PENDEK "HIMAH DIBALIK CADAR DAN SYARIAT"

แชร์
ฝัง
  • เผยแพร่เมื่อ 2 ต.ค. 2024
  • FILM PENDEK BERJUDUL "HIKMAH DIBALIK CADAR DAN SYARIAT"
    adalah sebuah cerita dimana ada seorang Siswi MTs N 1 Alor bernama Najwa yang bercadar dan menjalankan syariat Islam,. Di kelasnya dia mempunyai teman sekelas yang bernama Nabila, Nabila sering menganggu , membuli , ,mengejeknya terkait cadarnya serta apa yang Syariat yang Najwa lakukan . Suatu ketika ada penyakit bernama Corona menyerang, Nabila yang tidak percaya akan Corona tetap keluar dan bermain bebas tanpa memakai masker dan menjaga protocol kesehatan. Akhirnya Nabila terkena Corona. Setelah terkena corona dan sembuh tidak ada teman-teman yang bergaul dan mendekatinya kecuali Najwa. Nabila penasaran dan bertanya kenapa Najwa yang tidak pernah memakai masker padahal korona sedang menyerang. Disitu Najwa menjelaskan bahwa memakai cadar dan menjalankan syariat baginya itu sudah sama saja seperti memakai masker dan menjalankan protokol kesehatan disitu kegunaan syariat islam contohnya berwudu dan menjaga jarak dari lawan jenis itu sudah sama ketika kita menjalankan protokol kesehatan. Mendengar hal itu Nabila pun tersadar dan dia juga pelan-pelan ingin menjalankan syariat islam. Akhirnya Nabila pun menjadi anak yang rajin beribadah dan berperilaku baik serta mereka berdua menjadi sahabat baik.
    #kfpikemenag #bimasislamkemenag #pkpaikemenag

ความคิดเห็น • 8