Dian Rahmawati
Dian Rahmawati
  • 60
  • 251 856
S2 di Pukyong National University, Busan-Korea Selatan
Di video kali ini narasumber kita berbagi pengalamannya melanjutkan study di Pukyong National University di Busan, Korea Selatan. Fariz berbagi tentang bagaimana mendapatkan pembiayaan study dari kampus serta pengalamannya belajar di Korea. Selengkapnya tonton video ini sampai habis ya. Semoga bermanfaat.
มุมมอง: 1 748

วีดีโอ

Kuliah di Universitat Leipzig tahun 2020 dengan beasiswa dari pemerintah Jerman
มุมมอง 1.4K4 ปีที่แล้ว
Kali ini narasumber kita adalah seorang mahasiswa master yang sedang menemouh studi di Universitat Leipzig,German. Mas Ali menempuh studi dengan beasiswa DAAD, yaitu beasiswa dari pemerintah Jerman. Semoga informasi dari video ini bermanfaat, jangan lupa like, comment dan subscribe. Link mengenai beasiswa DAAD www.daad.de/en/information-services-for-higher-education-institutions/further-informa...
Studi S2 di Hongaria, University of Debrecen tahun 2020
มุมมอง 2.3K4 ปีที่แล้ว
Kali ini narasumber kita ada seorang mahasiswa S2 di Hongaria yang mendapat beasiswa Stipendium Hungaricum. Di video ini dibahas lebih mengenai beasiswa stipendium hungaricum sampai perjalanan Nova berangkat ke Hongaria ditengah pandemi. Semoga video ini bermanfaat. Jangan lupa like,comment, dan subscribe ya. Link informasi beasiswa stipendium hungaricum: stipendiumhungaricum.hu/
Perjalanan S2 di Wageningen University Belanda
มุมมอง 4.2K4 ปีที่แล้ว
Narasumber kita kali ini adalah seorang alumni dari wageningen University di Belanda. Kita bahas dari pengalaman pendaftaran, pengalaman belajar disana, culture shock, dan hal hal yang perlu diketahui sebelum berangkat ke Belanda. Penasaran bagaimana selengkapnya? Tonton selengkapnya di video ini. Semoga bermanfaat. Jangan lupa like, comment, dan subscribe.
Kuliah S3 Teknik di UNSW Sydney, Australia
มุมมอง 5K4 ปีที่แล้ว
Di video kali ini kita bahas mengenai PhD di University of New South Wales, Australia. Narasumber kita kali ini adalah seorang mahasiswa tahun ke empat yang menempuh studi PhD jurusan mechanical engineering di UNSW. Di video ini di bahas bahagimana perjalanan Kang Faqihza bisa melanjutkan PhD di UNSW dan mendapatkan beasiswa AAS. Penasaran bagaimana pengalaman beliau? Lihat selengkapnya di vide...
Kupas tentang Jurusan Teknik Fisika
มุมมอง 5K4 ปีที่แล้ว
Di video kali ini, narasumber kita adalah seorang dosen di Intitut Teknologi Bandung Jurusan Teknik Fisika. Beajar apa sebenarnya jurusan ini? Apa ada softwere tertentu yang harus dipelajari? Mata pelajaran apa yang penting di dalami jika ingin kuliah dengan lancar di jurusan ini? Temukan jawaban selengkapnya di video kali ini. Semoga bermanfaat.
Sharing Kehidupan Mahasiswa di Taiwan
มุมมอง 944 ปีที่แล้ว
Setelah sharing tentang bagaimana dapat beasiswa di taiwan di Part 1, kali ini kita bahas lebih lanjut tentang kehidupan mahasiswa di Taiwan. Apa aja tantangan yang dihadapi, apa bahasa yang di gunakan, dan lain sebagainya. Semoga video ini bermanfaat , jangan lupa like comment dan subscribe ya. Narasumber kita juga aktif berbagi tentang teknik material dan metalurgi di youtube channel #kotakaj...
S2 dan S3 di Taiwan dengan Beasiswa Kampus (Part 1)
มุมมอง 1784 ปีที่แล้ว
Di video kali ini narasumber kita adalah alumni ITS yang menjalani kuliah S2 dan S3 di Taiwan dengan beasiswa dari kampus. Di part 1 kita bahas tentang apa saja yang perlu dipersiapkan untuk mendapatkan beasiswa serta apa saja pertimbangan yang membuat Ozha tertarik untuk melanjutkan kuliah disana. Semoga video ini bermanfaat. Berikut link slide yang di sampaikan di video bit.ly/postgraduateinT...
Teruntuk Jiwa Jiwa yang Sedang Bingung
มุมมอง 2764 ปีที่แล้ว
Video ini berisi opini dan saranku untuk teman teman yang sedang bingung. Kamu ga sendiri teman teman, mari membentuk sukses kita sendiri sesuai dengan parameter kita sendiri. Bukan dengan kacamata orang lain. Semangatt.
6 Software yang berguna untuk mahasiswa Teknik Kimia
มุมมอง 6K4 ปีที่แล้ว
Berdasarkan request mengenai software untuk mahasiswa teknik kimia, di video kali ini aku kenalkan 6 software yang bermanfaat untuk mahasiswa teknik kimia. Semoga bermanfaat.
Kuliah S2 dan S3 di Teknik Kimia ITS bersama awardee Beasiswa PMDSU
มุมมอง 1.3K4 ปีที่แล้ว
Berdasarkan request dari teman teman, maka kali ini saya mengundang narasumber yang telah menempuh studi S2 dan S3 di Teknik Kimia ITS. Narasumber kita kali ini mendapat beasiswa PMDSU untuk menyelesaikan studi nya. Selengkapnya tentang kuliah dan beasiswa PMDSU dijelaskan di video.
Mengenal Jenis Jenis Surfaktan
มุมมอง 15K4 ปีที่แล้ว
Di video sebelumnya ada yang menanyakan tentang pembuatan surfaktan ionic. Di video ini aku mencoba memperkenalkan jenis jenis surfaktan berdasarkan tipenya agar lebih mengenal surfaktan itu sendiri.
Perbedaan Kuliah D4 dan S1 (Vokasi vs Akademik) Teknik Kimia
มุมมอง 3.4K4 ปีที่แล้ว
Dari pertanyaan yang masuk, rupanya ada kebingungan bagi teman teman yang ingin melanjutkan studi antara D4 atau S1. Di video ini, Dian mengundang narasumber yang merupakan dosen D4 Teknik Kimia Industri ITS. Beliau menyelesaikan pendidikan S1 dan S2 dari Teknik Kimia ITS. Di video ini kita bahas mengenai pendidikan vokasi, apa bedanya antara S1 dan D4, serta bagaimana menentukan pilihan antara...
[PART 2] Tantangan Belajar S2 dan S3 di China
มุมมอง 1294 ปีที่แล้ว
Di video sebelumnya kita sudah berbincang dengan Kumar tentang informasi pendaftaran dan beberapa pengalaman Kumar selama studi di China. Nah selanjutnya kita bahas juga nih tantangan apa aja yang dihadapi dan juga gimana perkuliahan selama pandemi. Saksikan selengkapnya di video ini.
Kuliah S2 dan S3 di China dengan beasiswa dari pemerintah dan universitas
มุมมอง 1.2K4 ปีที่แล้ว
Kali ini narasumber kita share pengalamannya mengenai kuliah di negara China, tepatnya di kota Harbin. Kumar mendapatkan besiswa dari pemerintah China untuk melanjutkan studi di Harbin Institute of Technology. Kemudian ia melanjutkan kuliah di Harbin Engineering University dengan beasiswa dari kampus. Mau tau gimana dapet informasi tentang kuliah di China dan bagaimana pengalaman Kumar kuliah d...
Rompi pelindung tubuh dari peluru dan tusukan (Liquid Body Armour)
มุมมอง 20K4 ปีที่แล้ว
Rompi pelindung tubuh dari peluru dan tusukan (Liquid Body Armour)
Laboratorium Penelitian di Teknik Kimia ITS
มุมมอง 5584 ปีที่แล้ว
Laboratorium Penelitian di Teknik Kimia ITS
Lika Liku Kuliah di Teknik Kimia ITS (Penerimaan, Kuliah dan Praktikum, Kemahasiswaan, Beasiswa)
มุมมอง 2.1K4 ปีที่แล้ว
Lika Liku Kuliah di Teknik Kimia ITS (Penerimaan, Kuliah dan Praktikum, Kemahasiswaan, Beasiswa)
Kuliah dari D3 ke S1, gimana caranya, apa saja tesnya, dan gimana pengalamannya.
มุมมอง 32K4 ปีที่แล้ว
Kuliah dari D3 ke S1, gimana caranya, apa saja tesnya, dan gimana pengalamannya.
Kupas tentang Jurusan Teknik Metalurgi dan Material, Apa bener banyak kimia nya?
มุมมอง 2.9K4 ปีที่แล้ว
Kupas tentang Jurusan Teknik Metalurgi dan Material, Apa bener banyak kimia nya?
Sarjana Teknik Kimia Berkecimpung di Dunia Militer, Perjalanan dan Tugas Sebagai TNI
มุมมอง 8K4 ปีที่แล้ว
Sarjana Teknik Kimia Berkecimpung di Dunia Militer, Perjalanan dan Tugas Sebagai TNI
Mengenal Surfaktan dan beberapa contoh kegunaannya
มุมมอง 4.3K4 ปีที่แล้ว
Mengenal Surfaktan dan beberapa contoh kegunaannya
7 prospek pekerjaan untuk jurusan Pendidikan Kimia
มุมมอง 6K4 ปีที่แล้ว
7 prospek pekerjaan untuk jurusan Pendidikan Kimia
7 Prospek Kerja Jurusan Kimia
มุมมอง 20K4 ปีที่แล้ว
7 Prospek Kerja Jurusan Kimia
7 Prospek Kerja Jurusan Teknik Kimia
มุมมอง 14K4 ปีที่แล้ว
7 Prospek Kerja Jurusan Teknik Kimia
Salam Kenal
มุมมอง 1.1K4 ปีที่แล้ว
Salam Kenal
Suka duka kuliah di jurusan Teknik Kimia, kata alumni dari berbagai kampus.
มุมมอง 22K4 ปีที่แล้ว
Suka duka kuliah di jurusan Teknik Kimia, kata alumni dari berbagai kampus.
Trip to Port Stephen , Australia. (Sand Boarding dan Dolphin Watching)
มุมมอง 714 ปีที่แล้ว
Trip to Port Stephen , Australia. (Sand Boarding dan Dolphin Watching)
Perbedaan SEDIH yang wajar dan DEPRESI? Love Yourself, Love Others.
มุมมอง 1704 ปีที่แล้ว
Perbedaan SEDIH yang wajar dan DEPRESI? Love Yourself, Love Others.
Bedah Jurusan Perencanaan wilayah kota (PWK) bareng alumni ITB
มุมมอง 3.3K4 ปีที่แล้ว
Bedah Jurusan Perencanaan wilayah kota (PWK) bareng alumni ITB

ความคิดเห็น

  • @irdnhsyaar__
    @irdnhsyaar__ 8 วันที่ผ่านมา

    Teman teman doain aku semoga lolos snbp 2025 jurusan pendidikan kimia di unnes

  • @alfaisasaputrisardi7784
    @alfaisasaputrisardi7784 2 หลายเดือนก่อน

    Mbak aku s1 kimia murni, pengen lanjut s2 teknik kimia. Bisa gk ya?

  • @tambokmunandarnainggolanna4101
    @tambokmunandarnainggolanna4101 2 หลายเดือนก่อน

    Gimna ya kak klu sayur santan di kasih emulsifier

  • @tambokmunandarnainggolanna4101
    @tambokmunandarnainggolanna4101 2 หลายเดือนก่อน

    Kak bahas cara membuat sabun cair dengan takaran laboraterium dong dan nama" bahan sesuai dengan nama dagang nya.trims

  • @tambokmunandarnainggolanna4101
    @tambokmunandarnainggolanna4101 2 หลายเดือนก่อน

    Maap kak DIY itu apa?trims

  • @PrimaagroIndonusa
    @PrimaagroIndonusa 2 หลายเดือนก่อน

    Assalamu alaikum bu minta no kontak mou konsultasi

  • @fadiltmg5906
    @fadiltmg5906 2 หลายเดือนก่อน

    Kak kalau air dan minyak bersatu harus pakai surfaktan jenis apa ya terima kasih banyak sebelumnya dan semoga ga keberatan menjawabnya

  • @FathinAl-ghithrif
    @FathinAl-ghithrif 3 หลายเดือนก่อน

    Perkenalkan saya Fathin Al-Ghithrif dari Sulawesi Tenggara, saya mahasiswa UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA, saya berniat untuk bisa S2 di Universitas Leipzig di Jerman... Aamiin...

  • @ayallaaraucana
    @ayallaaraucana 3 หลายเดือนก่อน

    Surfaktan tumbuhan apa aja kak? Kalau alkil benzen sulfat itu apa ya?

  • @noorqazanialazizah353
    @noorqazanialazizah353 3 หลายเดือนก่อน

    Kak Dian mohon info, nama lengkap Mbak Ria siapa yaa?

  • @farilrahel5033
    @farilrahel5033 3 หลายเดือนก่อน

    emosi susah saya kontrol

  • @aiaisah6581
    @aiaisah6581 4 หลายเดือนก่อน

    i

  • @eddybastian-we2cb
    @eddybastian-we2cb 5 หลายเดือนก่อน

    Asmlikum nanya non surfaktan yg organik itu apa namanya.. dan yg bisa dicampurkan / mix dgn lidah buaya trims

  • @Bouwiinggg
    @Bouwiinggg 6 หลายเดือนก่อน

    Anak smk yang ga belajar fisika kimia gitu bisa ga ya bertahan di jurusan ini? Atau jangan aja, soalnya emang gaada basicnya samasekali...

  • @nafisahazzahfathinah8931
    @nafisahazzahfathinah8931 6 หลายเดือนก่อน

    tolong doakan aku ya 2025 Lolos teknik kimia UGM atau UNS❤❤

  • @hurinsolichatin4610
    @hurinsolichatin4610 6 หลายเดือนก่อน

    Kokk bisa samaan gituuu s2 nya

  • @muhammadchaldun9030
    @muhammadchaldun9030 7 หลายเดือนก่อน

    Bagus sekali.

  • @SomadSomad-x2l
    @SomadSomad-x2l 8 หลายเดือนก่อน

    Ribet

  • @pwrettiesse
    @pwrettiesse 8 หลายเดือนก่อน

    kalo mau jadi dosen ambil kimia atau pendidikan kimia kak?

  • @SamsungA04e-dp7kj
    @SamsungA04e-dp7kj 9 หลายเดือนก่อน

    ISAAC NEWTON : UNDEFINED

  • @adehodijah2270
    @adehodijah2270 9 หลายเดือนก่อน

    Halo mba Dian, jika bawa anak SD ke hungary s3 tahun ini, adakah public schools SD di Debrecen yg billingual (hung, english) mbak? Terimakasih sebelum nya

  • @erpianauaga8606
    @erpianauaga8606 9 หลายเดือนก่อน

    Kk bisa nggak klu D3nya itu farmasi dan mau lanjut s1nya farmasi juga apakah ada nggak universitas kk?

  • @amv5025
    @amv5025 10 หลายเดือนก่อน

    Kak vina ambil kimia kuliahnya dimana?

  • @adityaiqbal7955
    @adityaiqbal7955 10 หลายเดือนก่อน

    ka mau tanya bagusan teknik kimia its atau teknik kimia undip?

    • @tiffanykaylaa
      @tiffanykaylaa 7 หลายเดือนก่อน

      lebih bagus tekkim ITS yaa 😇🤗

  • @id.bekasi6357
    @id.bekasi6357 10 หลายเดือนก่อน

    Teknik kimia tidurnya bisa pules laporan jarang jarang tugas apalagi

  • @a.t.arianto.1979
    @a.t.arianto.1979 11 หลายเดือนก่อน

    mahasiswa PWK berapa orang pertahun yg lulus..... semua tata kota masih semrwut ..... kerja apa kalian setelah lulus ?

  • @MieChat-TapiBoong
    @MieChat-TapiBoong 11 หลายเดือนก่อน

    Apakah kuliah di Wageningen university harus bisa bahasa Belanda?

  • @pepysolidmilanista6484
    @pepysolidmilanista6484 ปีที่แล้ว

    Appreciate From TL 🇹🇱🤝

  • @im.salsaa_
    @im.salsaa_ ปีที่แล้ว

    Kak kalo pendidikan kimia lebih banyak praktikum di lab atau banyak bahas materi yang akan kita ajarin ke siswa nya?

  • @fadlyzan4191
    @fadlyzan4191 ปีที่แล้ว

    Sy d3 analis kimia S1 tekim kak

  • @7warlost447
    @7warlost447 ปีที่แล้ว

    Kalau biang sabun itu bisa digunakan untuk perekat pestisida ga kak ? Kalau bisa apakah ada efeknya ketanaman ?

  • @ahmadapriliyawan9884
    @ahmadapriliyawan9884 ปีที่แล้ว

    Kak kalau diploma 2 jurusan teknik listrikdan instalasi,lanjut ke S1 jurusan elektro di politeknik lain bisa kak?

  • @adiprasetyohutomo5682
    @adiprasetyohutomo5682 ปีที่แล้ว

    Mb Novi IG nya apa ya? 😚

  • @nimalaia815
    @nimalaia815 ปีที่แล้ว

    Kak mau nanya,saya kan lulusan D3 rekam medis ingin lanjutkan S1 apakah ada ukom lagi?

  • @NahwuRindu4042
    @NahwuRindu4042 ปีที่แล้ว

    Kak please jawab dong ,..tanyain ke pak dosen nya ,klo TEKNIK FISIKA belajar nya kebanyakan materi atau praktek ?,,sy pengen tau biar bisa ngimbangin dan jd referensi sy , please..🙏

  • @Dapa28-jl6un
    @Dapa28-jl6un ปีที่แล้ว

    Assalamualikum kak kalau dari d3 pingin lanjut s1 itu gelarnya hilang gak kak yang d3

  • @abumuhammadkhalidlam
    @abumuhammadkhalidlam ปีที่แล้ว

    Kak MES dan Caperlan apakah termasuk surfaktan...? Mohon jawabannya🙏

  • @dewiarianaputripakarti1717
    @dewiarianaputripakarti1717 ปีที่แล้ว

    D3 perpajakan kalo mau lanjut ekstensi itu ke univ mana aja dan bisa dijurusan apa yaa kak

  • @trihasta4229
    @trihasta4229 ปีที่แล้ว

    ST MT PhD Budiyanto

  • @christophersantosa9262
    @christophersantosa9262 ปีที่แล้ว

    Kakak terima les on line?

  • @christophersantosa9262
    @christophersantosa9262 ปีที่แล้ว

    Malam kak

  • @febripuspitarini8708
    @febripuspitarini8708 ปีที่แล้ว

    Dok klo dari S1 kesmas lanjut S2 management diausi boleh di minta rincian biaya nya

  • @febripuspitarini8708
    @febripuspitarini8708 ปีที่แล้ว

    Dok salam kenal Dok saya mau menyusul ambil S2 Saya pernah ambil D3 kebidanan dan lanjut S1 kesmas Dan apakah bisa lanjut manajemen kesehatan masyarakat di ausi Apa bisa dibantu informasinya Mohon membagi ig nya dok

  • @penginapantanjungmas9023
    @penginapantanjungmas9023 ปีที่แล้ว

    Suara. Kecil bgt

  • @TheThoughtfulThinker
    @TheThoughtfulThinker ปีที่แล้ว

    Kak tahun ini udah gabuka lagi ya ekstensi teknik Kimia ITS?

  • @harrychristanto6129
    @harrychristanto6129 ปีที่แล้ว

    Kimia dan pendidikan kimia banyak kesamaan mata kuliah dasar. Kalau teknik kimia jauh berbeda, belajar fisika dan matematika teknik, distalasi, sistem kendali, instrumentasi, ada irisan dgn teknik mesin, teknik elektro, teknik fisika😊

  • @monicalaurensinuraya2210
    @monicalaurensinuraya2210 ปีที่แล้ว

    Keren bangett, tapi musik nya kekencangan kak

  • @dediperdana5965
    @dediperdana5965 ปีที่แล้ว

    Kak kalau texapon nilai kadar Sulfaktan barapa ka

  • @kliniktheraskin4646
    @kliniktheraskin4646 ปีที่แล้ว

    Makasih kak jadi faham deh hihihi dengan penjelasan dengan bahasa yang lebih sederhana

  • @IncomingMolasses
    @IncomingMolasses ปีที่แล้ว

    S2 Teknik Kimia MIT dong kak