Pettology
Pettology
  • 15
  • 40 420
Harga kucing Import dan anakan Oriental Short Hair!!! Kongkow Bareng Ubud Cattery [Part 4]
Kali ini team PETTOLOGY mengunjungi UBUD Cattery. Disini kita akan mempelajari apa itu cattery dari ahlinya.
Selain itu Pak Okto dan Pak Ardin (Ubud Cattery Owner's) akan membagikan tips dan trick kepada kita bagaimana mempersiapkan kucing kita sebelum mengikuti catshow, berdasarkan pengalaman mereka sebagai juri.
Disini kita juga akan berkenalan dengan ras kucing "Oriental Shorthair" dan "Siamese" lho!!!
Terima kasih kepada Ubud Cattery (pak Okto dan pak Ardi)
okto_suherly
ardinsyah_b...
website :
www.pettology.com/
Instagram :
pettology
ikhsaaan_
dreamhighca...
exopet_catt...
#funcatshow #judgingcatshows #orientalshorthair #cattery #catshow #tipsdantrick #catfunshow #ardinsyah_brume #ikhsaaan_ #onlinecatshow #showkucing #konteskucing #kucingsiamese #kucingosh #osh #ubudcattery
มุมมอง: 1 269

วีดีโอ

Perkenalan ras kucing Oriental short hair dan siamese!! Kongkow Bareng Ubud Cattery [Part 3]
มุมมอง 1.6K4 ปีที่แล้ว
Kali ini team PETTOLOGY mengunjungi UBUD Cattery. Disini kita akan mempelajari apa itu cattery dari ahlinya. Selain itu Pak Okto dan Pak Ardin (Ubud Cattery Owner's) akan membagikan tips dan trick kepada kita bagaimana mempersiapkan kucing kita sebelum mengikuti catshow, berdasarkan pengalaman mereka sebagai juri. Disini kita juga akan berkenalan dengan ras kucing "Oriental Shorthair" dan "Siam...
Syarat Mengikuti Cat Show!! Kongkow Bareng Ubud Cattery [Part 2]
มุมมอง 3.4K4 ปีที่แล้ว
Kali ini team PETTOLOGY mengunjungi UBUD Cattery. Disini kita akan mempelajari apa itu cattery dari ahlinya. Selain itu Pak Okto dan Pak Ardin (Ubud Cattery Owner's) akan membagikan tips dan trick kepada kita bagaimana mempersiapkan kucing kita sebelum mengikuti catshow, berdasarkan pengalaman mereka sebagai juri. Disini kita juga akan berkenalan dengan ras kucing "Oriental Shorthair" dan "Siam...
Cara Membuat Cattery CFA!! Kongkow Bareng Ubud Cattery [Part 1]
มุมมอง 5K4 ปีที่แล้ว
Kali ini team PETTOLOGY mengunjungi UBUD Cattery. Disini kita akan mempelajari apa itu cattery dari ahlinya. Selain itu Pak Okto dan Pak Ardin (Ubud Cattery Owner's) akan membagikan tips dan trick kepada kita bagaimana mempersiapkan kucing kita sebelum mengikuti catshow, berdasarkan pengalaman mereka sebagai juri. Disini kita juga akan berkenalan dengan ras kucing "Oriental Shorthair" dan "Siam...
[Teaser] Kongkow Bareng Ubud Cattery
มุมมอง 2714 ปีที่แล้ว
Kali ini team PETTOLOGY mengunjungi UBUD Cattery. Disini kita akan mempelajari apa itu cattery dari ahlinya. Selain itu Pak Okto dan Pak Ardin (Ubud Cattery Owner's) akan membagikan tips dan trick kepada kita bagaimana mempersiapkan kucing kita sebelum mengikuti catshow, berdasarkan pengalaman mereka sebagai juri. Disini kita juga akan berkenalan dengan ras kucing "Oriental Shorthair" dan "Siam...
Catshow virtual (online) pertama di Indonesia
มุมมอง 5814 ปีที่แล้ว
Pada tanggal 13 Juni 2020 Healty Pet sebagai salah satu brand cat food yang ada di indonesia mengadakan Virtual Catshow yang pertama di indonesia Kegiatan ini merupakan pengobat rindu bagi seluruh pecinta kucing di indonesia yang sudah lama tidak bisa merasakan catshow dikarenakan pademi Corona Virtual Catshow ini mendapat peminat yang luar biasa karena di ikuti dari berbagai daerah di indonesi...
"Perkenalan alat-alat grooming & tutorial memandikan Kucing persia Longhair [make over arjuna: FULL]
มุมมอง 22K4 ปีที่แล้ว
PETTOLOGY! Kali ini di season pertama, PETTOLOGY kedatangan tamu istimewa nih, namanya ARJUNA kucing persia longhair. PETTOLOGY akan share ke kalian bagaimana cara grooming longhair agar mendapatkan hasil yang maksimal. Selain tips dan trick memandikan kucing longhair dengan mudah, disesi ini kita juga akan jelaskan alat-alat apa saja yang dibutuhkan. Ada alat pengering kucing otomatis! Make Ov...
Merubah Kucing Jadi Boneka!! Make Over Arjuna [part 4]
มุมมอง 6294 ปีที่แล้ว
PETTOLOGY! Kali ini di season pertama, PETTOLOGY kedatangan tamu istimewa nih, namanya ARJUNA kucing persia longhair. Khususnya pada part 4 kali ini Ihksan Akan Mengajarkan Kepada Kalian Bagaimana Basic Trimming & sculpting Kucing Persia Longhair. PETTOLOGY akan share ke kalian bagaimana cara grooming longhair agar mendapatkan hasil yang maksimal. Selain tips dan trick memandikan kucing longhai...
5 Sisir Untuk Satu Kucing???? Make Over Arjuna [part 3]
มุมมอง 1.2K4 ปีที่แล้ว
PETTOLOGY! Kali ini di season pertama, PETTOLOGY kedatangan tamu istimewa nih, namanya ARJUNA kucing persia longhair. PETTOLOGY akan share ke kalian bagaimana cara grooming longhair agar mendapatkan hasil yang maksimal. Selain tips dan trick memandikan kucing longhair dengan mudah, disesi ini kita juga akan jelaskan alat-alat apa saja yang dibutuhkan. Ada alat pengering kucing otomatis! Make Ov...
Grooming Kucing Gondrong Pake Madu! Make Over Arjuna [part 2]
มุมมอง 1.4K4 ปีที่แล้ว
PETTOLOGY! Kali ini di season pertama, PETTOLOGY kedatangan tamu istimewa nih, namanya ARJUNA kucing persia longhair. PETTOLOGY akan share ke kalian bagaimana cara grooming longhair agar mendapatkan hasil yang maksimal. Selain tips dan trick memandikan kucing longhair dengan mudah, disesi ini kita juga akan jelaskan alat-alat apa saja yang dibutuhkan. Ada alat pengering kucing otomatis! Make Ov...
Ada alat pengering kucing otomatis! Make Over Arjuna [part 1]
มุมมอง 1.5K4 ปีที่แล้ว
PETTOLOGY! Kali ini di season pertama, PETTOLOGY kedatangan tamu istimewa nih, namanya ARJUNA kucing persia longhair. PETTOLOGY akan share ke kalian bagaimana cara grooming longhair agar mendapatkan hasil yang maksimal. Selain tips dan trick memandikan kucing longhair dengan mudah, disesi ini kita juga akan jelaskan alat-alat apa saja yang dibutuhkan. Ada alat pengering kucing otomatis! Make Ov...
[TEASER] Make Over Arjuna! Tamu Istimewa Berbulu Lebay!
มุมมอง 3304 ปีที่แล้ว
PETTOLOGY! Kali ini di season pertama, PETTOLOGY kedatangan tamu istimewa nih, namanya ARJUNA kucing persia longhair. PETTOLOGY akan share ke kalian bagaimana cara grooming longhair agar mendapatkan hasil yang maksimal. Selain tips dan trick memandikan kucing longhair dengan mudah, disesi ini kita juga akan jelaskan alat-alat apa saja yang dibutuhkan. website : www.pettology.com/ Instagram : in...
Welcome to PETTOLOGY! Channel Edukasi Untuk Para Pecinta Hewan.
มุมมอง 5504 ปีที่แล้ว
Welcome to PETTOLOGY! Channel Edukasi Untuk Para Pecinta Hewan.

ความคิดเห็น

  • @viorandaherka4592
    @viorandaherka4592 2 หลายเดือนก่อน

    Halo om, Mau tanya om, kalo mau buat cattery itu kucing jantan dan betina apakah wajib CFA juga? Atau misal apakah boleh misal pednya beda seperti CFA dan WCF ?

  • @infovet4599
    @infovet4599 11 หลายเดือนก่อน

    berapa biaya sekali grooming kalau seperti ini ?

  • @emaliasuparman4910
    @emaliasuparman4910 ปีที่แล้ว

    🛀🍴🍽️🧼🧽🥄👞🍽️💄👛🇰🇷🅰️🅰️💷🥄

  • @emaliasuparman4910
    @emaliasuparman4910 ปีที่แล้ว

    Aerzlla🥰🥰🥰🥰🥰🥰🛒🇯🇵⚖️🥼🖍️

  • @joey3936
    @joey3936 ปีที่แล้ว

    Jika tempat grooming nya outdoor apakah tidak masalah ? Ataukaj harus indoor

  • @BangNasa
    @BangNasa ปีที่แล้ว

    bang spill produk sisirnya dong pake apa

  • @ratnajuwita7378
    @ratnajuwita7378 ปีที่แล้ว

    Grooming di sana biaya nya brp mas

  • @ratnajuwita7378
    @ratnajuwita7378 ปีที่แล้ว

    Kalo sy gk sanggup sendirian kelamaan 😀

  • @inalmusik6840
    @inalmusik6840 ปีที่แล้ว

    Samponya pakek merek apa bang

  • @gempolpusaka2135
    @gempolpusaka2135 2 ปีที่แล้ว

    ya Allah anteng bgtz d apa"in jg...enak bgtz

  • @AlabiHijauku
    @AlabiHijauku 2 ปีที่แล้ว

    Terima kasih informasinya

  • @josalifansa4443
    @josalifansa4443 2 ปีที่แล้ว

    Maaf Mas Ikhsan untuk pemakaian conditioner memang dipake diawal sebelum penggunaan shampoo ya? Biasanya kan conditioner dipake step terakhir setelah shampoo

  • @albantani93
    @albantani93 2 ปีที่แล้ว

    bang rekomendasi dryer yg murah dong

  • @aangdualiti
    @aangdualiti 2 ปีที่แล้ว

    Sehat selalu mas...

  • @triwahyunizatin7561
    @triwahyunizatin7561 2 ปีที่แล้ว

    spill pet blower nya pake merk dan tipe apa kak?

  • @mohinshaikh9787
    @mohinshaikh9787 2 ปีที่แล้ว

    Can you talk in English,plz

  • @yudiujhe5202
    @yudiujhe5202 2 ปีที่แล้ว

    Assalamualaikum ka mau tanya itu nama botol buat pengocok nya namanya botol apa ?

  • @osaalfarizy3237
    @osaalfarizy3237 2 ปีที่แล้ว

    Mantap ... sukses selalu Ikhsan Maulana 👍

  • @yudhasentana964
    @yudhasentana964 2 ปีที่แล้ว

    Ada yang adopsi kagak jenis kucing Oriental shorthair kasi infonya? makasi

  • @kucingpakd7591
    @kucingpakd7591 2 ปีที่แล้ว

    Bang, bagaimana agar kucing betina kembali birahi ya? Makasih bang.. Ayo semangat... Mana nih video barunya

  • @darwinchai8985
    @darwinchai8985 2 ปีที่แล้ว

    Bang review pet dryer cabinet nya dong 😁

  • @rizshadcollection4837
    @rizshadcollection4837 2 ปีที่แล้ว

    brrti boleh ya cukur alis kucing

  • @hariwibowo4872
    @hariwibowo4872 2 ปีที่แล้ว

    Semangat terus om buat konten nya hehehe

  • @arjurahmata2982
    @arjurahmata2982 2 ปีที่แล้ว

    Klw gw stepnya beda KETIKA BERMINYAK & STAND KUNING -Digreeser / Stending Remover -Shampo -Conditioner KETIKA GROOMING HARIAN -Shampo -Conditioner KETIKA JAMURAN / KUTUAN -Shampo kutu/jamur -Conditioner Kadang ada prodak sampo yg udah sepaket sama Conditioner nya

    • @arjurahmata2982
      @arjurahmata2982 2 ปีที่แล้ว

      Jd Alasan knp kok CONDITIONER di akhir karena si CONDITIONER nya sendiri itu gunanya melembutkan dan membuat si rambut tidak KERING Jd percuma klw diberikan di AWAL GROOMING Ujung2nya kering gara2 kenak DIGREESER & SHAMPO

    • @arjurahmata2982
      @arjurahmata2982 2 ปีที่แล้ว

      Dan klw CONDITIONER nya di tahap akhir nggk usah tuh pakek SPRAY CONDITIONER jauh lebih SIMPEL NGGAK RIBET dan HEMAT

    • @arbiibra7738
      @arbiibra7738 2 ปีที่แล้ว

      Rekomendasi degereaser, shampo, sama conditioner apa bang yg terjangkau tpi hasil mantul

    • @inalmusik6840
      @inalmusik6840 ปีที่แล้ว

      Mereknya ap bang

  • @jgnkecam7108
    @jgnkecam7108 3 ปีที่แล้ว

    Salam dr Malaysia.. Apa namanya set mandia shampoonya mas..

  • @ryandndeso2009
    @ryandndeso2009 3 ปีที่แล้ว

    Tx om ilmu nya kebetulan lg belajar pengen banting setir ke jalur hobi di masa sulit seperti sekarang ini semoga bs lancar

  • @gayatriabigailzamzan5549
    @gayatriabigailzamzan5549 3 ปีที่แล้ว

    Kucing'ku mah kaya Reokkk klo lama" di mandiin bang

    • @Khfakih
      @Khfakih 2 ปีที่แล้ว

      Itu disebabkan karena basah terlalu lama. Klo cepet² dikeringkan ntar terbiasa mandi kucingnya

  • @hobbycamping6513
    @hobbycamping6513 3 ปีที่แล้ว

    Itu yg body comb panjang dan lebar sisirnya brp?

  • @hobbycamping6513
    @hobbycamping6513 3 ปีที่แล้ว

    Itu umur brp mas si juna?

  • @luccypaputungan1494
    @luccypaputungan1494 3 ปีที่แล้ว

    arjuna ras apa sih🥺🥺🥺 mau bgt kucing kek gini

  • @marchsyayumc9955
    @marchsyayumc9955 3 ปีที่แล้ว

    AK PNY KCNGVITU

    • @catsasmrTV
      @catsasmrTV ปีที่แล้ว

      adopt dimana kak?

  • @argawte2108
    @argawte2108 3 ปีที่แล้ว

    Nama sisir nya apa aja bang

  • @rumahsinggah7111
    @rumahsinggah7111 3 ปีที่แล้ว

    De ..ib d drmh bdg ad kucing liar 117 y buta ..gpor ..pincang p oto ..P ardi k bdg dong ..

  • @rasgobel6568
    @rasgobel6568 3 ปีที่แล้ว

    Audio nya broow 🤦🏽‍♂️

  • @user-je8ve9ql7z
    @user-je8ve9ql7z 3 ปีที่แล้ว

    KAYA IKAN BUNTELLL 😭

  • @user-je8ve9ql7z
    @user-je8ve9ql7z 3 ปีที่แล้ว

    LUCU BVGTTTTTTT

  • @tamasan6668
    @tamasan6668 3 ปีที่แล้ว

    mantaabb, otewe suskreb

  • @mariacontesa7753
    @mariacontesa7753 4 ปีที่แล้ว

    Kucing kampung apa bisa ikut Cat Show kah ???

  • @anatomynteristi
    @anatomynteristi 4 ปีที่แล้ว

    insightful videonya mas👍 Jadi tau seluk beluk cattery dan perjuangan yg mereka lalui dalam mengembangkan kesukaan pada kucing

  • @viopc7627
    @viopc7627 4 ปีที่แล้ว

    bagaimana cara ikut cat show

    • @Pettology
      @Pettology 4 ปีที่แล้ว

      Kalau untuk catshow ga susah, hanya membawa kucing yang sehat, karna disanah nanti kucingnya di periksa dokter terlebihdaulu. dan pendaftaran di tkp nya aja.

  • @wulanastiani5453
    @wulanastiani5453 4 ปีที่แล้ว

    Moge dong 🥺

  • @gethyasn8114
    @gethyasn8114 4 ปีที่แล้ว

    Udah di tunggu2 niy.. akhirnya rilis juga part 4nya 🥰

  • @rrrr2521r
    @rrrr2521r 4 ปีที่แล้ว

    jawaban klasik: "tergantung kualitas" hehe

  • @normalitavinska9503
    @normalitavinska9503 4 ปีที่แล้ว

    wahhh banyak banget yaa part videonya pasti panjang banget nihh yg diomongin

  • @oktosuherly5960
    @oktosuherly5960 4 ปีที่แล้ว

    Mantaaapp... Sukses selalu untuk Pettology dan mas Ikhsan Maulana 👍👍👍

  • @Mass_Ramaa-official
    @Mass_Ramaa-official 4 ปีที่แล้ว

    Akhir nya part 4 Hadir juga 😍

  • @gethyasn8114
    @gethyasn8114 4 ปีที่แล้ว

    Mantap Djiwa

  • @gethyasn8114
    @gethyasn8114 4 ปีที่แล้ว

    Mantap Djiwaaaa

  • @rrrr2521r
    @rrrr2521r 4 ปีที่แล้ว

    jenis warna oriental short hair sampe ratusan? banyak bgtttt. baru tau saya

  • @gethyasn8114
    @gethyasn8114 4 ปีที่แล้ว

    Ah gemoy gemoy banget